Re: [ITCENTER] cara koneksi modem ke router ?

2007-10-08 Terurut Topik Sam Huget
Pak,
   
  DSL520T itu udah termasuk router. Jadi ga perlu pakai router 704. Kalau mau 
di sharing bapak tinggal beli switch/hub aja. 
   
  Thks,
  Sam

sam [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
Halo semua 

Mohon bantuan nya, untuk saya yang baru belajar jaringan.

Saya memiliki 
Modem DLink DSL-520T dan 
Router DLink-704P.
saya sudah memasang speedy.
dicoba dengan modem saja bisa browsing, tetapi jika Modem digabungkan dengan 
router tidak bisa browsing.
saya ingin menanyakan, bagaimana caranya menghubungkan Modem tsb dan Router ?
apakah jika IP addres nya MODEM dan Router berbeda 192.168.1.1 dan 192.168.0.1 
tidak bisa nyambung?
apakah harus pakai kabel straight atau cross?

terima kasih.

-
Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di bidang Anda di Yahoo! 
Answers

[Non-text portions of this message have been removed]



 

   
-
Looking for a deal? Find great prices on flights and hotels with Yahoo! 
FareChase.

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] cara koneksi modem ke router ?

2007-10-08 Terurut Topik Steph
Nampaknya anda punya 2 Router di sini.

1. ADSL Modem Router ( DSL 520T )
2. Router D_link 704P.

IP Adress beda tidak masalah, justru harus beda kalau sama bentrok.
Intinya coba anda setting seperti ini.

ADSL Router :
IP Wan = Anda dapat otomatis dari Speedy.
IP LAN= 192.168.1.1 ( Ini gateway untuk router D_link )
Aktifkan fasilitas DHCPnya kalau tidak perlu ya tidak usah.

Router DLink
IP Wan= 192.168.1.2 ( dengan asumsi dapat IP dari ADSL Router ), kalau DHCP 
tergantung anda setnya berapa di adsl routernya.
IP LAN= 192.168.2.1 / 192.168.0.1 ( Terserah mau di kasih IP berapa , Ini 
jadi Gateway buat Komputer )
HDCP silahkan diaktifkan kalau tidak perlu tidak usah.

Komputer
IP= 192.168.2.2 ( dengan asumsi dapat IP dari Router Dlink )
DNS = Default
Gateway = 192.168.2.1 ( arahkan ke Router D_link )

Pakai Kabel Straight.

Selamat mencoba.
Kalau settnya benar dijamin pasti bisa jalan.


  - Original Message - 
  From: sam 
  To: ITCENTER@yahoogroups.com 
  Sent: Saturday, October 06, 2007 5:33 PM
  Subject: [ITCENTER] cara koneksi modem ke router ?



  Halo semua 

  Mohon bantuan nya, untuk saya yang baru belajar jaringan.

  Saya memiliki 
  Modem DLink DSL-520T dan 
  Router DLink-704P.
  saya sudah memasang speedy.
  dicoba dengan modem saja bisa browsing, tetapi jika Modem digabungkan dengan 
router tidak bisa browsing.
  saya ingin menanyakan, bagaimana caranya menghubungkan Modem tsb dan Router ?
  apakah jika IP addres nya MODEM dan Router berbeda 192.168.1.1 dan 
192.168.0.1 tidak bisa nyambung?
  apakah harus pakai kabel straight atau cross?

  terima kasih.

  -
  Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di bidang Anda di Yahoo! 
Answers

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


FW: [ITCENTER] cara tanganin wuauclt.exe

2007-10-08 Terurut Topik adi
Dear Mas endra,

 

Sepertinya PC anda terinfeksi virus.

Dilihat dari beberapa masalah yang anda sebutkan seperti :

1)   load proses selalu 100% (kemungkinan beberapa virus juga berjalan
di proses)

2)   list svchost yang terlalu banyak (beberapa jenis virus juga
menggunakan nama svchost)

3)   folder option yang selalu balik lagi setingan-nya.

Jika begitu, coba anda cari beberapa tools untuk normalkan kembali PC anda.
Hal pertama yang perlu anda lakukan adalah :

1 matikan terlebih dahulu process virus yang berjalan di PC anda (coba
cari referensi dari berbagai artikel seperti di www.vaksin.com
http://www.vaksin.com/ ), untuk mematikan anda harus mencari beberapa
tools seperti procexp, curprocess, security taskmanager, dll.

2 Kemudian repair registry anda (panduan di www.vaksin.com
http://www.vaksin.com/ ), untuk menormalkan kembali registry yang sudah
diubah oleh si virus, seperti folder options yang di protect.

3 Scan pc dengan antivirus yag sudah terupdate (coba yg gratisan atau
trial, klo perlu coba antivirus lokal seperti pcmav, ansav, dll)

 

Demikan, semoga berhasil.

 

  _  

From: ITCENTER@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf
Of Endra Prasetya
Sent: 06 Oktober 2007 11:16
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Subject: [ITCENTER] cara tanganin wuauclt.exe

 

Haloo semua

Ada sedikit masalah nih di komputer saya diantaranya :
1. Ketika buka explorer load prosess selalu 100%
2. Klo membuka IE keluar application error
3. Proses list scvhost.exe selalu banyak
4. Folder option klo dibuat show hidden file and folder selalu kembali ke
posisi do not show hidden file and folder
5. wuauclt.exe di c:\windows\system32\ menggandakan diri
Ternyata setelah saya telusuri dan dapat referensi dari mas google
wuauclt.exe salah satu trojan yang menginfeksi fasilitas update dari
windows. dan wuauclt.exe sendiri adalah file untuk updatenya. Nah pertanyaan
saya gimana cara menanganinnya cos dah beberapa cara mulai dari edit
registry, disabled service, matiin process list sampe menghapus file
wuauclt.exe berserta dll dan commponennya yang lain sama sekali ga berhasil
Tolong bantuannya donk. Yang jelas tanpa menformat hardsik n install ulang
OK.
Thank's B4

Best Regrads,

Endra Prasetya

[Non-text portions of this message have been removed]

 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] bandwith Manangement ? ( ke dua )

2007-10-08 Terurut Topik dennis tjandra
sebenernya ada si alat yg namanya packeteer, dengan alat ini kita bisa membagi 
bandwith sesuai dengan keinginan kita, kita bisa baginya per IP / per port 
terserah sesuai dengan kebutuhan, kalau mikrotik kan fungsinya seperti router 
jadi hanya routing saja ya mungkin ya mungkin bisa juga digunakan untuk B/W 
management tp kan kt hanya bisa block per port saja tidak bisa per IP.
  Tapi kalau menurut saya cara2 menggunakan firewall / mikrotik / packteer 
masih belum efektif si, karena disitu kan modemnya masih menggunakan adsl, 
sedangkan adsl sendiri kan trafficnya kadang masih suka turun naik kadang 
lambat kadang cepat. jadi menurut saya sebaiknya untuk koneksinya diganti dulu 
dengan menggunakan leased line / V Sat, ya mungkin agak lebih mahal tapi kan 
lebih terjamin, setelah itu baru kita pasangkan Bandwith management.

 [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

Temen2 semua….

Kami punya 20 client, 24 port switch, dan 1 modem adsl
Bagaimana cara untuk mengatur bandwith masing-2 client ? masalahnya ada
beberapa client yang pada jam2 sibuk menggunakan atau mengakses internet tv
yang berakibat internet jadi lambat.
Kami berencana membuat firewall pakai linux(rethad 9). Mungkin ada
alternative lain selain itu (soalnya saya belum familier sama linux ?
Sebelumnnya kami ucapkan terimakasih, dan saya tunggu masukannya.

Salam
Sul




No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG Free Edition. 
Version: 7.5.488 / Virus Database: 269.14.1/1050 - Release Date: 04/10/2007
17:03




-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 


Yahoo! Groups Links





   
-
Shape Yahoo! in your own image.  Join our Network Research Panel today!

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik Ngurien
Linux + Squid juga gratis... 
baca aja manual squidnya.. 



- Original Message 
From: Mr. Ipul [EMAIL PROTECTED]
To: itcenter itcenter@yahoogroups.com
Sent: Sunday, October 7, 2007 1:36:57 PM
Subject: [ITCENTER] buat proxy server

ass wr. wb.

Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.

Terima kasih.
ipul

[Non-text portions of this message have been removed]





   

Be a better Heartthrob. Get better relationship answers from someone who knows. 
Yahoo! Answers - Check it out. 
http://answers.yahoo.com/dir/?link=listsid=396545433

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Selamat Hari Raya - Idul Fitri 1428 H

2007-10-08 Terurut Topik Irman Oktavian
Sama-sama , mohon maaf lahir bathin , jika ada
kata-kata yang salah tanpa disengaja.

Silahkan datang makan ketupat ditempat saya kalau ada
waktu. Open for every one

Minal Aidin walfadizin,

Irman


--- Yulianus Ladung [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Rekans,
 
 Perkenankanlah saya mengucapkan, Selamat Hari Raya
 Idul Fitri 1428 H. Mohon maaf lahir dan batin atas
 segala salah tulis dan ucap ya. Jangan lupa
 bagi-bagi ketupat-nya ya :-)
 
 Salam,
 Ladung
 
 [Non-text portions of this message have been
 removed]
 
 



  

Check out the hottest 2008 models today at Yahoo! Autos.
http://autos.yahoo.com/new_cars.html


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik Steph
Untuk Windows yang grstisan bisa pakai ccproxy.
Untuk yang lainnya silahkan cari di google , banyak tersedia.Keyword  froxy 
server 

  - Original Message - 
  From: Mr. Ipul 
  To: itcenter 
  Sent: Sunday, October 07, 2007 1:36 PM
  Subject: [ITCENTER] buat proxy server


  ass wr. wb.

  Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
  ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
  saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
  mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
  software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
  tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.

  Terima kasih.
  ipul

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Re: Selamat Hari Raya - Idul Fitri 1428 H

2007-10-08 Terurut Topik skatel_people009
--- In ITCENTER@yahoogroups.com, Yulianus Ladung [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Rekans,
 
 Perkenankanlah saya mengucapkan, Selamat Hari Raya Idul Fitri 1428
H. Mohon maaf lahir dan batin atas segala salah tulis dan ucap ya.
Jangan lupa bagi-bagi ketupat-nya ya :-)
 
 Salam,
 Ladung
 
 [Non-text portions of this message have been removed]





-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Dicari EDP (segera)

2007-10-08 Terurut Topik Santo Abun
Selamat Pagi rekan milis.

PT. Billnet Mitracom bergerak dibidang percetakkan,  membutuhkan
seorang tenaga EDP untuk ditempatkan dibidang produksi.
Persyaratan yang dibutuhkan:
  +. Bisa program Fox Pro atau bahasa C++ (minimal dapat / pernah
membuat aplikasi).
  +. Melakukan maintenance terhadap program berjalan dan melakukan
develop baru jika diperlukan.
  +. Berpengalaman dibidangnya lebih diutamakan.
  +. Memiliki attitude yang baik.
  +. Jujur
  +. Lulusan baru dipersilahkan

Kirim CV dan surat lamaran via email ke
[EMAIL PROTECTED]

Terima kasih,
Santo Soetarmin S.Kom
IT Dept



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] Password Bios

2007-10-08 Terurut Topik blog.slayo.com
Untuk password bios laptop gak bisa dengan cuma
melepas bateray rtcnya.  Untuk recovery seperti ini
tergantung dari jenis laptop, IBM, COmpaq, TOshiba
mempunyai cara yang berbeda-beda.  

