RE: [iagi-net-l] Kujung karbonat, yang mana sih ?

2005-12-20 Terurut Topik Rudhy Tarigan

Bung Vicky , memang kalau masalah Penamaan batuan Carbonate di North East Java 
Basin sangat memusingkan, baca publikasinya sudah pening karena setiap Oil Coy 
penggunaan namanya lain2, apalagi kalau sudah melihat langsung outcrop nya 
tambah mumet lagi, karena hampir setiap Formasi ada carbonate nya, jadi perlu 
penyeregaman penamaan stratigrafi di basin ini bung vicky seperti pak RPK 
bilang,...mudah2an pada masa yg akan datang sang Presiden IAGI kita yang baru ( 
Pak Luthfi-BP Migas ) dapat memprioritaskan masalah Stratigraphic Nomenclature 
ini setiap basin kita di Indonesia. Sehingga kalau sesesorang bercerita 
mengenai Kujung Fm, orang langsung mengerti dan memiliki persepsi yg sama.
Sekedar info saja bung Vicky, biasanya kalau di Jawatimur Kujung I ekivalen dgn 
Prupuh Fm ( kalau nggak salah ini berdsrk Penamaan pak Harsono P - ITB dalam 
Disertasinya ) dan Rancak Mbr masuk dalam Lower Tuban Fm group dan CD masuk 
dalam Upper Ngimbang Fm, jadi memang lain2 Carbonate nya seperti saya bilang 
sebelumnya bahwa di NEJB itu keistimewaan nya hampir setiap Formasi memiliki 
Carbonate... tentunya mempunyai umur yg berbeda2. Dibagian atas  anda akan 
ketemu lagi Bulu Fm ini ekivalen dng Platten Complex ( BPM - 1950 ), batu 
gamping ini posisi stratigrafinya  diatas batupasir Ngrayong dst...dst.
Jadi kesimpulannya Kujung Fm yg anda tanyakan itu posisi stratigrafinya di 
bawah Tuban Fm group, secara umum Kujung ini merupakan Carbonate Platform dan 
tebal sekali, tapi dibeberapa daerah Paleo High nya Kujung I ( Prupuh LST ) ini 
berkembang jadi Reef Faciesyg selalu dicari2 oleh Oil Cumpeny. Thanks

Rudhy Tarigan

-Original Message-
From: Rovicky Dwi Putrohari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, December 19, 2005 2:43 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] Kujung karbonat, yang mana sih ?


Ada banyak nama batuan karbonate di Jawa Timur ini ada Kujung, CD,
Prupuh, Rancak, ngimbang carbonates dll .
Yang disebut dengan Carbonate Kujung itu sebenernya yang mana sih ?.
Apa bedanya Kujung-1 dengan Batugamping Prupuh dan Rancak ?

rdp
--
--Writer need 10 steps faster than readeR --

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
This message has been certified virus free by Medcoenergi Antivirus

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



Re: [iagi-net-l] PSC term menanggapi Pak Andang

2005-12-20 Terurut Topik Ariadi Subandrio
Pengalaman menunjukkan bahwa borosnya perusahaan minyak (termasuk 
penggunaan/pemakaian usaha2 jasa dalam kelompoknya sendiri, dsb) adalah 
disebabkan Cost Recovery. Pada sisi lain CR dikatakan sebagai dasar utama daya 
tarik investasi (sweetener) dan hingga kini CR yang lahir sejak tahun 70an 
masih dianggap menjadi faktor primadona dalam bisnis migas ep. Evaluasi  
keluhan sudah sangat banyak terhadap CR ini, namun perubahan signifikan 
hampir-hampir tak ada. Kata kunci minimalisasi CR adalah pre, current dan post 
audit dari BPMigas, namun hasil yang tampak adalah tren biaya produksi yang 
semakin naik diiringi dengan declining curve production-nya itu sendiri.
   
  Satu hal yang barangkali dapat dijadikan bahan renungan adalah mekanisme 
pembayaran balik pada biaya rekover yang telah dikeluarkan tersebut. Mungkin 
pemerintah bisa menerapkan bentuk pembayaran CR dalam bentuk uang tunai, bukan 
dalam bentuk hak (entitlement minyak/gas). Uang yang dikeluarkan sebagai biaya 
operasi diganti dengan uang juga, bukan dengan minyak. Jadi Hak minyak/gas -nya 
KPS adalah seperti hitung2an skema term PSC, sedangkan hak CR-nya KPS dibayar 
dengan cash oleh Pemerintah (misal. dilakukan oleh Dept. Keuangan), jadi 
transparansi atas kompensasi CR untuk SDA yang telah diangkat keatas mudah 
dipahami oleh semua pihak.
   
   
   
  lam-salam,
  ar-
  exploration think tank indonesia-
   
   
  
Andang Bachtiar [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Menurut saya anda menggugat esensi dasar sistim PSC, yang apabila
dikontraskan dengan sistim lain (Kontrak Karya) beda utamanya -salah
satunya- adalah pada adanya cost-recovery (CR) tsb. CR merupakan pemanis 
(sweetener) yang melekat sejak awal pada konsep bagi-hasil PSC sebagai ganti 
dari Kontrak Karya dimana dalam KK: kontraktor mengeluarkan biaya EP atas 
tanggungan resikonya sendiri tetapi mendapatkan keseluruhan hasil migas untuk 
dirinya dengan membayar sejumlah royalti dan pajak tertentu sesuai dengan 
jumlah produksi dan keuntungan perusahaan. Dengan demikian, pilihan ekstrimnya 
adalah: apakah kita hanya mau mendapatkan pajak dan royalti saja (KK) ataukah 
bag-hasil tapi dengan cost recovery (PSC)?. Asumsi dasar dari keberhasilan 
implementasi CR adalah adanya perangkat kontrol yg ketat, kuat, dan 
professional dari pemerintah (BPMigas) sedemikian rupa shg sinyalemen anda ttg 
kecenderungan boros dan juga pengambilan keuntungan yg tidak wajar pada 
operatorship (biaya berputar di lingkungan mereka sendiri) dapat diminimalkan. 
Menurut saya, sistim CR dalam PSC cukup bagus,
kalaupun ada loopholes dalam implementasinya yg perlu kita perkuat dan
benahi adalah sistim persetujuan, monitoring, pengawasan, dan eksekusi
recoverynya. Dan semuanya itu mengarah pada penguatan sistim kerja dan
personalia yang ada di BPMigas.

