Ida Arimurti Re: Beijing

2007-08-01 Terurut Topik Suryadi Hertanto
Rekan-rekan milis ida arimurti club,

Kalau ke Beijing menggunakan tour, pasti diajaknya lokasi-lokasi umum aja.Toko 
obat Tongrentang, padahal di Menteng Raya Jakarta ada toko obat ini cabang dari 
sono. Ngapa'in lagi ngunjungin toko yang sama?
Ada banyak obyek menarik di Beijing, seperti Wangfujing - pusat belanja dan 
makanan, jauh lebih ramai dan meriah daripada Orchard Road, lalu maju 2 blok
lagi ada silk market yang pernah direkomendasikan di majalah Time sebagai 
pusat barang-barang aspal dengan kualitas terbaik. Juga Beijing zoo dan 
aquarium, tempat panda
http://www.china.org.cn/english/features/beijing/30963.htm

Juga belum tentu tour mengajak kita untuk menikmati bebek peking yang
terbaik, karena biasanya akan diantar ke restoran langganan travel biro.
Lalu ada KFC yang terbesar di dunia dekat alun-alun, jangan lupa sight
seeing di Carrefour karena ukuran sawi putih, buncis, wortelnya sangat
luuuar biasa.

Salam,
Suryadi




Re: Ida Arimurti Tanya Obat Asam Urat (gout)

2007-07-10 Terurut Topik Suryadi Hertanto
Mbak Dewi,
Teorinya, asam urat ndak ada obatnya. Obat yang hanya mengurangi kadar asam
urat, yakni allopurinol. Beli yang generik aja, sekitar rp 2.500 per strip
isi 10, 3 pil per hari, namun sebaiknya ke dokter.
Untuk mencegah asam urat, pls :
1. Minum air putih atau teh hangat terus, tanpa gula. Teh hijau lebih baik.
2. Hindari makanan yang diasinkan, seperti ikan asin, telor asin,
kripik-kripik bungkusan yang dijual di supermarket.
3. Kurangi makanan berlemak, makan makanan yang hangat.
4. Hindari es dan minuman bersoda.
5. Donor darah. Ibaratnya seperti mobil yang air radiatornya dikuras.
Tujuannya semua di atas, yakni melarutkan kadar acid yang ada di darah.

Sekali lagi, harus ke dokter.

Salam,
Suryadi




Re: Ida Arimurti Hari Ayah - Father's Day

2007-06-18 Terurut Topik Suryadi Hertanto
Mbak Ida yth,

   Di kalangan etnik Tionghoa, hari Papa biasanya dirayakan pada 8
Agustus.
8 dibacanya ba (pa), dan bulan Agustus = ba yue (pa yue). Jadi 8-8 = ba-ba
atau papa.
Kebiasaan ini berlaku di China, Hongkong, Singapore, Malaysia (kota-kota
besar), Taiwan, Korea dan Jepang.

   Sedangkan hari mama, tetap berpatokan pada hari Minggu ke dua
setiap bulan Mei, seperti kebiasaan Amerika.

Salam,
Suryadi




On 6/17/07, Ida arimurti [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Hari Ayah - Father's Day

 Di Amerika dan juga di berbagai negara lainnya; disetiap hari Minggu
 ketiga
 pada bulan Juni (17 Juni 2007) mereka merayakan Father's Day atau Hari
 Ayah - Hari Bapa. Oleh sebab itulah dalam kesempatan ini mang Ucup ingin
 menulis tentang Ayah.

 Hampir setiap anak di dunia ini belajar bicara dengan memulai dua kata
 pertama Papa  Mama. Kata Papa mereka ucapkan sebagai kata kedua setelah
 Mama. Kata Papa itu sendiri diserap dari bahasa Perancis. 71% penduduk
 dunia
 mengenal kata Papa ini berdasarkah hasil penelitian terhadap 1.000 macam
 bahasa. Papa dalam bahasa Latin Tata sedang dalam bahasa Rusia = Nana.

 Dalam gereja Katolik perkataan Abbot, Abbes berarti Bapa juga. Kata ini
 diserap dari bahasa Ibrani = Aba. Abraham Lincoln nama kecilnya adalah
 Abe.
 Umat Katolik menyembut pembimbing agamanya dengan sebutan Padre (ayah)
 yang
 diserap dari bahasa Spanyol maupun Portugis. Romo dalam bahasa Portugis =
 Padrinho, dari situlah kata Padri dalam bahasa Indonesia itu diserap.