Biaya recovery laptop setahu saya bisa mencapai 500
ribu tergantung dari merk laptop. Tapi entah dijakarta
yaa.. :)  kalau di medan sih sekitar itu..

Redy

--- SURA SWACIPTHA [EMAIL PROTECTED] wrote:

 
 Ada yang tau ga ??? cara reset password biosnya
 laptop.
 battery rtcnya udah ku lepas tp ttp aj ga ilang2
 passwordnya
 kalo pc kan lepas battery RTC udah k settingan
 deffault.
 
 Messages in this topic   (0)
  Reply   (via web
 post)   | Start a new
 topic   
  Messages   
 
  
 -- 
  www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi
 Indonesia 
  Gabung, Keluar, Mode Kirim :
 [EMAIL PROTECTED] 
  
   

Change settings via the Web (Yahoo! ID
 required) 
Change settings via email: Switch delivery to
 Daily Digest | Switch format to Traditional 
  Visit Your Group | 
   Yahoo! Groups Terms of Use   |
Unsubscribe
 
 
 Recent Activity
   
89
New Members
 
  
   Visit Your Group   
 
  Moderator Central
   An online resource
   for moderators
   of Yahoo! Groups.
   
 Yahoo!
 Groups
   Get info and support
   on Samsung HDTVs
   and devices.
   
 Yahoo!
 Groups
   Your one stop
   for beauty  fashion
   tips and advice.
   

 
   .
  
 
 
 
  Send instant messages to your online friends
 http://uk.messenger.yahoo.com 
 
 [Non-text portions of this message have been
 removed]
 
 


http://blog.slayo.com/
Melihat Username dan Password di Firefox dan IE | Mengirim photo Resize 
Otomatis | Beberapa cara proteksi halaman web


   

Be a better Heartthrob. Get better relationship answers from someone who knows. 
Yahoo! Answers - Check it out. 
http://answers.yahoo.com/dir/?link=listsid=396545433


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?

2007-10-08 Terurut Topik Ronny Noviar
Rekan2 terhormat,
   
  Saya ingin bertanya tentang motherboard ASUS P5GC-MX sebagai berikut:
  1. Apakah Mo-Bo tsb kompatibel dgn Prosesor Intel Dual Core E2140 1.6 (800, 
1Mb) ?
  2. Apakah men-support DDRAM 2 LTW PC 4200 / PC 5300 ?
  3. Apakah men-support VGA PCI Express GeCube HD2400 Pro 256 MB 64bit DDR2 ?
   
  Adapun saya ingin membeli PC baru dgn specs inti spt diatas? Jika Mo-Bo nya 
tidak support, adakah Mo-Bo tipe lainnya yang mampu men-support ketiga hal 
(prosesor, memori dan VGA) spt di-atas? Terima kasih atas saran/jawaban dan 
perhatiannya.
   
  Hormat saya,
  Ronny Noviar SIdharta

   
-
Yahoo! oneSearch: Finally,  mobile search that gives answers, not web links. 

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] OOT : Belanja di ebay

2007-10-08 Terurut Topik blog.slayo.com
Pengalaman saya belanja di Ebay sih baik baik aja dari
beberapa kali transaksi. Pertama yang harus di periksa
adalah rating dari seller coba periksa ratingnya
apakah bagus atau baik untuk menghindari penipuan,
trus lihat berapa banyak transaksi dan comments dari
buyer yang pernah bertransaksi dengannya. 
Perhitungkan juga biaya kirim.  

Saya pernah pesan barang dengan harga 150USD+Shipping
20USD + Bea Import 200 RIBU, silahkan hitung sendiri.

Barang biasanya diambil dikantor pos, atau diantar
langsung.  Bea masuk dibayar ketika barang diambil.

Sebaiknya belanja di ebay metode pembayaran
menggunakan paypal, untuk dapat account paypal rada2
susah nih, persyaratan utama untuk indonesia harus
punya kartu kredit, gak masalah itu visa atau master,
untuk bisa verified umur dan track record kartu kredit
sangat mempengaruhi. Kebetulan account paypal saya
sudah verified.

Berita baiknya dari Paypal, sekarang Indonesia sudah
bisa withdrawal  dari paypal.

Pembayaran dengan mendapat proteksi dari paypal dan
ebay, jadi kalau terjadi semacam penipuan maka uang
kita bisa dikembalikan sesuai dengan TOS mereka.
setidak tidaknya lumayan aman.

Lamanya waktu pengiriman kira2 1 minggu.

Redy

--- Deska [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Selamat malem,
 saya mau tanya nih
 ada yang pernah gak beli perangkat ruter di ebay.com
 dan adakah masalah di indonesia ( bea cukai dsb)
 serta barang kita ambil dimana apa di antar ke rumah
 ?
 
 terimakasih sebelum nya
 
 
 [Non-text portions of this message have been
 removed]
 
 


http://blog.slayo.com/
Melihat Username dan Password di Firefox dan IE | Mengirim photo Resize 
Otomatis | Beberapa cara proteksi halaman web


  

Shape Yahoo! in your own image.  Join our Network Research Panel today!   
http://surveylink.yahoo.com/gmrs/yahoo_panel_invite.asp?a=7 




-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] Mail Merge excel 2003

2007-10-08 Terurut Topik Agus Sariyanta

Maaf, sudah ketemu belum Mas.
Baru baca emailnya nih ...
 
Kalau belum pakai ini saja, soale saya sering untuk buat SK :
 
Di Word, di MergeFieldnya klik kanan, pilih Toggle Fields Code, baru buat
seperti contoh ini :
 
{MERGEFIELD Basic \# Rp. ###.###, } === Basic contoh nama fieldnya

Kalau Fieldnya tanggal bisa juga dibuat spt ini : 

{MERGEFIELD Service_Date \@ dd-MMM- }

Salam,
 
Agus S

-Original Message-
From: ITCENTER@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] Behalf Of
agus_w
Sent: 02 Oktober 2007 11:58
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Subject: [ITCENTER] Mail Merge excel 2003



Dear All

Bagaimana bikin mail merge data excel ke word sehingga bisa tampil tanda
titik atau koma untuk format number / acounting.

contoh :
Data di excel = 12.500,00
keluarnya di word setelah merge = 125 (tanda pemisah bilangan tdk
keluar)

Terima Kasih

Rgrds
-
Agus_W

[Non-text portions of this message have been removed]



 




---
Notification: As of 27 Mar 2007, PT. Kiani Kertas had changed its name to PT. 
Kertas Nusantara. In conjunction with the name change, the email address' 
domain had also changed from @site.kiani.com to @site.kertas-nusantara.com.


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Virus MSoffice dan Andy Software

2007-10-08 Terurut Topik Ariestian Firdaus
Dear All

Akhir2 ini di beberapa komputer di tempat saya.ada virus yang sedikit 
mengganggu tapi tidak destruktif. namanya apa saya gak tau... tapi yang jelas 
gejalanya timbul pada saat anda shutdown komputer akan terasa lama, dan dia 
akan menjalankan file msoffice.exe
Lalu desktop anda akan di ganti dengan wallpaper si pembuat virus beserta 
photonya.
Walaupun di scan dengan Symantec yang udah update tetap tidak di detect
Mungkin teman2 ada yang pernah membasmi virus ini, saya mohon dong pencerahannya


Sebelumnya saya ucapkan terima kasih


Aries


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] Re: Recovery Data di file sharing

2007-10-08 Terurut Topik hotman lasroha

Bantuin kita donk, 
ada file di dimana file tersebut di sharing di komputer A..
terus saya hapus dari komputer B.. kira2 gimana ya cara mengembalikan file 
tersebut,
apakah ada softwer khusus untuk recovery di jaringan, soalnya saya lihat di 
recyleben nya juga tidak ada...
Tolong penting bgt..
 
_
Edit your photos like a pro with Photo Gallery.
http://www.get.live.com/wl/all

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] tambahan masukkan aja

2007-10-08 Terurut Topik Steph
Tadinya saya pikir tambahan masukan apa he 3x, tidak taunya untuk kasus yang 
sedang saya hadapi...

Saya sangat mengucapkan terimakasih, matur nuwun banget untuk Pak Rauf Suri.
Masukan dari bapak sangat membantu memecahkan masalah saya.

Selama ini jadi masalah yang belum ada jalan keluarnya di kantor saya.
Dengan masukan yang bapak berikan terbukti ampuh.
File yang tadinya 1.02 MB  berubah drastis menjadi hanya 31.0 KB
Jadi banyak yang tersenyum neh masalah terselesaikan termasuk saya tentunya.

Sekali lagi terimakasih pak.
Buat yang lain ini solusi untuk file Excel yang lambat

Salam hangat,
Steph



  - Original Message - 
  From: rauf suri 
  To: ITCENTER@yahoogroups.com 
  Sent: Friday, October 05, 2007 8:33 PM
  Subject: [ITCENTER] tambahan masukkan aja


  saya cuman nambahin aja

  itu file excel sebenarnya endak kemasukkan data siluman, cuman mungkin ada 
objek yang ikut terkopi jika data dikopi pake model move or copy tiap sheet

  cara ngatasinnya
  masuk ke 
  1. menu edit
  2. goto
  3. special
  4.object

  secara otomatis dia akan nyari objek, dan langsung ngeblok secara keseluruhan.
  terus tinggal di delete

  selamat mencoba



  -
  Building a website is a piece of cake. 
  Yahoo! Small Business gives you all the tools to get online.

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Re: [belajar-access] OOT : ada host server gratis

2007-10-08 Terurut Topik harry siswanto
dear all,

WebHost Gratis... kalo dari segi keamanannya/Securitynya gimana ??
apa cukup aman ? (dari tangan2 jahil ?)
trus nyimpennya tuh dinegara mana kira2 ??



- Original Message 
From: Maya Agnelia [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, October 8, 2007 10:05:29 AM
Subject: [belajar-access] OOT : ada host server gratis

buat temen2 yg mau web hosting gratisan asli 100%
gratis
bisa coba di link dibawah ini

http://www.000webho st.com/?id= 6777

anda akan mendapatkan hosting gratis tanpa iklan
sebesar 250 mb.

lumayan kan utk belajar sekali gus bisa bikin website
pribadi. karena tanpa 
iklan.

semoga bermanfaat ya

salam
maya

 _ _ _ _ _ _
Take the Internet to Go: Yahoo!Go puts the Internet in your pocket: mail, news, 
photos  more. 
http://mobile. yahoo.com/ go?refer= 1GNXIC




  

Shape Yahoo! in your own image.  Join our Network Research Panel today!   
http://surveylink.yahoo.com/gmrs/yahoo_panel_invite.asp?a=7 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik markotop
Mr. Ipul wrote:

 ass wr. wb.

 Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
 ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
 saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
 mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
 software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
 tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.