__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

Re: [iagi-net-l] test

2005-12-20 Terurut Topik hilman sobir
test anda sudah keterima dengan baik

hs
--- Andang Bachtiar [EMAIL PROTECTED] wrote:

 test


Send instant messages to your online friends http://au.messenger.yahoo.com 

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

2005-12-20 Terurut Topik Zamzam Nurzaman
Untuk Mr. ADB..mungkin cukup seluruh anggota IAGI/HAGI  IATMI kirim SMS ke 
presiden agar dilakukan permohonan fit  proper test .. ;-)  

At least issunya bisa ditangkap duluan sama SBY.

Salam sukses for everybody who need Indonesia maj

Zammy



\-Original Message-
From: Ariadi Subandrio [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: 19 Desember 2005 11:19
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

Sip, setuju gak perlu parpol2an segala pak Yatno, tapi yang lebih
penting lagi adalah pak ADB itu kudu rajin olahraga  rekreasi, main
golf boleh, maen bola kayak dulu juga oke, rafting bareng2 ama Harry
Alam juga oke yang penting biar sehat wal afiat dan keluhan nyeri tangan
(lengan) kanan itu biar sembuh...
   
  salam,
  ar-.
   
  

[EMAIL PROTECTED] wrote:  Gak usah parpol2an, ada jalur profesi juga
kok!
OK kita dukung ADB jangan kalah ama Hatta Rajasa yang dari TM Yatno

 Setuju, tapi kalau mau jadi menteri perlu main parpol-parpolan dulu 
 .. Mas Andang mau pilih apa ? Kalau mau jadi Ketua BP Migas 
 apa masih perlu main parppol juga ?

 Thanks. Iman

 -Original Message-
 From: M Untung [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, December 16, 2005 10:52 AM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Menarik kembali Vicky dkk ke Indonesia: Lets

 Get Real == Re: [iagi-net-l] Dinner dengan Pak Presiden SBY


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com 

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



Re: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

2005-12-20 Terurut Topik Andang Bachtiar
hehehehe
kawan-kawan geosaintis, cukup sudah guyon-guyon-an-e..

ayo sekarang kita serius, kritis, dan realistis..

jauh lebih bermanfaat apabila dalam posisi apapun kita semua menunjukkan
kerja nyata, professional, tekun, dan berpikir lateral, sehingga bicarapun
didengar, berbuatpun diikuti, berbisikpun dipertimbangkan,...

memperbaiki kondisi dari luar, sebagai geologist merdeka, jauh lebih
memudahkan untuk tetap berakobrat berjungkir balik, daripada kita musti
terikat dalam satu tatanan organisasi -apapun namanya- yang
merepresentasikan kepentingan kekuasaan politik, bisnis, maupun ideologi

jadi,... terimakasih buat semua untuk guyon-guyonan- mentri dan presiden-e
(kalau diterusin nantinya bukan lagi guyonan, tapi bahasa jawanya jadi
ngenyek hehehehe...)..

ayo kita realisasikan
tangki pikir eksplorasi indonesia

adb

- Original Message -
From: Zamzam Nurzaman [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Tuesday, December 20, 2005 4:05 PM
Subject: RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi
menteri ??


Untuk Mr. ADB..mungkin cukup seluruh anggota IAGI/HAGI  IATMI kirim SMS ke
presiden agar dilakukan permohonan fit  proper test .. ;-)

At least issunya bisa ditangkap duluan sama SBY.

Salam sukses for everybody who need Indonesia maj

Zammy



\-Original Message-
From: Ariadi Subandrio [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 19 Desember 2005 11:19
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

Sip, setuju gak perlu parpol2an segala pak Yatno, tapi yang lebih
penting lagi adalah pak ADB itu kudu rajin olahraga  rekreasi, main
golf boleh, maen bola kayak dulu juga oke, rafting bareng2 ama Harry
Alam juga oke yang penting biar sehat wal afiat dan keluhan nyeri tangan
(lengan) kanan itu biar sembuh...

  salam,
  ar-.



[EMAIL PROTECTED] wrote:  Gak usah parpol2an, ada jalur profesi juga
kok!
OK kita dukung ADB jangan kalah ama Hatta Rajasa yang dari TM Yatno

 Setuju, tapi kalau mau jadi menteri perlu main parpol-parpolan dulu
 .. Mas Andang mau pilih apa ? Kalau mau jadi Ketua BP Migas
 apa masih perlu main parppol juga ?

 Thanks. Iman

 -Original Message-
 From: M Untung [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, December 16, 2005 10:52 AM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Menarik kembali Vicky dkk ke Indonesia: Lets

 Get Real == Re: [iagi-net-l] Dinner dengan Pak Presiden SBY


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. 

Re: [iagi-net-l] Kujung karbonat, yang mana sih ?

2005-12-20 Terurut Topik Awang Satyana
Masalah kekisruhan stratigrafi karbonat Oligo-Miosen Kujung di Cekungan Jawa 
Timur, onshore dan offshore, mudah-mudahan akan segera cukup bisa diperjelas 
dengan pendekatan SIS (strontium isotope stratigraphy). Isotop strontium akan 
menyediakan umur absolut yang baik untuk karbonat.
   
