Re: [obrolan-bandar] chart AALI UNSP

2008-05-13 Terurut Topik Vincent Chase
kata bloomberg sih aali mau ke 18 ribu, dr sisi technicalnya.head shoulder 
formation.

Irawan Sudarman [EMAIL PROTECTED] wrote:  chart AALI  NUSP bentuknya 
rada aneh. Lurus kayak disetrika.
kira2 apa penjelasannya ya ?


   

   

Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik Aria Bela Nusa
Kira2 - ini menjawab 'ndak, ya :

BUMIPrices  ProdBUMI Prices Prod
Q1-2008 58,34   12,5Target 2008 70  62
Q1-2007 41,714,52007 44 55,4
39,90%  -13,79%  59,09% 11,91%
26,11% (net effect) 71,00% (net effect)
Happy chuan,

Aria


 Namanya buy back kan beli kembali saham.

 bisa untuk dijual lagi nanti ato untuk bonus ke karyawan ato whatever.
 Namanya beli kembali kan butuh uang.

 Ngapain beli kembali kalo harga tinggi yah?bukannya beli kembali kalo pas
 harga rendah?
 jual ya pas tinggi. dimana2 kan begitu. Makanya banyak perusahaan buyback
 pas harga saham turun kan?

 enlighten me plis if i am mistaken.

 salam,

 slG




Re: [obrolan-bandar] chart AALI UNS

2008-05-13 Terurut Topik abdulrahim abdulrahim
Kalau AALI 18rb. Saya ambil full margin Pak !!! Klo perlu tambah pake
jual kolor hehehe

2008/5/13 Vincent Chase [EMAIL PROTECTED]:

 kata bloomberg sih aali mau ke 18 ribu, dr sisi technicalnya.head shoulder
 formation.

 Irawan Sudarman [EMAIL PROTECTED] wrote:


 chart AALI  NUSP bentuknya rada aneh. Lurus kayak disetrika.
 kira2 apa penjelasannya ya ?


RE: [obrolan-bandar] chart AALI UNSP

2008-05-13 Terurut Topik JsxTrader
Dilihat SEPINTAS, AALI masih belum ada trading opportunity, market masih
dalam kondisi Indecision. Terlihat dalam beberapa hari terakhir volume
menurun. Slow Stochastic kemarin dead cross. Tapi saya ‘mencium’ gelagat
akan terjadi sharp movement dalam waktu dekat…, Cuma ngga tau keatas apa
kebawah…hehehehe

 

 

Salam,

JsxTrader

 

From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Irawan Sudarman
Sent: 13 Mei 2008 12:52
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: [obrolan-bandar] chart AALI  UNSP

 

chart AALI  NUSP bentuknya rada aneh. Lurus kayak disetrika.
kira2 apa penjelasannya ya ?
 

 

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14


No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG. 
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14
 


Re: [obrolan-bandar] Entry on Bullish Market

2008-05-13 Terurut Topik Nmo ayo
sama pak, biasa kalo bearish lebih bisa swing, kalo bulish bingung.
katanya cari yang laggard ajah ? bener gak ya ?

2008/5/13 abdulrahim abdulrahim [EMAIL PROTECTED]:

   Maklum generasi bearish yeuh. Lahirnya saat bearish, jadi taunya
 trading bearish market doang.

 Angin bullish sudah mulai bertiup. El mulai menagih janji. Mbah sampai
 gak tidur nungguin DJI ijo apa engga hehehe. TBUM menghilang ditelan
 bumi. BUMI ngamuk. BC2 kelas berat lainnya menunggu giliran untuk
 mendongkrak index.

 Kembali jadi nubie banget deh:

 How to trade in a bullish market?

 Ada yang bilang: just pick any stock, dan pasang any TP you want?
 Hahahaha, apa iya gitu? Asyik bener.
  



Re: [obrolan-bandar] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik vividtrader
Target 2550   go ...  go..

2008/5/13 JsxTrader [EMAIL PROTECTED]:

Looks very healthy to me…. Need comment dari rekan-rekan…



 Salam,

 JsxTrader

 No virus found in this outgoing message.
 Checked by AVG.
 Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date:
 12/05/2008 18:14

   




-- 
http://www.vividtrader.blogspot.com


[obrolan-bandar] Re: chart AALI UNS

2008-05-13 Terurut Topik pemainedan
bukan HS, tapi INVERTED HS, pak Vince. INVERTED HS - bullish, 
kebalikan dr HS.

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, abdulrahim abdulrahim 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Kalau AALI 18rb. Saya ambil full margin Pak !!! Klo perlu tambah pake
 jual kolor hehehe
 
 2008/5/13 Vincent Chase [EMAIL PROTECTED]:
 
  kata bloomberg sih aali mau ke 18 ribu, dr sisi technicalnya.head 
shoulder
  formation.
 
  Irawan Sudarman [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 
  chart AALI  NUSP bentuknya rada aneh. Lurus kayak disetrika.
  kira2 apa penjelasannya ya ?





Re: [obrolan-bandar] chart AALI UNSP

2008-05-13 Terurut Topik John Bei
Pak Irawan, kalo AALI sdg bikin inv Head n Shoulders. Rada merayap, but it's
getting there. Kalo UNSP ga tau :p

On 5/13/08, Irawan Sudarman [EMAIL PROTECTED] wrote:

   chart AALI  NUSP bentuknya rada aneh. Lurus kayak disetrika.
 kira2 apa penjelasannya ya ?
 



RE: [obrolan-bandar] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik JsxTrader
Loh…bukannya 3000 !!!

 

 (ngarep.com)

 

From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of vividtrader
Sent: 13 Mei 2008 13:11
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] IHSG chart sesi 1

 

Target 2550   go ...  go..

2008/5/13 JsxTrader HYPERLINK
mailto:[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED]:

Looks very healthy to me…. Need comment dari rekan-rekan…

 

Salam,

JsxTrader

 

No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14




-- 
HYPERLINK
http://www.vividtrader.blogspot.comhttp://www.vividtrader.blogspot.com
 

 

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14


No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG. 
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14
 


[obrolan-bandar] Re: chart AALI UNS

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, abdulrahim abdulrahim 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Kalau AALI 18rb. Saya ambil full margin Pak !!! Klo perlu tambah pake
 jual kolor hehehe
 
 Sip : tbumi

Happy Cuan hari ini. Tapi besok belum tentu bisa cuan !

Bila ada cuan, maka bisa pergi ke Singapura beli kolor baru.

Jika rugi maka beli kolor bekas saja di pasar Tanah Abang-Jakarta.  



Re: [obrolan-bandar] LTLS terbang tanya knapa????

2008-05-13 Terurut Topik XXX
Yang udah telat masuk, jangan maksa masuk. Biar saja BD makan barangnya
sendiri...salah sendiri BD nggk ngajak-2 pas harga masih rendah...hehehe

2008/5/9 SSTrader-03 [EMAIL PROTECTED]:

   laporan keu bagus  ya..ada kekuatan buat naik...

 Tp..ngak tau..sampai kapandan kapan balikkikikikiki...



 On Fri, May 9, 2008 at 4:31 PM, Saham Oke [EMAIL PROTECTED] wrote:

LTLS terbang auto reject kok gak ngajak2 yaaak..
  Da yg tau KNAPA...??
 
  Kayaknya saham2 yg flat mau diajak main lompat galah ne...
  Ayo watch saham flatsi Bozz kasi galah yg bagus biar tinggi
  lompatnya...
 
  :-)
 
  __
  Be a better friend, newshound, and
  know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it now.
  http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 

  



[obrolan-bandar] Re: IHSG: Prepare to Take Off with EL

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Elaine 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 *HAHAHAHAHAHA.. nanti Embah disangka narcist pasang nama dan photo 
sendiri
 like in [saham] group homepage.. lol...
 
 Elaine**
 *
 SIP : TBUMI
WAKAKA ! Cuan luamayan ! Tertawa pelan saja agar tetangga tak

tahu bahwa hari ini sdh cuan.



[obrolan-bandar] Re: IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik petualang.saham
MANTAP bro...


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, JsxTrader [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Looks very healthy to me…. Need comment dari rekan-rekan…
 
  
 
 Salam,
 
 JsxTrader
 
 
 No virus found in this outgoing message.
 Checked by AVG. 
 Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date:
12/05/2008
 18:14





Re: [obrolan-bandar] Entry on Bullish Market

2008-05-13 Terurut Topik vividtrader
Bullishnya gak mungkin lempeng bablas langsung 3000  pasti ada secondary
reaction dan koreksi-koreksi minor

Pada 13 Mei 2008 12:28, abdulrahim abdulrahim [EMAIL PROTECTED]
menulis:

   Maklum generasi bearish yeuh. Lahirnya saat bearish, jadi taunya
 trading bearish market doang.

 Angin bullish sudah mulai bertiup. El mulai menagih janji. Mbah sampai
 gak tidur nungguin DJI ijo apa engga hehehe. TBUM menghilang ditelan
 bumi. BUMI ngamuk. BC2 kelas berat lainnya menunggu giliran untuk
 mendongkrak index.

 Kembali jadi nubie banget deh:

 How to trade in a bullish market?

 Ada yang bilang: just pick any stock, dan pasang any TP you want?
 Hahahaha, apa iya gitu? Asyik bener.
  




-- 
http://www.vividtrader.blogspot.com


[obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 Buy back at 11.600?
 
 Sip : tbumi

Biasanya buy back akan membuat saham tsb turun. Ini sdh terjadi dgn

beberapa saham BC.



Re: [obrolan-bandar] chart AALI UNSP

2008-05-13 Terurut Topik riza tjaja
mana chartnya??

--- Irawan Sudarman [EMAIL PROTECTED] wrote:

 chart AALI  NUSP bentuknya rada aneh. Lurus kayak
 disetrika.
 kira2 apa penjelasannya ya ?
 



  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ



[obrolan-bandar] Re: LTLS terbang tanya knapa????

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, XXX [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Yang udah telat masuk, jangan maksa masuk. Biar saja BD makan 
barangnya
 sendiri...salah sendiri BD nggk ngajak-2 pas harga masih 
rendah...hehehe
 
 Sip : tbumi

Sehebatnya LK suatu emiten, tentu kenaikan sahamnya akan terbatas

juga. Jadi TBLA akan terjadi profit taking.



Re: [obrolan-bandar] bingung OIL... tolong jelasin, donk.

2008-05-13 Terurut Topik Cumi Bakar
baca blog ini aja oom:
http://ekonomi-migas.blogspot.com

Blog ini ditulis oleh Benny Lubiantara, Fiscal Policy Analyst OPEC.



2008/5/13 mike harnett [EMAIL PROTECTED]:

  bagian cost recovery n contractor equity tuh breakdown nya apa aja ya
 pak,. n post2 untuk ngeluarin duit seberapa besar?

 thx.

 --- On *Mon, 5/12/08, James Arifin [EMAIL PROTECTED]* wrote:

 From: James Arifin [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [obrolan-bandar] bingung OIL... tolong jelasin, donk.
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
 Date: Monday, May 12, 2008, 9:59 PM


 khan yang 917000 bph belum mengeluarkan bagian untuk Cost Recovery and
 Contractor Equity jadi angkanya lebih kecil lagi

 On 5/12/08, pemainedan [EMAIL PROTECTED] com [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
 
  menurut data, konsumsi BBM Indonesia adalah 42 juta kiloliter / tahun.
 
  sdgkan produksinya 917.000 barrel/hari. 1 barrel oil = 158.9873 liter.
  jadi total produksinya adalah
  917000 barrel/hari x 158.9873 liter/barrel x 365 hari/tahun = 53.2
  juta kiloliter/tahun.
 
  kalau produksi 53.2 juta kiloliter  konsumsi 42 juta kiloliter,
  bukannya itu surplus? koq disebutnya net-importer? mgkn ada yg salah
  dg persepsi data saya, apakah ada yg bisa jelaskan?
 
  Thanks.
 
 

 



Re: [obrolan-bandar] bingung OIL... tolong jelasin, donk.

2008-05-13 Terurut Topik James Arifin
ini website bagus karena Benny termasuk orang fiscal BPMIGAS

On 5/13/08, Cumi Bakar [EMAIL PROTECTED] wrote:

   baca blog ini aja oom:
 http://ekonomi-migas.blogspot.com

 Blog ini ditulis oleh Benny Lubiantara, Fiscal Policy Analyst OPEC.



 2008/5/13 mike harnett [EMAIL PROTECTED]:

bagian cost recovery n contractor equity tuh breakdown nya apa aja ya
  pak,. n post2 untuk ngeluarin duit seberapa besar?
 
  thx.
 