 Terima kasih.
 ipul

 .

to mr. ipul

saya pakai fedora 5 untuk proxy servernya, kalau di linux proxy nya nama 
squid,
kalau panduan instalasi sampai settingan banyak

aku dapat ebook squid di sini
http://www.flazx.com/
silahakn cari sendiri

dan pc nya jauh deh dng kepunyaan saya
P III/450 MHz RAM 256 MHz (lebih hebat dng kepunyaan kamu)


regard

whyD





  



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Excel ke Mysql

2007-10-08 Terurut Topik Nugroho Adi Prasetyo
Dear all,

Halo semua pa kabar..

ada yang mau ditanyain nih.

ada yang tau caranya mindah data yang dalam excel ke Mysql gak?kalau 
ada bagi ilmu dongmentok nih :)..soalnya lagi bikin aplikasi 
baru dengan Php,nah data yang udah ada mau dipindahin tapi koq gak 
bisa-bisa ya?tolong dong

sebagai bahan referensi:
1.aku pake phpmyadmin buat table and database nya.
2.aku dah nyoba begini:

aku bikin table test dengan field:a.nomer  primary
  b.ket
  c.item
trus aku bikin data lewat notepad begini (dengan tab sebagai 
pemisahnya):a.nomer ket  item
   1oke1
   2sip3
   3yoi4

tapi selalu ada errorkatanya di first line gitujadi bingung 
aku..please dong bantuin...thank's ya




Best regards



Nugroho




-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik SYARIFL
ada, e-booknya berjudul:

O'Reilly - Squid, The Definitive Guide.chm

disana lengkap dibahas


On 10/7/07, Mr. Ipul [EMAIL PROTECTED]  wrote:

 ass wr. wb.

 Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
 ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
 saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
 mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
 software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
 tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.


...del...

-- 
// syarifl.com


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] VB Help Me !!! menjumlahkan jam di acces atau vb yang dsimpan di database

2007-10-08 Terurut Topik Thio Agustinus
Ubah jadi detik. jumlahkan, ubah kembali jadi jam, menit, detik.

SOL

udah gw coba pake script diatas, ternyata jumlah jamnya ngaco...
yang ter jumlah cuma jamnya aja, menitnya ga kejumlah



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: Re[2]: [ITCENTER] internet gratis

2007-10-08 Terurut Topik Thio Agustinus
Ayo dong sharing informasi area yang ada hotspotnya di seluruh indonesia 
agar saat kita jalan-jalan ke luar daerah bisa memanfaatkan area tersebut, 
apalagi pada mau mudik nich, agar tetap bisa kontrol kerjaan.

[Thio :] Kalau memang untuk kerjaan, kenapa cari yang gratisan. Minta budget
khusus dong...
Lagipula kalau gratisan, kan nggak menjamin anda bisa dapat yang anda
butuhkan. Misalnya perlu buka port tertentu, atau akses dibatasi...
Kalau mengandalkan yang gratisan, pasti kerjaan terbengkalai. 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] tanya OpenDNS

2007-10-08 Terurut Topik Doyan Ganti Nama
salam IT semua,

apakah ada diantara teman-teman yang sudah menggunakan layanan OpenDNS.com?
kalo ada mohon dishare pengalamannya

tks

-- 
memang benar apa yang dikatakan ybs
http://basibanget.net


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] repair notebook

2007-10-08 Terurut Topik dani
rekan2

klo mau repair notebook yg bagus dan murah dimana yach..

urgent
terima kasih

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Hardisk scsi

2007-10-08 Terurut Topik Nugroho Triyananto
Dear rekan2 IT Center...
Saya punya sedikit masalah nih, saya sudah menginstall windows server 2003
Licensi.dan sudah di aktivasi.
Dan terdapat masalah pada saat saya akan menambah kan hardisk scsi,setelah
hardisk saya pasang dan telah terdeteksi di bios,tp pada saat booting sistem
windows nya jadi tidak bisa (tidak masuk windowsnya),saya sudah kotak katik
bios nya tetap tidak berpengaruh. tp klo saya copot scsi nya baru mau masuk
windows nya.
untuk keterangan server saya adalah server rakitan.

mohon pencerahan nya bagi yang berpengalaman dengan masalah ini, apa ada
kaitan nya dengan licensi nya?klo saya menambahkan hardware baru tidak
bisa???


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Password Bios

2007-10-08 Terurut Topik tenly sulistyo
Tergantung Notebooknya Kalo Toshiba, saya pernah clear cmos dengan cara
merakitnya sendiri, dan di colokkan ke lpt port printer.
Setiap notebook punya karakter sendiri. Untuk langkah aman tanya
distributor, atau service centernya. Biasanya mereka dilengkapi dengan
knowledge base untuk product yang akan mereka support.


On 10/7/07, SURA SWACIPTHA [EMAIL PROTECTED] wrote:


 Ada yang tau ga ??? cara reset password biosnya laptop.
 battery rtcnya udah ku lepas tp ttp aj ga ilang2 passwordnya
 kalo pc kan lepas battery RTC udah k settingan deffault.
 Messages in this topic (0) Reply (via web post) | Start a new topic
 Messages
 --
 www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia
 Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL 
 PROTECTED]itcenter-help%40yahoogroups.com



 Change settings via the Web (Yahoo! ID required)
 Change settings via email: Switch delivery to Daily Digest | Switch format
 to Traditional
 Visit Your Group | Yahoo! Groups Terms of Use | Unsubscribe

 Recent Activity

 89
 New Members

 Visit Your Group
 Moderator Central
 An online resource
 for moderators
 of Yahoo! Groups.

 Yahoo! Groups
 Get info and support
 on Samsung HDTVs
 and devices.

 Yahoo! Groups
 Your one stop
 for beauty  fashion
 tips and advice.



 .




 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com

 [Non-text portions of this message have been removed]

  



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] refill baterai laptop

2007-10-08 Terurut Topik burhan
dear all,

saya ada beberapa laptop toshiba yang bermasalah pada batere, ada yang udah kgk 
mau recharge dan yang mulai ngedrop, kebetulan ada alternatif jasa refill 
batarai, katanya cel yang rusak diganti baru, untuk satu baterai bisa 6-12 cel. 
yang ingin saya tanyakan ke teman2?
1. bagaimana tingkat kehandalan dari batere refill tersebut.
2. apakah pergantian tersebut bisa mengurangi ketahanan dari sistem.

terima kasih atas saran dan perhatiannya?
burhan


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?

2007-10-08 Terurut Topik Dony Romdhoni
 Bro Itu semuanya bisa support kalau ingin lebih jelasnya lagi kunjungi saja 
 www.asus.tw / www.asus.com  ok, see yaaa
 Soalnya Aku juga ada yang pake Mobo lebih 1 tingkat dari Itu. walhasil 
 fine-fine aja ...


- Original Message 
From: Ronny Noviar [EMAIL PROTECTED]
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Sent: Monday, October 8, 2007 9:58:55 AM
Subject: [ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?

Rekan2 terhormat,

Saya ingin bertanya tentang motherboard ASUS P5GC-MX sebagai berikut:
1. Apakah Mo-Bo tsb kompatibel dgn Prosesor Intel Dual Core E2140 1.6 (800, 
1Mb) ?
2. Apakah men-support DDRAM 2 LTW PC 4200 / PC 5300 ?
3. Apakah men-support VGA PCI Express GeCube HD2400 Pro 256 MB 64bit DDR2 ?

Adapun saya ingin membeli PC baru dgn specs inti spt diatas? Jika Mo-Bo nya 
tidak support, adakah Mo-Bo tipe lainnya yang mampu men-support ketiga hal 
(prosesor, memori dan VGA) spt di-atas? Terima kasih atas saran/jawaban dan 
perhatiannya.

Hormat saya,
Ronny Noviar SIdharta

 - - ---
Yahoo! oneSearch: Finally, mobile search that gives answers, not web links. 

[Non-text portions of this message have been removed]





   

Looking for a deal? Find great prices on flights and hotels with Yahoo! 
FareChase.
http://farechase.yahoo.com/

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Hardisk scsi

2007-10-08 Terurut Topik Ryo Saeba
On 10/8/07, Nugroho Triyananto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dear rekan2 IT Center...
 Saya punya sedikit masalah nih, saya sudah menginstall windows server 2003
 Licensi.dan sudah di aktivasi.
 Dan terdapat masalah pada saat saya akan menambah kan hardisk scsi,setelah
 hardisk saya pasang dan telah terdeteksi di bios,tp pada saat booting sistem
 windows nya jadi tidak bisa (tidak masuk windowsnya),saya sudah kotak katik
 bios nya tetap tidak berpengaruh. tp klo saya copot scsi nya baru mau masuk
 windows nya.
 untuk keterangan server saya adalah server rakitan.

 mohon pencerahan nya bagi yang berpengalaman dengan masalah ini, apa ada
 kaitan nya dengan licensi nya?klo saya menambahkan hardware baru tidak
 bisa???

anda tidak memberitahukan hdd yang existing itu apa saja, apakah scsi
juga atau cuma ide/sata. lalu anda tidak memberitahukan anda pakai
controller scsi apa, apakah punya bootable ROM atau tidak. lain kali
agar orang lain bisa dengan lebih mudah membantu anda, anda harus
ceritakan detail yang berhubungan dengan permasalahan anda.

sepintas permasalahan anda adalah boot sequence atau rebutan hardware
address antara existing hdd anda dengan hdd scsi yang baru anda
pasang. lewat BIOS-nya si SCSI mestinya bisa diatur alamat hardware
dari hdd scsi anda, set agar tidak merebut alamat hardware dari
existing hdd anda. biasanya alamat hdd pertama adalah 80h, hdd
berikutnya 81h dan seterusnya. ketika anda pasang hdd scsi tersebut,
tampaknya dia merebut alamat 80h tadi.

http://www.patentstorm.us/patents/5675761-description.html

In the operating system, drives 118, 120, 122, and 124 of FIG. 3 are
known respectively as drives 80h, 81h, 82h and 83h. Moreover, drive
80h is always the first drive and drive 81h is always the second
drive.


-- 
things left unsaid, http://ryosaeba.wordpress.com
maxgain scams, http://maxgain.wordpress.com


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik John
ccproxy yang gratisan tdk bisa dipake lebih dari 15 user.
pake squid aja, gratis dan powerfull.

 

  - Original Message - 
  From: Steph 
  To: ITCENTER@yahoogroups.com 
  Sent: Monday, October 08, 2007 8:06 AM
  Subject: Re: [ITCENTER] buat proxy server


  Untuk Windows yang grstisan bisa pakai ccproxy.
  Untuk yang lainnya silahkan cari di google , banyak tersedia.Keyword  froxy 
server 

  - Original Message - 
  From: Mr. Ipul 
  To: itcenter 
  Sent: Sunday, October 07, 2007 1:36 PM
  Subject: [ITCENTER] buat proxy server

  ass wr. wb.

  Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
  ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
  saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
  mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
  software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
  tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.

  Terima kasih.
  ipul

  [Non-text portions of this message have been removed]

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Excel ke Mysql

2007-10-08 Terurut Topik SYARIFL
gampang coy...

loe SAVE-AS file excelnya ke format CSV (Comma Separated Value), misal loe
simpen jadi file berjudul data.csv

ok, setelah itu buka phpmyadmin, pilih DATABASE, pilih TABLE, trus pilih
IMPORT

trus isi:

   1. Location of the text file = data.csv (pake browse)
   2. cari bagian: Format of imported file
   3. ganti parameter Fields terminated by dari ';' menjadi ',' (titik
   koma menjadi koma)
   4. GO

Asumsi: Posisi kolom pada file excel betul betul sama dengan field yang ada
di database.