  Kebetulan juga, hampir seluruh PSC/JOB di cekungan ini melakukan dating 
karbonat Kujung dengan isotop Sr. Saya sedang mengkompilasinya secara regional 
untuk mengetahui korelasi regional seluruh karbonat Kujung di cekungan ini.
   
  Shales dan coals Kujung III (Late Oligocene) adalah source yang baik, ada 
beberapa minyak di Jawa Timur yang punya bukti biomarker geokimia digenerasi 
dari Kujung III dan bukan dari Ngimbang (lihat publikasi saya di Proceedings 
IPA 2003 - Regional Geochemistry of East Java Basin).
   
  salam,
  awang

R.P. Koesoemadinata [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau kita bicara soal nomenclature stratigrafi Indonesia mau kacau balau, 
setiap orang kasih nama semau gue, Sandi Stratigrafi Indonesia dianggap 
tidak ada, IAGI tidak berdaya, IPA tidak peduli, begitupun BP Migas.
Tetapi sekarang mungkin ada secercah harapan karena Ketua IAGI adalah dari 
BP Migas, mungkin bisa menekan IPA supaya paper yang akan dipresentasikan 
oleh editor-nya diperhatikan soal tatanamnya. Begitupun editor dari IAGI 
harus memperhatikan ini.
Kalau sekarang sih kita harus setiap ada nama stratigrafi harus studi 
banding dulu dengan literatur yang ada sebelumnya di setiap basin.
Begitulah
Wassalam
PLEASE DO NOT ATTACH FILE LARGER THAN 500 KB
R.P.Koesoemadinata
Jl. Sangkuriang G-1
Bandung 40135
Telp: 022-250-3995
Fax: 022-250-3995 (Please call before sending)
e-mail: [EMAIL PROTECTED]
- Original Message - 
From: Bambang Murti 
To: 
Sent: Tuesday, December 20, 2005 8:35 AM
Subject: RE: [iagi-net-l] Kujung karbonat, yang mana sih ?


 Lha itu dia masalahnya Vick, campur aduk...mana Group, mana Formasi,
 mana yang Memberdicampur aduk-kna dengan chronostrat...
 Kalau mau pakai chronostrat, kita kenal Kujung Time, mau karbonat
 platform, mau build up, mau shale, mau sandstone, ndak jadi masalah.
 Lha kalau mau pakai lithostrat, musti lihat-lihat dulu dong locus
 delict-nya
 Seringkan, kita juga dibikin rancu oleh terminology Baturaja Limestone
 yang di Cekungan Sumatra Selatan dan digeret-geret sampai ke Cirebon?
 Udah beda basin lagi..
 Jadi, menjawab pertanyaanmu, hati-hati dengan term Kujung, tidak
 semuanya carbonate.
 Bisa saja muncul pendapat, mungkinkah Kujung menjadi source rock ? Nah
 loe...
 Bambang

 -Original Message-
 From: Rovicky Dwi Putrohari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 AM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Kujung karbonat, yang mana sih ?

 Apakah ada padanan-padanan secara umur utk batugamping2 ini ?
 Misal: Prupuh ekivalen dengan Kujung 1 dst.

 Apakah semua Kujung 1 sampai 4 adalah Carbonates ?

 RDP
 On 12/20/05, Ukat Sukanta wrote:

 Kalau singkapan Bt.Gamping Prupuh, dekat desa Prupuh, dipinggir
 jalan-berumur Miocene Awal. Batu gamping ini, di offshore, disebut
 Kujung-1. Kujung-2 dan Kujung 3 (lebih tua-berumur Oligocene Ahir),
 sama
 dengan Formasi Kujung di Jatim.

 US



 --
 --Writer need 10 steps faster than readeR --

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
 (Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
 Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
 Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
 Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
 Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
 [EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
 Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
 -

 --
 This e-mail, including any attached files, may contain confidential and 
 privileged information for the sole use of the intended recipient. Any 
 review, use, distribution, or disclosure by others is strictly prohibited. 
 If you are not the intended recipient (or authorized to receive 
 information for the intended recipient), please contact the sender by 
 reply e-mail and delete all copies of this message.

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: 

[iagi-net-l] test

2005-12-20 Terurut Topik Sales
test

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

2005-12-20 Terurut Topik Zamzam Nurzaman
Ada yang lupa Mas..exploitasi nya belum kesebut.

BTW...itu bukan guyonn lho Mas.. ini serius, kritis, dan realistis dari hati 
sanubari secara spontan he..he!. Juga bagi para pelakon laennya kita kasih 
support.  Salah satu rekan PhD IAGI kita yang asalnya dosen juga buktinya bisa 
ditarik dari kampus jamannya Gus Dur, dan sekarang sudah ajudan langsung salah 
satu menteri..kabinet depan mungkin dia bisa naik level menteri..kita doakan.  
Nahh apalagi anda deh kita dukung. Itu juga berasal dari issues dulu bahwa 
perlu ahli ini itu dan kepentingan strategisnya apa dan dilanjutkan dengan 
pencarian talent.  

Coba bayangkan kalau misalkan Mentri Pertambangan  Energi dari backgroung 
Geoscientist ...pasti yang dipikirin dia lebih luas lagi di seluruh sektor 
geologi dan energi bukan reservoir minyak saja he..he.  

Kalau ada feeder dan leadernya (kaya bus way aja ya) akan mudah merealisasikan 
tangki pikir eksplorasi-exploitasi indonesia yang sekarang rame-rame jadi bahan 
pemikiran rekan-rekan kita. 

Good luck!