  --- On *Mon, 5/12/08, James Arifin [EMAIL PROTECTED]* wrote:
 
  From: James Arifin [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Re: [obrolan-bandar] bingung OIL... tolong jelasin, donk.
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
  Date: Monday, May 12, 2008, 9:59 PM
 
 
khan yang 917000 bph belum mengeluarkan bagian untuk Cost Recovery and
  Contractor Equity jadi angkanya lebih kecil lagi
 
  On 5/12/08, pemainedan [EMAIL PROTECTED] com [EMAIL PROTECTED]
  wrote:
  
 menurut data, konsumsi BBM Indonesia adalah 42 juta kiloliter /
   tahun.
  
   sdgkan produksinya 917.000 barrel/hari. 1 barrel oil = 158.9873 liter.
   jadi total produksinya adalah
   917000 barrel/hari x 158.9873 liter/barrel x 365 hari/tahun = 53.2
   juta kiloliter/tahun.
  
   kalau produksi 53.2 juta kiloliter  konsumsi 42 juta kiloliter,
   bukannya itu surplus? koq disebutnya net-importer? mgkn ada yg salah
   dg persepsi data saya, apakah ada yg bisa jelaskan?
  
   Thanks.
  
  
 
 
 
 
 



Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik Salomo Gaol
Ehm pak aria,

maap nih saya masih buta soal beginian...bacanya gimana yah?

thanks a lot,

slG


On 5/13/08, Aria Bela Nusa [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Kira2 - ini menjawab 'ndak, ya :

 BUMI Prices Prod BUMI Prices Prod
 Q1-2008 58,34 12,5 Target 2008 70 62
 Q1-2007 41,7 14,5 2007 44 55,4
 39,90% -13,79% 59,09% 11,91%
 26,11% (net effect) 71,00% (net effect)
 Happy chuan,

 Aria

  Namanya buy back kan beli kembali saham.
 
  bisa untuk dijual lagi nanti ato untuk bonus ke karyawan ato whatever.
  Namanya beli kembali kan butuh uang.
 
  Ngapain beli kembali kalo harga tinggi yah?bukannya beli kembali kalo
 pas
  harga rendah?
  jual ya pas tinggi. dimana2 kan begitu. Makanya banyak perusahaan
 buyback
  pas harga saham turun kan?
 
  enlighten me plis if i am mistaken.
 
  salam,
 
  slG
 

 



[obrolan-bandar] need help : HOTS mati, yg hidup server berapa ?

2008-05-13 Terurut Topik tora
sekitar jam 11 tadi HOTS mati, pdhal koneksi inet lancar kemana mana.
sp skrg blom bisa, sy pake server 117.103.32.14 

yg hidup server brp ya ? thx.


[obrolan-bandar] kija

2008-05-13 Terurut Topik Glaxier .
Buat para member OB saya minta pentunjuk mengenai kija, kiraquot; bg mana 
prospeknya. tq.


   
Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di di bidang Anda! Kunjungi 
Yahoo! Answers saat ini juga di http://id.answers.yahoo.com/



TOP BGT DAAAH Re: [obrolan-bandar] MEDC bum

2008-05-13 Terurut Topik Gerry Gunarto
apa benar berita nya memang keluar hari ini ?
wow! TOP BGT Daah... simply amazing!

-gerry-



2008/5/13 susanti - [EMAIL PROTECTED]:

   dari web universal broker, tapi tadi teman saya nanya ke Kim Eng jg
 dibenarkan.
 Modalku malah 5500, Pak, abis mo average down...ga ada pelor. Mudah2an
 bs jual neh.

 salam
 santi

 *Phassat [EMAIL PROTECTED]* wrote:

  Ini beritanya dari mana yah?

 Saya sudah pegangin MEDCO lumayan lama dan sempet nyangkut karena modal
 tertinggi mencapai 5300... Dari AVERAGE dibanding harga sekarang sudah mulai
 cuan, tapi ke depannya MEDCO seperti apa yah? Ada yang bisa kasih masukan?

 Ada informasi juga kalo dia bakal koreksi cukup tajam, bener gak nih?

 Best Regards,
 Phassat


 On 5/13/08 8:56 AM, Sudi Mampir [EMAIL PROTECTED] wrote:




 Qp, (13/5) - Medco Energy akan melakukan buy back sahamnya
 setinggi-tingginya
 atau maksimal pada harga* Rp9.000 per saham*, demikian pemberitahuan
 perseroan selasa.
 Seperti diketahui Medco akan melakukan buy back 3,29 % sahamnya dengan
 mencadangkan
 dana sebesar $80 juta.




 `IQP, (13/5) - PT Bumi Resources akan melakukan Buy Back sahamnya sebanyak
 1 %.
 Keterangan perseroan selasa menyebutkan harga pembelian kembali tak lebih
 dari
 *Rp11.600* per lembar. Perseroan akan menggerlar RYPS pada 12 Juni 2008
 untuk
 memperoleh persetujuan rencana ini. Dana pembelian kembali saham ini
 berasal
 dari saldo laba ditahan sebanyak-banyaknya Rp2.250.864.000.000.

 untuk bumi kayanya gw curiga RX ama KZ IOD nih, masa konsisten terus
 kumpulin dr 6700..

 disclaimer ah..


 --
 Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it
 now. 
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ




  



[obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
Halo teman,
BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa bisa 
dibantu update data di website Embah?

BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih 
tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga industri 
lain yg masuk ethanol.



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

[obrolan-bandar] Re: Fwd: HATI HATI : uang palsu 100 ribuan!

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:

 
 SIP : tbumi

Uang US Dollar juga banyak yang palsu. Maka US Dollar hanya diterima

dgn seri tertentu saja di money changer.

Ada news telur palsu, uang palsu, cinta palsu dll.  

Di BEI ada juga bid dan offer palsu LOT juga, maka harus hati hati !



[obrolan-bandar] Re: kija

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Glaxier . [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Buat para member OB saya minta pentunjuk mengenai kija, kiraquot; bg 
mana prospeknya. tq.
 
 SIP : TBUMI

KIJA termasuk OK juga, demikian juga dgn SIIP, group Ciputra.



Re: [obrolan-bandar] Re: Fwd: HATI HATI : uang palsu 100 ribuan!

2008-05-13 Terurut Topik Rei
Di OB juga banyak ID palsu, hati2 juga 

t_bumi [EMAIL PROTECTED] wrote:  --- In 
obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:

 
 SIP : tbumi

Uang US Dollar juga banyak yang palsu. Maka US Dollar hanya diterima

dgn seri tertentu saja di money changer.

Ada news telur palsu, uang palsu, cinta palsu dll. 

Di BEI ada juga bid dan offer palsu LOT juga, maka harus hati hati !



   

   

[obrolan-bandar] Re: Cermati ASII - update sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi


SIP : TBUMI

ASII boleh masuk bila di harga sekitar Rp. 19'000. BBM akan naik

dan tentu ASII akan tertekan harganya.



[obrolan-bandar] Re: [cenayank_saham] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik petualang.saham
Gambarnya ko naiknya dikit amat 2.470...
Pelit amat nech Pak DE, sampai 3.000 apa???...
He.. he.. he..


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Dean Earwicker
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Tambahin gambar nyeni dikit ah.. boleh protes krn gambar sy asal2an
 doang...hehe..
 
 Note: Khusus grafik dgn data intraday
 
 Regards,
 DE
 
 2008/5/13 JsxTrader [EMAIL PROTECTED]:
 
 Looks very healthy to me…. Need comment dari rekan-rekan…
 
 
 
  Salam,
 
  JsxTrader
 





RE: [obrolan-bandar] Re: [cenayank_saham] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik JsxTrader
WOW…kuereen Pak DE…, tambahin animasi dikit lebih cakep tuh Pak….

 

From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Dean Earwicker
Sent: 13 Mei 2008 14:03
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Cc: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [obrolan-bandar] Re: [cenayank_saham] IHSG chart sesi 1

 

Tambahin gambar nyeni dikit ah.. boleh protes krn gambar sy asal2an
doang...hehe.. 

Note: Khusus grafik dgn data intraday

Regards,
DE

2008/5/13 JsxTrader HYPERLINK
mailto:[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED]:

Looks very healthy to me…. Need comment dari rekan-rekan…

 

Salam,

JsxTrader


 

 

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14


No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG. 
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.23.16/1429 - Release Date: 12/05/2008
18:14
 


Re: [obrolan-bandar] Warren's message for OB investors (mp3)

2008-05-13 Terurut Topik Andri Irawan
Lol... nice message El :p

On Tue, May 13, 2008 at 1:12 PM, Elaine [EMAIL PROTECTED]
wrote:

   *Transcript

 Q: And Warren, just add thoughts for anyone who's watching the market
 today, the future has been under pressure, what would you tell
 somebody...uhm.. do we need to worry about this?

 WB: I would tell ppl if they worry about what the market does in any given
 day, they shouldn't be buying stocks.
 *

 *Elaine*
  



[obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok

2008-05-13 Terurut Topik Kidod25
kemarin2 dibilang Q108 BUMI akan muncul jelek pada akhir Mei (kata 
direkturnya), sekarang mau di buy back dengan target Rp 11.000. Apakah 
ini jebakan !!!  saya udah sold out di BUMI

saya akan masuk lagi nunggu lap keu Q1 08 keluar ... :)  



Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

FR Q1 2008 baru masuk kemaren di website BEJ, EPS QoQ 10 vs 4.. menurut 
saya PER nya bagus :)

BUDI memanfaatkan limbah bio, untuk membangun PLT bio-gas dengan skema 
pembiayaan CDM (Clean Development Mechanism) atau sering disebut sebagai bagian 
dari Carbon Trading. Bagus atau tidak terlihat di LK Pak, saya ndak berani 
komen bagian kang ocoy nich :)

Ethanol, banyak pemainnya Pak, MEDC (Bunyu, Lampung) dll ... kebutuhan dunia 
sangat tinggi untuk petrochem, consumer dll

Salam,


Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote: Halo teman,
BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa bisa 
dibantu update data di website Embah?

BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih 
tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga industri 
lain yg masuk ethanol.



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 
 
   

   

Re: [obrolan-bandar] Re: Fwd: HATI HATI : uang palsu 100 ribuan!

2008-05-13 Terurut Topik JCoderz
Kalo transaksi BNBR hari ini palsu kaga ? koq Tebel sendirian ?
Ada berita apakah BNBR ini ?


2008/5/13 t_bumi [EMAIL PROTECTED]:

   --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%40yahoogroups.com,
 Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 
  SIP : tbumi

 Uang US Dollar juga banyak yang palsu. Maka US Dollar hanya diterima

 dgn seri tertentu saja di money changer.

 Ada news telur palsu, uang palsu, cinta palsu dll.

 Di BEI ada juga bid dan offer palsu LOT juga, maka harus hati hati !

  



Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

Waktu RUPS, mr. Dileep bilang kalau sales volume turun tapi tertolong kenaikan 
harga batubara ... Q1, kalau wartawannya ndak salah quote


Kidod25 [EMAIL PROTECTED] wrote: kemarin2 
dibilang Q108 BUMI akan muncul jelek pada akhir Mei (kata 
 direkturnya), sekarang mau di buy back dengan target Rp 11.000. Apakah 
 ini jebakan !!!  saya udah sold out di BUMI
 
 saya akan masuk lagi nunggu lap keu Q1 08 keluar ... :)  
 
 
 
   

   
-
Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik tamara p
pak tbumi, jd sbrp besar chance index akan meroket menuju 1800?
saya hampir full cash saat ini.. yg masih saya simpan tinggal ANTM yg saya
beli di harga 5100 sesuai rekomendasi bapak dulu...

2008/5/13 t_bumi [EMAIL PROTECTED]:

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.comobrolan-bandar%40yahoogroups.com,
 Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
 
  Buy back at 11.600?
 
  Sip : tbumi

 Biasanya buy back akan membuat saham tsb turun. Ini sdh terjadi dgn

 beberapa saham BC.

 



Re: [obrolan-bandar] Re: kija

2008-05-13 Terurut Topik Vincent Chase

om target koreksi dulu masi valid gak? itu yg bumi 4500,aali 20rebu,inco ??
t_bumi [EMAIL PROTECTED] wrote:  --- In 
obrolan-bandar@yahoogroups.com, Glaxier . [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Buat para member OB saya minta pentunjuk mengenai kija, kiraquot; bg 
mana prospeknya. tq.
 
 SIP : TBUMI

KIJA termasuk OK juga, demikian juga dgn SIIP, group Ciputra.



   

   

Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik agustri warsono
EPS 40, DI 340 8,5

Pada 13 Mei 2008 13:52, Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] menulis:

   Halo teman,
 BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa
 bisa dibantu update data di website Embah?

 BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih
 tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga
 industri lain yg masuk ethanol.





Re: TOP BGT DAAAH Re: [obrolan-bandar] MEDC bum

2008-05-13 Terurut Topik Phassat

Jadi kesimpulannya tahan terusss atau lepas bagi yang udah mulai cuan nih?
Kayanya dia mau buyback juga secara quantity gak terlalu ngaruh ke
overallnya.

Ada yang bisa kasih pandangan lain?