On 10/8/07, Nugroho Adi Prasetyo [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear all,

 Halo semua pa kabar..

 ada yang mau ditanyain nih.

 ada yang tau caranya mindah data yang dalam excel ke Mysql gak?kalau
 ada bagi ilmu dongmentok nih :)..soalnya lagi bikin aplikasi
 baru dengan Php,nah data yang udah ada mau dipindahin tapi koq gak
 bisa-bisa ya?tolong dong

 sebagai bahan referensi:
 1.aku pake phpmyadmin buat table and database nya.
 2.aku dah nyoba begini:

 aku bikin table test dengan field:a.nomer  primary
   b.ket
   c.item
 trus aku bikin data lewat notepad begini (dengan tab sebagai
 pemisahnya):a.nomer ket  item
1oke1
2sip3
3yoi4

 tapi selalu ada errorkatanya di first line gitujadi bingung
 aku..please dong bantuin...thank's ya


...del...

-- 
// syarifl.com


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] tanya OpenDNS

2007-10-08 Terurut Topik SYARIFL
udah, sejauh ini bagus kok, cuman jika ada URL yang salah dia selalu
mengarahkan ke halaman OpenDNS.

On 10/8/07, Doyan Ganti Nama [EMAIL PROTECTED] wrote:

 salam IT semua,

 apakah ada diantara teman-teman yang sudah menggunakan layanan OpenDNS.com
 ?
 kalo ada mohon dishare pengalamannya

 tks


...del...

-- 
// syarifl.com


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Selamat Hari Raya - Idul Fitri 1428 H

2007-10-08 Terurut Topik RIONALD SIMANJUNTAK
Selamat Hari Raya Idul Fitri 
  
  Terimakasih ya 
  

The messages must be selected
   
-
 Check out  the hottest 2008 models today at Yahoo! Autos.

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Vacancy - Web Programmer ( URGENT )

2007-10-08 Terurut Topik lucrin88
We are a leading construction company in Indonesia with more than 32
years experience in general civil contruction. We are looking for the
following qualified and experienced individuals to join with us, as :

  WEB PROGRAMMER

Requirements :
-Min. education S1 in Information Technology related major
-Min. age 24 years old
-Has advanced web programming skill (OOP, PHP, PERL, DHTML, CSS, AJAX,
Javascript, Java Applet, MySQL, etc.)
-Has skill in LINUX, SMTP, DNS, WebServer, e-mail, etc.
-Has min. 2 years experience in related field
-Has knowledge in computer hardware and has deep knowledge in computer
network

General Requirements :
-Graduate in recognized School/Institute/Academy/University background
-Independent also a good team player, Fast learner and willing to work
hard
-Good analytical  conceptual thinking, creative  innovative
-Computer literacy and internet skill
-Excellent written and spoken English
-Able to start working immediately
-Willing to be based in Sumatera (Duri)

Send your application letter, complete CV and recent photograph to
e-mail : [EMAIL PROTECTED]

Application will be closed at October 30, 2007


Thanks and Regards
Lucrin88



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] folder quota

2007-10-08 Terurut Topik erwin andrian
dear all, Untuk W2K3 server standart edition SP1 bagaimana caranya untuk
memberi quota per folder yang di sharing dan untuk memblock file2 tertentu
untuk masuk ke folder sharring di server. karena setau saya untuk W2K3 SP1
belum bisa untuk manage file seperti File Screening Management dan feature
Quota Management
mohon pencerahannya, apakah bisa diupgrade ke R2 atau ada cara lain

-- 
best regards,

   erwin


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] sms gateway

2007-10-08 Terurut Topik SuDeSoft
Coba pakai Oxygen Phone Manager (OPM)
Saya pernah pakai dan cukup bagus untuk HP Nokia

Rgds,

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik Philip Loa Pleyto
Windows -- black jumbo dog
linux -- squid


Deska wrote:

 Mr. Ipul wrote:
 
 
  ass wr. wb.
 
  Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
  ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
  saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
  mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
  software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
  tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.
 
  Terima kasih.
  ipul
 
  [Non-text portions of this message have been removed]
 
 
 kalo linux biasanya dan lumrah serta mudah bikin nya
 adalah pake squid http://www.squid-cache.org/ 
 http://www.squid-cache.org/
 semoga cepet jadi proxy server nya pak

 [Non-text portions of this message have been removed]

  



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?

2007-10-08 Terurut Topik Steph
Jawaban untuk anda :
1. Mendukung
2. Suport
3. Suport

Lihat di www.asus.com.tw  atau www.bhineka.com

Yang lain banyak, salah satunya www.gigabyte.com.tw


  - Original Message - 
  From: Ronny Noviar 
  To: ITCENTER@yahoogroups.com 
  Sent: Monday, October 08, 2007 9:58 AM
  Subject: [ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?


  Rekan2 terhormat,

  Saya ingin bertanya tentang motherboard ASUS P5GC-MX sebagai berikut:
  1. Apakah Mo-Bo tsb kompatibel dgn Prosesor Intel Dual Core E2140 1.6 (800, 
1Mb) ?
  2. Apakah men-support DDRAM 2 LTW PC 4200 / PC 5300 ?
  3. Apakah men-support VGA PCI Express GeCube HD2400 Pro 256 MB 64bit DDR2 ?

  Adapun saya ingin membeli PC baru dgn specs inti spt diatas? Jika Mo-Bo nya 
tidak support, adakah Mo-Bo tipe lainnya yang mampu men-support ketiga hal 
(prosesor, memori dan VGA) spt di-atas? Terima kasih atas saran/jawaban dan 
perhatiannya.

  Hormat saya,
  Ronny Noviar SIdharta

  -
  Yahoo! oneSearch: Finally, mobile search that gives answers, not web links. 

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Info Motherboard ASUS P5GC-MX ?

2007-10-08 Terurut Topik engineering_yemi
ITCENTER@yahoogroups.com wrote on 10/08/2007 09:58:55 Isuk:

 Rekan2 terhormat,
 
 Saya ingin bertanya tentang motherboard ASUS P5GC-MX sebagai berikut:
 1. Apakah Mo-Bo tsb kompatibel dgn Prosesor Intel Dual Core E2140 1.
 6 (800, 1Mb) ?
Sudah support Pak.

 2. Apakah men-support DDRAM 2 LTW PC 4200 / PC 5300 ?
Ma'af saya tidak tahu LTW, tapi setahu saya dia punya spec untuk DDR2

 3. Apakah men-support VGA PCI Express GeCube HD2400 Pro 256 MB 64bit 
DDR2 ?
Sudah ada slot PCI Enya.

Semoga membantu.
Regards/Aris


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Download Adempiere dan source code

2007-10-08 Terurut Topik jj sutrisno
dimana saya bisa download soft Adempiere dan source
codenya, saya sdh ke alamat ini tp gak dpt utk source
codenya. terima kasih atas infonya

http://www.adempiere.com


   
Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di di bidang Anda! Kunjungi 
Yahoo! Answers saat ini juga di http://id.answers.yahoo.com/


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Excel ke Mysql

2007-10-08 Terurut Topik Ή£Łm¹≠♂♂
coba mas adi, pake EMS SQL Manajer, disitu ada fitur untuk impor data dari
excel, access dan file .sql


Pada tanggal 07/10/07, Nugroho Adi Prasetyo [EMAIL PROTECTED] menulis:

   Dear all,

 Halo semua pa kabar..

 ada yang mau ditanyain nih.

 ada yang tau caranya mindah data yang dalam excel ke Mysql gak?kalau
 ada bagi ilmu dongmentok nih :)..soalnya lagi bikin aplikasi
 baru dengan Php,nah data yang udah ada mau dipindahin tapi koq gak
 bisa-bisa ya?tolong dong

 sebagai bahan referensi:
 1.aku pake phpmyadmin buat table and database nya.
 2.aku dah nyoba begini:

 aku bikin table test dengan field:a.nomer primary
 b.ket
 c.item
 trus aku bikin data lewat notepad begini (dengan tab sebagai
 pemisahnya):a.nomer ket item
 1 oke 1
 2 sip 3
 3 yoi 4

 tapi selalu ada errorkatanya di first line gitujadi bingung
 aku..please dong bantuin...thank's ya

 Best regards

 Nugroho

  




-- 
Visit me at
www.helmi.co.nr
www.friendster.com/helmifajar

my skype acount : LHYPSYNC


.::In The Middle of Difficulty Lies Opportunity::.


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] bantu saya... remote pc

2007-10-08 Terurut Topik start x
teman2 pakar bantu saya donk...


saya ingin remote pc di kantor dari rumah lewat internet
teman2 yang punya tutorialnya + software apa yang di pakai
bantu saya please...

thanks a lot. :)


regards,
startx


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] database progress openedge

2007-10-08 Terurut Topik Arief Waskito
Rekan IT Center,

Saat ini tempat saya bekerja menggunakan applikasi MFG/PRO untuk 
aplikasi ERP, data base yang digunakan namanya Progress OpenEdge.
Adakah diantara rekan IT semua yang pernah menggunakan program tersebut 
?. Bagaimanakah cara connect database Progress OpenEdge tersebut 
menggunakan ODBC melalui MS Access ?.
Atas jawaban yang diberikan terimakasih.

Salam,

Arief Waskito


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Re: Mencari lokasi fisik komputer/IP dalam Jaringan dynamic IP

2007-10-08 Terurut Topik emporindo
mungkin bisa dibantu di lacak lewat log email nya ,
beberapa mail server ada log nya , dari log POP3 nya kan bisa ketauan ip 
sekian , user nya ambil email siapa .
:)

- Original Message - 
From: SYARIFL [EMAIL PROTECTED]
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Sent: Monday, October 08, 2007 10:56 AM
Subject: Re: [ITCENTER] Re: Mencari lokasi fisik komputer/IP dalam Jaringan 
dynamic IP


 ya memang begitulah, makanya kalo jarnigan udah 500 host begitu yaa sudah
 nggak pantas pake switch yang unmanageable... kalau masih pake alhasil ada
 akan repot sendiri... belum ntar user ada yang coba-coba rubah2 ip address
 dan bentrok dengan yang lain...

 On 10/6/07, alexssto [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Hi,
 Terima kasih pak, repotnya itu benar semua. Gimana nih ada jalan
 lain ndak. Tolong dong... Benar-benar repot. Habis rambut saya tarik-
 tarik, bisa botak nih... Sementara mungkin disable usernya, tapi
 kalau itu nyambung ke printer/alat lain yg jarang dipakai, yah
 lambat ketahuannya  virusnya tetap masih di otak saya...gimana ya...
 Salam/alex

 --- In ITCENTER@yahoogroups.com, SYARIFL [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  ok ip nya sudah ketemu khan? coba ping, setelah itu ketik
 perintah 'arp -a'
  nanti muncul ip dia:
 
  C:\Documents and Settings\syariflarp -a
 
  Interface: 202.xxx.xxx.xxx --- 0x4
Internet Address  Physical Address  Type
202.xxx.xxx.1 00-13-d3-e9-7e-bd dynamic
202.xxx.xxx.2 00-08-0d-dc-47-60 dynamic
 
  diatas adalah contoh, nah setelah tau MAC addressnya kita mainkan
 di switch
  nya dalam hal ini saya pake Cisco C3500XL.
 
  ketik perintah:
 
  cat35-idjakt-01#sh mac-address-table  | include 0080
  0080.4842.8c4c   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.4873.80cf   Dynamic  6  FastEthernet0/46
  0080.4884.9dc9   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.488f.ff60   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.6e28.1c4d   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.843b.b2f1   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.84ef.309d   Dynamic  7  FastEthernet0/45
  0080.8537.c481   Dynamic  6  FastEthernet0/46
  cat35-idjakt-01#
 
  Nah, darisitu ketahuan dia nyolok ke port berapa... Nah, repotnya
 adalah..
  kalau 500 komputer anda berbeda network (via router) dia nggak akan
  menghasilkan result spt diatas.
 