Salam

Zammy 


-Original Message-
From: Andang Bachtiar [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, December 20, 2005 4:27 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri 
??

hehehehe
kawan-kawan geosaintis, cukup sudah guyon-guyon-an-e..

ayo sekarang kita serius, kritis, dan realistis..

jauh lebih bermanfaat apabila dalam posisi apapun kita semua menunjukkan
kerja nyata, professional, tekun, dan berpikir lateral, sehingga bicarapun
didengar, berbuatpun diikuti, berbisikpun dipertimbangkan,...

memperbaiki kondisi dari luar, sebagai geologist merdeka, jauh lebih
memudahkan untuk tetap berakobrat berjungkir balik, daripada kita musti
terikat dalam satu tatanan organisasi -apapun namanya- yang
merepresentasikan kepentingan kekuasaan politik, bisnis, maupun ideologi

jadi,... terimakasih buat semua untuk guyon-guyonan- mentri dan presiden-e
(kalau diterusin nantinya bukan lagi guyonan, tapi bahasa jawanya jadi
ngenyek hehehehe...)..

ayo kita realisasikan
tangki pikir eksplorasi indonesia

adb

- Original Message -
From: Zamzam Nurzaman [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Tuesday, December 20, 2005 4:05 PM
Subject: RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi
menteri ??


Untuk Mr. ADB..mungkin cukup seluruh anggota IAGI/HAGI  IATMI kirim SMS ke
presiden agar dilakukan permohonan fit  proper test .. ;-)

At least issunya bisa ditangkap duluan sama SBY.

Salam sukses for everybody who need Indonesia maj

Zammy



\-Original Message-
From: Ariadi Subandrio [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 19 Desember 2005 11:19
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

Sip, setuju gak perlu parpol2an segala pak Yatno, tapi yang lebih
penting lagi adalah pak ADB itu kudu rajin olahraga  rekreasi, main
golf boleh, maen bola kayak dulu juga oke, rafting bareng2 ama Harry
Alam juga oke yang penting biar sehat wal afiat dan keluhan nyeri tangan
(lengan) kanan itu biar sembuh...

  salam,
  ar-.



[EMAIL PROTECTED] wrote:  Gak usah parpol2an, ada jalur profesi juga
kok!
OK kita dukung ADB jangan kalah ama Hatta Rajasa yang dari TM Yatno

 Setuju, tapi kalau mau jadi menteri perlu main parpol-parpolan dulu
 .. Mas Andang mau pilih apa ? Kalau mau jadi Ketua BP Migas
 apa masih perlu main parppol juga ?

 Thanks. Iman

 -Original Message-
 From: M Untung [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, December 16, 2005 10:52 AM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Menarik kembali Vicky dkk ke Indonesia: Lets

 Get Real == Re: [iagi-net-l] Dinner dengan Pak Presiden SBY


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id

[iagi-net-l] Bejana pikir explorasi indonesia - Re: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

2005-12-20 Terurut Topik Pangestu, Sonny T
Setuju.
Barangkali bisa dimulai dgn membuat usul nyata agar terbentuknya iklim
yang menunjang dan mendukung agar explorasi (khususnya di industri
pertambangan mineral  batubara).
Iklim ini sudah cukup lama terkikis hingga menyebabkan investasi di
bidang ini surut drastis.
Sumberdaya mineral  batubara hasil explorasi bertahun-tahun yl saat ini
sudah  sedang berproduksi. Beberapa di antaranya sdh habis tertambang
sesuai dengan umur tambangnya dan telah menutup tambangnya.
Sayangnya tidak diikuti dengan kegiatan explorasi untuk mencari
sumberdaya yang baru karena iklimnya tidak menunjang atau tidak menarik
untuk berinvestasi utk kegiatan explorasi.

Kalau iklim yg menarik sudah terbentuk mungkin dengan sendirinya
explorasi akan giat kembali.

Wassalam
sonny

-Original Message-
From: Andang Bachtiar [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: 20 Desember 2005 16:27
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi
menteri ??

hehehehe
kawan-kawan geosaintis, cukup sudah guyon-guyon-an-e..

ayo sekarang kita serius, kritis, dan realistis..

jauh lebih bermanfaat apabila dalam posisi apapun kita semua menunjukkan
kerja nyata, professional, tekun, dan berpikir lateral, sehingga
bicarapun didengar, berbuatpun diikuti, berbisikpun
dipertimbangkan,...

memperbaiki kondisi dari luar, sebagai geologist merdeka, jauh lebih
memudahkan untuk tetap berakobrat berjungkir balik, daripada kita musti
terikat dalam satu tatanan organisasi -apapun namanya- yang
merepresentasikan kepentingan kekuasaan politik, bisnis, maupun ideologi

jadi,... terimakasih buat semua untuk guyon-guyonan- mentri dan
presiden-e (kalau diterusin nantinya bukan lagi guyonan, tapi bahasa
jawanya jadi ngenyek hehehehe...)..

ayo kita realisasikan
tangki pikir eksplorasi indonesia

adb

- Original Message -
From: Zamzam Nurzaman [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Tuesday, December 20, 2005 4:05 PM
Subject: RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi
menteri ??


Untuk Mr. ADB..mungkin cukup seluruh anggota IAGI/HAGI  IATMI kirim SMS
ke presiden agar dilakukan permohonan fit  proper test .. ;-)

At least issunya bisa ditangkap duluan sama SBY.

Salam sukses for everybody who need Indonesia maj

Zammy



\-Original Message-
From: Ariadi Subandrio [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 19 Desember 2005 11:19
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

Sip, setuju gak perlu parpol2an segala pak Yatno, tapi yang lebih
penting lagi adalah pak ADB itu kudu rajin olahraga  rekreasi, main
golf boleh, maen bola kayak dulu juga oke, rafting bareng2 ama Harry
Alam juga oke yang penting biar sehat wal afiat dan keluhan nyeri tangan
(lengan) kanan itu biar sembuh...

  salam,
  ar-.



