Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi



Saya sudah menghubungi orang TERMINIX dan 
kemungkinan fogging di RT-2 akan diadakan Ahad 16/4, list iuran akan diedarkan 
Jum'at. Tetapi, akan coba dikoordinasikan dulu sama RT lain (RT 1 & 3 s/d 6) 
selepas shalat Jum'at di Ar-Royyan - mohon P.Yahya infokan juga ke Pak 
RW - saya boleh jadi fasilitatornya. Orang dari TERMINIX akan datang hari Jum'at 
untuk confirm tindakannya.
 
Wass / Jaerony.-

  - Original Message - 
  From: 
  Hendi Wibisana 
  To: IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi 

  Cc: jamaah@arroyyan.com 
  Sent: Thursday, April 13, 2006 10:40 
  AM
  Subject: RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: 
  WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
  
  
  Ass.. Wr.. 
  Wb..
   
  Seperti yang sudah 
  saya katakana kemarin, sebaiknya Bp. Langsung hubungi saja orangnya, namanya 
  Pak Remi no. telp. Kantornya (0251-313070 / 378040) 
  
  HP: 0812-8703106, dan 
  kata Dia kalo mau mengadakan Fogging besok hari Jum’at, hari ini harus confirm 
  terakhir. Jadi kalo Bp serius mau mengadakan Fogging besok langsung confirm 
  aja sekarang karena saya sudah kasih tahu sama dia bahwa nanti yg akan 
  menindak lanjuti bukan saya lagi.
   
  Wassalam,
   
  Hendi 
  Wibisana
   
   
  
  
  
  
  From: IHB 
  Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, April 13, 2006 8:49 
  AMTo: jamaah@arroyyan.comSubject: Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: 
  WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
   
  
  Ass.Wr.Wb.
  
   
  
  Efektifnya memang beberapa RT 
  (atau satu RW) yang dilakukan foging. Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka 
  saya tetap mengharapkan RT 2 difoging dengan harga per rumah sebagaimana di 
  bawah ini sebagai suatu PENANGANAN DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk 
  memberikan ketenangan berhubung masa panca roba masih akan 
  berlanjut.
  
   
  
  Kepada Pak Hendi, mohon tetap 
  diajukan untuk fogging ini di RT 2 Pak mumpung besok libur. Kalau ada masukan 
  dari teman-teman mohon di-share.
  
   
  
  Wass / 
  Jaerony.-
  
   
  

- Original Message - 


From: Hendi Wibisana 


To: jamaah@arroyyan.com 


Sent: 
Wednesday, April 12, 2006 1:33 PM

Subject: RE: 
[Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH 
BERLAKU!

 
Assalamualaikum, 
Wr..Wb..
 
Menindak lanjuti 
e-mail dari Bp. Jaeroni & Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara 
dengan Pak Remi petugas dari TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan 
Fogging dalam satu lingkungan RT saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh 
lagi melainkan Rp. !0.000, untuk jadwal dia akan check dulu apakah bisa 
dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp 
apa mau jalan hanya RT.02 saja atau bagaimana, karena apabila mau melibatkan 
semua RT yg ada dilingkungan RW.14 paling tidak kita harus ketemu dulu untuk 
menbicarakan hal ini, rencananya sih Pak RW. mengajak ketemuan pada hari 
Jum’at besok.
 
 
Wassalam,
 
Hendi 
Wibisana
 
 




From: IHB 
Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, April 12, 2006 12:18 
PMTo: jamaah@arroyyan.comSubject: [Ar-Royyan-3932] URGENT: 
WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
 

Ass.Wr.Wb.

 

Pada rapat malam Ahad yang lalu 
(8/4) sedikit saya sampaikan kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis 
dirawat di RS Cibinong karena tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari 
Pak Edi bahwa sebenarnya adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah 
membaik sekarang.

 

Ini adalah kasus kedua dalam 
kurun satu bulan terakhir setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani 
(DL-02). Dan, TERNYATA, dari info yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu 
bahwa sebelum sakit isterinya itu main ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang 
bersebelahan dengan Pak Epji.