  Repotnya lagi... kalau ternyata Patch Panel anda tidak sesuai
 dengan lokasi
  komputernya... he.he.he.he.
 
  ohya kalo nggak salah http://www.solarwinds.com/ ada juga tuh
 tools nya
  untuk mapping mac address ke port CMIIW
 
  On 10/5/07, alexssto [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
   Hi,
   Saya ada masalah besar nih...
   Ada 1 komputer/IP di jaringan kantor (total ada lebih kurang 500
   komputer) yang kena virus trojan.
   Gimana mencari lokasi fisik komputer/IP tersebut (mungkin
   printer,scanner)
   Yang diketahui cuma nama PC  dynamic IP.
   OS server/workstation nya macam-macam ada windows, Mac,Linux..
   Memang ada problem penamaan PC yang tidak bagus (kacau) sehingga
   menyulitkan pencarian.
   Sudah dicoba kirim net send, tapi tdk ada balasan.
   Mungkin ada software atau tips  tricks yang bagus.
   Sangat mengharapkan segala saran.
   Terima kasih sebelumnya  salam/Alex


 ...del...

 -- 
 // syarifl.com


 [Non-text portions of this message have been removed]



 -- 
 www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia
 Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED]


 Yahoo! Groups Links



 



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Virus MSoffice dan Andy Software

2007-10-08 Terurut Topik blog.slayo.com
Coba scan menggunakan antivir classic edition
www.free-av.com yang uptodate.  Untuk lebih baiknya
coba scan HDD dari komputer yang bersih dari virus.

--- Ariestian Firdaus [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear All
 
 Akhir2 ini di beberapa komputer di tempat saya.ada
 virus yang sedikit mengganggu tapi tidak destruktif.
 namanya apa saya gak tau... tapi yang jelas
 gejalanya timbul pada saat anda shutdown komputer
 akan terasa lama, dan dia akan menjalankan file
 msoffice.exe
 Lalu desktop anda akan di ganti dengan wallpaper si
 pembuat virus beserta photonya.
 Walaupun di scan dengan Symantec yang udah update
 tetap tidak di detect
 Mungkin teman2 ada yang pernah membasmi virus ini,
 saya mohon dong pencerahannya
 
 
 Sebelumnya saya ucapkan terima kasih
 
 
 Aries
 
 
 [Non-text portions of this message have been
 removed]
 
 


http://blog.slayo.com/
Melihat Username dan Password di Firefox dan IE | Mengirim photo Resize 
Otomatis | Beberapa cara proteksi halaman web


   

Building a website is a piece of cake. Yahoo! Small Business gives you all the 
tools to get online.
http://smallbusiness.yahoo.com/webhosting 


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Excel ke Mysql

2007-10-08 Terurut Topik dwi febri siswanto
klo yang anda maksudkan aplikasi untuk mendump database dari excel ke mysql,
anda bisa makai fasilitas EMS Mysql dll (tapi close source). Atau anda bisa
memanfaatkan GUI client utk mysql (heidiSQL, mysqlfront dsb) utk
mengkonversi dari excel (atau CSV -comma separated value-) ke tabel mysql
anda.

Atau paling parah : pakai excel trus manfaatkan perintah excel spt concat
utk membuat string insert into bla-bla

hope that helps


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] IP public 1 di bikin proxy server bisa tidak

2007-10-08 Terurut Topik yoyonk yoyonk
hallo para neter..!

saya ada pertanyaa nih !
bisa gasih 1 ip public di bikin proxy server buat
menurunkan banwidt.padahal server saya udah pakai
linux cuma saya belum bisa mengopersikannya ??
maslahnya dr ISP nya dapet ip publicnya cuma 1 

kalo ada yg tau tolong di bantu


mkasih

yoyo


   

Boardwalk for $500? In 2007? Ha! Play Monopoly Here and Now (it's updated for 
today's economy) at Yahoo! Games.
http://get.games.yahoo.com/proddesc?gamekey=monopolyherenow  


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Re: [belajar-access] OOT : ada host server gratis

2007-10-08 Terurut Topik Gladys Valenia
menurut saya web hosting gratis tuh untung2an
biasanya mereka gratis awalnya untuk mendapatkan banyak pemakai
tapi setelah banyak pemakai, belum tentu gratis lagi
buat iseng, ngetes2 sambil belajar sih oke juga
tapi kalo buat website serius ato bisnis lebih baik jangan

website kita sendiri selain pake yg bayar emang pake juga yg gratisan
tapi yg gratisan ini cuman buat nyimpen file2 yg gak terlalu penting (misal
file gambar)
tujuannya karena file gambar kita banyak biar hemat space di hosting yg
bayar :)

nyambung juga ttg 000webhost.com...
di website mereka ditulis:
We guarantee that servers will be up at least till 2012 (everything is paid
since year 2012)
tapi kalo kita WHOIS domain name 000webhost.com:
Creation Date: 24-may-2007
Expiration Date: 24-may-2009
berasa aneh gak?

Best Regards,

Gladys Valenia
Account Executive
Komputeron.com
place where i hang out


On 10/8/07, harry siswanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

   dear all,

 WebHost Gratis... kalo dari segi keamanannya/Securitynya gimana ??
 apa cukup aman ? (dari tangan2 jahil ?)
 trus nyimpennya tuh dinegara mana kira2 ??

 - Original Message 
 From: Maya Agnelia [EMAIL PROTECTED] maya_agne%40yahoo.com
 To: [EMAIL PROTECTED] belajar-access%40yahoogroups.com
 Sent: Monday, October 8, 2007 10:05:29 AM
 Subject: [belajar-access] OOT : ada host server gratis

 buat temen2 yg mau web hosting gratisan asli 100%
 gratis
 bisa coba di link dibawah ini

 http://www.000webho st.com/?id= 6777

 anda akan mendapatkan hosting gratis tanpa iklan
 sebesar 250 mb.

 lumayan kan utk belajar sekali gus bisa bikin website
 pribadi. karena tanpa
 iklan.

 semoga bermanfaat ya

 salam
 maya
 .





[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Butuh Bantuannya untuk mengisi kuesioner kebutuhan aplikasi jejaring sosial

2007-10-08 Terurut Topik Muhammad Ridwan Nawawi
makasih yang dah isi ya...

yang belom ayo dunk...
ini bukan untuk tujuan komersil kok
cuma buat analisis di skripsi

target sampelnya 100 orang nih.
respondent nya juga bukan high class
respondennya itu dari :
1.Penjual barang yang telah menjualnya secara online
(termasuk yang menjualnya pada 

MySpace, Blog, dan lainnya di internet)
2.Penjual barang yang belum menjualnya secara online
3.Pembeli barang secara online
4.Lain-lain


Terima Kasih.
--- Muhammad Ridwan Nawawi [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 KUESIONER KEBUTUHAN APLIKASI JEJARING SOSIAL
 PENJUALAN
 (SOCIAL NETWORK SHOPPING APPLICATION)
 Kuesioner ini merupakan pertanyaan-pertanya an yang
 berfungi untuk 
 mengetahui tingkat kebutuhan akan aplikasi jejaring
 sosial penjualan 
 di Indonesia yang akan digunakan sebagai laporan
 penelitian untuk
 skripsi di Universitas Bina Nusantara.
 
 Aplikasi ini berguna bagi para entrepreneur muda
 untuk mempermudah 
 pemasaran produknya melalui media online shoping
 yang disediakan.
 Semoga dalam aplikasi ini dapat segera
 terealisasikan untuk membantu 
 para entrepreneur.
 
 Kami mohon partisipasinya untuk mengisi kuesioner
 tersebut.
 
 Silakan isi kuesionernya pada URL berikut
 http://www.my3q. com/home2/ 181/mridwann/
 thesis.phtml
 
 Terima kasih.
 
  - - - -
 - -
 
 I have posted a questionnaire- 'KUESIONER KEBUTUHAN
 APLIKASI JEJARING SOSIAL PENJUALAN (SOCIAL NETWORK
 SHOPPING APPLICATION) ' on web.
 
 Please help me to fill the questionnaire
 http://www.my3q. com/home2/ 181/mridwann/
 thesis.phtml
 
 Thank you.
 
 



   

Boardwalk for $500? In 2007? Ha! Play Monopoly Here and Now (it's updated for 
today's economy) at Yahoo! Games.
http://get.games.yahoo.com/proddesc?gamekey=monopolyherenow  


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik Mr. Ipul
Ass Wr. Wb.

Makasih yah untuk para ITers yang udah mau membantu
saya akan coba install.

terima kasih.
ipul


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Power Supply cukup gak?

2007-10-08 Terurut Topik tenly sulistyo
Monitor yang tercolok di PSU sebenarnya tidak membebani PSU. Karena rata
rata PSU yang terdapat colokan monitor, hanyalah jumper
kabel biasa. Jadi konsepnya hampir sama jika kita colok pada colokan yang
ada di extension. Jika anda mengerti elektronik coba buka PSU.

Hanya saja jika monitor di colok di PSU, sewaktu di ukur dengan tang ampere
untuk menentukan wattnya akan menjadi satu.

Cara mengetahui berapa banyak beban yang terjadi di PSU, jangan colok
monitor ke PSU karena akan terbawa. setelah  itu  pakai  kabel tunggal
untuk  menghubungkan PSU dengan colokan. di salah satu kabel tunggal
tersebut gunakan tang Ampere maka anda akan mendapatkan nilai ampere.

Setelah mendapatkan nilai ampere, tinggal kita memakai rumus yang pernah di
ajarkan sewaktu SMP ( Fisika ) dengan rumus

P = V x I ( P = watt, V = Voltase, I = Ampere )

Jadi tinggal hitung P = 220 X (amper yang didapatkan dari tang amper.

By the way utilitynya boleh juga tuh buat di coba pak bakti.

Semoga Membantu.


On 10/5/07, Wiempy [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Saya mau koreksi Mas Bass. Setahu saya monitor bisa ambil
 beban PSU. Tergantung bagaimana org colok kabel power
 monitor. Apakah langsung colok ke UPS atau stabilizer,
 atau langsung colok ke PSU. Klo kabel power monitor
 langsung colok ke PSU, jelas akan membebani PSU.
 CMIIW

 Salam,
 Wiempy

 - Original Message -
 From: bAKT [EMAIL PROTECTED] bakti_noorseta%40yahoo.co.id
 To: ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com
 Sent: Friday, 05 October, 2007 10:56 AM
 Subject: Re: [ITCENTER] Power Supply cukup gak?

  Coba itung disini
 http://www.extreme.outervision.com/psucalculatorlite.jsp
  monitor tidak termasuk beban psu.
  sayang spek berat seperti itu masih make pentum d yg boros dan cukup
  panas.
  padahal dengan budget yg sama bisa dapat pentium E2140 yg lebih baik.
  kebutuhan mau buat apa?
 