[EMAIL PROTECTED] wrote:  Gak usah parpol2an, ada jalur profesi juga
kok!
OK kita dukung ADB jangan kalah ama Hatta Rajasa yang dari TM Yatno

 Setuju, tapi kalau mau jadi menteri perlu main parpol-parpolan dulu 
 .. Mas Andang mau pilih apa ? Kalau mau jadi Ketua BP Migas 
 apa masih perlu main parppol juga ?

 Thanks. Iman

 -Original Message-
 From: M Untung [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, December 16, 2005 10:52 AM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Menarik kembali Vicky dkk ke Indonesia: Lets

 Get Real == Re: [iagi-net-l] Dinner dengan Pak Presiden SBY


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI
Website: http://iagi.or.id IAGI-net Archive 1:
http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id) Komisi
Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id) Komisi Sertifikasi : M.
Suryowibowo(soeryo[at]bp.com) Komisi OTODA : Ridwan
Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi
Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI
Website: http://iagi.or.id IAGI-net Archive 1:
http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id) Komisi

[iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic

2005-12-20 Terurut Topik Paulus Tangke Allo
mungkin ada yg tahu,

apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen non-marine?


thanks,

pta

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



Re: [iagi-net-l] Incent. Needed In Indonesia Oil And Gas

2005-12-20 Terurut Topik ismail

Ini hanya pikiran orang yang sangat awam ttg masalah Migas,
Bisakah yang melahirkan Bayi Bayi dan merawatnya sampai siap untuk dipinang 
adalah orang tuanya sendiri ? artinya bahwa masalah eksplorasi ini dilakukan 
oleh pemerintah ( dengan anggaran Pemerintah ) dan si orang tuanya ini ( 
pemerintah) bisa menugaskan kepada pihak lain ( outsourcingkan ) misalnya ke 
konsultan DN / PT atau bahkan IAGI /HAGI misalnya ( tentunya dg persaratan 
tertentu ) , kalau ini bisa dijalankan mungkin akan tercipta pasar untuk 
GG.lokal. Jadi nantinya yang ditawarkan untuk dipinang itu  sudah matang 
baik jasmani maupun rochaninya dalam hal ini adalah daerah daerah yang 
sudah Terbukti Cadangannya ( eksploitasi bukan lagi eksplorasi ),bukan lagi 
Blok Blok yang belum matang ( mungkin kalau di Pertanian ini istilahnya 
bukan Ngijon artinya menjual padi pada waktu masih tanamannya ijo ( 
hijau) belum menguning / siap dipanen ) Jadi nanti si Kontraktor ( PSC) iti 
betul betul bertindak sebagai kontraktor saja( hanya eksploitasinya ) , 
Tidak ada Cost Recovery , rasio pembagian bisa diperkecil ( 5 : 95 untuk 
Negara misalnya , dan lain lain persaratan sesuai dg term tsb ), dari dana 
dana / Bagian pemerintah yang besar ini bisa disisihkan sebagian untuk 
membiayai Kelahiran Bayi bayi tsb serta untuk merawatnya.
Cuma masalahnya pemerintah harus mempunyai duit banyak diawalnya dan 
menanggung resiko eksplorasi , Daripada dana pemerintah dipakai jalan jalan 
ke Mesir kan bisa dikumpulkan untuk melahirkan dan membesarkan 
Bayi Bayi tadi yang nantinya akan membantu orang tuanya ( memberikan 
masukan kenegara ). Kalau Resiko eksplorasi kan bisa diminimais. Kan GG nya 
cukup handal bahkan sudah go internasional ( pasti nanti akan pada pulang 
kali ya... mendirikan perusahaan perusahaan jasa eksplorasi baru .. ) 
apalagi didaerah sendiri pasti hafal betul ttg karakteristik daerahnya tsb.


ISM
( Gak Mudeng masalah Migas )

Subject: Re: [iagi-net-l] Incentives needed in Indonesia oil and gas search



Salah satu bentuk insentif yang jarang sekali dibicarakan, terutama oleh
kawan-kawan GG -walaupun sebenarnya itu adalah domain utama kompetensi
kita-, adalah merawat, mengembangkan, melatih, mendidik, dan mendandani
BAYI-BAYI CANTIK kita, baik yang terselip di lapangan2 tua di 16 
cekungan

yang sudah dianggap matang di Indonesia, maupun (terutama) di 50 cekungan
lain di Indonesia.

Selama ini, pembicaraan tentang insentif didominasi oleh hal-hal yang
bersifat economic, finance, bisnis, pajak, dsbnya. Hal itu tidak
mengherankan, karena sebagian besar pengambil kebijakan dan pembuat opini 
di

industri migas hulu kita adalah para birokrat professional yang fasih,
faham, dan terdidik dengan masalah economics terutama dengan paradigma
reserves-economy bukan resources-economy. Mungkin Pak Purnomo, Pak 
Iin,

Pak Rahmat Sudibyo, Pak Kardaya, Pak Martiono, Pak Widya, Pak Kurtubi, Pak
Hutapea memang betul-betul ahli tentang masalah tersebut, tetapi pada
umumnya, karena latar belakang mereka adalah engineering, economy,
management, dimana pemahaman dan penghayatan tentang faktor seni dan
resiko dalam eksplorasi sumberdaya mereka tidak seintensive 
kawan-kawan

praktisi GG eksplorasionis, maka yang mereka kutak-kutik selama ini
cenderung lebih berat ke kebijakan untuk komoditi yang sudah jadi
reserves. Tidak bisa dipungkiri bahwa kebijakan-kebijakan untuk membuat
resources menjadi reserves-pun sudah pula digariskan dan 
diimplementasikan;
tetapi -ya itu tadi- titik beratnya selalu pengaturan masalah split, 
pajak,
investment credit, dan hal2 yang berbau economics. Sementara itu 
BARANGnya
sendiri alias komoditinya: jarang sekali diutak-utik, didandani, 
disegarkan,

dicarikan konsep-konsep baru, dan yang terutama: DITAMBAHi DATAnya.