On 5/13/08 1:41 PM, Gerry Gunarto [EMAIL PROTECTED] wrote:

  
  
 
 apa benar berita nya memang keluar hari ini ?
 wow! TOP BGT Daah... simply amazing!
 
 -gerry-
 
 
 
 2008/5/13 susanti - [EMAIL PROTECTED]:
  
  
 
 dari web universal broker, tapi tadi teman saya nanya ke Kim Eng jg
 dibenarkan.
   
 Modalku malah 5500, Pak, abis mo average down...ga ada pelor. Mudah2an bs
 jual neh.
   
  
   
 salam
   
 santi
 
 Phassat [EMAIL PROTECTED] wrote:
   
   
   
 Ini beritanya dari mana yah?
 
 Saya sudah pegangin MEDCO lumayan lama dan sempet nyangkut karena modal
 tertinggi mencapai 5300... Dari AVERAGE dibanding harga sekarang sudah mulai
 cuan, tapi ke depannya MEDCO seperti apa yah? Ada yang bisa kasih masukan?
 
 Ada informasi juga kalo dia bakal koreksi cukup tajam, bener gak nih?
 
 Best Regards,
 Phassat
 
 
 
 On 5/13/08 8:56 AM, Sudi Mampir [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
   
 
  
 
 Qp, (13/5) - Medco Energy akan melakukan buy back sahamnya
 setinggi-tingginya
 atau maksimal pada harga Rp9.000 per saham, demikian pemberitahuan
 perseroan selasa.
 Seperti diketahui Medco akan melakukan buy back 3,29 % sahamnya dengan
 mencadangkan
 dana sebesar $80 juta.
 
  
 
 
 `IQP, (13/5) - PT Bumi Resources akan melakukan Buy Back sahamnya sebanyak
 1 %.
 Keterangan perseroan selasa menyebutkan harga pembelian kembali tak lebih
 dari
 Rp11.600 per lembar. Perseroan akan menggerlar RYPS pada 12 Juni 2008 untuk
 memperoleh persetujuan rencana ini. Dana pembelian kembali saham ini
 berasal
 dari saldo laba ditahan sebanyak-banyaknya Rp2.250.864.000.000.
 
 untuk bumi kayanya gw curiga RX ama KZ IOD nih, masa konsisten terus
 kumpulin dr 6700..
  
 disclaimer ah..
 
  
   
 
   Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try
 it now. 
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR
 8HDtDypao8Wcj9tAcJ 
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR
 8HDtDypao8Wcj9tAcJ
  
 
   
 
 
   
  
 
 
  
 



Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Januar
PER BUDI di koran SINDO 29,55.
Di harian ini juga diberitakan BUDI akan membuka pabrik Ethanol baru.

  - Original Message - 
  From: Andi Wahyudi 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Tuesday, May 13, 2008 1:52 PM
  Subject: [obrolan-bandar] PER BUDI


  Halo teman,
  BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa bisa 
dibantu update data di website Embah?

  BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih 
tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga industri 
lain yg masuk ethanol.




  Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

   

Re: [obrolan-bandar] Re: kija

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

wah ... promosi SIIP lagi,  siip deh


t_bumi [EMAIL PROTECTED] wrote: --- In 
obrolan-bandar@yahoogroups.com, Glaxier . [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Buat para member OB saya minta pentunjuk mengenai kija, kiraquot; bg 
 mana prospeknya. tq.
  
  SIP : TBUMI
 
 KIJA termasuk OK juga, demikian juga dgn SIIP, group Ciputra.
 
 
 
   

   

[obrolan-bandar] Re: PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kidod25
tahun 2005 pernah 69, PER sih bukan patokan, yg penting prospek dan 
CA- nya

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Januar [EMAIL PROTECTED] wrote:

 PER BUDI di koran SINDO 29,55.
 Di harian ini juga diberitakan BUDI akan membuka pabrik Ethanol 
baru.
 
   - Original Message - 
   From: Andi Wahyudi 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Tuesday, May 13, 2008 1:52 PM
   Subject: [obrolan-bandar] PER BUDI
 
 
   Halo teman,
   BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? 
Mbah, apa bisa dibantu update data di website Embah?
 
   BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz 
oil masih tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, 
ada juga industri lain yg masuk ethanol.
 
 
 
 
   Send instant messages to your online friends 
http://uk.messenger.yahoo.com





Re: [obrolan-bandar] Re: [cenayank_saham] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik Dean Earwicker
lagi iseng nih.. ga ada kerjaan..

Regards,
DE

2008/5/13 JsxTrader [EMAIL PROTECTED]:

WOW…kuereen Pak DE…, tambahin animasi dikit lebih cakep tuh Pak….





Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
Ohh..gitu ya Pak...Masa depan ethanol kayaknya bagus juga Pak apalagi harga oil 
sangat tinggi...Jagung di Amrik naik kenceng karena jagung dijadikan ethanol 
juga kan?

Tadi udah masuk sih

Selain BUDI n Medco, ada beberapa inpestor yg tanam modal di ethanol..Sayangnya 
perusahaan ini ga masuk BEI 

Kapan itu kita disuksi soal energi alternatip ya...Mungkin industri oil, coal, 
dan energi alternatip akan tahan diguncang high oil price...Ditunggu komen dari 
senior dunk, plizz

http://finance.groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/message/81942



Bangun pabrik bioethanol di Situbondo
 BAU  Qatar tanam US$43 juta

SURABAYA: PT Bangun Alam Utama (BAU) bersama investor dari Qatar akan 
berinvestasi US$43,24 juta (Rp410,82miliar) membangun pabrik bioethanol di 
Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, sekaligus mengembangkan lahan untuk bahan 
bakunya seluas 30.000 hektare. Rencananya, pabrik bahan bakar nabati (BBN) itu 
dibangun di Kec. Arjasa, dimana sekitar 21 hektare lahannya telah dibebaskan 
guna kebutuhan instalasi, sedangkan target operasional pabrik diperkirakan 
pertengahan 2009. 
Komisaris BAU Sudarto menyatakan kapasitas terpasang pabrik ethanol yang 
berbahan baku singkong, jagung maupun ampas dan tetes tebu itu sebesar 250 
kiloliter per hari bioethanol jenis full grade. 
Dia mengatakan pengembangan tahap I pabrik BBN itu akan menelan dana US$5 juta 
atau setara Rp47,5 miliar dari total investasi sebesar Rp410,82 miliar. 
Tahap awal BAU telah bertemu dengan Pak Ismunarso [Bupati Situbondo] untuk 
mohon izin sekaligus meminta pertimbangan terkait lokasi pabrik, dan telah 
disetujui di daerah Arjasa, kata Sudarto di Surabaya, kemarin. 
Pengembangan pabrik di Situbondo itu, lanjut dia, berdasarkan hasil survei 
manajemen, dimana di wilayah sekitar tapal kuda yaitu Kab. Probolinggo, Kab. 
Situbondo, Kab. Bondowoso, Kab. Jember, Kab. Banyuwangi dan Kab. Lumajang 
memiliki potensi bahan baku berupa singkong maupun ampas dan tetes tebu. 
Untuk pengembangan lahan singkong, menurut dia, akan memakai sistem kontrak 
bagi petani di wilayah itu (tapal kuda). 
Dengan biaya produksi untuk 10 bulan sebesar Rp2 juta per hektare, maka akan 
menghasilkan Rp14,5 juta. 
Di kawasan itu banyak terdapat pabrik gula [PG] sehingga bahan baku mudah 
diperoleh. Begitupula komoditas singkong [ketela pohon] yang banyak ditemukan 
di kawasan tapal kuda itu. Pokoknya pengembangan pabrik memerlukan lahan 30.000 
hektare dengan tenaga kerja yang diserap sekitar 125.000 orang, ungkapnya. 
Sudarto menjelaskan produksi bioethanol dari instalasi produksinya sebagian 
besar akan diekspor. Sekitar 75% hasil BBN untuk pasar internasional, 
khususnya Amerika Serikat. Pasar dalam negeri masih terbatas, sehingga bukan 
menjadi orientasi utama, apalagi harga ethanol di pasar internasional cukup 
tinggi. (k21) ([EMAIL PROTECTED])
 BISNIS INDONESIA


Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] wrote: 
FR Q1 2008 baru masuk kemaren di website BEJ, EPS QoQ 10 vs 4.. menurut 
saya PER nya bagus :)

BUDI memanfaatkan limbah bio, untuk membangun PLT bio-gas dengan skema 
pembiayaan CDM (Clean Development Mechanism) atau sering disebut sebagai bagian 
dari Carbon Trading. Bagus atau tidak terlihat di LK Pak, saya ndak berani 
komen bagian kang ocoy nich :)

Ethanol, banyak pemainnya Pak, MEDC (Bunyu, Lampung) dll ... kebutuhan dunia 
sangat tinggi untuk petrochem, consumer dll

Salam,


Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Halo teman,
BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa bisa 
dibantu update data di website Embah?

BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih 
tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga industri 
lain yg masuk ethanol.



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 
 
  
   
 
   

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

[obrolan-bandar] ADHI siap2 terbang ?

2008-05-13 Terurut Topik Irawan Sudarman
udah mulai disenggol2 tuh..
harganya juga udah sepertiga peaknya.


[obrolan-bandar] Re: [cenayank_saham] IHSG chart sesi 1

2008-05-13 Terurut Topik agoes_htm
Pak DE Lagi iseng. Lagi cash yah, pak? hhehehehe..

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Dean Earwicker 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 lagi iseng nih.. ga ada kerjaan..
 
 Regards,
 DE
 
 2008/5/13 JsxTrader [EMAIL PROTECTED]:
 
 WOW…kuereen Pak DE…, tambahin animasi dikit lebih cakep tuh Pak….
 
 
 





Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi


Iya, di Amrik jagung dikonversi menjadi methanol (karena minyak kedele mahal), 
akibatnya harga jagung loncat. Jadi kalau jalan2 ke pertanian jagung di Amrik, 
selain kelihatan tower lumbung jagung (silo?) ... di belakangnya ada mini-plant 
bio-ethanol, petani merangkap produsen bio-fuel.

Kendaraan di Amrik, mengikuti regulasi emisi gas buangan, menggunaka 
bio-ethanol sebagai blending untuk meningkatkan efisiensi pembakaran (ramah 
lingkungan) plus mengurangi konsumsi fossil-fuel. Mesin Ford focus (di 
Indonesia ada) bisa menggunakan 20% campuran ethanol ini

Impian BUDI bisa ekspansi ada sih, misal ekuitas 08 meningkat hampir 3X dari 
saham baru, CA untuk PLT dsb segera terealisasi dst

btw, ethanol producer di Amrik merupakan emiten HOT di bursa Amrik :) Let's see 
if we might own one here.

Salam,



Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote: Ohh..gitu 
ya Pak...Masa depan ethanol kayaknya bagus juga Pak apalagi harga oil sangat 
tinggi...Jagung di Amrik naik kenceng karena jagung dijadikan ethanol juga kan?

Tadi udah masuk sih

Selain BUDI n Medco, ada beberapa inpestor yg tanam modal di ethanol..Sayangnya 
perusahaan ini ga masuk BEI 

Kapan itu kita disuksi soal energi alternatip ya...Mungkin industri oil, coal, 
dan energi alternatip akan tahan diguncang high oil price...Ditunggu komen dari 
senior dunk, plizz

http://finance.groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/message/81942



Bangun pabrik bioethanol di Situbondo
 BAU  Qatar tanam US$43 juta

SURABAYA: PT Bangun Alam Utama (BAU) bersama investor dari Qatar akan 
berinvestasi US$43,24 juta  (Rp410,82miliar) membangun pabrik bioethanol di 
Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, sekaligus mengembangkan lahan untuk bahan 
bakunya seluas 30.000 hektare. 
Rencananya, pabrik bahan bakar nabati (BBN) itu dibangun di Kec. Arjasa, dimana 
sekitar 21 hektare lahannya telah dibebaskan guna kebutuhan instalasi, 
sedangkan target operasional pabrik diperkirakan pertengahan 2009. 
Komisaris BAU Sudarto menyatakan kapasitas terpasang pabrik ethanol yang 
berbahan baku singkong, jagung maupun ampas dan tetes tebu itu sebesar 250 
kiloliter per hari bioethanol jenis full grade. 
Dia mengatakan pengembangan tahap I pabrik BBN itu akan menelan dana US$5 juta 
atau setara Rp47,5 miliar dari total investasi sebesar Rp410,82 miliar. 
Tahap awal BAU telah bertemu dengan Pak Ismunarso [Bupati Situbondo] untuk 
mohon izin sekaligus meminta pertimbangan terkait lokasi pabrik, dan telah 
disetujui di daerah Arjasa, kata Sudarto di Surabaya, kemarin. 
Pengembangan pabrik di Situbondo itu, lanjut dia, berdasarkan hasil survei 
manajemen, dimana di wilayah sekitar tapal kuda yaitu Kab. Probolinggo, Kab. 
Situbondo, Kab. Bondowoso, Kab. Jember, Kab. Banyuwangi dan Kab. Lumajang 
memiliki potensi bahan baku berupa singkong maupun ampas dan tetes tebu. 
Untuk pengembangan lahan singkong, menurut dia, akan memakai sistem kontrak 
bagi petani di wilayah itu (tapal kuda). 
Dengan biaya produksi untuk 10 bulan sebesar Rp2 juta per hektare, maka akan 
menghasilkan Rp14,5  juta. 
Di kawasan itu banyak terdapat pabrik gula [PG] sehingga bahan baku mudah 
diperoleh. Begitupula komoditas singkong [ketela pohon] yang banyak ditemukan 
di kawasan tapal kuda itu. Pokoknya pengembangan pabrik memerlukan lahan 30.000 
hektare dengan tenaga kerja yang diserap sekitar 125.000 orang, ungkapnya. 
Sudarto menjelaskan produksi bioethanol dari instalasi produksinya sebagian 
besar akan diekspor. Sekitar 75% hasil BBN untuk pasar internasional, 
khususnya Amerika Serikat. Pasar dalam negeri masih terbatas, sehingga bukan 
menjadi orientasi utama, apalagi harga ethanol di pasar internasional cukup 
tinggi. (k21) ([EMAIL PROTECTED])
 BISNIS INDONESIA


Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] wrote:  
FR Q1 2008 baru masuk kemaren di website BEJ, EPS QoQ 10 vs 4.. menurut 
saya PER nya bagus :)

BUDI memanfaatkan limbah bio, untuk membangun PLT bio-gas dengan skema 
pembiayaan CDM (Clean Development Mechanism) atau sering disebut sebagai bagian 
dari Carbon Trading. Bagus atau tidak terlihat di LK Pak, saya ndak berani 
komen bagian kang ocoy nich :)

Ethanol, banyak pemainnya Pak, MEDC (Bunyu,  Lampung) dll ... kebutuhan dunia 
sangat tinggi untuk petrochem, consumer dll

Salam,


Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Halo teman,
BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah, apa bisa 
dibantu update data di website Embah?

BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil masih 
tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada juga industri 
lain yg masuk ethanol.



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 
 
  
   
 
  
 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 
 
   

   
-
Be a better friend, 

Re: [obrolan-bandar] saham yg murah tinggal AALI

2008-05-13 Terurut Topik abdulrahim abdulrahim
AALI turun dulu  23rb dong :D :D

On Tue, May 13, 2008 at 8:37 AM, MacD MacD [EMAIL PROTECTED] wrote:

 AALI sepertinya akan segera meroket

 MacD
 I'm Lovin' It


[obrolan-bandar] ADMG

2008-05-13 Terurut Topik indf2000
ADMG diharga 210 :
PER  = 2,0
PBV = 0,58

Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
Wew...jadi inget kata Pak Oentoeng ttg bandarisasi BUMI

tamara p [EMAIL PROTECTED] wrote: 
pak tbumi, jd sbrp besar chance index akan meroket menuju 1800?
 saya hampir full cash saat ini.. yg masih saya simpan tinggal ANTM yg saya 
beli di harga 5100 sesuai rekomendasi bapak dulu...


 2008/5/13 t_bumi [EMAIL PROTECTED]:
   
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED] 
wrote:


  Buy back at 11.600?
 

 Sip : tbumi

Biasanya buy back akan membuat saham tsb turun. Ini sdh terjadi dgn

beberapa saham BC.

 


 




 
 
   

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

Re: [obrolan-bandar] ADMG

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

Q1 2007 rugi 12 per share
Q1 2008 laba 26 per share

kenapa yah? lunasi hutang dll?



indf2000 [EMAIL PROTECTED] wrote:
ADMG diharga 210 :
 PER  = 2,0
 PBV = 0,58
 
 
   

   

Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik SSTrader-03
Jagung...di BEI ada emiten-nya...walau hanya penyedia bibitsi
tongbestungsal...BISI

tp..ya...gitu deh..dah loncat2 tinggi banget..walau hanya penyedia bibit

Oiya..masalah Biodiesel agaknya tergantung komitmen/regulasi pemerintah,
dulu sempet ada biodeisel dari cpo (unsp) kayaknya yg invest...(cmiiw)
tp..trus ngak jelas...
Ada lagi dari tanaman jarak...(crita salah satu temen yg kerja di perush
tsb)...
Awalnya sih kelihatan bagus..tp setelah semakin lama makin ngak jelas
arahnya
Ada sebuah crita di NTT/NTB...beberapa desa ditanamin jarak..penduduk
awalnya semangat..tp setelah atran ngak jelas, perusahaan ngak memperhatikan
(ngak mau beli tentunya), penduduk trus frustasi ngak mau nanam lagi

Moga2...ethanol ngak ikutan yach...hihihihi



2008/5/13 Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED]:



 Iya, di Amrik jagung dikonversi menjadi methanol (karena minyak kedele
 mahal), akibatnya harga jagung loncat. Jadi kalau jalan2 ke pertanian jagung
 di Amrik, selain kelihatan tower lumbung jagung (silo?) ... di belakangnya
 ada mini-plant bio-ethanol, petani merangkap produsen bio-fuel.

 Kendaraan di Amrik, mengikuti regulasi emisi gas buangan, menggunaka
 bio-ethanol sebagai blending untuk meningkatkan efisiensi pembakaran (ramah
 lingkungan) plus mengurangi konsumsi fossil-fuel. Mesin Ford focus (di
 Indonesia ada) bisa menggunakan 20% campuran ethanol ini

 Impian BUDI bisa ekspansi ada sih, misal ekuitas 08 meningkat hampir 3X
 dari saham baru, CA untuk PLT dsb segera terealisasi dst

 btw, ethanol producer di Amrik merupakan emiten HOT di bursa Amrik :)
 Let's see if we might own one here.


 Salam,



 *Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED]* wrote:

  Ohh..gitu ya Pak...Masa depan ethanol kayaknya bagus juga Pak apalagi
 harga oil sangat tinggi...Jagung di Amrik naik kenceng karena jagung
 dijadikan ethanol juga kan?

 Tadi udah masuk sih

 Selain BUDI n Medco, ada beberapa inpestor yg tanam modal di
 ethanol..Sayangnya perusahaan ini ga masuk BEI

 Kapan itu kita disuksi soal energi alternatip ya...Mungkin industri oil,
 coal, dan energi alternatip akan tahan diguncang high oil price...Ditunggu
 komen dari senior dunk, plizz

 http://finance.groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/message/81942



 *Bangun pabrik bioethanol di Situbondo
 BAU  Qatar tanam US$43 juta

 *SURABAYA: PT Bangun Alam Utama (BAU) bersama investor dari Qatar akan
 berinvestasi US$43,24 juta (Rp410,82miliar) membangun pabrik bioethanol di
 Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, sekaligus mengembangkan lahan untuk bahan
 bakunya seluas 30.000 hektare.
 Rencananya, pabrik bahan bakar nabati (BBN) itu dibangun di Kec. Arjasa,
 dimana sekitar 21 hektare lahannya telah dibebaskan guna kebutuhan
 instalasi, sedangkan target operasional pabrik diperkirakan pertengahan
 2009.
 Komisaris BAU Sudarto menyatakan kapasitas terpasang pabrik ethanol yang
 berbahan baku singkong, jagung maupun ampas dan tetes tebu itu sebesar 250
 kiloliter per hari bioethanol jenis full grade.
 Dia mengatakan pengembangan tahap I pabrik BBN itu akan menelan dana US$5
 juta atau setara Rp47,5 miliar dari total investasi sebesar Rp410,82 miliar.

 Tahap awal BAU telah bertemu dengan Pak Ismunarso [Bupati Situbondo]
 untuk mohon izin sekaligus meminta pertimbangan terkait lokasi pabrik, dan
 telah disetujui di daerah Arjasa, kata Sudarto di Surabaya, kemarin.
 Pengembangan pabrik di Situbondo itu, lanjut dia, berdasarkan hasil survei
 manajemen, dimana di wilayah sekitar tapal kuda yaitu Kab. Probolinggo, Kab.
 Situbondo, Kab. Bondowoso, Kab. Jember, Kab. Banyuwangi dan Kab. Lumajang
 memiliki potensi bahan baku berupa singkong maupun ampas dan tetes tebu.
 Untuk pengembangan lahan singkong, menurut dia, akan memakai sistem
 kontrak bagi petani di wilayah itu (tapal kuda).
 Dengan biaya produksi untuk 10 bulan sebesar Rp2 juta per hektare, maka
 akan menghasilkan Rp14,5 juta.
 Di kawasan itu banyak terdapat pabrik gula [PG] sehingga bahan baku mudah
 diperoleh. Begitupula komoditas singkong [ketela pohon] yang banyak
 ditemukan di kawasan tapal kuda itu. Pokoknya pengembangan pabrik memerlukan
 lahan 30.000 hektare dengan tenaga kerja yang diserap sekitar 125.000
 orang, ungkapnya.
 Sudarto menjelaskan produksi bioethanol dari instalasi produksinya
 sebagian besar akan diekspor. Sekitar 75% hasil BBN untuk pasar
 internasional, khususnya Amerika Serikat. Pasar dalam negeri masih terbatas,
 sehingga bukan menjadi orientasi utama, apalagi harga ethanol di pasar
 internasional cukup tinggi. (k21) *([EMAIL 
 PROTECTED]http://groups.yahoo.com/group/IndoEnergy/post?postID=hh3VNLFrbaSzcu2YVD4k6L5V_9sfNPYeMbEcTVa7gxUDEw9_SVCA0dbuNcSW8ADAb7mtduXhYR7wH1TuGVQ
 )*
 BISNIS INDONESIA


 *Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED]* wrote:


 FR Q1 2008 baru masuk kemaren di website BEJ, EPS QoQ 10 vs 4..
 menurut saya PER nya bagus :)

 BUDI memanfaatkan limbah bio, untuk membangun PLT bio-gas dengan skema
 pembiayaan CDM (Clean Development Mechanism) atau sering disebut sebagai
 bagian dari Carbon Trading. 

Re: [obrolan-bandar] PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi


Methanol seperti CPO, konsumsi utamanya bukan untuk BBM ... tetapi untuk raw 
material atau consumer goods, tetapi dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar. 
Produksi ethanol Indonesia, export oriented
Kasusnya BUDI, mereka memanfaatkan limbah bio untuk generate listrik dengan 
modal dari skema CDM ... tambahan income?

Methanol dengan harga minyak saat ini, layak ekonomi untuk dikonversi menjadi 
gasoline (Methanol-to-Gasoline process), asal harga ethanol tidak ikut melonjak 
:)

Pabrikan otomotif Jepang (Toyota, Mitsubishi) sudah membuat mesin 100% berbahan 
bakar ethanol, untuk pasar Brasil. Mitsubishi juga ada komitmen investasi di 
Indonesia untuk produksi ethanol berbasis tebu.



SSTrader-03 [EMAIL PROTECTED] wrote: Jagung...di 
BEI ada emiten-nya...walau hanya penyedia bibitsi tongbestungsal...BISI
 
 tp..ya...gitu deh..dah loncat2 tinggi banget..walau hanya penyedia bibit

Oiya..masalah Biodiesel agaknya tergantung komitmen/regulasi pemerintah, dulu 
sempet ada biodeisel dari cpo (unsp) kayaknya yg invest...(cmiiw) tp..trus ngak 
jelas...
 Ada lagi dari tanaman jarak...(crita salah satu temen yg kerja di perush 
tsb)...
Awalnya sih kelihatan bagus..tp setelah semakin lama makin ngak jelas arahnya
Ada sebuah crita di NTT/NTB...beberapa desa ditanamin jarak..penduduk awalnya 
semangat..tp setelah atran ngak jelas, perusahaan ngak memperhatikan (ngak mau 
beli tentunya), penduduk trus frustasi ngak mau nanam lagi
 
Moga2...ethanol ngak ikutan yach...hihihihi




2008/5/13 Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED]:
  

Iya, di Amrik jagung dikonversi menjadi methanol (karena minyak kedele mahal), 
akibatnya harga jagung loncat. Jadi kalau jalan2 ke pertanian jagung di Amrik, 
selain kelihatan tower lumbung jagung (silo?) ... di belakangnya ada mini-plant 
bio-ethanol, petani merangkap produsen bio-fuel.
 
Kendaraan di Amrik, mengikuti regulasi emisi gas buangan, menggunaka 
bio-ethanol sebagai blending untuk meningkatkan efisiensi pembakaran (ramah 
lingkungan) plus mengurangi konsumsi fossil-fuel. Mesin Ford focus (di 
Indonesia ada) bisa menggunakan 20% campuran ethanol ini
 
Impian BUDI bisa ekspansi ada sih, misal ekuitas 08 meningkat hampir 3X dari 
saham baru, CA untuk PLT dsb segera terealisasi dst

btw, ethanol producer di Amrik merupakan emiten HOT di bursa Amrik :) Let's see 
if we might own one here.
 


