[MDaemon-L] Spam dari DHL.com

2012-02-01 Terurut Topik Ambara Horasi
 Spamfilter blacklist itu mendeteksi Mail From (return-path address)
 bukan FROM address, jadi periksa mail header dan cari return-path:
 address nya.

Kami juga mengalami ini pak Syafril. 
Apakah Pak Hery bisa share apa yang dilakukan di sisi bapak?

regards,
Horasi


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Spam dari DHL.com

2012-02-01 Terurut Topik Hery Purwanto
-Original Message-
From: MDaemon-L@dutaint.com [mailto:MDaemon-L@dutaint.com] On Behalf Of
Ambara Horasi
Sent: Wednesday, February 01, 2012 3:29 PM
To: 'Milis Komunitas MDaemon Indonesia'
Subject: [MDaemon-L] Spam dari DHL.com

 Spamfilter blacklist itu mendeteksi Mail From (return-path address) 
 bukan FROM address, jadi periksa mail header dan cari return-path:
 address nya.

Kami juga mengalami ini pak Syafril. 
Apakah Pak Hery bisa share apa yang dilakukan di sisi bapak?

regards,
Horasi

---
Pak Horasi,

Untuk masalah spam dari DHL.com, saya blacklist alamat emailnya dari
return-path sesuai anjuran Pak Syafril. Kalau lebih secure lagi aktifkan
security spam filternya tetapi dampaknya ada beberapa alamat email yang akan
ditolak ke server kita karena harus di daftarin alamat email yang sering
masuk ke server kita satu persatu. Hal ini membutuhkan waktu yang lama. Saat
ini rajin kita saja melihat di log SMTP ( in ) di server apabila ada email
spam dari DHL.com karena sering berubah - ubah alamat email pengirim di
return-pathnya setelah itu baru kita masukan di black list alamat email
tersebut.
Demikian yang saya sampaikan, terima kasih.

Regards,
Hery


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Spam dari DHL.com

2012-02-01 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 01/02/12 15:28 +07:00:
  Spamfilter blacklist itu mendeteksi Mail From (return-path address)
  bukan FROM address, jadi periksa mail header dan cari return-path:
  address nya.
 Kami juga mengalami ini pak Syafril. 

Sebenarnya sender hostnya tidak asli (bukan server dhl.com), jika sudah
mengaktifkan selected sender host akan tereject semua.

http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg20477.html

kalau sampai ada yang lolos, periksa mail header spam message itu atau
smtp-in log, masukkan sender host name kedalam host screening

http://mdaemon.dutaint.co.id/12.5.2/index.html?security__host_screening.htm

atau IP addressnya kedalam IPscreening

http://mdaemon.dutaint.co.id/12.5.2/index.html?security__ip_screening.htm


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.3 Beta B
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Spam dari DHL.com

2012-01-18 Terurut Topik Hery Purwanto
Selamat Siang Pak Syafril,

Akhir - akhir ini user ditempat kami sering menerima email dari @dhl.com
yang berisikan attachment mengandung virus, saya sudah setting di spam
filternya untuk blacklist alamat email ini tetapi email masih tetap masuk.
Berikut contoh emailnya :
---
MDaemon has detected restricted attachments within an email message
---

From  : nore...@dhl.com
To: kid-ya...@keihin.co.id
Subject   : DHL Express Notification for shipment  41024653695354031UUIQ
Message-ID:
ab3v817n79oani1dnhzh0ok08b8i4ojz7m6g6j3b3r7n0o5xap3c40085...@ku17-dc.dhl.co
m

-
Attachment(s) removed
-
dhl-international-shipping-notification_06156012_ID7WQQX0N.zip
(dhl-international-shipping-ID-notification.exe)

Bagaimana caranya supaya alamat email ini bisa total saya block di server
karena sering user menanyakan apa maksud dari email @dhl.com yang sering
masuk padahal user tidak ada hubungan dengan DHL. 
Terima kasih sebelumnya atas jawaban yang akan diberikan.

Best Regards,
Hery Purwanto 



--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Spam dari DHL.com

2012-01-18 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 01/19/2012 10:52 AM, Hery Purwanto wrote:
 Akhir - akhir ini user ditempat kami sering menerima email dari @dhl.com
 yang berisikan attachment mengandung virus, saya sudah setting di spam
 filternya untuk blacklist alamat email ini tetapi email masih tetap masuk.

Spamfilter blacklist itu mendeteksi Mail From (return-path address)
bukan FROM address, jadi periksa mail header dan cari return-path:
address nya.

 Bagaimana caranya supaya alamat email ini bisa total saya block di server
 karena sering user menanyakan apa maksud dari email @dhl.com yang sering
 masuk padahal user tidak ada hubungan dengan DHL. 

Yang paling ampuh adalah mengaktifkan seleksi sender host yang boleh connect

http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg20477.html

note: baca mail arsipnya nanti malam atau besok ya, karena saat ini
sedang di black out dalam rangka protes SOPA (SOPA blackout day).

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.3 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0