 Walaupun demikian umat Protestan menilai panggilan Romo terhadap
 pembimbing
 agama itu haram berdasarkan ayat: Dan janganlah kamu menyebut siapapun
 bapa
 di bumi ini, karena hanya satu Bapamu, yaitu Dia yang di sorga. (Matius
 23:9)

 Sedangkan kata Father diserap dari bahasa Sangsekerta Pitar, dalam
 bahasa
 Yunani  Latin = Pater.

 Orang Rumawi berpendapat: Mater semper certa; pater est quem nuptiae
 demonstrant - Hanya Ibu yang pasti, sedangkan Ayah adalah yang dikawini.

 Kita bisa yakin bahwa itu adalah Ibu kandung kita, karena ialah yang
 melahirkan, tetapi ayah belum tentu, lihat saja berapa banyak proses
 permohonan DNA Test, karena mereka sendiri tidak yakin apakah itu anaknya
 ataukah bukan.

 Hari Ayah itu dirayakan tidak seperti hari Tahun Baru ialah pada saat yang
 bersamaan dan dengan alasan yang sama. Misalnya di Italy, Spanyol,
 Portugis
 dan negara-negara dimana banyak umat Katolik; mereka merayakan hari Ayah
 bertepatan dengan hari Santo Yusuf pada tanggal 19 Maret.

 Di Taiwan pada tanggal 8 Agustus, sebab lafal untuk kata angka delapan
 dalam
 bahasa Mandarin = Pa jadi tanggal 8 bulan 8 sama seperti Pa-Pa. Sedangkan
 di
 Thailand hari ayah ini disebut Wan Phor yang selalu dirayakan pada
 tanggal
 5 Desember dan merupakan hari libur nasional, sebab hari itu adalah HUT
 dari
 Raja Bhumibol Adulyadej sebagai Bapa Bangsa.

 Di Amerika mereka merayakan pada hari Minggu ketiga pada bulan Juni.

 Pada tahun 1974, President Nixon yang pertama kalinya mencanangkan hari
 Ayah
 ini sebagai hari libur nasional.

 Tradisi ini diawali pada tahun 1909 atas gagasan dari Mrs. Sonora Smart
 Dodd
 untuk mengenang ayahnya Mr Willian Smart yang telah dapat membesar kelima
 anak-anaknya tanpa bantuan dari istrinya, sebab istrinya meninggal dunia
 pada saat ia melahirkan anaknya yang ke enam.

 Mang Ucup

 Email: [EMAIL PROTECTED] mang.ucup%40gmail.com

 [Non-text portions of this message have been removed]

 



[Non-text portions of this message have been removed]



[Ida-Krisna Show]

2006-09-13 Terurut Topik Suryadi Hertanto
*Hati Yang Baik Menambah Kecantikan*

*(Erabaru.or.id http://erabaru.or.id/) - *Cai Yong dikenal juga sebagai
Cai Bojie. Ia terkenal sebagai sastrawan besar dari Wilayah Qi, Provinsi
Henan pada masa Dinasti Han Timur (202 Sebelum Masehi – 220 Setelah Masehi).
Ia dikenal sangat menjunjung tinggi moral dan menegakkan keadilan. Ia suka
membaca, matematika, astronomi dan bermain musik. Untuk mendidik putrinya
Cai Wenji, ia khusus menulis sebuah esei berjudul Pelajaran untuk
Perempuan.

Ia tidak keberatan bila putrinya berdandan bagus dan bersolek. Pada
kenyataannya, ia percaya perempuan seharusnya berdandan sederhana agar
mereka tampil lebih pantas, dan harus menjaga rambutnya bersih serta
mengkilap. Dilain pihak, ia menekankan lebih penting bagi seorang perempuan
untuk mengolah kecantikan dalamnya daripada memperelok kecantikan luarnya.
Ia percaya bahwa kecantikan yang sesungguhnya datang dari dalam. Orang jaman
sekarang bilang inner beauty.

Dalam Pelajaran untuk Perempuan, Cai Yong menulis, Seperti kepala dan
wajah, hati juga membutuhkan perawatan. Kotoran akan muncul bila kamu lalai
mencuci wajahmu dalam sehari. Pikiran buruk akan memasuki hatimu jika lalai
melatih kebaikan dalam sehari. Setiap orang tahu bagaimana mempercantik
wajah, tetapi tidak setiap orang tahu mengembangkan kebaikan. Bila kamu
tidak merawat wajahmu, mungkin orang bodoh akan memanggilmu ceroboh. Bila
kamu tidak melatih moralmu, orang berakhlak akan memanggilmu jahat. Adalah
masih dapat diterima dipanggil ceroboh oleh orang bodoh, tetapi tidak ada
tempat bagimu di dunia, jika seorang bermoral memanggilmu jahat.

Karena itu, jika kamu melihat dirimu di kaca, pikirkan apakah hatimu bersih.
Kalau memakai parfum, pikirkan apakah hatimu tenang dan damai. Kalau
bersolek, pikirkan apakah pikiranmu bersih. Kalau melembabkan rambutmu,
pikirkan apakah pikiranmu tentram. Bila menyisir rambutmu, pikirkan apakah
pikiranmu rasional dan masuk akal. Bila mengikat rambutmu, pikirkan apakah
pikiranmu semulus, seelok sanggulmu. Bila kamu menata rambut halus sepanjang
wajahmu, pikirkan apakah hatimu juga serapi itu.

--


[Non-text portions of this message have been removed]





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[Ida-Krisna Show] Peh Cu, Telor berdiri

2006-05-31 Terurut Topik Suryadi Hertanto



Dear All,

31 Mei 2006, hari Peh Cun. Telor dapat berdiri.
Saya coba di kantor, dan berhasil

Rgds,
Suryadi


[Non-text portions of this message have been removed]









=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio stations
  
  
Station
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  











Re: [Ida-Krisna Show] Resep Pisang Goreng Pontia (Pisang goreng kremes)

2006-05-15 Terurut Topik Suryadi Hertanto



Mbak Ida,

Daripada nebak-nebak resepnya, saya lihat di toko buku sudah ada buku
sejarah, resep, bahan-bahan Pontia dan variasi Pisang Goreng Pontia yang
ditulis sendiri oleh penciptanya yakni Bp Robby Djan, diterbitkan oleh Agro
Media. Malahan di buku itu dituliskan bahwa beliau ultah pada 13 Mei, jadi
nampaknya buku tersebut diterbitkan dalam rangkaian HUT-nya.

Salam,
Suryadi



On 5/13/06, Ida arimurti [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pisang Goreng Pontia (Pisang goreng kremes)

 bahan:
 6 sisir (60 buah) pisang uli
 5.000 ml minyak goreng

 bahan pencelup:
 375 gr tepung terigu protein sedang
 3/4 sdt garam
 750 ml air
 3 sdm tepung beras
 4 1/2 sdm gula tepung

 bahan kremesan:
 3.000 ml air
 720 gr tepung beras
 135 gr tepung sagu tani
 1 sdm garam
 60 gr gula merah, disisir halus
 6 kuning telur
 pewarna kuning tua secukupnya

 cara membuatnya:
 1.potong pisang seperti kipas melebar. sisihkan.
 2.aduk bahan pencelup sampai rata.
 3.aduk bahan kremesan sampai rata.
 4.panaskan minyak goreng. tuang satu sendok sayur adonan kremesan.
 biarkan mengambang. kecilkan api. kumpul-kumpulkan adonan sehingga
 menyatu.
 5.celup pisang ke bahan pencelup. masukkan ke bagian tengah
 kremesan yang sudah dikumpulkan. lipat kremesan hingga menutupi
 pisang.
 6.goreng sampai matang.

 untuk 60 buah.

 tip.
 - menggoreng pisang kremes lebih baik menggunakan 2 penggorengan
 yang masing-masing diisi minyak panas.
 - penggorengan pertama digunakan untuk menuang bahan kremes
 hingga melipat adonan.
 - penggorengan kedua digunakan untuk mematangkannya.
 - pada saat menuang bahan kremesan minyak harus benar-benar
 panas agar bahan kremesan naik  mengembang.
 - setelah bahan kremesan mengambang. kecilkan api agar bahan
 kremesan tidak cepat kering.



 [Non-text portions of this message have been removed]






 =
 Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
 It has silent message saying that I remember you when I wake up.
 Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

 Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
 Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

 =

 Yahoo! Groups Links









[Non-text portions of this message have been removed]










=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Station
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  












[Ida-Krisna Show] Fwd: Fw: [it-bursa] OOT - Maling Debit Card ..... Beware !!!

2006-04-20 Terurut Topik Suryadi Hertanto



 *From:* [EMAIL PROTECTED]
 *To:* [EMAIL PROTECTED]
*Sent:* Wednesday, April 19, 2006 5:12 PM
*Subject:* [it-bursa] OOT - Maling Debit Card . Beware !!!




 *Maling Debit Card *

http://photos1.blogger.com/blogger/3625/376/1600/cardtheft.jpg

Ngikutin beritanya http://www.msnbc.msn.com/id/11714119/ nggak? Kira-kira
dua minggu lalu, terjadi ratusan kasus penarikan dana misterius dari
berbagai ATM di seluruh dunia. Dan bank-bank di Kanada, Inggris dan Rusia
santer mengindikasikan, bahwa produk *debit cards* mereka... kecolongan!
Barangkali kalau kasusnya kartu kredit, ya kita semua sudah maklum. Tapi
kartu debit?

Orang bilang, belanja via kartu debit (istilah kebanyakan kita: kartu ATM)
lebih aman karena -- nggak seperti kartu kredit -- ia memiliki satu level
security tambahan: password a.k.a. nomor PIN.

Kartu kredit lebih gampang di-*counterfeit*, tapi eksekusinya perlu
arrangement rada ruwet yang melibatkan banyak pihak. Sebaliknya, kartu
debit, dengan adanya PIN itu, agak susah di-fraud. Tapi begitu dapat PIN,
yah *it's where the money is*.

Cuman, melihat kasus ini, para bandit itu rupanya mulai bisa mengira-ngira
untuk *getting around *dengan kendala PIN ini. Kalau kasusnya satu dua sih
mungkin nggak masalah, anggap aksidental aja, misalnya ada orang di belakang
antrian yang suka ngintip. Tapi ini ratusan, ribuan? Dari mana mereka
memperoleh data nomor account sebanyak itu, dan yang paling bikin saya
wondering: dari mana mereka bisa tahu semua nomor PIN-nya?

Oke, coba kita runut-runut, seperti apa sih cara kerjanya. Sambil mencoba
mengira-ngira kemungkinan terjadinya di sini, di Indonesia. Again, ini soal
kartu *debit *, bukan *credit card*.

Sayangnya... perangkat kriminalnya sama. ;-)

http://photos1.blogger.com/blogger/3625/376/1600/msr206.jpg
Alat di gambar itu namanya *skimmer*, atau istilah formalnya *card
reader/writer*. Bisa membaca data-data di *magnetic-stripe *kartu, lalu
menuliskannya di plastik kartu yang baru. *Yes*, buat para maling, alat itu
fungsinya satu: menggandakan kartu. Bisa nyimpen data dalam jumlah besar,
yang kemudian di-download di PC via serial. Harga sekitar $600-an, dan
besarnya cuma segenggaman tangan aja. (Huh, kalau inget alat ini, saya suka
ketar-ketir kalau bayar makan di restoran menggunakan kartu kredit. Mana
pelayannya klimis dan sopan banget, membungkuk ke arah kartu, dengan senyum
yang dingin...)

Jadi... mereka bisa duplikasi kartu. Dan malam-malam, sehabis kerja seharian
di *cashier*, mereka bisa dump semua data-datanya ke laptop, tulis ke *
magnetic-stripe* di kartu yang baru, lari ke anjungan terdekat, memasukkan
kartu palsunya di mesin ATM, lalu... *wait*, mereka perlu nomor PIN.

Nah sekarang, data-data apa aja ya yang ada di *magnetic-stripe* itu?

http://photos1.blogger.com/blogger/3625/376/1600/card-tracks.jpg
Buat yang belum tahu, *magnetic-stripe* itu seperti *tape* kaset aja
layaknya, material *ferromagnetic* yang dapat dipakai untuk menyimpan data
(suara, gambar, atau bit-bit biner). Untuk kartu, ada 3 track data. (Kenapa
tiga? Standar ANSI/ISO. Selebihnya, nggak tahu). Track 1 dan Track 2 aja
yang biasanya dipakai. Track 3 tadinya diperuntukkan untuk extended service,
cuma service-nya nggak muncul-muncul sehingga track ini ditinggalkan.

Berlaku hanya di kartu kredit dan ATM (bisa berbeda di kartu absen kantor
misalnya). Kalau kita *extract* data-data itu, misalkan menggunakan *skimmer
* tadi, kita bisa lihat informasi seperti ini di kartu Visa:

http://photos1.blogger.com/blogger/3625/376/1600/sample-tracks.jpg
Kelihatan nggak? Sekedar contoh aja: % di awal dan ? di akhir di Track 1 itu
menunjukkan *start code* dan *end-code*. Huruf 'B' menunjukkan *format-code*,
yaitu Bank Card.  adalah nomor kartu.
LASTNAME/FIRSTNAME... self-explained. 9912 adalah *expiration-date*, 12/99.
Sementara 101... dan seterusnya adalah data-data khusus. So, untuk kartu
kredit ini, dengan *skimmer* seharga handphone Nokia seri 9 itu, si maling
udah bisa belanja di Internet. ;-)

Tapi tidak demikian halnya dengan kartu ATM:

http://photos1.blogger.com/blogger/3625/376/1600/sample-tracks2.jpg
Mirip dengan kartu kredit ya? Bedanya, instead of 101, kita punya 1201 untuk
data khusus milik bank. Dan 4 digit '', berbeda-beda untuk setiap kartu.
Lokasi encrypted PIN kah? Mungkin.

Tapi rasanya bisa dipastikan, PIN nggak akan disimpan *plainly* gitu aja di
kartu (kecuali banknya *kuoooplooo* buaanget). Kita pernah baca bahwa di
jaman dulu (dan kayaknya sampai sekarang), mesin-mesin IBM yang jadi
langganan perbankan kita menggunakan
DEShttp://www.quadibloc.com/crypto/co0402.htm(atau
3DES http://en.wikipedia.org/wiki/3DES) untuk menentukan PIN. Yah, either
way, untuk meng-crack DES nggak akan bisa *straight-forward* dan perlu waktu
lumayan lama.

Lalu *question remains*, dari mana lagi mereka bisa dapat PIN?


 1. Seminggu yang lalu, Visa ngasih
warninghttp://news.zdnet.com/2100-1009_22-6051261.html?tag=zdfd.newsfeedbahwa
third-party software yang 

Re: [Ida-Krisna Show] Pelajaran agama di sekolah SD, SMP, SMU

2006-03-22 Terurut Topik Suryadi Hertanto
Mbak atau Mas Is,






On 3/22/06, ls_kurnia [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear All,

 Jika ada anak yang beragama lain dengan agama yang dia nut oleh
 foundation dari sekolah yang bersangkutan, dan dia bersekolah di
 sekolah tersebut, apakah anak tersebut akan mendapat pelajaran agama
 sesuai dengan agama yang di anutnya dan sekolah ybs menyediakan guru
 agama tersebut?

 Apakah ada UU yang mengatur hal tersebut?

 Terima kasih banyak.








 =
 Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
 It has silent message saying that I remember you when I wake up.
 Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

 Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
 Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

 =

 Yahoo! Groups Links









[Non-text portions of this message have been removed]





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Music that listens to you.
LAUNCHcast. What's in your mix?
http://us.click.yahoo.com/8mKGzA/FARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM
~- 

=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [Ida-Krisna Show] Pelajaran agama di sekolah SD, SMP, SMU

2006-03-22 Terurut Topik Suryadi Hertanto
On 3/22/06, Suryadi Hertanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

  Mbak atau Mas Is,
Biasanya sekolah dgn latar belakang tertentu hanya mengajarkan
 pelajaran agama sesuai agama foundationnya, dan hal ini (kalau ndak salah)
 juga dibenarkan di UU Sisdiknas ps 55.


 Sekolah yang mengajarkan berbagai agama dan menyediakan gurunya
biasanya hanya sekolah negeri.

Salam,

Suryadi










 On 3/22/06, ls_kurnia [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Dear All,
 
  Jika ada anak yang beragama lain dengan agama yang dia nut oleh
  foundation dari sekolah yang bersangkutan, dan dia bersekolah di
  sekolah tersebut, apakah anak tersebut akan mendapat pelajaran agama
  sesuai dengan agama yang di anutnya dan sekolah ybs menyediakan guru
  agama tersebut?
 
  Apakah ada UU yang mengatur hal tersebut?
 
  Terima kasih banyak.
 
 
 
 
 
 
 
 
  =
  Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
  It has silent message saying that I remember you when I wake up.
  Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti
 
  Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
  Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.
 
  =
 
  Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
 
 
 



[Non-text portions of this message have been removed]





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Tired of hearing the same songs over and over?
Listen to Internet Radio! Skip songs. Click to listen to LAUNCHcast!
http://us.click.yahoo.com/.mKGzA/HARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM
~- 

=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[Ida-Krisna Show] Fwd: HARGAILAH NYAWA SESEORANG- TRUE STORY

2006-03-10 Terurut Topik Suryadi Hertanto
HARGAILAH NYAWA SESEORANG- TRUE STORY
Edy limin [EMAIL PROTECTED]
HAL YANG MASIH BISA TERJADI DI ERA MILENIUM!!!

Kepada Redaksi/Pembaca yang budiman, baik dan terhormat, saya berharap
surat ini dapat disebarluaskan dan diketahui oleh masyarakat luas agar
kejadian yang menimpa saya tidak terulang/terjadi lagi kepada
orang/keluarga lain. Perlu diketahui saya menulis surat ini bukan
bertujuan untuk menjelekkan atau merendahkan siapapun. Saya menulis
surat ini karena hati saya tergerak dan ingin membagi pengalaman pahit
yang saya dapatkan untuk para pembaca agar dikemudian hari diharapkan
tidak terjadi lagi kejadian yang sama terhadap siapapun dimanapun yang
akan melakukan persalinan terutama di Medan (SUMUT). Saat saya menulis
surat ini, saya sedang berduka karena istri saya tercinta sudah
meninggal akibat pendarahan sewaktu melahirkan. Sebagai informasi, istri
saya selalu cek up rutin dengan dokter bersalin dan mengikuti program
senam hamil di RS Gleneagles. Istri saya melahirkan secara normal dan
dibantu dengan alat Vacuum di RS Gleneagles, Medan. Anak saya saat ini
sehat-sehat saja. Menurut pihak rumah sakit, dalam hal ini adalah
dokter, Pendarahan tersebut terjadi karena darah istri saya terlalu
encer dan tidak bisa beku disebabkan karena kadar trombosit didalam
darah terlalu rendah. Dugaan dokter, kadar Trombositnya rendah karena
mengkonsumsi Jamur (Hio-ko) dan Io-som (Ginseng). Tetapi dokter tidak
menjelaskan seberapa besar konsumsi yang dapat membahayakan kesehatan
ibu hamil. Jujur saja, saya tidak bermaksud untuk menyalahkan siapapun
(Dokter/Rumah Sakit) dan apapun (Prosedur persalinan atau
Undang-undang). Akan tetapi, ada beberapa hal yang sangat mengganjal
dihati saya yang perlu saya sampaikan kepada para pembaca.
Pertama, istri saya harus menunggu waktu sampai 2 jam untuk menerima
transfusi darah dari RS. Waktu itu pihak RS bilang harus mengambil darah
dari PMI. Saat itu saya heran dan bertanya kenapa kok RS yang terkenal
di medan ini tidak ada stok darah sama sekali. Kemudian, pihak RS
mengatakan kalau peraturan pemerintah sudah menerapkan bahwa RS tidak
boleh ada stok darah. Apa benar? Sampai sekarang, hal ini masih menjadi
tanda tanya besar bagi saya karena kalau harus mengambil darah lagi di
PMI dan pasien sedang sekarat, waktu 2 jam itu sangat berarti. Saya rasa
kita sebagai orang awam tahu kalau darah yang mengalir dalam waktu 2 jam
itu sudah seberapa banyak dan seberapa besar efeknya terhadap pasien.
Sesaat sebelum istri saya menerima transfusi darah, dia masih dalam
keadaan sadar dan memberitahukan kepada saya, Kenapa darah belum
datang? Kenapa darah belum datang? Kok lama sekali? Tuuubbuuuh ssaayaa
seemuanyaa sudah keeebbaaas/mati rasa (lidah sudah kaku). Kamu ada
dimana? Kok tidak kelihatan?? Saat itu pandangan matanya pun sudah
gelap. Setelah itu dia menerima transfusi darah, akan tetapi istri saya
memberitahukan kepada saya bahwa darah tersebut tidak masuk kedalam
tubuh, karena masuk dari tangan keluar dari daerah
persalinan/selangkangan (alias numpang lewat). Selanjutnya, istri saya
tidak sadarkan diri dan dioperasi untuk diangkat rahimnya (atas saran
dokter). Tiga hari kemudian istri saya meninggal karena kondisinya tidak
stabil (tensi naik turun). Perlu anda ketahui bahwa istri saya total
menerima lebih 40 bags/10 liter transfusi darah (1 bag = 250 cc).
Selama tiga hari itu, saya harus mati-matian mencari pendonor darah
karena stok di PMI tidak banyak.  Kebetulan, banyak sanak keluarga dan
teman-teman yang datang untuk menyumbangkan darah setelah mendengar
kasus istri saya. Ada hal aneh lagi, para pendonor darah harus ke PMI
dulu untuk mendonor karena pihak RS tidak ada tempat/kantong darah.
Kedua, jikalau darah istri saya saat itu memang encer atau trombositnya
rendah, kenapa pihak RS tidak mengecek darah istri saya terlebih dahulu
sebelum terjadinya persalinan? Apakah dianggap tidak penting atau tidak
ada prosedur tetap/baku? Setahu saya, pendarahan ini tidak hanya terjadi
pada istri saya alias tidak hanya terjadi kali ini saja tetapi juga
sudah pernah terjadi terhadap pasien-pasien sebelumnya. Tetapi kenapa
pihak RS tidak ada ide inovatif untuk mencegah hal tersebut
terjadi/tidakterulang kembali?
Ketiga, sewaktu saya mau mengambil jenazah istri saya, saya harus
menyelesaikan dulu semua administrasi yang diwajibkan oleh pihak RS.
Yang anehnya, saya diwajibkan/diharuskan membayar lebih 10 juta rupiah
dari tagihan yang ada dengan alasan biaya dokter belum masuk. Total
tagihan sementara 60 juta rupiah, saya diharuskan membayar 70 juta
rupiah untuk menebus jenazah istri saya. Apakah memang pihak RS sudah
tidak lagi memiliki rasa prikemanusiaan/rasa sosial? Bayangkan dimana
saya harus mencari uang sebanyak itu pada waktu tengah malam? Kebetulan,
saya masih dapat pinjaman dari saudara, kalau tidak saya rasa saya bakal
di charge lagi biaya inap jenazah.

Untuk itu, berdasarkan pengalaman yang saya alami, saya mengharapkan dan
meminta kepada orang-orang yang bersangkutan dan bertanggung 

Re: [Ida-Krisna Show] hotel yang nyaman di daerah cipanas

2005-11-08 Terurut Topik Suryadi Hertanto



Hotel Bintang Raya - di Cipanas
Telp. 0263 512141
Rate sekitar Rp 125.000 - Rp 200.000 dapat 4 bed incl makan pagi

On 11/8/05, muly muly [EMAIL PROTECTED] wrote:
mba idasebelumnya lebaran dulu donk...minal aidin wal fa izin,mohon maaf lahir bathin.
aku perlu alamat hotel yang nyaman tapi ga mahal2amat. soalnya tanggal 20 saudara sepupunikah didaerah cianjur. tapi aku belum bisa ninggal anak2ku,soalnya pengasuh2nya baru balik after lebaran. mohon
dong infonyaga perlu villa ato yang besar2 soalnya hanya untuk 1malam.thank's beforelilyasri--- Ida arimurti [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Aduuh lebaran jangan galak2 donk Maap deh Mas Karli... -Original Message- From: karli sukardi [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, November 08, 2005 9:34 AM
 To: idakrisnashow@yahoogroups.com Subject: Re: [Ida-Krisna Show] DISIMPAN YA ALAMAT DAN NO TILP KAMPUNG DAUN NIH...IDA Gimana seh Kampung Daun di Bandung tapi telpnya KOK
 021. Ida arimurti [EMAIL PROTECTED] wrote: No tlp kampung daun 021 -2787915Alamat Kampung Daun Kamp Daun jl sersan bajuri KM 
4.7 no 88 bdg., jl Letnan Bajuri masuk dr jl Sethabudi setelah Ikip ada plang Kampung Daun belok k kiri. Dr bu Indra D Pertim. Alternative kunjungan d Bdg Nu art Galery .
 Cafe menyajikan makanan khas Bali dan panorama indah. Dr tol pasteur belok kiri, d pom bensin belok kiri lg menuju Setra duta. Coba deh sanbil menikmati karya pk Nyoman selain Garuda wisnu bali
 nu art galery 021 -2017812 ___Do you Yahoo!?New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!
http://sg.whatsnew.mail.yahoo.com Yahoo! Groups Sponsor ~--Tired of hearing the same songs over and over?Listen to Internet Radio! Skip songs. Click to listen to LAUNCHcast!
http://us.click.yahoo.com/.mKGzA/HARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM~-=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.It has silent message saying that I remember you when I wake up.Wish you have a Great Day! -- Ida  KrisnaJangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 
99.1 DeltaFMSenin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIBSMS di 0818-333582=Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/* To unsubscribe from this group, send an email to: 
[EMAIL PROTECTED]* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/







=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] FW: analisa lagu balonku

2005-10-06 Terurut Topik Suryadi Hertanto



Mas, 

Guru TK-ku dulu ngajarinnya :

Balonku ada 5,rupa-rupa warnanya Merah, 
Kuning, Kelabu.. Merah, Hijau 
dan Biru. 

Mungkin sampeyan salah dengar ngkali 

On 10/5/05, Sani Priadi (GAE-ELE/PWR) [EMAIL PROTECTED] wrote:


He2x, penciptanya siapa sih,……….





From: Setyo Kukuh (GAE-CORP/EMP) 
Sent: Wednesday, October 05, 2005 3:35 PMTo: Abdul Kohir (GAE-ELE/PWR); Adi Wahyutomo (GAE-ELE/PWR); Agung Pangestu (GAE-ELE/PWR); Akhnes (GAE-ELE/MIP); Andreas KwetHiung (GAE-ELE/PWR); Bayu Permono (GAE-ELE/PWR); Devy Lesmana (GAE-ELE/MIP); Emiliana (GAE-CORP/EMP); Destra Pratama (GAE-ELE/PWR); Erna Herlina (GAE-ELE/PWR); Handy Budhiarto (GAE-CORP/EMP); Herma Novita (GAE-ELE/MIP); Lenny Marlina (GAE-ELE/PWR); Magdalena Linawati (GAE-CORP/EMP); Marwan Siregar (IGU); Meisonnova (IGU); Menak Nababan (GAE-ELE/PWR); Merlia Andayani (GAE-CORP/EMP); Neni Karmila (GAE-ELE/PWR); Rony Mulyana (GAE-CORP/IT); Sani Priadi (GAE-ELE/PWR); Sigit Sunarko (GAE-ELE/PWR); Sopyan Junaidi (GAE-ELE/PWR); Suratman (GAE-CORP/EMP); Syarif Hidayatullah (GAE-ELE/PWR); Tauchid Hidayat (GAE-ELE/PWR); Theresia Hennie (GAE-ELE/PWR); Vincentius Kristianto (GAE-CORP/EMP); Yanto (GAE-MEK/EVE); Yunitya Sari (GAE-MEK/EVE)
Subject: analisa lagu balonku

hei friend, ada lucu2an nich. tapi kenyataan nich. 
ternyata kita dibodohin sama lagu ini sejak kita kecil yach cuma sampe segede ini tetep aja ngak ngeh..he..he... 
Bener juga ya, kok g baru ngeh ya;p 
.. coba renungkan:  
Balonku ada 5,rupa-rupa warnanya Merah, 
Kuning, Kelabu.. Merah Muda dan 
Biru. 
meletus balon Hijau, DORR!!!hatiku sangat kacau. 
balonku tinggal 4(empat), kupegang erat-erat. 
- nah! dari lagu masa kecil aja kita udah dididik ga bener menghitung. gimana gedenya?!! 

itung sendiri deh ada berapa balon tuh! 
jangan-jangan 
 


Best Regards,
Setyo Kukuh
 A
PT. GUNA ELEKTRO
Electrical  Mechanical Products (EMP)
Jl. Arjuna Utara 50 Jak-Bar 11510
Phone  : +62-21-5655010/20 Ext 225
Fax : +62-21-5655030 / 5674630 / 5674641
http://www.GAE.co.id

=Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.Wish you have a Great Day! -- Ida  KrisnaJangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFMSenin - Jumat, pukul 
06.00 - 10.00 WIBSMS di 0818-333582=
SPONSORED LINKS 




Radio station advertising 

Satellite radio stations 

Cb radio base station 


Radio station promotion 

Christian radio station 

New age radio station 


YAHOO! GROUPS LINKS 

Visit your group idakrisnashow on the web. 

To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED] 
Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 










=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  
New age radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.