Salam,



Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote:   Ohh..gitu ya 
Pak...Masa depan ethanol kayaknya bagus juga Pak apalagi harga oil sangat 
tinggi...Jagung di Amrik naik kenceng karena jagung dijadikan ethanol juga kan?

Tadi udah masuk sih
 
Selain BUDI n Medco, ada beberapa inpestor yg tanam modal di ethanol..Sayangnya 
perusahaan ini ga masuk BEI 

Kapan itu kita disuksi soal energi alternatip ya...Mungkin industri oil, coal, 
dan energi alternatip akan tahan diguncang high oil price...Ditunggu komen dari 
senior dunk,  plizz

http://finance.groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/message/81942















   

Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik farhan zailani
mungkin nantinya dibawa dulu ke 20rban, baru di buyback di 11rban...he..he



- Original Message 
From: Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, May 13, 2008 12:16:59 PM
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback


Namanya buy back kan beli kembali saham.
 
bisa untuk dijual lagi nanti ato untuk bonus ke karyawan ato whatever.
Namanya beli kembali kan butuh uang.
 
Ngapain beli kembali kalo harga tinggi yah?bukannya beli kembali kalo pas harga 
rendah?
jual ya pas tinggi. dimana2 kan begitu. Makanya banyak perusahaan buyback pas 
harga saham turun kan?
 
enlighten me plis if i am mistaken.
 
salam,
 
slG
  


  

Re: BBRI Re: [obrolan-bandar] Re: HARI INI hari nya CPO

2008-05-13 Terurut Topik XXX
Sebenarnya kenaikan BI rate saat itu sudah dapat ditebak pak, jauh sebelum
kenaikan benar-benar terjadi.
Naiknya angka inflasi beberapa minggu sebelum kenaikan BI rate sudah menjadi
pertanda. Tetapi saya saat itu juga bingung,..kenapa malah saham-2 perbankan
naik ? Apakah ini teknik pump and dump dari bandar ??

2008/5/12 Ricky Wakiman [EMAIL PROTECTED]:

Gara-gara BI rate naik minggu lalu, jadi kehilangan peluang dapet
 profit gede dari BBRI. Gak nyangka bisa sebegitunya pengaruh kenaikan BI
 rate. Hari itu pas nggak sempet monitor saham. Sekarang harganya balik
 lagi mendekati harga beli. Moga-moga masih bisa balik ke atas.

 RW


 - Original Message -
 *From:* conx_2003 [EMAIL PROTECTED]
 *To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
 *Sent:* Monday, May 12, 2008 5:00 PM
 *Subject:* [obrolan-bandar] Re: HARI INI hari nya CPO

  kalau boleh prajurit nambahin...

 BBRI - Daily MAC, sentuh garis hijau, MACD diteritori positif cuma
 posisinya nukik.. hehehe... tapi dibanding dengan 25 sama 16 april
 posisinya jauh lebih bagus lah.. trus ditutup dengan inverted hammer
 kecil.. paling bsok terakhir turunnya (ngarep.com), sektor UMKM nya
 kuat bbri

 bmri - sama seeperti diatas ga beda jauh. hahahaha, tapi teritori macd
 dinegatif deket2 sama neutral line

 pertimbangan saya maju ke medan perang perbankan ini adalah

 1-2 hari yg lalu sudah merupakan puncak konsolidasi bi rate, jadi uda
 no more bad news, sampe bulan depan.. hehehehe mudah2an bener,
 walaupun beda kapal tapi satu tujuan

 gampangnya pasti BOZZ mau cuci ini saham perbankan karena prajurit
 liat ini perbankan tahun ini agak kurang, hantu inflasi mengancam,
 jadi ikutan perahu BOZZ

  



[obrolan-bandar] Bandar Hengkang dari TBLA

2008-05-13 Terurut Topik Efendi


   

Re: [obrolan-bandar] Re: IHSG: Prepare to Take Off with EL

2008-05-13 Terurut Topik Pemain Mini
isu santer yg beredar.
indeks akan kembali ke jaman purba setelah bumi 8000

  - Original Message - 
  From: Elaine 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Tuesday, May 13, 2008 12:26 PM
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: IHSG: Prepare to Take Off with EL


  HAHAHAHAHAHA.. nanti Embah disangka narcist pasang nama dan photo sendiri 
like in [saham] group homepage.. lol...

  Elaine



  2008/5/13 pemainedan [EMAIL PROTECTED]:

Udah terlalu jelas, ga usah nominasi2an. Undisputed MoY = moderator
milis OB = Embah.


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, AB [EMAIL PROTECTED] wrote:

 mbah pastinya harus ada juga MAN of the yearnya...
 kira2 siapa nomineenya ya??

 AB



 --- jsx_consultant [EMAIL PROTECTED]

 wrote:

  --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Elaine
  you.can.call.me.elaine@ wrote:
  
   *I still remember your promise for woman of the
  year.. ^^ Tapi
  kalau cuma
   tipu juga tidak apa.
  
 
  Masa embah tipu EL, disini banyak saksinya, kalo
  anda BEHAK anda
  akan dapatkan...
 
 




_
___
 Be a better friend, newshound, and
 know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ






+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus
kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links







   

[obrolan-bandar] Re: PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik kang_ocoy_maen_saham
Earning Jump Story Yah., untuk yg model begini biasanya yg saya cek 
pertama ;

What Drive The Leap-Off??

Kalo dari Operasi, Itu indikasi bagus, 

kemudian dilihat dari segi drivernya, kita harus yakin driver leap-
off dari sisi operasi ini bisa sustain. kemudian di cek lagi profit 
marginnya makin lebar apa makin sempit.

kalo seandainya setelah kita telusuri drivernya ternyata ini dari 
operasi, dan kita bisa convince (secara rasional) ini sustain. maka 
ini bisa potensial jadi growth story, nah kalo udah growth story, 
dikejar di PE rada tinggi boleh lah, yg penting dari perkiraan kita 
ini masih di awal fase pertumbuhan dan room nya masih lebar (dan 
harga juga ga terlalu jauh ningkatnya dari parameter PE-G). cuman 
syarat utama maen di growth story adalah yaitu tadi, KITA HARUS YAKIN 
BAHWA EARNING JUMP INI SUSTAIN DAN GA TEMPORARY, kalo kita bisa yakin 
(cari info ke dalem, otak-atik proyeksi lapkeu, stress-test rasio2 
keuangan, ato cari info ke kompetitor bisnisnya BUDI etc etc). maka 
market ato crowd mo bilang apa jg cuek ajalah kita udah punya 
preferensi sendiri aja.

nah skrg tolong temen2 yg bisa punya insight agak detail sedikit 
tolong kasih info tentang BUDI dan Operasinya. saya kebetulan blon 
tau en belon punya data nya.




--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Kidod25 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 tahun 2005 pernah 69, PER sih bukan patokan, yg penting prospek dan 
 CA- nya
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Januar januar@ wrote:
 
  PER BUDI di koran SINDO 29,55.
  Di harian ini juga diberitakan BUDI akan membuka pabrik Ethanol 
 baru.
  
- Original Message - 
From: Andi Wahyudi 
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
Sent: Tuesday, May 13, 2008 1:52 PM
Subject: [obrolan-bandar] PER BUDI
  
  
Halo teman,
BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? 
 Mbah, apa bisa dibantu update data di website Embah?
  
BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz 
 oil masih tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain 
BUDI, 
 ada juga industri lain yg masuk ethanol.
  
  
  
  
Send instant messages to your online friends 
 http://uk.messenger.yahoo.com
 





Re: TOP BGT DAAAH Re: [obrolan-bandar] MEDC bum

2008-05-13 Terurut Topik Gerry Gunarto
yg amazing bukan  beritanya, pak.
kalau kata embah, bozz mungkin agak sedikiiit *kewalahan*, makin percaya
deh.

2000 dan OMBAK masih saja terngiang-ngiang.. mana berani gw pake full
margin.. :(
both words was so fantastic!


2008/5/13 Phassat [EMAIL PROTECTED]:


 Jadi kesimpulannya tahan terusss atau lepas bagi yang udah mulai cuan nih?
 Kayanya dia mau buyback juga secara quantity gak terlalu ngaruh ke
 overallnya.

 Ada yang bisa kasih pandangan lain?


 On 5/13/08 1:41 PM, Gerry Gunarto [EMAIL PROTECTED] wrote:




 apa benar berita nya memang keluar hari ini ?
 wow! TOP BGT Daah... simply amazing!

 -gerry-



 2008/5/13 susanti - [EMAIL PROTECTED]:




 dari web universal broker, tapi tadi teman saya nanya ke Kim Eng jg
 dibenarkan.

 Modalku malah 5500, Pak, abis mo average down...ga ada pelor. Mudah2an bs
 jual neh.



 salam

 santi

 *Phassat [EMAIL PROTECTED] wrote:
 *



 Ini beritanya dari mana yah?

 Saya sudah pegangin MEDCO lumayan lama dan sempet nyangkut karena modal
 tertinggi mencapai 5300... Dari AVERAGE dibanding harga sekarang sudah mulai
 cuan, tapi ke depannya MEDCO seperti apa yah? Ada yang bisa kasih masukan?

 Ada informasi juga kalo dia bakal koreksi cukup tajam, bener gak nih?

 Best Regards,
 Phassat



 On 5/13/08 8:56 AM, Sudi Mampir [EMAIL PROTECTED] wrote:






 Qp, (13/5) - Medco Energy akan melakukan buy back sahamnya
 setinggi-tingginya
 atau maksimal pada harga* Rp9.000 per saham*, demikian pemberitahuan
 perseroan selasa.
 Seperti diketahui Medco akan melakukan buy back 3,29 % sahamnya dengan
 mencadangkan
 dana sebesar $80 juta.




 `IQP, (13/5) - PT Bumi Resources akan melakukan Buy Back sahamnya sebanyak
 1 %.
 Keterangan perseroan selasa menyebutkan harga pembelian kembali tak lebih
 dari
 *Rp11.600* per lembar. Perseroan akan menggerlar RYPS pada 12 Juni 2008
 untuk
 memperoleh persetujuan rencana ini. Dana pembelian kembali saham ini
 berasal
 dari saldo laba ditahan sebanyak-banyaknya Rp2.250.864.000.000.

 untuk bumi kayanya gw curiga RX ama KZ IOD nih, masa konsisten terus
 kumpulin dr 6700..

 disclaimer ah..



 --
  Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try
 it now. 
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJhttp://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ















  



Re: [obrolan-bandar] ADMG

2008-05-13 Terurut Topik agustri warsono
ADMG Akum rugi 2007 1,256T ???

Pada 13 Mei 2008 14:59, Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] menulis:


 Q1 2007 rugi 12 per share
 Q1 2008 laba 26 per share

 kenapa yah? lunasi hutang dll?




 *indf2000 [EMAIL PROTECTED]* wrote:

  ADMG diharga 210 :
 PER  = 2,0
 PBV = 0,58




[obrolan-bandar] HELPPP!!!! Kok pada buang2an nih?? ada apa?

2008-05-13 Terurut Topik Thomas Frederick
HELPPP Kok pada buang2an nih?? ada apa?

gimana nih mbah  el??

Thank You!  ThomaS FredericK


--- On Tue, 5/13/08, Pemain Mini [EMAIL PROTECTED] wrote:

 From: Pemain Mini [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: IHSG: Prepare to Take Off with EL
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
 Date: Tuesday, May 13, 2008, 3:37 AM
 isu santer yg beredar.
 indeks akan kembali ke jaman purba setelah bumi
 8000
 
   - Original Message - 
   From: Elaine 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Tuesday, May 13, 2008 12:26 PM
   Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: IHSG: Prepare to Take
 Off with EL
 
 
   HAHAHAHAHAHA.. nanti Embah disangka narcist pasang nama
 dan photo sendiri like in [saham] group homepage.. lol...
 
   Elaine
 
 
 
   2008/5/13 pemainedan [EMAIL PROTECTED]:
 
 Udah terlalu jelas, ga usah nominasi2an. Undisputed MoY
 = moderator
 milis OB = Embah.
 
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, AB
 [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  mbah pastinya harus ada juga MAN of the yearnya...
  kira2 siapa nomineenya ya??
 
  AB
 
 
 
  --- jsx_consultant [EMAIL PROTECTED]
 
  wrote:
 
   --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Elaine
   you.can.call.me.elaine@ wrote:
   
*I still remember your promise for
 woman of the
   year.. ^^ Tapi
   kalau cuma
tipu juga tidak apa.
   
  
   Masa embah tipu EL, disini banyak saksinya,
 kalo
   anda BEHAK anda
   akan dapatkan...
  