 
  Krishna wrote:
  halo mau tanya,
  kalo CPU isinya ini :
  1. Intel(r) Pentium(r) D 925 (3.0GHz) 800MHz 2X2Mb WO/ V tech
  2. Foxconn 945G7MC-KRS2H 2 81 M.ATX 1066 DUAL DDR2 YES PCIe 3 5.1 GbE 8

  SATA2
  3. Twinmos PC-5300 DDR2 512MB x 2
  4. Winfast PCI-E PX7100 GS 256 DDR2 TD 64 BIT
  5. ASUS DRW-1814BLT SATA
  6. WDC SATA2 80 GB 7200rpm
  7. WDC SATA2 500 GB 7200rpm
  8. WDC SATA2 500 GB 7200rpm
  9. LCD Panel 15 ViewSonic VA-503
 
  apa cukup kalo saya pake Casing Enlight EN-4105 (400W) ?

  



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik start x
download addressnya yang gratis dimana yahhh

regards,
startx


On 10/8/07, SYARIFL [EMAIL PROTECTED] wrote:

   ada, e-booknya berjudul:

 O'Reilly - Squid, The Definitive Guide.chm

 disana lengkap dibahas

 On 10/7/07, Mr. Ipul [EMAIL PROTECTED] ipfuntastic%40gmail.com 
 wrote:
 
  ass wr. wb.
 
  Haii para ITers saya mo buat proxy server di kantor
  ada yang tau gak panduan membangun proxy server,
  saya pakai pc P4 3.00 Ghz Ram 512 Mb Hdd 40 Gb
  mau pake os linux suse10 (biar gratisan) ada yang tau gak untuk
  software proxynya pake apa (cari yang gratisan juga)
  tapi kalau untuk windows ada yang gratisan boleh juga.

 ...del...

 --
 // syarifl.com

 [Non-text portions of this message have been removed]

 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] tanya Motherboard untuk core 2 duo

2007-10-08 Terurut Topik lukas
tanya Motherboard untuk core 2 duo donk


   

Pinpoint customers who are looking for what you sell. 
http://searchmarketing.yahoo.com/


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Ttg Web

2007-10-08 Terurut Topik indah fajarwati
Pake Java script aja ,,, banyak koq script2 java yg dah jadi tinggal di copy 
paste...aku jg lagi belajar buat website 
- Original Message 
From: dwi fahrulhuda [EMAIL PROTECTED]
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Sent: Friday, October 5, 2007 12:57:27 PM
Subject: [ITCENTER] Ttg Web









  



Semuanya, sy mau membuat situs, yg mau sy tnyakan :

1.Gmn caranya supaya klo di View source coding asli tdk kelihatan?(klo bs 
contohnya)

2.Sy pernah liat situs dmn klo diklik kanan muncul warning, dan klo klik 
kanan lbh dr 2x

   warning tsb tdk bs hilang kcuali lewat task manager, IE lsg dimatiin, 
ada yg bs cara tsb?

3.Agar halaman web kita tdk bs diblok?(tahan klik kiri)

4.Yg terakhir, gmn caranya javascript diFriendster? sy dah coba pasang js 
tsb di customise page

   ttp tdk bs..

Terima kasih sblmnya, maaf terlalu byk, br msk dunia IT...^^



 _ _ _ _ _ _

Got a little couch potato? 

Check out fun summer activities for kids.

http://search. yahoo.com/ search?fr= oni_on_mail p=summer+ activities+ 
for+kids cs=bz 



[Non-text portions of this message have been removed]






  







!--

#ygrp-mkp{
border:1px solid #d8d8d8;font-family:Arial;margin:14px 0px;padding:0px 14px;}
#ygrp-mkp hr{
border:1px solid #d8d8d8;}
#ygrp-mkp #hd{
color:#628c2a;font-size:85%;font-weight:bold;line-height:122%;margin:10px 0px;}
#ygrp-mkp #ads{
margin-bottom:10px;}
#ygrp-mkp .ad{
padding:0 0;}
#ygrp-mkp .ad a{
color:#ff;text-decoration:none;}
--



!--

#ygrp-sponsor #ygrp-lc{
font-family:Arial;}
#ygrp-sponsor #ygrp-lc #hd{
margin:10px 0px;font-weight:bold;font-size:78%;line-height:122%;}
#ygrp-sponsor #ygrp-lc .ad{
margin-bottom:10px;padding:0 0;}
--



!--

#ygrp-mlmsg {font-size:13px;font-family:arial, helvetica, clean, sans-serif;}
#ygrp-mlmsg table {font-size:inherit;font:100%;}
#ygrp-mlmsg select, input, textarea {font:99% arial, helvetica, clean, 
sans-serif;}
#ygrp-mlmsg pre, code {font:115% monospace;}
#ygrp-mlmsg * {line-height:1.22em;}
#ygrp-text{
font-family:Georgia;
}
#ygrp-text p{
margin:0 0 1em 0;}
#ygrp-tpmsgs{
font-family:Arial;
clear:both;}
#ygrp-vitnav{
padding-top:10px;font-family:Verdana;font-size:77%;margin:0;}
#ygrp-vitnav a{
padding:0 1px;}
#ygrp-actbar{
clear:both;margin:25px 0;white-space:nowrap;color:#666;text-align:right;}
#ygrp-actbar .left{
float:left;white-space:nowrap;}
.bld{font-weight:bold;}
#ygrp-grft{
font-family:Verdana;font-size:77%;padding:15px 0;}
#ygrp-ft{
font-family:verdana;font-size:77%;border-top:1px solid #666;
padding:5px 0;
}
#ygrp-mlmsg #logo{
padding-bottom:10px;}

#ygrp-vital{
background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;padding:2px 0 8px 8px;}
#ygrp-vital #vithd{
font-size:77%;font-family:Verdana;font-weight:bold;color:#333;text-transform:uppercase;}
#ygrp-vital ul{
padding:0;margin:2px 0;}
#ygrp-vital ul li{
list-style-type:none;clear:both;border:1px solid #e0ecee;
}
#ygrp-vital ul li .ct{
font-weight:bold;color:#ff7900;float:right;width:2em;text-align:right;padding-right:.5em;}
#ygrp-vital ul li .cat{
font-weight:bold;}
#ygrp-vital a{
text-decoration:none;}

#ygrp-vital a:hover{
text-decoration:underline;}

#ygrp-sponsor #hd{
color:#999;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov{
padding:6px 13px;background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;}
#ygrp-sponsor #ov ul{
padding:0 0 0 8px;margin:0;}
#ygrp-sponsor #ov li{
list-style-type:square;padding:6px 0;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov li a{
text-decoration:none;font-size:130%;}
#ygrp-sponsor #nc{
background-color:#eee;margin-bottom:20px;padding:0 8px;}
#ygrp-sponsor .ad{
padding:8px 0;}
#ygrp-sponsor .ad #hd1{
font-family:Arial;font-weight:bold;color:#628c2a;font-size:100%;line-height:122%;}
#ygrp-sponsor .ad a{
text-decoration:none;}
#ygrp-sponsor .ad a:hover{
text-decoration:underline;}
#ygrp-sponsor .ad p{
margin:0;}
o{font-size:0;}
.MsoNormal{
margin:0 0 0 0;}
#ygrp-text tt{
font-size:120%;}
blockquote{margin:0 0 0 4px;}
.replbq{margin:4;}
--








   

Boardwalk for $500? In 2007? Ha! Play Monopoly Here and Now (it's updated for 
today's economy) at Yahoo! Games.
http://get.games.yahoo.com/proddesc?gamekey=monopolyherenow  

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] tanya Motherboard untuk core 2 duo

2007-10-08 Terurut Topik bAKT
Kagem lukas,

apa yg ditanyakan?

-- 
Nuwun,
bAKTmailto:[EMAIL PROTECTED]

Monday, October 8, 2007, 3:27:41 PM, Sampeyan nyerat:

 tanya Motherboard untuk core 2 duo donk



 
 Pinpoint customers who are looking for what you sell. 
 http://searchmarketing.yahoo.com/





-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: FW: [ITCENTER] cara tanganin wuauclt.exe

2007-10-08 Terurut Topik ░▒▓ Mirza Khadnezar ▓▒░
On 10/8/07, adi [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Dear Mas endra,

 Sepertinya PC anda terinfeksi virus.

 Dilihat dari beberapa masalah yang anda sebutkan seperti :

 1) load proses selalu 100% (kemungkinan beberapa virus juga berjalan
 di proses)

 2) list svchost yang terlalu banyak (beberapa jenis virus juga
 menggunakan nama svchost)

 3) folder option yang selalu balik lagi setingan-nya.

 Jika begitu, coba anda cari beberapa tools untuk normalkan kembali PC
 anda.
 Hal pertama yang perlu anda lakukan adalah :

 1 matikan terlebih dahulu process virus yang berjalan di PC anda (coba
 cari referensi dari berbagai artikel seperti di www.vaksin.com
 http://www.vaksin.com/ ), untuk mematikan anda harus mencari beberapa
 tools seperti procexp, curprocess, security taskmanager, dll.

 2 Kemudian repair registry anda (panduan di www.vaksin.com
 http://www.vaksin.com/ ), untuk menormalkan kembali registry yang sudah
 diubah oleh si virus, seperti folder options yang di protect.

 3 Scan pc dengan antivirus yag sudah terupdate (coba yg gratisan atau
 trial, klo perlu coba antivirus lokal seperti pcmav, ansav, dll)

 Demikan, semoga berhasil.

 _

 From: ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com [mailto:
 ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com] On Behalf
 Of Endra Prasetya
 Sent: 06 Oktober 2007 11:16
 To: ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com
 Subject: [ITCENTER] cara tanganin wuauclt.exe

 Haloo semua

 Ada sedikit masalah nih di komputer saya diantaranya :
 1. Ketika buka explorer load prosess selalu 100%
 2. Klo membuka IE keluar application error
 3. Proses list scvhost.exe selalu banyak
 4. Folder option klo dibuat show hidden file and folder selalu kembali ke
 posisi do not show hidden file and folder
 5. wuauclt.exe di c:\windows\system32\ menggandakan diri
 Ternyata setelah saya telusuri dan dapat referensi dari mas google
 wuauclt.exe salah satu trojan yang menginfeksi fasilitas update dari
 windows. dan wuauclt.exe sendiri adalah file untuk updatenya. Nah
 pertanyaan
 saya gimana cara menanganinnya cos dah beberapa cara mulai dari edit
 registry, disabled service, matiin process list sampe menghapus file
 wuauclt.exe berserta dll dan commponennya yang lain sama sekali ga
 berhasil
 Tolong bantuannya donk. Yang jelas tanpa menformat hardsik n install ulang
 OK.
 Thank's B4

 Best Regrads,

 Endra Prasetya

 [Non-text portions of this message have been removed]

 [Non-text portions of this message have been removed]

  



FYI tanpa harus di bilang flame

coba ansav.com
setausaya vaksin ujung2nya beli deh

-- 


~ STOP MANIPULASI .ID ~ dot ID untuk RAKYAT bukan UNTUK SEBAGIAN KALANGAN ~
! Rakyat Kecil Kok dibuat susah mendapatkan Domain ID !


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Excel ke Mysql

2007-10-08 Terurut Topik Acho
Anda ingin bikin script automasinya dengan php atau hanya sekedar cari 
software third party untuk export? Kalau cari software 3rd party nya, ada 
softwarenya, googling aja excel to mysql.