 

Oleh karena sudah ada 2 kasus 
yang terjadi dan besar kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah 
maka saya usulkan kepada RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau 
Ahad mendatang. Jika ada RT lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan 
ke Pak Hendy apakah mungkin dipikul RT 2 saja?  Terus berapa 
biayanya?

 

Dari 2 kasus tersebut saya 
menghimbau kepada teman-teman agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) 
sementara belum dilakukan fogging. Mohon informasikan juga teman-teman jika 
ketemu.

 

Wass / 
Jaerony.-


RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik heru
Boss Hendi,

Gimana dengan RT 03, sebaiknya juga di fogging juga ?

regards,
Heru 



Quoting Hendi Wibisana <[EMAIL PROTECTED]>:

> Ass.. Wr.. Wb..
> 
>  
> 
> Seperti yang sudah saya katakana kemarin, sebaiknya Bp. Langsung
> hubungi
> saja orangnya, namanya Pak Remi no. telp. Kantornya (0251-313070 /
> 378040) 
> 
> HP: 0812-8703106, dan kata Dia kalo mau mengadakan Fogging besok
> hari
> Jum'at, hari ini harus confirm terakhir. Jadi kalo Bp serius mau
> mengadakan Fogging besok langsung confirm aja sekarang karena saya
> sudah
> kasih tahu sama dia bahwa nanti yg akan menindak lanjuti bukan saya
> lagi.
> 
>  
> 
> Wassalam,
> 
>  
> 
> Hendi Wibisana
> 
>  
> 
>  
> 
>   _  
> 
> From: IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED]
> 
> Sent: Thursday, April 13, 2006 8:49 AM
> To: jamaah@arroyyan.com
> Subject: Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
> 
>  
> 
> Ass.Wr.Wb.
> 
>  
> 
> Efektifnya memang beberapa RT (atau satu RW) yang dilakukan foging.
> Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka saya tetap mengharapkan RT 2
> difoging dengan harga per rumah sebagaimana di bawah ini sebagai
> suatu
> PENANGANAN DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk memberikan
> ketenangan berhubung masa panca roba masih akan berlanjut.
> 
>  
> 
> Kepada Pak Hendi, mohon tetap diajukan untuk fogging ini di RT 2
> Pak
> mumpung besok libur. Kalau ada masukan dari teman-teman mohon
> di-share.
> 
>  
> 
> Wass / Jaerony.-
> 
>  
> 
>   - Original Message - 
> 
>   From: Hendi Wibisana   
> 
>   To: jamaah@arroyyan.com 
> 
>   Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:33 PM
> 
>   Subject: RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
> 
>
> 
>   Assalamualaikum, Wr..Wb..
> 
>
> 
>   Menindak lanjuti e-mail dari Bp. Jaeroni & Bp. Ahmad Yahya,
> barusan saya sudah bicara dengan Pak Remi petugas dari TERMINIX,
> menurut
> dia bisa saja dilakukan Fogging dalam satu lingkungan RT saja,
> tetapi
> biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi melainkan Rp. !0.000, untuk jadwal
> dia
> akan check dulu apakah bisa dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu
> besok.
> Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa mau jalan hanya RT.02 saja atau
> bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua RT yg ada
> dilingkungan
> RW.14 paling tidak kita harus ketemu dulu untuk menbicarakan hal
> ini,
> rencananya sih Pak RW. mengajak ketemuan pada hari Jum'at besok.
> 
>
> 
>
> 
>   Wassalam,
> 
>
> 
>   Hendi Wibisana
> 
>
> 
>
> 
>   
>   _  
> 
> 
>   From: IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi
> [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
>   Sent: Wednesday, April 12, 2006 12:18 PM
>   To: jamaah@arroyyan.com
>   Subject: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
> 
>
> 
>   Ass.Wr.Wb.
> 
>
> 
>   Pada rapat malam Ahad yang lalu (8/4) sedikit saya sampaikan
> kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis dirawat di RS
> Cibinong
> karena tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari Pak Edi bahwa
> sebenarnya adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah membaik
> sekarang.
> 
>
> 
>   Ini adalah kasus kedua dalam kurun satu bulan terakhir setelah
> kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). Dan, TERNYATA, dari
> info
> yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum sakit
> isterinya
> itu main ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan Pak
> Epji.
> 
>
> 
>   Oleh karena sudah ada 2 kasus yang terjadi dan besar kemungkinan
> gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka saya usulkan kepada
> RW
> untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad mendatang. Jika ada
> RT
> lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak Hendy apakah
> mungkin dipikul RT 2 saja?  Terus berapa biayanya?
> 
>
> 
>   Dari 2 kasus tersebut saya menghimbau kepada teman-teman agar
> tetap waspada dan menyemprot baygon (?) sementara belum dilakukan
> fogging. Mohon informasikan juga teman-teman jika ketemu.
> 
>
> 
>   Wass / Jaerony.-
> 
> 