Sub Direktorat Penyiapan Lahan dibawah Direktorat Eksplorasi Ditjen Migas
setiap tahun bertugas untuk mendadani bayi-bayi cantik kita berupa
open-block/area untuk ditawarkan ke investor berupa kontrak kerjasama 
(PSC).

Mungkin tidak lebih dari 2 Juta Dollar dianggarkan untuk penyiapan lahan
tersebut. Tahun 2005 ada 14 open area yang ditawarkan, studi penyiapan 
lahan

setiap blok menelan biaya +/- USD100K, ditambah administrasi, data,
hardware(?) dll, sehingga angka 2 Juta Dollar untuk penyiapan lahan tsb 
bisa
saja cukup realistis (kalau ada kawan2 yang tahu silakan koreksi). 
Signature
bonus untuk tiap blok minimal 500K USD (disyaratkan mutlak dalam bid 
2005),

dan firm-commitment 3 tahun tiap blok bisa bervariasi antara 5 - 25 Juta
Dollar, ambil saja rata2 15 Juta Dollar. Jadi, untuk mendapatkan pemasukan
negara bukan pajak yang PASTI minimum 7 Juta USD dan investasi 230 Juta 
USD,

Pemerintah hanya perlu mengeluarkan  28,5% dari pendapatan langsung
signature-bonus atau 0.87% dari potensi investasinya. Memang kalau 
ditinjau

secara ekonomi (negara) hal ini sangat menguntungkan, tetapi seharusnya
Pemerintah lebih memperhatikan aspek mendadani bayi-bayi cantik 
berikutnya

sehingga akan makin banyak 

Re: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic

2005-12-20 Terurut Topik Yahdi Zaim

Pak PTA Yth.,
Kalau batuan sedimen non marinnya ada sisian batuan produk volkanik primer 
seperti tufa dan/atau batu apung primer, barangkali bisa digunakan metoda 
radiometri dengan Potasium-Argon (K/Ar) atau Argon-Argon (Ar/Ar) terhadap 
mineral biotit,piroksen atau hornblenda yang terkandung dalam tufa dan/atau 
batu apung primer tersebut.


Wassalam,

Yahdi Zaim,
Departemen Teknik Geologi
FIKTM - ITB


- Original Message - 
From: Paulus Tangke Allo [EMAIL PROTECTED]

To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 PM
Subject: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


mungkin ada yg tahu,

apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen non-marine?


thanks,

pta

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id

Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau 
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)

Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-




--
No virus found in this incoming message.
Checked by AVG Free Edition.
Version: 7.1.371 / Virus Database: 267.14.1/207 - Release Date: 12/19/2005




-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



[iagi-net-l] Isotop Strontium untuk batu gamping

2005-12-20 Terurut Topik Iman Argakoesoemah

Apakah ada yang bisa memberikan pencerahan tentang akurasi penentuan umur 
absolut dengan cara isotop Strontium untuk batu gamping ?

Thanks. Iman

-Original Message-
From: Yahdi Zaim [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 21, 2005 7:50 AM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


Pak PTA Yth.,
Kalau batuan sedimen non marinnya ada sisian batuan produk volkanik primer
seperti tufa dan/atau batu apung primer, barangkali bisa digunakan metoda
radiometri dengan Potasium-Argon (K/Ar) atau Argon-Argon (Ar/Ar) terhadap
mineral biotit,piroksen atau hornblenda yang terkandung dalam tufa dan/atau
batu apung primer tersebut.

Wassalam,

Yahdi Zaim,
Departemen Teknik Geologi
FIKTM - ITB


- Original Message -
From: Paulus Tangke Allo [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 PM
Subject: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


mungkin ada yg tahu,

apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen non-marine?


thanks,

pta

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-




--
No virus found in this incoming message.
Checked by AVG Free Edition.
Version: 7.1.371 / Virus Database: 267.14.1/207 - Release Date: 12/19/2005




-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-


-
This message has been certified virus free by Medcoenergi Antivirus

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi menteri ??

2005-12-20 Terurut Topik Nur Darodjat
Setuju ini bukan GUYON

Maju terus mas Andang,,

Dulu kan sewaktu Gus Dur sudah ada juga anggota IAGI yang jadi anggota
Kabinet,,

Semoga nanti bisa berdua dengan mas Piki

Nur

-Original Message-
From: Zamzam Nurzaman [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, December 20, 2005 5:05 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: RE: [iagi-net-l] ADB for presiden - RE: [iagi-net-l] ADB jadi
menteri ??

Ada yang lupa Mas..exploitasi nya belum kesebut.

BTW...itu bukan guyonn lho Mas.. ini serius, kritis, dan realistis dari hati
sanubari secara spontan he..he!. Juga bagi para pelakon laennya kita kasih
support.  Salah satu rekan PhD IAGI kita yang asalnya dosen juga buktinya
bisa ditarik dari kampus jamannya Gus Dur, dan sekarang sudah ajudan
langsung salah satu menteri..kabinet depan mungkin dia bisa naik level
menteri..kita doakan.  Nahh apalagi anda deh kita dukung. Itu juga berasal
dari issues dulu bahwa perlu ahli ini itu dan kepentingan strategisnya apa
dan dilanjutkan dengan pencarian talent.  