- - - - - - - - - - - - - - - - -
Acho Learns to Write
- - - - - - - - - - - - - - - - -
http://muhadkly.net

-=

- Original Message - 
From: Nugroho Adi Prasetyo
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Sent: Monday, October 08, 2007 11:14 AM
Subject: [ITCENTER] Excel ke Mysql


Dear all,

Halo semua pa kabar..

ada yang mau ditanyain nih.

ada yang tau caranya mindah data yang dalam excel ke Mysql gak?kalau
ada bagi ilmu dongmentok nih :)..soalnya lagi bikin aplikasi
baru dengan Php,nah data yang udah ada mau dipindahin tapi koq gak
bisa-bisa ya?tolong dong

sebagai bahan referensi:
1.aku pake phpmyadmin buat table and database nya.
2.aku dah nyoba begini:

aku bikin table test dengan field:a.nomer primary
b.ket
c.item
trus aku bikin data lewat notepad begini (dengan tab sebagai
pemisahnya):a.nomer ket item
1 oke 1
2 sip 3
3 yoi 4

tapi selalu ada errorkatanya di first line gitujadi bingung
aku..please dong bantuin...thank's ya

Best regards

Nugroho



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: Re[2]: [ITCENTER] internet gratis

2007-10-08 Terurut Topik engineering_yemi
Gpp Pak Thio, biar beragam dunia ini
Ada tangan yang dibawah (ngemis) ada juga tangan yang diatas (memberi).
Tinggal kita aja mau tergolong yang mana.

Regards/Aris

ITCENTER@yahoogroups.com wrote on 10/08/2007 11:20:45 Isuk:

 Ayo dong sharing informasi area yang ada hotspotnya di seluruh indonesia 

 agar saat kita jalan-jalan ke luar daerah bisa memanfaatkan area 
tersebut, 
 apalagi pada mau mudik nich, agar tetap bisa kontrol kerjaan.
 
 [Thio :] Kalau memang untuk kerjaan, kenapa cari yang gratisan. Minta 
budget
 khusus dong...
 Lagipula kalau gratisan, kan nggak menjamin anda bisa dapat yang anda
 butuhkan. Misalnya perlu buka port tertentu, atau akses dibatasi...
 Kalau mengandalkan yang gratisan, pasti kerjaan terbengkalai. 


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] server untuk warnet

2007-10-08 Terurut Topik engineering_yemi
Dear rekan2 IT,

Adakah yang tahu standar minimal server untuk warnet?
Mohon informasinya?

Rencananya menggunakan server rakitan:
1. Core 2 Duo E6xxx
2. Asus P5K
3 DDR2 1Gb
4. HDD 80GB
5. Cassing Enlight.

Mohon koreksinya

Regards/Aris


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Fwd: [ITCENTER] Memblock file tertentu (*.mp3,etc.) di shared folder

2007-10-08 Terurut Topik erwin andrian
-- Forwarded message --
From: erwin andrian [EMAIL PROTECTED]
Date: Oct 3, 2007 1:48 PM
Subject: Fwd: [ITCENTER] Memblock file tertentu (*.mp3,etc.) di shared
folder
To: ITCENTER@yahoogroups.com

dear all, Untuk W2K3 server standart edition SP1 bagaimana caranya untuk
memberi quota per folder yang di sharing dan untuk memblock file2 tertentu
untuk masuk ke folder sharring di server. karena setau saya untuk W2K3 SP1
belum bisa untuk manage file seperti File Screening Management dan feature
Quota Management
mohon pencerahannya, apakah bisa diupgrade ke R2 atau ada cara lain


Thanks B4



-- Forwarded message --
From: Andi F. [EMAIL PROTECTED]
Date: Dec 7, 2006 4:28 PM
Subject: Re: [ITCENTER] Memblock file tertentu (*.mp3,etc.) di shared folder
To: ITCENTER@yahoogroups.com

  Untuk W2K Server saya belum tau.
Tapi kalo pake W2003 Server R2, feature tsb sudah include.
Masuk saja ke Administrative Tools - File Server Management.
Di dalamnya ada feature File Screening Management untuk memblok atau memberi
warning kpd admin jika ada file-file tertentu yang dicopy ke dalam shared
folder. Tambahan pula, ada feature Quota Management, sehingga kita bisa
memanage quote per folder.

regards,

Andi F.

- Original Message -
From: ~Net
To: ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com
Sent: Thursday, December 07, 2006 14:57
Subject: [ITCENTER] Memblock file tertentu (*.mp3,etc.) di shared folder

Mas2, mbak2,
Sy ingin melakukan proteksi shared folder di server (OS: Win2K Server)
dimana user tidak dapat melakukan write/copy file2 dgn ekstensi
tertentu, spt. *.mp3,*.mpg.
Adakah free software yg dapat dipergunakan untuk maksud tsb?
TIA.

Rgds, Ari.

[Non-text portions of this message have been removed]

 


-

-- 
best regards,

erwin andrian S.Kom.


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] JOB OPPORTUNITY - Solusi 247

2007-10-08 Terurut Topik HR Solusi247

SOLUSI247 is an integrated Information Technology (IT) company, which 
established on August, 2000. The name of 247 represents a 24 hour 7 day. It 
signifies the Company commitment to deliver a total solution to the customer 
with up-to-date technology and fast information delivery. At the beginning 
SOLUSI247 simply provided ORACLE RDBMS consultancy and built ORACLE tools and 
technology base for all kinds of industry and market. As a matter of fact, the 
technology continued to grow and turn narrower to telecom industry. Fortunately 
major Telecom Enterprises in Indonesia become SOLUSI247 costumers. Today 
SOLUSI247 is recognized as a highly qualified total solution provider that 
helps you improve your business with innovative technologies and IT management 
practices that drive efficiency and top line growth. With commitment to 
community development and corporate technology, the company gearing up another 
year of continued progress, excellent performance and accelerating momentum
 of entering Initial Public Offering (IPO).

 

In line of our rapid growth, we are looking for most hardworking candidates to 
join us for the following positions:

 


1. Programmer (DEV)

-   Male

-   Fresh graduate Min. S1 Computer Science

-   Proficient in English

-   Technical skill: Oracle (pl/sql) / Java, C would be an advantage

 

2. Programmer – Maintenance (OPS)

-   Male

-   Fresh graduate min. D3 computer science 

-   Technical skill: Oracle (pl/sql) / Java, C would be an advantage

-   Strong knowledge in Linux

-   Excellent English is preferable

-   Willing to work in shift (at night)

-   Willing to work on holiday

-   Can work under minimum control 

-   Self starter
Applicants should submit their application letters with resume, references and 
recent photograph within 2 weeks to:
HRD DEPARTMENT
PT. Dua Empat Tujuh
Segitiga Emas Business Park Unit No. 6
Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. 6
Jakarta Selatan 12940
 

Or submit your CV to: [EMAIL PROTECTED]
Mark the appropriate position at the top left side of the envelope or as the 
subject of your e-mail



===
Yana Saphira 
Legal  Human Resources Department
===
PT. Dua Empat Tujuh
Segitiga Emas Businees Park Unit No. 6
Jl. Prof.Dr.Satrio Kav. 6
Jakarta Selatan 12940
  Phone: +62 21 57951133
  Fax : +62 21 57951138

   
-
 Check out  the hottest 2008 models today at Yahoo! Autos.

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: Re[2]: [ITCENTER] internet gratis

2007-10-08 Terurut Topik eko prasetyo
Sekedar info,

Bagi anda yang mudik ke Wonogiri atau melewati Wonogiri kini telah hadir
Hotspot Gratis tanpa registrasi bahkan sampai dengan  14 kecamatan..

Siapa tahu ada yang mudik atau lewat Wonogiri

Eko

Pada tanggal 07/10/07, Thio Agustinus [EMAIL PROTECTED] menulis:

 Ayo dong sharing informasi area yang ada hotspotnya di seluruh indonesia
 agar saat kita jalan-jalan ke luar daerah bisa memanfaatkan area tersebut,

 apalagi pada mau mudik nich, agar tetap bisa kontrol kerjaan.

 [Thio :] Kalau memang untuk kerjaan, kenapa cari yang gratisan. Minta
 budget
 khusus dong...
 Lagipula kalau gratisan, kan nggak menjamin anda bisa dapat yang anda
 butuhkan. Misalnya perlu buka port tertentu, atau akses dibatasi...
 Kalau mengandalkan yang gratisan, pasti kerjaan terbengkalai.

 [Non-text portions of this message have been removed]

 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[ITCENTER] Tutorial interaktif Microsoft Office 2007

2007-10-08 Terurut Topik Yulianus Ladung
Selamat Pagi.

 

Rekan-rekan sekalian, barangkali diantara rekan sekalian sudah ada yang 
menggunakan Microsoft Office 2007 namun mengalami kebingungan karena belum 
terbiasa dengan karakteristik dan struktur penyusunan menu pada Microsoft 
Office 2007. Pada link http://www.ladung.web.id/microsoft/office Anda akan 
dapat mendownload beberapa tutorial interaktif mengenai penyesuaian menu pada 
Microsoft Office 2003 ke Microsoft Office 2007.

 

Demikian dan semoga informasi ini bermanfaat.

 

 

Salam/Kind regards/Mit freundlichen Grüßen/Mes salutations, 

Yulianus Firmansyah Ladung 


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] bantu saya... remote pc

2007-10-08 Terurut Topik Gladys Valenia
Kalo kamu pake windows xp ato windows 2003 udah ada built-in program yg
namanya Remote Desktop Connection
Kalo pake windows 2000 kamu bisa pake Terminal Service Client

Program lainnya:
1. Symantec pcAnywhere
2. RAdmin
3. VNC
4. dsb

Tutorialnya bisa kamu baca di Help program masing2 ato kamu Googling aja.

Semoga membantu.

Best Regards,

Gladys Valenia
Account Executive
Komputeron.com
place where i hang out



On 10/8/07, start x [EMAIL PROTECTED] wrote:

   teman2 pakar bantu saya donk...

 saya ingin remote pc di kantor dari rumah lewat internet
 teman2 yang punya tutorialnya + software apa yang di pakai
 bantu saya please...

 thanks a lot. :)

 regards,
 startx
 .

 



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Ttg Web

2007-10-08 Terurut Topik Gladys Valenia
Eke coba jawab sebisanya ya...
1. Kamu encode aja semua isi webpage (html + javascript + css + dsb). Encode
disini:
http://scriptasylum.com/tutorials/encdec/encode-decode.html
2.  3. Pake javascript. Contoh scriptnya disini (lagi males copy paste):
http://www.boredguru.com/modules/newbb/viewtopic.php?topic_id=1139forum=51
IMHO kalo warningnya cuman bisa dimatiin dgn menutup paksa IE itu sih kasian
usernya apalagi kalo pake IE7 ato browser multi tab laennya ntar ketutup
semua dong
4. maksudnya javascript di FS mo ngapain?

btw, bole tau maksud kamu protect webpage seperti ini?

FYI, kalo maksudnya untuk security jgn pernah mengandalkan javascript,
vbscript ato yg laennya (client side). tapi gunakan metode security dgn
server side script

Best Regards,

Gladys Valenia
Account Executive
Komputeron.com
place where i hang out

On 10/8/07, indah fajarwati [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Pake Java script aja ,,, banyak koq script2 java yg dah jadi tinggal di
 copy paste...aku jg lagi belajar buat website
 - Original Message 
 From: dwi fahrulhuda [EMAIL PROTECTED]little_vorhees%40yahoo.com
 
 To: ITCENTER@yahoogroups.com ITCENTER%40yahoogroups.com
 Sent: Friday, October 5, 2007 12:57:27 PM
 Subject: [ITCENTER] Ttg Web

 Semuanya, sy mau membuat situs, yg mau sy tnyakan :

 1. Gmn caranya supaya klo di View source coding asli tdk kelihatan?(klo bs
 contohnya)

 2. Sy pernah liat situs dmn klo diklik kanan muncul warning, dan klo klik
 kanan lbh dr 2x

 warning tsb tdk bs hilang kcuali lewat task manager, IE lsg dimatiin, ada
 yg bs cara tsb?

 3. Agar halaman web kita tdk bs diblok?(tahan klik kiri)

 4. Yg terakhir, gmn caranya javascript diFriendster? sy dah coba pasang js
 tsb di customise page

 ttp tdk bs..

 Terima kasih sblmnya, maaf terlalu byk, br msk dunia IT...^^
 .



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] tanya Motherboard untuk core 2 duo

2007-10-08 Terurut Topik lukas
Motherboard yg co2k untuk core 2 duo 

--- bAKT [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Kagem lukas,
 
 apa yg ditanyakan?
 
 -- 
 Nuwun,
 bAKT   
 mailto:[EMAIL PROTECTED]
 
 Monday, October 8, 2007, 3:27:41 PM, Sampeyan
 nyerat:
 
  tanya Motherboard untuk core 2 duo donk
 
 
 
 


  Pinpoint customers who are looking for what you
 sell. 
  http://searchmarketing.yahoo.com/
 
 
 
 



  

Fussy? Opinionated? Impossible to please? Perfect.  Join Yahoo!'s user panel 
and lay it on us. http://surveylink.yahoo.com/gmrs/yahoo_panel_invite.asp?a=7 



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re[2]: [ITCENTER] tanya Motherboard untuk core 2 duo

2007-10-08 Terurut Topik bAKT
Kagem lukas,

Biasanya di box motherboardnya sudah ada keterangan support core 2 duo
atau belum. Kalopun dapat brosur, juga pasti ada keterangan itu. Di cek
di websitenya juga pasti ada keterangan itu juga.


-- 
Nuwun,
bAKTmailto:[EMAIL PROTECTED]

Tuesday, October 9, 2007, 1:45:16 AM, Sampeyan nyerat:

 Motherboard yg co2k untuk core 2 duo 

 --- bAKT [EMAIL PROTECTED] wrote:





-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Download Adempiere dan source code

2007-10-08 Terurut Topik SYARIFL
http://sourceforge.net/projects/adempiere/
SOL

On 10/8/07, jj sutrisno [EMAIL PROTECTED] wrote:

 dimana saya bisa download soft Adempiere dan source
 codenya, saya sdh ke alamat ini tp gak dpt utk source
 codenya. terima kasih atas infonya

 http://www.adempiere.com


...del...

-- 
// syarifl.com


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] sms gateway

2007-10-08 Terurut Topik SYARIFL
maksoednya 'remote komputer' pakai SMS ini gimana ya? bisa remote kyk Remote
Desktop gt?

On 10/7/07, budi_mba [EMAIL PROTECTED] wrote:

 mohon bantuannya, saya sekarang sedang membuat TA tentang remote
 komputer dengan sms. komponen ocx apa yang digunakan untuk koneksi hp?


...del...

-- 
// syarifl.com


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] database progress openedge

2007-10-08 Terurut Topik Albert Siagian
 -Original Message-
 From: ITCENTER@yahoogroups.com 
 [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Arief Waskito
 Sent: Monday, October 08, 2007 2:42 PM
 To: ITCENTER@yahoogroups.com
 Subject: [ITCENTER] database progress openedge
 
 Rekan IT Center,
 
 Saat ini tempat saya bekerja menggunakan applikasi MFG/PRO 
 untuk aplikasi ERP, data base yang digunakan namanya 
 Progress OpenEdge.
 Adakah diantara rekan IT semua yang pernah menggunakan 
 program tersebut ?. Bagaimanakah cara connect database 
 Progress OpenEdge tersebut menggunakan ODBC melalui MS Access ?.
 Atas jawaban yang diberikan terimakasih.
 




Anda Googling Progress OpenEdge ODBC, link pertama sudah ketemu
jawabannya.

Ada lagi yang lebih susah dari pertanyaan diatas?

Salam
Albert



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] Hardisk scsi

2007-10-08 Terurut Topik Albert Siagian
 -Original Message-
 From: ITCENTER@yahoogroups.com 
 [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Nugroho Triyananto
 Sent: Monday, October 08, 2007 12:08 PM
 To: ITCENTER@yahoogroups.com
 Subject: [ITCENTER] Hardisk scsi
 
 
 mohon pencerahan nya bagi yang berpengalaman dengan masalah 
 ini, apa ada kaitan nya dengan licensi nya?klo saya 
 menambahkan hardware baru tidak bisa???
 




Lihat dokumentasi HDD, dan atur SCSI ID agar ID boot lebih tinggi (mendekati
angka 0) dibandingkan HDD baru. Misalnya HDD boot pakai ID 1 dan HDD baru
pakai ID 2.

Salam
Albert



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] buat proxy server

2007-10-08 Terurut Topik Albert Siagian
 -Original Message-
 From: ITCENTER@yahoogroups.com 
 [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of markotop
 Sent: Monday, October 08, 2007 11:09 AM
 To: ITCENTER@yahoogroups.com
 Subject: Re: [ITCENTER] buat proxy server
 
 
 aku dapat ebook squid di sini
 http://www.flazx.com/
 silahakn cari sendiri
 




Oops..pakai Linux yang gratis, legal, bebas dosa, bebas dari antek
liberalis-imperalis...tapi masih hobi main www.flazx.com :-)

Salam
Albert



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [ITCENTER] Ttg Web

2007-10-08 Terurut Topik Yanurmal
Ya betul kata pake Redy ini, percuma di block ataupun diencode pak.
Tetap aja bisa di ambil kode2nya. Semua yang bisa ditampilkan di
browser client berarti bisa dilihat codenya. Walaupun terkadang perlu
sedikit usaha untuk membukanya.

Emang tujuan sebenanarnya apa? Mungkin ada cara lain untuk melindunginya.

On 10/5/07, blog.slayo.com [EMAIL PROTECTED] wrote:

 menurut saya nih, proteksi halaman web itu gak begitu
 berguna. Saya ada beberapa kali menemukan web yang
 diproteksi aneh aneh (menurut saya). Misal proteksi
 klik kanan agar tidak bisa di print, proteksi print
 preview dengan tujuan supaya tidak bisa di print,
 proteksi lewat frame (ini sedikit unik kalau diview
 sourcode malah tidak ada kelihatan sama sekali hanya
 beberapa baris saja yang tidak ada hubungannya dengan
 content web tersebut), dan proteksi web dengan
 menempatkan css file pada url yang berbeda (setelah
 disimpan lalu dibuka dilokal komputer hasilnya akan
 amburadul alias tidak terformat)

 http://blog.slayo.com/beberapa-cara-proteksi-halaman-web/

 beberapa contoh proteksi dan sekalian webnya bisa di
 lihat di link tersebut...

 Untuk mendapatkan sourcode proteksi tersebut
 digoogling aja.

 Jadi apa masih mau proteksi nih :)

 Redy




-- 
Yanurmal
===
BataviaWEB | Premier Hosting Indonesia
Web Hosting, VPS, Dedicated Server, Web Development
Central Plaza 9th Floor, Suite 919
Jl. Jenderal Sudirman Kav 47-48 Jakarta 12930, Indonesia
Phone +6221 7500 Fax +6221 7400
Website www.bataviaWEB.com

Confidentiality Statement:
This e-mail, including attachments, may include confidential and/or
proprietary information, and may be used only by the person or entity
to which it is addressed. If the reader of this e-mail is not the
intended recipient or his or her authorized agent, the reader is
hereby notified that any dissemination, distribution or copying of
this e-mail is prohibited. If you have received this e-mail in error,
please notify the sender by replying this message and delete this
e-mail immediately.


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


RE: [ITCENTER] tanya ISP untuk warnet (urgent)

2007-10-08 Terurut Topik HANDOKO
Pakai CBand punya indosatM2 upto 512 kbps unlimited perbulan hanya 1,7 jt

-Original Message-
From: Widdy Melissa [EMAIL PROTECTED]
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Sent: 05/10/07 08:20 AM
Subject: Re: [ITCENTER] tanya ISP untuk warnet (urgent)

coba aja www.orion.net.id, terima kasih

Tommy Kwok [EMAIL PROTECTED] wrote:   saya mao 
tanya kalau untuk international dan lokal + speed download 
 yang bagus untuk warnet dengan kapasitas sekitar 20 komputer itu yang 
 bagus menggunakan provider apa ya? saya maonya tanpa kuota alias 
 unlimited. lokasi saya di jakarta barat wilayah tanjung duren.. saya 
 tunggu secepatnya terima kasih
 
 
 
   

   
-
Catch up on fall's hot new shows on Yahoo! TV.  Watch previews, get listings, 
and more!

[Non-text portions of this message have been removed]




-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: Re[2]: [ITCENTER] internet gratis

2007-10-08 Terurut Topik Yanurmal
Nah ini baru luar biasa nih, perlu dicntoh daerah lain.
Siapa yang sediakan itu pak Eko?


On 10/9/07, eko prasetyo [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Sekedar info,

 Bagi anda yang mudik ke Wonogiri atau melewati Wonogiri kini telah hadir
 Hotspot Gratis tanpa registrasi bahkan sampai dengan 14 kecamatan..

 Siapa tahu ada yang mudik atau lewat Wonogiri

 Eko

 Pada tanggal 07/10/07, Thio Agustinus [EMAIL PROTECTED]titan%40indo.net.id
 menulis:
 
  Ayo dong sharing informasi area yang ada hotspotnya di seluruh indonesia
  agar saat kita jalan-jalan ke luar daerah bisa memanfaatkan area
 tersebut,
 
  apalagi pada mau mudik nich, agar tetap bisa kontrol kerjaan.
 
  [Thio :] Kalau memang untuk kerjaan, kenapa cari yang gratisan. Minta
  budget
  khusus dong...
  Lagipula kalau gratisan, kan nggak menjamin anda bisa dapat yang anda
  butuhkan. Misalnya perlu buka port tertentu, atau akses dibatasi...
  Kalau mengandalkan yang gratisan, pasti kerjaan terbengkalai.
 
  [Non-text portions of this message have been removed]
 
 
 

 [Non-text portions of this message have been removed]

 




-- 
Yanurmal
===
BataviaWEB | Premier Hosting Indonesia
Web Hosting, VPS, Dedicated Server, Web Development
Central Plaza 9th Floor, Suite 919
Jl. Jenderal Sudirman Kav 47-48 Jakarta 12930, Indonesia
Phone +6221 7500 Fax +6221 7400
Website www.bataviaWEB.com

Confidentiality Statement:
This e-mail, including attachments, may include confidential and/or
proprietary information, and may be used only by the person or entity to
which it is addressed. If the reader of this e-mail is not the intended
recipient or his or her authorized agent, the reader is hereby notified that
any dissemination, distribution or copying of this e-mail is prohibited. If
you have received this e-mail in error, please notify the sender by replying
this message and delete this e-mail immediately.


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/