-- 


--
Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913
Website http://www.arroyyan.com ; Milis jamaah[at]arroyyan.com




RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik Hendi Wibisana








Ass.. Wr.. Wb..

 

Seperti yang sudah saya katakana kemarin,
sebaiknya Bp. Langsung hubungi saja orangnya, namanya Pak Remi no. telp. Kantornya
(0251-313070 / 378040) 

HP: 0812-8703106, dan kata Dia kalo mau
mengadakan Fogging besok hari Jum’at, hari ini harus confirm terakhir.
Jadi kalo Bp serius mau mengadakan Fogging besok langsung confirm aja sekarang
karena saya sudah kasih tahu sama dia bahwa nanti yg akan menindak lanjuti
bukan saya lagi.

 

Wassalam,

 

Hendi
 Wibisana

 

 









From: IHB Jakarta -
Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, April 13, 2006
8:49 AM
To: jamaah@arroyyan.com
Subject: Re: [Ar-Royyan-3932]
URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!



 



Ass.Wr.Wb.





 





Efektifnya memang beberapa RT (atau satu RW) yang dilakukan
foging. Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka saya tetap mengharapkan RT 2
difoging dengan harga per rumah sebagaimana di bawah ini sebagai suatu PENANGANAN
DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk memberikan ketenangan berhubung masa
panca roba masih akan berlanjut.





 





Kepada Pak Hendi, mohon tetap diajukan untuk fogging ini di
RT 2 Pak mumpung besok libur. Kalau ada masukan dari teman-teman mohon di-share.





 





Wass / Jaerony.-





 







- Original Message - 





From: Hendi
Wibisana 





To: jamaah@arroyyan.com






Sent: Wednesday, April
12, 2006 1:33 PM





Subject: RE:
[Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!





 



Assalamualaikum, Wr..Wb..

 

Menindak lanjuti e-mail dari Bp. Jaeroni
& Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara dengan Pak Remi petugas dari
TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan Fogging dalam satu lingkungan RT
saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi melainkan Rp. !0.000, untuk
jadwal dia akan check dulu apakah bisa dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu
besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa mau jalan hanya RT.02 saja atau
bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua RT yg ada dilingkungan RW.14
paling tidak kita harus ketemu dulu untuk menbicarakan hal ini, rencananya sih
Pak RW. mengajak ketemuan pada hari Jum’at besok.

 

 

Wassalam,

 

Hendi
 Wibisana

 

 









From: IHB Jakarta -
Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, April 12, 2006
12:18 PM
To: jamaah@arroyyan.com
Subject: [Ar-Royyan-3932] URGENT:
WASPADA DBD MASIH BERLAKU!



 



Ass.Wr.Wb.





 





Pada rapat malam Ahad yang lalu (8/4) sedikit saya sampaikan
kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis dirawat di RS Cibinong karena
tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari Pak Edi bahwa sebenarnya
adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah membaik sekarang.





 





Ini adalah kasus kedua dalam kurun satu bulan terakhir
setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). Dan, TERNYATA, dari info
yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum sakit isterinya itu main
ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan Pak Epji.





 





Oleh karena sudah ada 2 kasus yang terjadi dan besar
kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka saya usulkan kepada
RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad mendatang. Jika ada RT
lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak Hendy apakah mungkin
dipikul RT 2 saja?  Terus berapa biayanya?





 





Dari 2 kasus tersebut saya menghimbau kepada teman-teman
agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) sementara belum dilakukan fogging.
Mohon informasikan juga teman-teman jika ketemu.





 





Wass / Jaerony.-












Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik edhi baratajaya
Ass Wr Wb,      Pak Jaerony dan Pak Hendi,  Mohon segera dilaksanakan fogging. Mohon yang merasa terganggu mengungsikan diri lebih dulu, demi kepentingan yang lebih banyak. Mohon maaf bila mengganggu utuk yang tidak setuju.  Terimakasih atas usahanya, Semoga kebaikan selalu mendapat RidloNya, Amien.     Salam / edhi barata DK-08  IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Ass.Wr.Wb.     Efektifnya
 memang beberapa RT (atau satu RW) yang dilakukan foging. Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka saya tetap mengharapkan RT 2 difoging dengan harga per rumah sebagaimana di bawah ini sebagai suatu PENANGANAN DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk memberikan ketenangan berhubung masa panca roba masih akan berlanjut.     Kepada Pak Hendi, mohon tetap diajukan untuk fogging ini di RT 2 Pak mumpung besok libur. Kalau ada masukan dari teman-teman mohon di-share.     Wass / Jaerony.-   - Original Message -   From: Hendi Wibisana   To: jamaah@arroyyan.com   Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:33 PM  Subject: RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!  Assalamualaikum, Wr..Wb..     Menindak lanjuti e-mail
 dari Bp. Jaeroni & Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara dengan Pak Remi petugas dari TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan Fogging dalam satu lingkungan RT saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi melainkan Rp. !0.000, untuk jadwal dia akan check dulu apakah bisa dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa mau jalan hanya RT.02 saja atau bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua RT yg ada dilingkungan RW.14 paling tidak kita harus ketemu dulu untuk menbicarakan hal ini, rencananya sih Pak RW. mengajak ketemuan pada hari Jum’at besok.        Wassalam,     Hendi Wibisana        From: IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, April 12, 2006 12:18 PMTo: jamaah@arroyyan.comSubject: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!   Ass.Wr.Wb. Pada rapat malam Ahad yang lalu (8/4) sedikit saya sampaikan kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis dirawat di RS Cibinong karena tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari Pak Edi bahwa sebenarnya adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah membaik sekarang. Ini adalah kasus kedua dalam kurun satu bulan terakhir setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). Dan, TERNYATA, dari info yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum sakit isterinya itu main ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan Pak Epji. Oleh karena sudah ada 2 kasus yang terjadi dan besar kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka saya usulkan kepada RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad mendatang. Jika ada RT lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak Hendy apakah mungkin dipikul RT 2 saja?  Terus berapa biayanya? Dari 2 kasus tersebut saya menghimbau kepada teman-teman agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) sementara belum dilakukan fogging. Mohon informasikan juga teman-teman jika ketemu. Wass / Jaerony.-
		Talk is cheap. Use Yahoo! Messenger to make PC-to-Phone calls.  Great rates starting at 1¢/min.

Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik edhi baratajaya
IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Ass.Wr.Wb.     Efektifnya memang beberapa RT (atau satu RW) yang dilakukan foging. Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka saya tetap mengharapkan RT 2 difoging dengan harga per rumah sebagaimana di bawah ini sebagai suatu PENANGANAN DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk memberikan ketenangan berhubung masa panca roba masih akan berlanjut.     Kepada Pak Hendi, mohon tetap diajukan untuk
 fogging ini di RT 2 Pak mumpung besok libur. Kalau ada masukan dari teman-teman mohon di-share.     Wass / Jaerony.-   - Original Message -   From: Hendi Wibisana   To: jamaah@arroyyan.com   Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:33 PM  Subject: RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH
 BERLAKU!  Assalamualaikum, Wr..Wb..     Menindak lanjuti e-mail dari Bp. Jaeroni & Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara dengan Pak Remi petugas dari TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan Fogging dalam satu lingkungan RT saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi melainkan Rp. !0.000, untuk jadwal dia akan check dulu apakah bisa dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa mau jalan hanya RT.02 saja atau bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua RT yg ada
 dilingkungan RW.14 paling tidak kita harus ketemu dulu untuk menbicarakan hal ini, rencananya sih Pak RW. mengajak ketemuan pada hari Jum’at besok.        Wassalam,     Hendi Wibisana        From: IHB
 Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, April 12, 2006 12:18 PMTo: jamaah@arroyyan.comSubject: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!   Ass.Wr.Wb. Pada rapat malam Ahad yang lalu (8/4) sedikit saya
 sampaikan kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis dirawat di RS Cibinong karena tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari Pak Edi bahwa sebenarnya adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah membaik sekarang. Ini adalah kasus kedua dalam kurun satu bulan terakhir setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). Dan, TERNYATA, dari info yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum sakit isterinya itu main ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan Pak Epji. Oleh karena sudah ada 2 kasus yang terjadi dan besar kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka saya usulkan kepada RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad mendatang. Jika ada RT lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak Hendy apakah mungkin dipikul RT 2 saja?  Terus berapa biayanya? Dari 2 kasus tersebut saya menghimbau kepada teman-teman agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) sementara belum dilakukan fogging. Mohon informasikan juga teman-teman jika ketemu. Wass / Jaerony.-
		Blab-away for as little as 1¢/min. Make  PC-to-Phone Calls using Yahoo! Messenger with Voice.

[Ar-Royyan-3944] Belum Terlambat untuk Berbagi

2006-04-12 Terurut Topik agus rasidi

Belum Terlambat untuk Berbagi
Oleh: Bayu Gawtama



Pagi kemarin, saya menjemput anak-anak dari Bogor untuk pulang ke rumah di 
Ciputat. Perjalanan baru memasuki kilometer ke sembilan menuju Ciputat 
ketika kami melewati para petugas pengumpul infak masjid di tepi dan tengah 
jalan. Dan kami melewati mereka begitu saja, sesaat kemudian suara kecil 
menegur dengan sopan, "Abi kok sudah lama nggak kasih uang buat mereka," 
nada itu terdengar begitu polos namun cukup untuk membuat saya menghentikan 
kendaraan.


Saya memang sering terlupa untuk menunjukkan secara langsung kepada 
anak-anak cara berinfak. Meskipun untuk melakukannya seringkali dan tak 
selalu di depan mereka. Padahal, justru dengan melakukannya langsung di 
depan mereka, setiap orang tua tengah mengajarkan sikap kedermawanan, 
kepedulian, dan semangat berbagi. Ini yang nampaknya sering terlupa dari 
saya untuk tetap konsisten menerapkannya. Teguran dari salah seorang anak 
saya tadi, tentu saja menunjukkan bahwa mereka tetap membutuhkan konsistensi 
keteladanan yang pernah kita ajarkan sebelumnya.


"Ini pegang ya, tolong dikasih nanti kalau ada petugas pengumpul infak di 
pinggir jalan lagi," seru saya kepadanya.


"Terlambat, Bi, sudah lewat petugasnya," Duh, dua kali kalimatnya menohok 
saya. Saya pun hanya menjelaskan, bahwa tidak ada kata terlambat untuk 
berbuat kebaikan. Boleh jadi kita kehilangan kesempatan pertama untuk 
berbuat baik, tapi semestinya kita yakin bahwa Allah senantiasa memberikan 
kesempatan berikutnya, dan memang, jika kita mau mengambilnya dengan cepat, 
kesempatan itu selalu ada, terus menerus menghampiri. Inilah uniknya, 
kesempatan sering tak datang dua kali. Tetapi untuk sebuah kebaikan, justru 
ianya yang kerap menghampiri, namun kita-lah yang mengabaikannya.


Benar saja. Lima menit lebih sedikit setelah saya memberikan masing-masing 
selembar ribuan kepada dua anak saya, kami pun melintasi barisan petugas 
pengumpul infak masjid di jalan raya Parung. Padahal, dengan uang di 
tangannya itu anak saya sempat mengancam, "Kalau nggak ada lagi, uangnya 
buat jajan Hufha aja ya"


Saya menanggapinya dengan senyum, sebab saya tahu persis, sepanjang jalan 
raya Parung, Bogor, kita dapat menemui lebih dari satu barisan petugas 
pengumpul infak. "Abi benar, kita belum terlambat" Senangnya anak-anak 
memasukkan uang itu ke jaring yang disorongkan petugas ke kendaraan kami 
yang memperlambat lajunya.


Pelajaran pagi kemarin, semoga menjadi segurat catatan yang tak lekang 
tersimpan dalam lembar memorinya, bahwa tak pernah ada kata terlambat untuk 
peduli, jangan pernah berpikir untuk tak berbagi hanya karena waktunya tak 
tepat. Dan tetaplah memelihara semangat berbagi kapan pun, sekali kesempatan 
terlewati, jutaan kesempatan lainnya pasti menunggu, bahkan menghampiri.


Sejumput doa pun terucap, semoga seluruh keturunan kami menjadi orang-orang 
yang peduli, memiliki semangat berbagi. Kapan pun, di mana pun, dan kepada 
siapa pun. Saya yakin Tuhan mendengar harapan sederhana ini, karena saya 
bisa merasakan senyum-Nya hari itu.




--
Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913
Website http://www.arroyyan.com ; Milis jamaah[at]arroyyan.com




[Ar-Royyan-3943] RUU13

2006-04-12 Terurut Topik Ridof Saputra
Rekan-rekan sudah baca Ruu 13 yang sedang marak diprotes?
Ini saya attach sebagai bahan pengetahuan dan pertimbangan.


Revisi_UU_13_2003.xls
Description: MS-Excel spreadsheet
--
Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913
Website http://www.arroyyan.com ; Milis jamaah[at]arroyyan.com


Re: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi



Ass.Wr.Wb.
 
Efektifnya memang beberapa RT (atau satu RW) yang 
dilakukan foging. Tapi, kalau RT lain nggak setuju maka saya tetap mengharapkan 
RT 2 difoging dengan harga per rumah sebagaimana di bawah ini sebagai suatu 
PENANGANAN DARURAT dan SANGAT MENDESAK utamanya untuk memberikan ketenangan 
berhubung masa panca roba masih akan berlanjut.
 
Kepada Pak Hendi, mohon tetap diajukan untuk 
fogging ini di RT 2 Pak mumpung besok libur. Kalau ada masukan dari teman-teman 
mohon di-share.
 
Wass / Jaerony.-
 

  - Original Message - 
  From: 
  Hendi Wibisana 
  To: jamaah@arroyyan.com 
  Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:33 
  PM
  Subject: RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: 
  WASPADA DBD MASIH BERLAKU!
  
  
  Assalamualaikum, 
  Wr..Wb..
   
  Menindak lanjuti 
  e-mail dari Bp. Jaeroni & Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara 
  dengan Pak Remi petugas dari TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan Fogging 
  dalam satu lingkungan RT saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi 
  melainkan Rp. !0.000, untuk jadwal dia akan check dulu apakah bisa 
  dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa 
  mau jalan hanya RT.02 saja atau bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua 
  RT yg ada dilingkungan RW.14 paling tidak kita harus ketemu dulu untuk 
  menbicarakan hal ini, rencananya sih Pak RW. mengajak ketemuan pada hari 
  Jum’at besok.
   
   
  Wassalam,
   
  Hendi 
  Wibisana
   
   
  
  
  
  
  From: IHB 
  Jakarta - Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, April 12, 2006 12:18 
  PMTo: jamaah@arroyyan.comSubject: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA 
  DBD MASIH BERLAKU!
   
  
  Ass.Wr.Wb.
  
   
  
  Pada rapat malam Ahad yang lalu 
  (8/4) sedikit saya sampaikan kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis 
  dirawat di RS Cibinong karena tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari 
  Pak Edi bahwa sebenarnya adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah 
  membaik sekarang.
  
   
  
  Ini adalah kasus kedua dalam kurun 
  satu bulan terakhir setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). 
  Dan, TERNYATA, dari info yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum 
  sakit isterinya itu main ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan 
  Pak Epji.
  
   
  
  Oleh karena sudah ada 2 kasus yang 
  terjadi dan besar kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka 
  saya usulkan kepada RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad 
  mendatang. Jika ada RT lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak 
  Hendy apakah mungkin dipikul RT 2 saja?  Terus berapa 
  biayanya?
  
   
  
  Dari 2 kasus tersebut saya 
  menghimbau kepada teman-teman agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) 
  sementara belum dilakukan fogging. Mohon informasikan juga teman-teman jika 
  ketemu.
  
   
  
  Wass / 
  Jaerony.-


RE: [Ar-Royyan-3932] URGENT: WASPADA DBD MASIH BERLAKU!

2006-04-12 Terurut Topik Hendi Wibisana








Assalamualaikum, Wr..Wb..

 

Menindak lanjuti e-mail dari Bp. Jaeroni
& Bp. Ahmad Yahya, barusan saya sudah bicara dengan Pak Remi petugas dari
TERMINIX, menurut dia bisa saja dilakukan Fogging dalam satu lingkungan RT
saja, tetapi biayanya tdk Rp. 7.500 / rmh lagi melainkan Rp. !0.000, untuk
jadwal dia akan check dulu apakah bisa dilaksanakan pada hari Sabtu / Minggu
besok. Jadi sekarang terserah Bp-Bp apa mau jalan hanya RT.02 saja atau
bagaimana, karena apabila mau melibatkan semua RT yg ada dilingkungan RW.14
paling tidak kita harus ketemu dulu untuk menbicarakan hal ini, rencananya sih
Pak RW. mengajak ketemuan pada hari Jum’at besok.

 

 

Wassalam,

 

Hendi
 Wibisana

 

 









From: IHB Jakarta -
Jaeroni Setyadhi [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, April 12, 2006
12:18 PM
To: jamaah@arroyyan.com
Subject: [Ar-Royyan-3932] URGENT:
WASPADA DBD MASIH BERLAKU!



 



Ass.Wr.Wb.





 





Pada rapat malam Ahad yang lalu (8/4) sedikit saya sampaikan
kalau isteri dari Bp.Edi Tobing (DP-02) habis dirawat di RS Cibinong karena
tifus. Ternyata, pagi ini saya dapat SMS dari Pak Edi bahwa sebenarnya
adalah DBD tapi sekarang kondisinya sudah membaik sekarang.





 





Ini adalah kasus kedua dalam kurun satu bulan terakhir
setelah kasus yang menimpa anak Bp.Epjiridani (DL-02). Dan, TERNYATA, dari info
yang didapat dari Pak Edi tadi pagi itu bahwa sebelum sakit isterinya itu main
ke rumah Pak Hotli (DL-03) yang bersebelahan dengan Pak Epji.





 





Oleh karena sudah ada 2 kasus yang terjadi dan besar
kemungkinan gigitan nyamuk yang ada di sekitar rumah maka saya usulkan kepada
RW untuk diadakan fogging pada hari Sabtu atau Ahad mendatang. Jika ada RT
lain yang mungkin keberatan saya ingin tanyakan ke Pak Hendy apakah mungkin
dipikul RT 2 saja?  Terus berapa biayanya?





 





Dari 2 kasus tersebut saya menghimbau kepada teman-teman
agar tetap waspada dan menyemprot baygon (?) sementara belum dilakukan fogging.
Mohon informasikan juga teman-teman jika ketemu.





 





Wass / Jaerony.-










Re: [Ar-Royyan-3934] K.S.U. Ar-Royyan

2006-04-12 Terurut Topik Lana Sularto
AWW
Ikutan nimbrung yah..
Soal LOGO, ya biasanya emang saya yang bikin, tapi untuk biar tidak dianggap 
monopoly, silakan bagi
jamaah yang punya usul logo (asli bukan nyontek) KSU agar diposting di sini, 
ntar tinggal kita
pooling ajah.
Saya sendiri memang sudah mengutak-atik logo baru KSU, tapi bikin logo bagi 
saya bukan seperti bikin
homepage yang bisa kelar dalam satu kali raker he..he.. tapi butuh waktu yang 
lama nunggu datangnya
wangsit...(kata p Djarot he..he..)
Mengenai slogan, nah ini kelemahan saya, saya bisanya nggambar tapi sulit 
nulis
silakan yang laen ajah...
WWW
lana's
- Original message follows -


Top Markotop !!! ;)

Wassalam,

Rizal
  - Original Message - 
  From: M.K. Roziqin 
  To: jamaah@arroyyan.com 
  Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:23 PM
  Subject: Re: [Ar-Royyan-3934] K.S.U. Ar-Royyan


  Usul Slogan:
  - KSU Ar-Royyan Memantapkan Ekonomi Umat
  - Berwirausaha Bersama KSU Ar-Royyan 
  - KSU Ar-Royyan Menentramkan dan Memakmurkan
  - Istiqomah Bersama KSU Ar-Royyan, Anda Masuk Surga :) 
  - KSU Ar-Royyan Bukan Hanya Bisnis Murni 
  - Hati-Hati Dengan KSU Ar-Royyan, Anda Terlalu Untung
  - KSU Ar-Royyan Beribadah dengan Berwiraswasta


  Wassalam,
  M.K. Roziqin



  "Achmad Y. Sjarifuddin" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
IHB Jakarta - Jaeroni Setyadhi wrote:

> 1. LOGO,

Usul:
Bikin baru saja, lebih fresh dan lebih masuk ke semua golongan (public).

> 2. BRAND atawa MISSION STATEMENT atawa slogan
> misal : "KSU Ar-Royyan OK!!!".

Usul: 
"KSU Ar-Royyan, Satu Untuk Semua"
"KSU Ar-Royyan, Maju Bersama"

--
Salam
A. Yahya Sjarifuddin.

--
Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913
Website http://www.arroyyan.com ; Milis jamaah[at]arroyyan.com







--
  Yahoo! Messenger with Voice. Make PC-to-Phone Calls to the US (and 30+ 
countries) for 2¢/min or less.


--


  No virus found in this incoming message.
  Checked by AVG Free Edition.
  Version: 7.1.385 / Virus Database: 268.4.1/309 - Release Date: 4/11/2006



--
Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913
Website http://www.arroyyan.com ; Milis jamaah[at]arroyyan.com




Re: [Ar-Royyan-3934] K.S.U. Ar-Royyan

2006-04-12 Terurut Topik Rizal Mustaqiem



Top Markotop !!! ;)
 
Wassalam,
 
Rizal

  - Original Message - 
  From: 
  M.K. 
  Roziqin 
  To: jamaah@arroyyan.com 
  Sent: Wednesday, April 12, 2006 1:23 
  PM
  Subject: Re: [Ar-Royyan-3934] K.S.U. 
  Ar-Royyan
  
  Usul Slogan:
  - KSU Ar-Royyan Memantapkan Ekonomi Umat
  - Berwirausaha Bersama KSU Ar-Royyan 
  - KSU Ar-Royyan Menentramkan dan Memakmurkan
  - Istiqomah Bersama KSU Ar-Royyan, Anda Masuk Surga :) 
  - KSU Ar-Royyan Bukan Hanya Bisnis Murni 
  - Hati-Hati Dengan KSU Ar-Royyan, Anda Terlalu Untung
  - KSU Ar-Royyan Beribadah dengan Berwiraswasta
   
   
  Wassalam,
  M.K. Roziqin
   
  "Achmad Y. Sjarifuddin" 
  <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  IHB 
Jakarta - Jaeroni Setyadhi wrote:> 1. LOGO,Usul:Bikin 
baru saja, lebih fresh dan lebih masuk ke semua golongan 
(public).> 2. BRAND atawa MISSION STATEMENT atawa slogan> 
misal : "KSU Ar-Royyan OK!!!".Usul: "KSU Ar-Royyan, Satu Untuk 
Semua""KSU Ar-Royyan, Maju Bersama"--SalamA. Yahya 
Sjarifuddin.--Milis 
Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913Website 
http://www.arroyyan.com ; Milis 
  jamaah[at]arroyyan.com
  
  
  Yahoo! Messenger with Voice. Make 
  PC-to-Phone Calls to the US (and 30+ countries) for 2¢/min or less.
  
  

  No virus found in this incoming message.Checked by AVG Free 
  Edition.Version: 7.1.385 / Virus Database: 268.4.1/309 - Release Date: 
  4/11/2006