Coba bayangkan kalau misalkan Mentri Pertambangan  Energi dari backgroung
Geoscientist ...pasti yang dipikirin dia lebih luas lagi di seluruh sektor
geologi dan energi bukan reservoir minyak saja he..he.  

Kalau ada feeder dan leadernya (kaya bus way aja ya) akan mudah
merealisasikan tangki pikir eksplorasi-exploitasi indonesia yang sekarang
rame-rame jadi bahan pemikiran rekan-rekan kita. 

Good luck!

Salam

Zammy 




-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



Re: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic

2005-12-20 Terurut Topik yuwono
Kalo batuan sedimennya mengandung zircon bisa dicoba dengan fission track
juga.
Yatno


 Pak PTA Yth.,
 Kalau batuan sedimen non marinnya ada sisian batuan produk volkanik
 primer  seperti tufa dan/atau batu apung primer, barangkali bisa
 digunakan metoda  radiometri dengan Potasium-Argon (K/Ar) atau
 Argon-Argon (Ar/Ar) terhadap  mineral biotit,piroksen atau hornblenda
 yang terkandung dalam tufa dan/atau  batu apung primer tersebut.

 Wassalam,

 Yahdi Zaim,
 Departemen Teknik Geologi
 FIKTM - ITB


 - Original Message -
 From: Paulus Tangke Allo [EMAIL PROTECTED]
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 PM
 Subject: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


 mungkin ada yg tahu,

 apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen
 non-marine?


 thanks,

 pta

 - To
 unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
 (Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
 Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
 Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
 Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
 Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
 [EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
 Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
 -




 --
 No virus found in this incoming message.
 Checked by AVG Free Edition.
 Version: 7.1.371 / Virus Database: 267.14.1/207 - Release Date:
 12/19/2005




 - To
 unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
 (Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id Komisi
 SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
 Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
 Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
 Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
 [EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
 Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
 -





-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-



Re: [iagi-net-l] Isotop Strontium untuk batu gamping

2005-12-20 Terurut Topik Awang Satyana
Ada tiga kemungkinan potensial penyebab akurasi dating umur absolut menggunakan 
Sr menjadi terganggu : (1) kesalahan akibat random sampling, (2) kesalahan 
akibat pengukuran, dan (3) kesalahan akibat gejala geologi. 
   
  Kesalahan random sampling yang berhubungan dengan pengumpulan dan pengolahan 
sampel mungkin tidak dapat seluruhnya dihilangkan. Tetapi, untuk mengatasi 
kemungkinan kesalahan ini, telah dikembangkan beberapa prosedur laboratorium 
untuk meminimilisasinya. 
   
  Kesalahan pengukuran, berhubungan dengan presisi dan akurasi penentuan rasio 
isotop pada mass spectrometer, dapat dievaluasi dengan baik di laboratorium, 
sehingga kesalahan akibat pengukuran bisa dieliminasi.
   
  Kesalahan akibat gejala geologi sering berhubungan dengan alterasi diagenetik 
pada karbonat setelah selesainya proses pengendapan. Termasuk ke dalam 
kesalahan ini adalah masalah re-working. Untuk mengatasi hal ini, ada beberapa 
prosedur laboratorium yang terutama didasarkan pada pengujian petrografi detail.
   
  Contoh sampling error pada well samples bisa terjadi akibat : caving of 
samples, kontaminasi lumpur pemboran, kontaminasi LCM - lost circulation 
material, dan ketidaktepatan penentuan kedalaman. LCM yang menggunakan mika 
akan menyebabkan pembacaan 87Sr/86Sr ratios 1.0, tinggi, dan ini akan 
berdampak ke korelasi kurva umur pada kronostratigrafi Sr. Maka, harus 
hati-hati dalam menyerahkan sampel ke service company, harus diceritakan 
riwayat pengambilan sampel ini.
   
  Kesalahan pengukuran bisa diatasi dengan menerapkan prosedur internal 
precision dan external precision. Internal precision mengukur presisi dari 
internal statistics analisis mass spectrometer, diukur pada 95 % confidence 
limits, dengan uncertainty yang sangat kecil (0.07-0.14). External 
precision dapat dihitung pada analisis berulang sampel yang sama.
   
  Kesalahan akibat gejala geologi dapat sangat diminimalisasi dengan picking 
sampel yang benar berdasarkan petrografi detail dan dukungan kontrol geologi 
serta paleontologi semua sampel yang dianalisis. Biostratigraphic zoning akan 
menjadi kontrol yang penting untuk isotope stratigraphy. Beberapa prosedur yang 
sudah dikembangkan untuk mengatasi kesalahan ini : replicate whole-rock 
analyses, specific component studies, dan geological consistency of results.
   
  Pengalaman saya mengamati pemakaian teknologi dan melihat hasil analisis 
strontium dating karbonat Eosen Akhir - Pliosen Awal di Jawa Timur yang banyak 
dipakai operator2 di wilayah ini sejak tahun 2000, rasanya membuat saya 
berkesimpulan bahwa Sr dating ampuh untuk dating absolut karbonat. Hasilnya 
memperkuat tatanan kronostratigrafi cekungan ini. Ada beberapa koreksi yang 
dihasilkannya atas stratigrafi yang selama ini kita gunakan.
   
  salam,
  awang

Iman Argakoesoemah [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
Apakah ada yang bisa memberikan pencerahan tentang akurasi penentuan umur 
absolut dengan cara isotop Strontium untuk batu gamping ?

Thanks. Iman

-Original Message-
From: Yahdi Zaim [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 21, 2005 7:50 AM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


Pak PTA Yth.,
Kalau batuan sedimen non marinnya ada sisian batuan produk volkanik primer
seperti tufa dan/atau batu apung primer, barangkali bisa digunakan metoda
radiometri dengan Potasium-Argon (K/Ar) atau Argon-Argon (Ar/Ar) terhadap
mineral biotit,piroksen atau hornblenda yang terkandung dalam tufa dan/atau
batu apung primer tersebut.