  
 
 
 
 

 _
 ___
  Be a better friend, newshound, and
  know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

 http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 
 
 
 
 
 
 + +
 + + + + +
 Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama
 dihapus
 kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
 + + + + +
 + +Yahoo! Groups Links


  


[obrolan-bandar] beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Dukun MaGIC
Plok plok plok, gud games..
For me, it's a beautiful day today.
Temen2 gmn ?
Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device


+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



[obrolan-bandar] LPKR pilot telah dari ijin terbang

2008-05-13 Terurut Topik Saham Oke
Pilot LPKR diijinkan terbang,segera menuju awan...pramugari masih ijinkan 
penumpang yg mo ikut...




  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ


[obrolan-bandar] LPKR pilot telah dapat ijin terbang

2008-05-13 Terurut Topik Saham Oke
Pilot LPKR diijinkan terbang,segera menuju awan...pramugari masih ijinkan 
penumpang yg mo ikut...




  


Re: [obrolan-bandar] Re: PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Ivan jaya
ada di websitenya kang : http://www.budiacidjaya.co.id



On 5/13/08, kang_ocoy_maen_saham [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Earning Jump Story Yah., untuk yg model begini biasanya yg saya cek
 pertama ;

 What Drive The Leap-Off??

 Kalo dari Operasi, Itu indikasi bagus,

 kemudian dilihat dari segi drivernya, kita harus yakin driver leap-
 off dari sisi operasi ini bisa sustain. kemudian di cek lagi profit
 marginnya makin lebar apa makin sempit.

 kalo seandainya setelah kita telusuri drivernya ternyata ini dari
 operasi, dan kita bisa convince (secara rasional) ini sustain. maka
 ini bisa potensial jadi growth story, nah kalo udah growth story,
 dikejar di PE rada tinggi boleh lah, yg penting dari perkiraan kita
 ini masih di awal fase pertumbuhan dan room nya masih lebar (dan
 harga juga ga terlalu jauh ningkatnya dari parameter PE-G). cuman
 syarat utama maen di growth story adalah yaitu tadi, KITA HARUS YAKIN
 BAHWA EARNING JUMP INI SUSTAIN DAN GA TEMPORARY, kalo kita bisa yakin
 (cari info ke dalem, otak-atik proyeksi lapkeu, stress-test rasio2
 keuangan, ato cari info ke kompetitor bisnisnya BUDI etc etc). maka
 market ato crowd mo bilang apa jg cuek ajalah kita udah punya
 preferensi sendiri aja.

 nah skrg tolong temen2 yg bisa punya insight agak detail sedikit
 tolong kasih info tentang BUDI dan Operasinya. saya kebetulan blon
 tau en belon punya data nya.

 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%40yahoogroups.com,
 Kidod25 [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  tahun 2005 pernah 69, PER sih bukan patokan, yg penting prospek dan
  CA- nya
 
  --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%40yahoogroups.com,
 Januar januar@ wrote:
  
   PER BUDI di koran SINDO 29,55.
   Di harian ini juga diberitakan BUDI akan membuka pabrik Ethanol
  baru.
  
   - Original Message -
   From: Andi Wahyudi
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%40yahoogroups.com
   Sent: Tuesday, May 13, 2008 1:52 PM
   Subject: [obrolan-bandar] PER BUDI
  
  
   Halo teman,
   BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI?
  Mbah, apa bisa dibantu update data di website Embah?
  
   BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz
  oil masih tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain
 BUDI,
  ada juga industri lain yg masuk ethanol.
  
  
  
  
   Send instant messages to your online friends
  http://uk.messenger.yahoo.com
  
 

 



Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik Dukun MaGIC
Salomo,
Ga sah terlalu bnyk dibaca, just use ur feeling aja deh.. 
Jgn baru mulai kerja dr jam 4 mulu.. 
Hehehe..

Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device

-Original Message-
From: Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]

Date: Tue, 13 May 2008 13:44:15 
To:obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback


Ehm pak aria, 
  
maap nih saya masih buta soal beginian...bacanya gimana yah? 
  
thanks a lot, 
  
slG

  
On 5/13/08, Aria Bela Nusa [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
net.id wrote: 
 
 
 
 
Kira2 - ini menjawab 'ndak, ya :

BUMI Prices Prod BUMI Prices Prod
Q1-2008 58,34 12,5 Target 2008 70 62
Q1-2007 41,7 14,5 2007 44 55,4
39,90% -13,79% 59,09% 11,91%
26,11% (net effect) 71,00% (net effect)
 Happy chuan,

Aria 


 Namanya buy back kan beli kembali saham.

 bisa untuk dijual lagi nanti ato untuk bonus ke karyawan ato whatever.
 Namanya beli kembali kan butuh uang.
 
 Ngapain beli kembali kalo harga tinggi yah?bukannya beli kembali kalo pas
 harga rendah?
 jual ya pas tinggi. dimana2 kan begitu. Makanya banyak perusahaan buyback
 pas harga saham turun kan?
 
 enlighten me plis if i am mistaken.

 salam,

 slG


 
 



+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [obrolan-bandar] beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Rei
Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
  What sign is this? 
  Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 

Dukun MaGIC [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Plok plok plok, gud games..
For me, it's a beautiful day today.
Temen2 gmn ?
Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device


+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links





   

Re: [obrolan-bandar] Warren's message for OB investors (mp3)

2008-05-13 Terurut Topik TH
How true ..how true it is..indeed.
Good posting ma'am


On Tue, May 13, 2008 at 12:12 PM, Elaine [EMAIL PROTECTED]
wrote:

  *Transcript

 Q: And Warren, just add thoughts for anyone who's watching the market
 today, the future has been under pressure, what would you tell
 somebody...uhm.. do we need to worry about this?

 WB: I would tell ppl if they worry about what the market does in any given
 day, they shouldn't be buying stocks.
 *

 *Elaine*



Re: [obrolan-bandar] beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Hendra Susanto
dow fut and europe tiba2 pada merah semua setelah market asia close (spt
biasa)..
ada apa gerangan? ada yg tahu?

On Tue, May 13, 2008 at 4:34 PM, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
 What sign is this?
 Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe


 *Dukun MaGIC [EMAIL PROTECTED]* wrote:

 Plok plok plok, gud games..
 For me, it's a beautiful day today.
 Temen2 gmn ?
 Sent from DukunMagic's BlackBerry(R) wireless device
 

 + +
 + + + + +
 Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus
 kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
 + + + + +
 + +Yahoo! Groups Links




  



Re: [obrolan-bandar] beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

iya nih, CPO ane ndak hangat2   :)
gorengannya malah well done  



Rei [EMAIL PROTECTED] wrote: 
Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
  What sign is this? 
  Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 

Dukun MaGIC [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Plok plok plok, gud games..
For me, it's a beautiful day today.
Temen2 gmn ?
Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device







   

Re: [obrolan-bandar] saham yg murah tinggal AALI

2008-05-13 Terurut Topik Salomo Gaol
Provokasi...provokasi.

SLG


[obrolan-bandar] PER Gozco vs CPO

2008-05-13 Terurut Topik Sulistyo Winarto
Para senior OB, kalo di KONTAN tgl. 13/5/-8 hal 4, dibilang  PER Gozco sekitar 
7. 
sedang PER versi Kontan untuk CPO : AALI 11,66 ; LSIP 12,96 ; SGRO 9,46 ; UNSP 
30,91 ; TBLA 5,04
Versi Mbah, lihat di investdata aja.
Newbie sih ngikut OB aja...salam


   
Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di di bidang Anda! Kunjungi 
Yahoo! Answers saat ini juga di http://id.answers.yahoo.com/

Re: [obrolan-bandar] PER Gozco vs CPO

2008-05-13 Terurut Topik rudd haas
Kalau PER Gozco khan belum bisa dilihat secara real
  saham nya aja belum beredar, baru mau IPO
  Tapi dengar2 harga penawaran nya sekitar 12-15 ali Earning 08, jadi PER 08 
nya ya sekitar 12-15 kali
   
  Kalau UNSP .PER 30 khan belum memasukkan hasil Q1 08 nya, masih data 07. Q1 
08 nya kalau ga salah meningkat tajam juga , 800% dari Q1-7
   
  Jadi untuk UNSP, PER nya saat ini belum di adjust
   
  

Sulistyo Winarto [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Para senior OB, kalo di KONTAN tgl. 13/5/-8 hal 4, dibilang  PER 
Gozco sekitar 7. 
sedang PER versi Kontan untuk CPO : AALI 11,66 ; LSIP 12,96 ; SGRO 9,46 ; UNSP 
30,91 ; TBLA 5,04
Versi Mbah, lihat di investdata aja.
Newbie sih ngikut OB aja...salam






  
-
  Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di bidang Anda di Yahoo! 
Answers  

   

   
-
Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

[obrolan-bandar] BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kidod25
saham ini dibanting ga kira2 -10% hari ini, proyek biogas nya akan 
launch Juni 2008 ini kalau ga lambat, disusul dengan proyek2 lain 
sejenis. Belum ada estimasi yang tepat berapa yg akan didapat dari 
proyek ini. Bila sukses saham ini bisa berlipat2 laba bersihnya dari 
tahun 2007.



Re: [obrolan-bandar] saham yg murah tinggal AALI

2008-05-13 Terurut Topik Irawan Sudarman
aku cari saham yang naik aja ah..

On Tue, May 13, 2008 at 4:33 PM, mike harnett [EMAIL PROTECTED]
wrote:

   view fundamentalnya gmn friends?

 --- On *Tue, 5/13/08, Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]* wrote:

 From: Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [obrolan-bandar] saham yg murah tinggal AALI
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
 Date: Tuesday, May 13, 2008, 2:30 AM

 Provokasi... provokasi. 

 SLG


 --
 Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it
 now.http://us.rd.yahoo.com/evt=51733/*http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ
 



[obrolan-bandar] Re: beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Rei
Saya sdh belanja terakhir kemarin...belum saatnya profit taking buat 
saya, nanti saja klao index sdh 4000 :)


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rully [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Hi, Pak Rei!
 
 Hari ini adalah take profit day! Hari ini jualan CTRA dan BBRI. 
SMRA 
 masih nunggu pembagian dividen :)
 
 Nggak belanja, Pak?
 
 Salam,
 Rully
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei highwaystar91@ wrote:
 
  Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
What sign is this? 
Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 
 





[obrolan-bandar] Re: beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Rei
Saya sdh belanja terakhir kemarin...belum saatnya profit taking buat 
saya, nanti saja kalo index sdh 4000 :) Saya mainnya agak panjang, 
males belui satu dua hari jualan.


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rully [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Hi, Pak Rei!
 
 Hari ini adalah take profit day! Hari ini jualan CTRA dan BBRI. 
SMRA 
 masih nunggu pembagian dividen :)
 
 Nggak belanja, Pak?
 
 Salam,
 Rully
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei highwaystar91@ wrote:
 
  Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
What sign is this? 
Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 
 





[obrolan-bandar] Re: beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik ririnsuli
ada apa ya?
eropa kok merah!!!


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
   What sign is this? 
   Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 
 
 Dukun MaGIC [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Plok plok plok, gud games..
 For me, it's a beautiful day today.
 Temen2 gmn ?
 Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device
 
 
 + +
 + + + + +
 Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
 kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
 + + + + +
 + +Yahoo! Groups Links





Re: [obrolan-bandar] BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

today, foreigner net-buying 11.7 mio shares
yesterday, 26 mio (150,650,000 vs 176,690,000)

target laba bersih 2008b 92 bio, for 9.1 bio shares

listrik 25 MGW, nilai projek $32.5 mio, $24.5 mio pinjaman asing, sisa 
internal. Target projek, efisiensi $15 ~ 19 mio pada 2009 (listriknya sebagian 
dipakai sendiri, plus ada income dari jualan quota emisi karbon?)

ada info, komentar lain teman2?

(sumber: detik)



Kidod25 [EMAIL PROTECTED] wrote: saham ini 
dibanting ga kira2 -10% hari ini, proyek biogas nya akan 
 launch Juni 2008 ini kalau ga lambat, disusul dengan proyek2 lain 
 sejenis. Belum ada estimasi yang tepat berapa yg akan didapat dari 
 proyek ini. Bila sukses saham ini bisa berlipat2 laba bersihnya dari 
 tahun 2007.
 
 
 
   

   

Re: [obrolan-bandar] Re: Bandarology Study - ASII Dropped Out of Safe Zone

2008-05-13 Terurut Topik arifin suparto
Hai teman-teman,
   
  Kadang orang mempertimbangkan pembelian saham karena saham itu murah, dan 
merupakan value stock, technical turun naik adalah biasa, kalau turun yach beli 
lagi selama masih ada cash. Yang penting sich AALI lagi murah, itu aja 
pertimbangan untuk beli.
   
  Best Regards,
  Kirun

hendrik_lwww [EMAIL PROTECTED] wrote:
  --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, MetaStock Team MetaStock-
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Bandarology Study
 ASII Dropped Out of Safe Zone
 13 Mei 2008 11:43am
 
 [MetaStock Team] - Di tengah-tengah kenaikan mayoritas saham 
favorit dan kenaikan IHSG yang signifikan, saham ASII juga mengalami 
hal yang sama. Namun, justru pada kenaikkan ini ia mendapatkan 
peringatan dari BD 1 Month yang turun keluar dari Safe Zone setelah 
dengan mencolok drop sekitar 83%.
 
 Maka pengingat dari rekan kita JSX_Trader: Note; CandleStick is 
not 100% fool proff, pasang stop loss ketat jika market berbalik 
arah.  adalah sangat beralasan.
 
 Aksi beli (BD Buy) kemarin juga mengecil sementara volume hari ini 
cukup besar. Patut dicurigai Bandar melakukan aksi beli sementara 
sahamnya sudah tidak dijaga lagi. Bersiap untuk tutup posisi jika 
harga berbalik arah, khususnya jika triangle ditembus ke bawah. 
 
 Meskipun demikian, peluang tertariknya BD 1 Month kembali ke dalam 
safe zone, tetap ada. Maka, kita perlu mengikuti saran 
JSX_Trader: Cermati ASII 

SIP : HENDRIK

siap pak, udah teking profit sebagian di ASII nih, nunggu di bawah 20 
ribu buy back lagi,he3... kalau naik juga cuan yang belum dijual...

dolgado.bogspot.com



   

   

[obrolan-bandar] Re: beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Rully
Hi, Pak Rei!

Hari ini adalah take profit day! Hari ini jualan CTRA dan BBRI. SMRA 
masih nunggu pembagian dividen :)

Nggak belanja, Pak?

Salam,
Rully

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
   What sign is this? 
   Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 
 




Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik rudd haas
BUMI ini kok kayanya ikut memainkan harga saham nya sendiri, bahkan ikut main 
trading saham juga, soalnya akan langsung sell saham HERALD nya kalau kalah, 
jadi kalau kalau jadi trader, udah dapat gain lumayan
   
  Apa karena ADARO udah mulai IPO, jadi pasang kuda2 nih , nanati udah ada 
saingan sepadan
   
  Buat saya sih agak aneh, belum2 udah ngeluarin statement akan buy back saham 
nya di harga di atas 11.000 an, wong beli di 7, 000 an masih possible, walau 
bagus juga buat DJI, yang langsung naik 40 point 
   
  Tapi saya sih mending nunggu Lap keu nya aja dulu, daripada rebutan karena 
rumor
  

mike harnett [EMAIL PROTECTED] wrote:
  fundamentalnya gmn friends?

--- On Tue, 5/13/08, Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  From: Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Date: Tuesday, May 13, 2008, 12:24 AM

  
Waktu RUPS, mr. Dileep bilang kalau sales volume turun tapi tertolong kenaikan 
harga batubara ... Q1, kalau wartawannya ndak salah quote


Kidod25 [EMAIL PROTECTED] com wrote:  kemarin2 dibilang Q108 BUMI akan 
muncul jelek pada akhir Mei (kata 
direkturnya) , sekarang mau di buy back dengan target Rp 11.000. Apakah 
ini jebakan !!! saya udah sold out di BUMI

saya akan masuk lagi nunggu lap keu Q1 08 keluar ... :) 





-
  Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it 
now.  







   

   
-
Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
Wadooohhh..Q4 kmrn dikirain ada pstponed coal delivery makanya Q4 merah..kirain 
Q1 bakal ijo coz yg postponed delivery dimasukin Q1.

Ehmkl BUMI turun, semua bakal ambles ke bawah juga neh

Ada yg punya inpo LK Q1 BUMI?

Kang Ocoy, master FA, plizzz comment dunk

rudd haas [EMAIL PROTECTED] wrote: 
BUMI ini kok kayanya ikut memainkan harga saham nya sendiri, bahkan ikut main 
trading saham juga, soalnya akan langsung sell saham HERALD nya kalau kalah, 
jadi kalau kalau jadi trader, udah dapat gain lumayan
   
  Apa karena ADARO udah mulai IPO, jadi pasang kuda2 nih , nanati udah ada 
saingan sepadan
   
  Buat saya sih agak aneh, belum2 udah ngeluarin statement akan buy back saham 
nya di harga di atas 11.000 an, wong beli di 7, 000 an masih possible, walau 
bagus juga buat DJI, yang langsung naik 40 point 
   
  Tapi saya sih mending nunggu Lap keu nya aja dulu, daripada rebutan karena 
rumor
  

mike harnett [EMAIL PROTECTED] wrote:
  fundamentalnya gmn friends?

--- On Tue, 5/13/08, Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  From: Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Date: Tuesday, May 13, 2008, 12:24 AM

  
Waktu RUPS, mr. Dileep bilang kalau sales volume turun tapi tertolong kenaikan 
harga batubara ... Q1, kalau wartawannya ndak salah quote


Kidod25 [EMAIL PROTECTED]  com wrote:  kemarin2 dibilang Q108 BUMI akan 
muncul jelek pada akhir Mei (kata 
direkturnya) , sekarang mau di buy back dengan target Rp 11.000. Apakah 
ini jebakan !!! saya udah sold out di BUMI

saya akan masuk lagi nunggu lap keu Q1 08 keluar ... :) 





-
  Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it 
now.  










 

-
Be a better friend, newshound, and  know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.
 
   

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

Re: [obrolan-bandar] beautiful day

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

Pengaruh ini (?):

Societe Generale, Fortis, Credit Agricole Report Lower Earnings

 May 13 (Bloomberg) -- Societe Generale SA, Fortis and Credit Agricole SA, 
three of Europe's biggest banks, said first-quarter earnings declined after 
losses in the credit markets. 
Net income at Paris-based Societe Generale, France's second- largest 
bank by market value, fell 23 percent to 1.1 billion euros ($1.71 billion), and 
Fortis, based in Amsterdam and Brussels, said earnings declined 31 percent to 
808 million euros. Credit Agricole reported a 66 percent drop in profit and 
also announced plans to raise 5.9 billion euros to replenish capital. Credit 
Agricole fell the most in five months in Paris trading. 




Hendra Susanto [EMAIL PROTECTED] wrote: dow fut 
and europe tiba2 pada merah semua setelah market asia close (spt biasa)..
ada apa gerangan? ada yg tahu?


On Tue, May 13, 2008 at 4:34 PM, Rei [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
Mbah sekarang tiba2 banyak member baru dgn nama keren/aneh...
  What sign is this? 
  Hari ini bagus pak, tapi saham2 saya tidak naik hehehe 
 

Dukun MaGIC [EMAIL PROTECTED] wrote:



   Plok plok plok, gud games..
For me, it's a beautiful day today.
Temen2 gmn ?
Sent from DukunMagic's BlackBerry® wireless device


+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
 kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links




   
 


 
  



 
 
   

   
-
Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

Sebelum Q4 keluar, wartawan Kontan quote dari mr. Dileep  70% (or 
something) Coal Sales tidak terikat kontrak :)
Salah quote, salah ketik (?) ... :)



Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote: 
Wadooohhh..Q4 kmrn dikirain ada pstponed coal delivery makanya Q4 merah..kirain 
Q1 bakal ijo coz yg postponed delivery dimasukin Q1.

Ehmkl BUMI turun, semua bakal ambles ke bawah juga neh

Ada yg punya inpo LK Q1 BUMI?

Kang Ocoy, master FA, plizzz comment dunk

rudd haas [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
BUMI ini kok kayanya ikut memainkan harga saham nya sendiri, bahkan ikut main 
trading saham juga, soalnya akan langsung sell saham HERALD nya kalau kalah, 
jadi kalau kalau jadi trader, udah dapat gain  lumayan
   
  Apa karena ADARO udah mulai IPO, jadi pasang kuda2 nih , nanati udah ada 
saingan sepadan
   
  Buat saya sih agak aneh, belum2 udah ngeluarin statement akan buy back saham 
nya di harga di atas 11.000 an, wong beli di 7, 000 an masih possible, walau 
bagus juga buat DJI, yang langsung naik 40 point 
   
  Tapi saya sih mending nunggu Lap keu nya aja dulu, daripada rebutan karena 
rumor
  







   

[obrolan-bandar] Re: To EL:BIsakah IDX ke 3000an tahun ini?

2008-05-13 Terurut Topik Vic
kenapa harus nunggu sampe akhir tahun? jangan nunggu sampe bi rate  9%.



--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, CRB Trader [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 Uang buat modal nikah nyangkut nih.





[obrolan-bandar] Re: PER BUDI

2008-05-13 Terurut Topik Tan Siau Ming
BUDI30-Apr-08   
20082009E
TP  450 
MARKET CAP  102 
NP  94  195
EPS 23  47
EPS GROWTH  36.5107.2
PE  11.15.4
EV/EBITDA   5.5 3.7
PB  1.3 





--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Andi Wahyudi
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Halo teman,
 BUDI Q1 naik 600% YoY. Apa ada yg punya info berapa PER BUDI? Mbah,
apa bisa dibantu update data di website Embah?
 
 BUDI gerak juga di energi alternatip..Apa baiknya masuk ya? Coz oil
masih tinggi, means pasar bio ethanol akan tersedia. Selain BUDI, ada
juga industri lain yg masuk ethanol.
 
 
 
  Send instant messages to your online friends
http://uk.messenger.yahoo.com





Re: [obrolan-bandar] Re: OLT SP Macet, SP Cabang Gak Bisa Order

2008-05-13 Terurut Topik Resa
setuju.
komplain ke milis seperti komplain ke surat pembaca di koran.
kan sah2 aja org ngirim ke surat pembaca?
kalo pembaca koran saja sudah cukup terdidik untuk mengetahui mana protes mana 
menjelek2an
saya rasa pengguna internet akan lebih terdidik lagi

peace,
Resa


- Original Message 
From: kang_ocoy_maen_saham [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Monday, May 12, 2008 15:24:31
Subject: [obrolan-bandar] Re: OLT SP Macet, SP Cabang Gak Bisa Order


komplen itu bagian dari hak konsumen deh kayaknya. toh kalo memuaskan 
kayanya ga akan komplen deh. counter argumen dr pernyataan bahwa ga 
boleh komplen di milis maka berarti ngasih testimoni memuaskan di 
milis jg ga boleh donk. 

toh komplen lewat milis terbukti efektif, tu pak ahmad sbgai 
perwakilan dr pihak SPnya jg langsung bereaksi kan kalo dikomplen., 
komplen lewat milis, terus masalah diberesin cepet dan sigap. masalah 
beres, konsumen puas maka jadi good publicity kan. 

jangan berpikiran jelek aja dari pihak penyedia OLTnya, emangnya 
setiap yg komplen maka berarti sama aja mau niat black campaign 
gituh?. kaya orde baru aja. terima kritik dengan bersikap simpatik 
justru bisa jadi kampanye dan advertise yang baik.

--- In obrolan-bandar@ yahoogroups. com, abdulrahim abdulrahim 
abdul.rahman. [EMAIL PROTECTED]  wrote:

 Selama ini saya puas dengan SP Pak Ahmad. Silakan buka arsip. Di
 antara sekuriti yang saya nilai, saya memberikan penilaian terbaik 
ke
 SP. Saat itu. Dan saat itu kalau saya tulis ke milis, biasanya 
respon
 mereka cepat hehehe
 
 Kalau keterusan ada masalah, lama2 peringkatnya saya turunin deh .. 
kikiki
 
 2008/5/12 ahmad zulfahni jv_pam2_01@ ...:
 
  maaf pak mnurut saya itu sama saja, karena dengan begitu kita 
membuka
  kejelekan perusahaan OLT biar dibaca smw anggota milis. mungkin 
memang uneg2
  kita tersampaikan tp apakah sistemnya akan kembali normal klo kita
  komplainnya ke milis?? yang ada kita cuma mengumbar kejelekan 
perusahaan OLT
  tersebut...
 
  klo pun mw melepas uneg2 cukup dengan tmn2 dekat aja, tidak 
melalui milis yg
  dibaca bnyak orang...toh sebenarnya klo komplain itu kan mudah, 
kita cukup
  menghubungi customer service atau salesnya, jika memang tidak 
mendapatkan
  layanan yg memuaskan yah kita bs menilai memang berarti kinerja 
OLT tersebut
  tidak bagus...tidak perlu menulisnya di milis kan??
 
 
 
  abdulrahim abdulrahim abdul.rahman. [EMAIL PROTECTED]  wrote:
 
 
  Kalau saya maki2, itu baru gak etis Pak. Kalau saya cuma uneg2 
doang,
   tidak etisnya di mana?
   Kadang2 menyampaikan uneg2 lewat milis lebih ampuh dibandingkan
   komplain langsung ke gallery.
 
   2008/5/12 ahmad zulfahni jv_pam2_01@ ...:
knp ga komplain langsung ke sales galery SP aja?? atau coba 
telp
  helpdesknya
pak...dijamin pasti dapet layanan dan jawaban memuaskan... ( 
kan mereka yg
lebih tau masalahnya dan itu juga tanggung jawab mereka) 
percuma komplain
dsini pak.. ga ada gunanya dan juga masalah kita ga 
selesai.
   
so sedikit saran dari saya pak,..mohon maaf dengan rendah 
hati, klo lain
waktu ada masalah lagi dengan OLT manapun langsung komplain ke 
salesnya
  atau
ke helpdesk atau customer service masing2 OLT, jangan di 
milis, saya rasa
  ga
etis klo kita komplain masalah2 seperti itu di milis...thanks 
best
regards...Zulfahmi. ..
   
abdulrahim abdulrahim abdul.rahman. [EMAIL PROTECTED]  wrote:
   
   
Gara2 OLT SP gak bisa. LTLS saya kejual di harga murah. 
Sekarang
terbang jauh deh..
   
2008/5/12 ahmad zulfahni jv_pam2_01@ ...:

 masa sih pak?? dsini saja yg diujung ( balikpapan ) ok aja 
tuh...smw
 normal...bintaro jakarta lancar...cuma mungkin memang 
koneksi di
  sekitar
 Segitiga emas aja yg gangguan ( RASUNA, SUDIRMAN , THAMRIN )



 abdulrahim abdulrahim abdul.rahman. [EMAIL PROTECTED]  wrote:


 Semua harus per telepon ke SP pusat !!

 Ada yang mengalami hal yang sama?
 Gimana dong SP nih?




Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

[obrolan-bandar] TIN SETS FRESH RECORD HIGH OF $25,250/T ON LME

2008-05-13 Terurut Topik billy hilman
Semoga TINS besok masih naik.

   

[obrolan-bandar] U.S. April Retail Sales Fall 0.2%; Rise 0.5% Excluding Autos

2008-05-13 Terurut Topik Kabu Nusi

http://www.bloomberg.com/apps/news?pid=20601087sid=agkv0bs628jwrefer=home

 May 13 (Bloomberg) -- Retail sales in the U.S. fell in April, led by a 
slump in auto purchases that masked stronger-than- forecast gains elsewhere, 
indicating rising energy bills and a faltering labor market haven't stopped 
Americans from shopping. 
Purchases dropped 0.2 percent last month after a 0.2 percent increase 
in March, the Commerce Department said. Purchases excluding automobiles 
increased 0.5 percent, more than twice as much as anticipated. 
The gains may raise expectations that consumers will spend their tax 
rebate checks at malls and restaurants in coming months, cushioning the 
economic slowdown. Still, tougher lending rules and declines in payrolls and 
property values indicate any rebound may be short-lived. 
``Don't count the consumer out yet,'' Chris Rupkey, chief financial 
economist at Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd. in New York, said before the 
report. ``Jobs are harder to get, gasoline prices set new records almost daily, 
and yet the consumer continues to spend on life's necessities.'' 
The median forecast of 76 economists surveyed by Bloomberg News 
projected a 0.2 percent decline. Estimates ranged from a drop of 0.9 percent to 
a 0.6 percent increase. 
Excluding automobiles, sales were projected to increase   0.2 percent.  
   
Today's report showed purchases at automobile dealerships and parts 
stores dropped 2.8 percent, the most since June, after a 0.5 percent decrease 
in March. 
Car Sales 
Industry figures last week showed cars and light trucks sold at an 
annual pace of 14.4 million in April, the fewest in almost a decade. 
Filling station sales also dropped, even as gasoline prices surged. The 
0.4 percent decrease last month followed a 1.6 percent gain in March. 
The report showed strength in housing-related areas, such as building 
materials, furniture and appliances. The 1.9 percent jump in demand at 
suppliers of building materials was the biggest since May 2007. Restaurant 
sales also improved by 0.9 percent, the most this year. 
Excluding autos, gasoline and building materials, the retail group the 
government uses to calculate gross domestic product, sales climbed 0.4 percent, 
matching the previous month's gain that was larger than estimated last month. 
The government uses data from other sources to calculate the contribution from 
the three categories excluded. 


   
-
Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.

Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik Forever Apprentice
Pake angka 2007, side by side dgn ITMG, coba diitung deh yg teliti deh berapa 
mustinya harga si BUMI ini :)
Kalo sampe LK Q1 08 nya keluar bagus memang ciamik akrobatnya, harus 
diakui. Kalo itungan kita yang bener... hihihi pasti seru deh.
- Original Message 
From: Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, May 13, 2008 6:23:30 PM
Subject: Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??


Wadooohhh..Q4 kmrn dikirain ada pstponed coal delivery makanya Q4 merah..kirain 
Q1 bakal ijo coz yg postponed delivery dimasukin Q1.

Ehmkl BUMI turun, semua bakal ambles ke bawah juga neh

Ada yg punya inpo LK Q1 BUMI?

Kang Ocoy, master FA, plizzz comment dunk

rudd haas [EMAIL PROTECTED] com wrote:
BUMI ini kok kayanya ikut memainkan harga saham nya sendiri, bahkan ikut main 
trading saham juga, soalnya akan langsung sell saham HERALD nya kalau kalah, 
jadi kalau kalau jadi trader, udah dapat gain lumayan
 
Apa karena ADARO udah mulai IPO, jadi pasang kuda2 nih , nanati udah ada 
saingan sepadan
 
Buat saya sih agak aneh, belum2 udah ngeluarin statement akan buy back saham 
nya di harga di atas 11.000 an, wong beli di 7, 000 an masih possible, 
walau bagus juga buat DJI, yang langsung naik 40 point 
 
Tapi saya sih mending nunggu Lap keu nya aja dulu, daripada rebutan karena rumor


mike harnett mike_harnett2002@ yahoo.com wrote:
fundamentalnya gmn friends?

--- On Tue, 5/13/08, Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] com wrote:

From: Kabu Nusi [EMAIL PROTECTED] com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Q1 08 BUMI jeblok
To: obrolan-bandar@ yahoogroups. com
Date: Tuesday, May 13, 2008, 12:24 AM



Waktu RUPS, mr. Dileep bilang kalau sales volume turun tapi tertolong kenaikan 
harga batubara  Q1, kalau wartawannya ndak salah quote


Kidod25 [EMAIL PROTECTED] com wrote: 
kemarin2 dibilang Q108 BUMI akan muncul jelek pada akhir Mei (kata 
direkturnya) , sekarang mau di buy back dengan target Rp 11.000. Apakah 
ini jebakan !!! saya udah sold out di BUMI

saya akan masuk lagi nunggu lap keu Q1 08 keluar ... :) 





Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it now.  



Be a better friend, newshound, and know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it now.

Send instant messages to your online friends http://uk.messenger .yahoo.com  


  

[obrolan-bandar] Banyak yg pasang iklan

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
Bingung mau beli yg mana ? 

Semua emiten pada iklan neh, pada pengen dibeli  

http://www.detikfinance.com/index.php/detik.read/tahun/2008/bulan/05/tgl/13/time/191059/idnews/938987/idkanal/6

http://www.detikfinance.com/index.php/detik.read/tahun/2008/bulan/05/tgl/13/time/185500/idnews/938983/idkanal/6



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

Re: [obrolan-bandar] Banyak yg pasang iklan

2008-05-13 Terurut Topik rudd haas
Pilih aja yang tidak pasang iklan
  Untuk perusahaan bagus, tanpa di iklan in pun bakal di cari orang
  iklan nya cukup dengan melihat performance nya aja, bukan release rumor2
  diamond is still diamond , right
  

Andi Wahyudi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Bingung mau beli yg mana ? 

Semua emiten pada iklan neh, pada pengen dibeli  

http://www.detikfinance.com/index.php/detik.read/tahun/2008/bulan/05/tgl/13/time/191059/idnews/938987/idkanal/6

http://www.detikfinance.com/index.php/detik.read/tahun/2008/bulan/05/tgl/13/time/185500/idnews/938983/idkanal/6


  Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

   

   

Re: [obrolan-bandar] Banyak yg pasang iklan

2008-05-13 Terurut Topik giek Doang
Sepertinya kinerja keduanya bagus khan pak???

 rudd haas [EMAIL PROTECTED]
Pilih aja yang tidak pasang iklan
Untuk perusahaan bagus, tanpa di iklan in pun bakal di cari orang
iklan nya cukup dengan melihat performance nya aja, bukan release rumor2
diamond is still diamond , right


Andi Wahyudi andi_wahyudi2000@ yahoo.com wrote:
Bingung mau beli yg mana ? 

Semua emiten pada iklan neh, pada pengen dibeli  

http://www.detikfin ance.com/ index.php/ detik.read/ tahun/2008/ bulan/05/ 
tgl/13/time/ 191059/idnews/ 938987/idkanal/ 6

http://www.detikfin ance.com/ index.php/ detik.read/ tahun/2008/ bulan/05/ 
tgl/13/time/ 185500/idnews/ 938983/idkanal/ 6



Send instant messages to your online friends http://uk.messenger .yahoo.com 
 


   
Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di di bidang Anda! Kunjungi 
Yahoo! Answers saat ini juga di http://id.answers.yahoo.com/

[obrolan-bandar] Re: kija

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Vincent Chase [EMAIL PROTECTED]
wrote:


 om target koreksi dulu masi valid gak? itu yg bumi 4500,aali
20rebu,inco ??
  SIP : TBUMI

Bersabar sajalah !



Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik Andi Wahyudi
PDA: Please Deh Ac

Angka 11 ribu kayaknya angka maksimal, artinya BUMI bsia buy back di angka 1000 
juga kan 

http://www.detikfinance.com/index.php/detik.read/tahun/2008/bulan/05/tgl/13/time/094614/idnews/938462/idkanal/6

farhan zailani [EMAIL PROTECTED] wrote: 
mungkin nantinya dibawa dulu ke 20rban, baru di buyback di 11rban...he..he
  
 

 - Original Message 
From: Salomo Gaol [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, May 13, 2008 12:16:59 PM
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

   
Namanya buy back kan beli kembali saham.
  
 bisa untuk dijual lagi nanti ato untuk bonus ke karyawan ato whatever.
 Namanya beli kembali kan butuh uang.
  
 Ngapain beli kembali kalo harga tinggi yah?bukannya beli kembali kalo pas 
harga rendah?
 jual ya pas tinggi. dimana2 kan begitu. Makanya banyak perusahaan buyback pas 
harga saham turun kan?
  
 enlighten me plis if i am mistaken.
  
 salam,
  
 slG
 





  
 
   

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

Re: [obrolan-bandar] Re: Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik swan silo
kalau nggga salah dari mcquary TP nya hanya 6700



- Original Message 
From: t_bumi [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, May 13, 2008 9:01:58 PM
Subject: [obrolan-bandar] Re: Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??


--- In obrolan-bandar@ yahoogroups. com, Forever Apprentice 
apprentice. [EMAIL PROTECTED] .. wrote:

 Pake angka 2007, side by side dgn ITMG, coba diitung deh yg teliti 
deh berapa mustinya harga si BUMI ini :)
 Kalo sampe LK Q1 08 nya keluar bagus memang ciamik akrobatnya, 
harus diakui. Kalo itungan kita yang bener... hihihi pasti seru deh.
 - Original Message 

 SIP : tbumi

Dgb LK berapa hebat bagusnya disaat resesi ekonomi global masih

belum pulih maka harga BUMI di saat ini sdh termasuk mahal sekali. 

 


  

[obrolan-bandar] Re: Q1 08 BUMI jeblok.. ada yg bs ulas fundamental??

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Forever Apprentice 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pake angka 2007, side by side dgn ITMG, coba diitung deh yg teliti 
deh berapa mustinya harga si BUMI ini :)
 Kalo sampe LK Q1 08 nya keluar bagus memang ciamik akrobatnya, 
harus diakui. Kalo itungan kita yang bener... hihihi pasti seru deh.
 - Original Message 

 SIP : tbumi

Dgb LK berapa hebat bagusnya disaat resesi ekonomi global masih

belum pulih maka harga BUMI di saat ini sdh termasuk mahal sekali. 



[obrolan-bandar] Re: Reuters: BUMI plans share buyback

2008-05-13 Terurut Topik t_bumi
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, tamara p [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 pak tbumi, jd sbrp besar chance index akan meroket menuju 1800?
 saya hampir full cash saat ini.. yg masih saya simpan tinggal ANTM yg 
saya
 beli di harga 5100 sesuai rekomendasi bapak dulu...
 
 SIP : tbumi

Semua BC masih bisa meroket tapi bukan saat ini. 

Akan terjadi koreksi harga dulu di BEI !



Re: [obrolan-bandar] Re: kija

2008-05-13 Terurut Topik SSTrader-03
Nah...lohPak TBUMI dah marah...besok...hajar kananeh apa kiri ya'?



On Tue, May 13, 2008 at 8:56 PM, t_bumi [EMAIL PROTECTED] wrote:


 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Vincent Chase [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
 
 
  om target koreksi dulu masi valid gak? itu yg bumi 4500,aali 20rebu,inco
 ??
   SIP : TBUMI

 *Bersabar sajalah !*
  



  1   2   >