Wassalam,

Yahdi Zaim,
Departemen Teknik Geologi
FIKTM - ITB


- Original Message -
From: Paulus Tangke Allo 

To: 
Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 PM
Subject: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


mungkin ada yg tahu,

apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen non-marine?


thanks,

pta

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
-




--
No virus found in this incoming message.
Checked by AVG Free Edition.
Version: 7.1.371 / Virus Database: 267.14.1/207 - Release Date: 12/19/2005





RE: [iagi-net-l] Isotop Strontium untuk batu gamping

2005-12-20 Terurut Topik Iman Argakoesoemah

Pak Awang,

Terima kasih informasinya. Masih ada pertanyaan lagi. Bagaimana kalau batuan 
itu sudah sangat ter-metamorfosa secara thermal dengan kuat sehingga 
fosil-fosilnya sendiri sudah sulit terlihat (ter-rekristalisasi), apakah Sr 
masih bisa dipercaya ? Apakah pengukuran Sr pada fosilnya atau pada matrix atau 
crystalline vein atau semua tidak dipertimbangkan sama sekali ?

Thanks. Iman

-Original Message-
From: Awang Satyana [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 21, 2005 11:52 AM
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [iagi-net-l] Isotop Strontium untuk batu gamping


Ada tiga kemungkinan potensial penyebab akurasi dating umur absolut menggunakan 
Sr menjadi terganggu : (1) kesalahan akibat random sampling, (2) kesalahan 
akibat pengukuran, dan (3) kesalahan akibat gejala geologi.
  
  Kesalahan random sampling yang berhubungan dengan pengumpulan dan pengolahan 
sampel mungkin tidak dapat seluruhnya dihilangkan. Tetapi, untuk mengatasi 
kemungkinan kesalahan ini, telah dikembangkan beberapa prosedur laboratorium 
untuk meminimilisasinya.
  
  Kesalahan pengukuran, berhubungan dengan presisi dan akurasi penentuan rasio 
isotop pada mass spectrometer, dapat dievaluasi dengan baik di laboratorium, 
sehingga kesalahan akibat pengukuran bisa dieliminasi.
  
  Kesalahan akibat gejala geologi sering berhubungan dengan alterasi diagenetik 
pada karbonat setelah selesainya proses pengendapan. Termasuk ke dalam 
kesalahan ini adalah masalah re-working. Untuk mengatasi hal ini, ada beberapa 
prosedur laboratorium yang terutama didasarkan pada pengujian petrografi detail.
  
  Contoh sampling error pada well samples bisa terjadi akibat : caving of 
samples, kontaminasi lumpur pemboran, kontaminasi LCM - lost circulation 
material, dan ketidaktepatan penentuan kedalaman. LCM yang menggunakan mika 
akan menyebabkan pembacaan 87Sr/86Sr ratios 1.0, tinggi, dan ini akan 
berdampak ke korelasi kurva umur pada kronostratigrafi Sr. Maka, harus 
hati-hati dalam menyerahkan sampel ke service company, harus diceritakan 
riwayat pengambilan sampel ini.
  
  Kesalahan pengukuran bisa diatasi dengan menerapkan prosedur internal 
precision dan external precision. Internal precision mengukur presisi dari 
internal statistics analisis mass spectrometer, diukur pada 95 % confidence 
limits, dengan uncertainty yang sangat kecil (0.07-0.14). External 
precision dapat dihitung pada analisis berulang sampel yang sama.
  
  Kesalahan akibat gejala geologi dapat sangat diminimalisasi dengan picking 
sampel yang benar berdasarkan petrografi detail dan dukungan kontrol geologi 
serta paleontologi semua sampel yang dianalisis. Biostratigraphic zoning akan 
menjadi kontrol yang penting untuk isotope stratigraphy. Beberapa prosedur yang 
sudah dikembangkan untuk mengatasi kesalahan ini : replicate whole-rock 
analyses, specific component studies, dan geological consistency of results.
  
  Pengalaman saya mengamati pemakaian teknologi dan melihat hasil analisis 
strontium dating karbonat Eosen Akhir - Pliosen Awal di Jawa Timur yang banyak 
dipakai operator2 di wilayah ini sejak tahun 2000, rasanya membuat saya 
berkesimpulan bahwa Sr dating ampuh untuk dating absolut karbonat. Hasilnya 
memperkuat tatanan kronostratigrafi cekungan ini. Ada beberapa koreksi yang 
dihasilkannya atas stratigrafi yang selama ini kita gunakan.
  
  salam,
  awang

Iman Argakoesoemah [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
Apakah ada yang bisa memberikan pencerahan tentang akurasi penentuan umur 
absolut dengan cara isotop Strontium untuk batu gamping ?

Thanks. Iman

-Original Message-
From: Yahdi Zaim [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 21, 2005 7:50 AM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


Pak PTA Yth.,
Kalau batuan sedimen non marinnya ada sisian batuan produk volkanik primer
seperti tufa dan/atau batu apung primer, barangkali bisa digunakan metoda
radiometri dengan Potasium-Argon (K/Ar) atau Argon-Argon (Ar/Ar) terhadap
mineral biotit,piroksen atau hornblenda yang terkandung dalam tufa dan/atau
batu apung primer tersebut.

Wassalam,

Yahdi Zaim,
Departemen Teknik Geologi
FIKTM - ITB


- Original Message -
From: Paulus Tangke Allo

To:
Sent: Tuesday, December 20, 2005 7:11 PM
Subject: [iagi-net-l] umur absolut di non-marine clastic


mungkin ada yg tahu,

apakah ada metode penentuan umur absolut untuk batuan sedimen non-marine?


thanks,

pta

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy