Re: [tanya-jawab] virtual mail dengan postfix tdk bisa kirim mail

2004-11-26 Terurut Topik Belog Polos
dear all, setelah saya tambahkan network, ternyata di
client nggak ada error apa apa
tetapi di /var/log/maillog ada error :

Nov 27 14:58:19 mail postfix/smtp[8399]: 096D1180C9:
to=<[EMAIL PROTECTED]>, relay=127.0.0.1[127.0.0.1],
delay=-65, status=sent (250 2.6.0 Ok, id=08419-01,
from MTA: 250 Ok: queued as 694F7180CA)
Nov 27 14:58:19 mail postfix/smtp[8406]: 694F7180CA:
to=<[EMAIL PROTECTED]>, relay=none, delay=0,
status=deferred (Name service error for yahoo.com:
Host not found, try again)

pesan yang sama muncul kalo coba kirim maildari user
local atau user virtual ke alamat mail luar, tetapi
kirim antar antar user local nggak masalah.
mohon pencerahannya

berikut, saya tuliskan hasil dari postconf -n

alias_database = hash:/etc/postfix/aliases
alias_maps = hash:/etc/postfix/aliases
command_directory = /usr/sbin
config_directory = /etc/postfix
content_filter = smtp-amavis:[127.0.0.1]:10024
daemon_directory = /usr/libexec/postfix
debug_peer_level = 2
home_mailbox = Maildir/
inet_interfaces = all
local_recipient_maps = $alias_maps unix:passwd.byname
mail_owner = postfix
mail_spool_directory = /var/spool/mail
mailq_path = /usr/bin/mailq.postfix
manpage_directory = /usr/share/man
mydestination = $myhostname, localhost.$mydomain
$mydomain
mydomain = testing.net
myhostname = mail.testing.net
mynetworks = 203.159.88.32/27, 127.0.0.0/8
mynetworks_style = host
myorigin = $mydomain
newaliases_path = /usr/bin/newaliases.postfix
queue_directory = /var/spool/postfix
readme_directory =
/usr/share/doc/postfix-1.1.11/README_FILES
sample_directory =
/usr/share/doc/postfix-1.1.11/samples
sendmail_path = /usr/sbin/sendmail.postfix
setgid_group = postdrop




__ 
Do you Yahoo!? 
Take Yahoo! Mail with you! Get it on your mobile phone. 
http://mobile.yahoo.com/maildemo 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] opsi fstab untuk nosuid pada /home/$user

2004-11-26 Terurut Topik Bayu Notonegoro
Dear all,

saya buat / di /dev/hda1, terus saya buat /home di /dev/hda2, dimana
nantinya untuk menyimpan data-data dari user (heyy? ya iyalah). 

yang ingin saya tanyakan apakah bila saya set fstab untuk /dev/hda2
dengan opsi nosuid,noexec akan mempengaruhi sesuatu?? user tersebut just
use it as a file server, no binaries installed there. 

uid dari user yang baru ditambah itu "ikut" /home/$user gak sich?
jadi aman gitu kalo saya set fstab ke fstab ya?

thanks


--
bn


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Disconnect samba bila tidak aktif dan hide dot files

2004-11-26 Terurut Topik Bayu Notonegoro
Halo all, mau tanya nich...

Gimana sich cara setting samba agar bila client setelah berapa lama
tidak aktif maka dia harus melakukan login ulang?

setingan (sebagian kecil) smb.conf saya.
[global]
...
security = user
keepalive = 70 detik #dalam detik
deadtime = 2 #dalam menit
[homes]
...
hide dot files = yes

Diatas saya sudah definisikan untuk deadtime-nya sebesar 2 menit. bila
user tidak aktif, maka dia harus relogin. Saya sudah testparm (tidak ada
pesan kesalahan) dan restart samba, tapi koq udah dicoba didiamkan
selama 5 menit lebih, user tsb tetep login ya? gak logout terus
ditanyain prompt login lagi? kenapa ya?

Terus cara menyembunyikan dot files (.gtkrc, dll) gimana ya? saya sudah
set hide dot files = yes, tapi tetep aja di klien dot files-nya
keliatan, apa karena Folder Options di Windows yang bikin dia tetep
keliatan ya? atau?


Terima kasih sebelumnya...


--
bn



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Bagaimana delete user quota yang aman?

2004-11-26 Terurut Topik Bayu Notonegoro
Hallo semuanya, lagi bingung nich... minta tolong ya? :)
Linux FC1, kernel bawaan dari sananya.

Saya sudah seting quota, semuanya sudah benar (hope so). 
Gimana sich cara delete quota yang aman?

#useradd test
#repquota -a
... (dipotong)
test  --  20   0   0  6 0 0
#edquota test
test  --  20   1   1  6 1 1
#du -m evolution-2.0.0.tar
79  evolution-2.0.0.tar
#cp ev* /home/test
#repquota -a
... (dipotong)
test ++  20   1   1  7days   9 1 1  6days
#userdel -r test
#repquota -a
... (dipotong)
#506  -+   0   1   1  3 1 1  6days
 ---> Ini dia ninggalin uid dari user test.
#useradd testlagi
ide0(3,2): warning, user block quota exceeded.
#repquota -a
... (dipotong)
testlagi  ++  20   1   1  7days   9 1 1 
6days

Pertanyaan:
Disini saya lihat bahwa untuk menghapus user quota tidak bisa hanya
dilakukan hanya dengan melakukan userdel -r $user. Karena kalo ini
dilakukan, bila di-repquota -a, dia akan meninggalkan "trace" berupa UID
$user yang bersangkutan (dapat dilihat diatas). Terus kalo di-useradd
$user lagi, dia akan menampilkan pesan kelsalahan bahwa quota sudah
exceeded (soalnya quota saya set 1mb, tapi saya isi tarball evolution
yang besarnya 79mb). Terus gimana dong cara hapus user quota yang aman??
biar kalo di-repquota -a, dia gak ninggalin "trace" UID $user lagi, dan
bila di useradd, dia mendapatkan quota yang "normal"? yang soft dan hard
limitnya masih nol, tapi tanpa harus menggunakan opsi -u saat useradd.

Oia, dulu pertama kali nyoba quota (mungkin dalam keadaan ngantuk),
ketika di-repquota -a saya mendapatkan block dan file used dengan angka
sekian, terus saya coba copy beberapa file yang gede, kemudian saya
repquota -a lagi, angka untuk block dan file used berubah. tapi koq
ketika saya coba lagi (beberapa hari kemudian), angka untuk block dan
file used tidak berubah-ubah, walau udah copy file yang gede, kenapa ya?
emang seperti ini? atau mata saya yang udah terlalu ngantuk waktu itu,
hingga kurang memperhatikan? :)

tambah satu lagi... boleh kan? :)
tanda --, -+, dan ++ saat di-repquota -a itu berarti apa ya?


Terima kasih banyak ya sebelumnya


--
bn



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] URL Arsip milis ???

2004-11-26 Terurut Topik dheche
On Sat, 27 Nov 2004 10:12:12 +0700
ov3rr|d3 <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> Budi wrote:
> > Dear all,
> > Tolong URL arsip milis ini...???
> > 
> > thanks
> > Budi
> > 
> 
> baca footer,
> thus jangan lewatkan 
> http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
> jangan sampai membajak thread lagi :)
> 

Koreksi, alamat yg baru ...
http://wiki.linux.or.id/Tata_Tertib_Milis

-- 
[ dheche ]

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Gaim

2004-11-26 Terurut Topik ov3rr|d3
Jefri Abdullah wrote:
Halo rekan milis,
Kenapa ya kalo saya make GAIM buat YM selalu keluar error seperti ini:
Access denied: proxy server forbids port 80 tunneling
padahal kalo saya menggunakan YM yang di windows normal-normal aja tuh.
Tolong solusinya ya :)
masalah klasik  :) , coba update GAIM for Linux anda dengan versi 1.0.0 
ke atas di http://gaim.sourceforge.net/

kalau belum bisa, tolong beritahu saya lagi
--
*/---
ov3rr|d3 is not ov3rwr|t3
ov3rr|d3 is not ov3rdr|v3
Linux user number  370493
I Seek You Num. 228299439
---*/
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] URL Arsip milis ???

2004-11-26 Terurut Topik ov3rr|d3
Budi wrote:
Dear all,
Tolong URL arsip milis ini...???
thanks
Budi
baca footer,
thus jangan lewatkan 
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
jangan sampai membajak thread lagi :)

--
*/---
ov3rr|d3 is not ov3rwr|t3
ov3rr|d3 is not ov3rdr|v3
Linux user number  370493
I Seek You Num. 228299439
---*/
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] tanya firewall

2004-11-26 Terurut Topik Muhammad Aji Priyatna
rekan-rekan milis sekalian
saya membuat pc router firewall dengan rancangan
sebagai berikut:
saya memiliki 2 ethernet yakni:
1.et0 ip=192.168.10.62 yang terhubung ke internet
lewat proxy 192.168.10.1
2.eth1 ip=172.10.1.2 sebagai gateway klien saya
klien saya ada 2:
1.dengan ip 172.10.1.8
2.dengan ip 172.10.1.9

saat dilakukan troubleshhoting saya
bisa akses ke internet namun klien saya tidak bisa
mengakses internet lewat gateway pc router firewall
yang saya punya..menurut teman-teman sekalian kesalahan saya terletak
di mana yah??.tanks before..

wass



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik ~Lst
josh wrote:
Hehe.. truss linuxnya ?  Baca dulu donk pertanyaan di awal.
Komputernya dual boot. Klo linux dapat info IP sedang klo windows gak
dapat. MACnya khan sama.
point yg ini ?
2. client dual boot linux dengan win. kesemuanya mendapat ip address 
melalui dhcp.

kalo emang itu ya emang saya-nya yg blom tau, tp saya pernah baca (dulu) 
bhw setiap OS punya karakter string yg berbeda, mungkin string ini yg 
bisa dipake ??

salam,
--
~Lst
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik josh
On Fri, 26 Nov 2004 15:58:01 +0700, ~Lst <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> josh wrote:
> >
> >>>a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila
> >>>terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
> >>
> >>bgmn kalo pertanyaan a,b, & c anda perlakukan dgn ACL melalui MAC-Addr
> >>(walaupun bisa juga diakalin, minimal meminimalisir keadaan) contoh
> >>setting bisa diliat di dhcpd doc atau google.
> >>
>  >
> > Bagaimana Anda mengimplementasikan ACL untuk pertanyaan a ?? Klo
> > windows di tolak, klo linux Ok.
> >
> 
> daftarin aja MAC yg windows, gimandang ? ;-)
> 

Hehe.. truss linuxnya ?  Baca dulu donk pertanyaan di awal.
Komputernya dual boot. Klo linux dapat info IP sedang klo windows gak
dapat. MACnya khan sama.

-- 
Regards,
[EMAIL PROTECTED]

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] 224.0.0.2

2004-11-26 Terurut Topik josh
On Sat, 27 Nov 2004 09:52:46 +0700, yahya/pusatlinux.com office
<[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> yth pakar linux,
> Berikut ini adalah sebuah paket ICMP yang dikeluarkan client komputer kami:
> 
> File Version :  4.10.0.
> File Description :  Win32 Kernel core component (kernel32.dll)
> File Path : C:\MACROOS\SYSTEM\kernel32.dll
> Process ID :0xFFEF888D (Heximal) 4293888141 (Decimal)
> 
> Connection origin : local initiated
> Protocol :  ICMP
> Local Address : 202.146.253.248
> ICMP Type : 10 (Router Solicitation)
> ICMP Code : 0
> Remote Name :
> Remote Address :224.0.0.2
> 
> Ethernet packet details:
> Ethernet II (Packet Length: 44)
> Destination:01-00-5e-00-00-02
> Source: 44-45-53-54-00-00
> Type: IP (0x0800)
> Internet Protocol
> Version: 4
> Header Length: 20 bytes
> Flags:
> .0.. = Don't fragment: Not set
> ..0. = More fragments: Not set
> Fragment offset:0
> Time to live: 128
> Protocol: 0x1 (ICMP - Internet Control Message Protocol)
> Header checksum: 0x534a (Correct)
> Source: 202.146.253.248
> Destination: 224.0.0.2
> Internet Control Message Protocol
> Type: 10 (Router Solicitation)
> Code: 0
> Data (4 bytes)
> 
> Binary dump of the packet:
> :  01 00 5E 00 00 02 44 45 : 53 54 00 00 08 00 45 00 | ..^...DESTE.
> 0010:  00 1C 48 00 00 00 80 01 : 4A 53 CA 92 FD F8 E0 00 | ..H.JS..
> 0020:  00 02 0A 00 F5 FF 00 00 : 00 00 00 00 | 
> 
> Pertanyaannya buat apa client win selalu mengirimkan paket ini ke 224.0.0.2?
> 
> Thx.
> Yahya

Tanya microsoft lah.. 
Klo clientnya linux, baru tanya kesini :p

-- 
Regards,
[EMAIL PROTECTED]

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Artikel baru: Menginstall Antivirus Clamav di RedHat (8/9/EL3) sebagai File Scanner

2004-11-26 Terurut Topik Fajar Priyanto
Halo rekan2,
Seorang Oom pendatang baru yaitu Oom masterpop3 berkenan mengirimkan 
tulisannya mengenai "Installasi Antivirus Clamav di Redhat8/9/EL3". Sangat 
menarik, sebab serangan virus saat ini sudah semakin ganas, dan server Linux 
pun harus kita perlengkapi dengan antivirus untuk amannya (terutama juga utk 
service2nya, spt mail server, web server, dll).

Berikut ini cuplikannya:
Disusun oleh wawan bahtiar (a.k.a masterpop3)
Kenapa saya mengangkat judul "menginstall Antivirus Clamav di Redhat" ? karena 
semua OS yg ada tidak luput dari serangan virus yg ada, apalagi computer anda 
terhubung langsung ke internet selama 24 jam sehari. Dan kenapa mesti Clamav 
untuk Antivirusnya ?Karena Clamav termasuk GPL anti-virus toolkit untuk linux 
yang artinya semua orang boleh memakainya gratis tanpa melanggar 
undang-undang pembajakan Software, virus update yg selalu ditambah setiap 
hari, dan kelebihan clamav yg lainnya...

Selengkapnya dapat dibaca di http://linux2.arinet.org

Oya, jangan lupa Lomba Webreview ditunggu partisipasinya. Berhadiah CD 
Mandrake 10.1CE atau Slackware 10 bagi 3 orang pemenang.

Ok, selamat belajar.
Ilmu Pengetahuan adalah Milik Bersama,
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | http://linux2.arinet.org
10:52:31 up 2:26, Mandrakelinux release 10.1 (Official) for i586 
public key: https://www.arinet.org/fajar-pub.key

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Gaim

2004-11-26 Terurut Topik ov3rr|d3
Jefri Abdullah wrote:
Halo rekan milis,
Kenapa ya kalo saya make GAIM buat YM selalu keluar error seperti ini:
Access denied: proxy server forbids port 80 tunneling
padahal kalo saya menggunakan YM yang di windows normal-normal aja tuh.
Tolong solusinya ya :)
sori oneliner:
masalah klasik :), coba update GAIM for Linux anda dengan versi 1.0.0 ke 
atas

--
*/---
ov3rr|d3 is not ov3rwr|t3
ov3rr|d3 is not ov3rdr|v3
Linux user number  370493
I Seek You Num. 228299439
---*/
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] 224.0.0.2

2004-11-26 Terurut Topik yahya/pusatlinux.com office
yth pakar linux,
Berikut ini adalah sebuah paket ICMP yang dikeluarkan client komputer kami:
File Version :  4.10.0.
File Description :  Win32 Kernel core component (kernel32.dll)
File Path : C:\MACROOS\SYSTEM\kernel32.dll
Process ID :0xFFEF888D (Heximal) 4293888141 (Decimal)
Connection origin : local initiated
Protocol :  ICMP
Local Address : 202.146.253.248
ICMP Type : 10 (Router Solicitation)
ICMP Code : 0
Remote Name :   
Remote Address :224.0.0.2
Ethernet packet details:
Ethernet II (Packet Length: 44)
Destination:01-00-5e-00-00-02
Source: 44-45-53-54-00-00
Type: IP (0x0800)
Internet Protocol
Version: 4
Header Length: 20 bytes
Flags:
.0.. = Don't fragment: Not set
..0. = More fragments: Not set
Fragment offset:0
Time to live: 128
Protocol: 0x1 (ICMP - Internet Control Message Protocol)
Header checksum: 0x534a (Correct)
Source: 202.146.253.248
Destination: 224.0.0.2
Internet Control Message Protocol
Type: 10 (Router Solicitation)
Code: 0
Data (4 bytes)
Binary dump of the packet:
:  01 00 5E 00 00 02 44 45 : 53 54 00 00 08 00 45 00 | ..^...DESTE.
0010:  00 1C 48 00 00 00 80 01 : 4A 53 CA 92 FD F8 E0 00 | ..H.JS..
0020:  00 02 0A 00 F5 FF 00 00 : 00 00 00 00 | 
Pertanyaannya buat apa client win selalu mengirimkan paket ini ke 224.0.0.2?
Thx.
Yahya
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] Artikel baru: Monitoring Trafik Network Menggunakan iptables dan MRTG

2004-11-26 Terurut Topik Fajar Priyanto
Halo rekan2,
Oom Sokam telah mengupload tulisannya lagi di http://linux2.arinet.org
Kali ini mengenai cara memonitor trafik network menggunakan iptables dan mrtg.

Berikut ini cuplikannya:
Dengan berbagai metode kita dapat mengukur besar keluar-masuknya data tiap 
komputer dalam jaringan kita. Salah satu cara yang sederhana dan mudah 
dikerjakan adalah dengan menggunakan iptables dan MRTG. Iptables hanya 
digunakan untuk menghitung besar data yang masuk untuk tiap-tiap komputer 
dalam jaringan, dan hasilnya ditampilkan dengan menggunakan MRTG. Dengan 
begitu kita tidak perlu menginstall server snmp di tiap komputer, namun masih 
bisa mendapatkan gambaran umum aktifitas koneksi tiap komputer dengan 
jaringan lain.

Selengkapnya dapat dibaca di http://linux2.arinet.org

Ok, selamat belajar.
Ilmu Pengetahuan adalah Milik Bersama,
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | http://linux2.arinet.org
08:57:43 up 31 min, Mandrakelinux release 10.1 (Official) for i586 
public key: https://www.arinet.org/fajar-pub.key

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Gaim

2004-11-26 Terurut Topik Jefri Abdullah
On Fri, 26 Nov 2004 21:46:17 +0700, Dicky Wahyu Purnomo
<[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> On Fri, 26 Nov 2004 19:53:45 +0700, Jefri Abdullah <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> > Halo rekan milis,
> >
> > Kenapa ya kalo saya make GAIM buat YM selalu keluar error seperti ini:
> >
> > Access denied: proxy server forbids port 80 tunneling
> >
> > padahal kalo saya menggunakan YM yang di windows normal-normal aja tuh.
> 
> Silahkan tanyakan pada proxy admin atau liat ke proxy configuration
> nya, apakah si proxy diperbolehkan mengakses port 5050 ?

tapi mas dicky kenapa saya bisa menggunakan YM di windows tanpa masalah?

> 
> squid by default hanya allow connections ke port2 tertentu (liat acl
> Safe_port ama http_access)
> 
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
> Tidak bisa posting? Baca:
> http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
> http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
> 
>

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Bad Request Apache

2004-11-26 Terurut Topik Jefri Abdullah
[deleted]
 
> Rewrite di htaccess memang lebih tricky drpd kalo di httpd.conf, kalo
> memungkinkan di httpd.conf maka lebih dianjurkan di sana. Tinggal
> direwrite begini:
> 
> RewriteRule ^/pplb$ /pplb/
> RewriteCond %{REQUEST_FILENAME} !-f
> RewriteRule ^/pplb/(.*)$/pplb/index.php

ternyata setelah saya rubah menjadi:
RewriteRule ^/pplb/(.*)$/pplb/index.php
Tidak ada masalah

> 
> Nyalain logging utk rewritenya, lihat directives RewriteLog dan
> RewriteLogLevel.
> 
> Anda tidak nyebutin versi apachenya.

Saya pake Apache/1.3.31 bawaan dari Debian Woody

> 
> Rule anda pake flag [T], kenapa? Menurut dokumentasi flag T harus
> diikuti dg mime-type, eg. [T=text/html]. Tapi saya nggak ngerti kenapa
> mesti dikasih flag T?

Terima kasih atas infonya ternyata emang harus RTFM ya :)

> 
> http://httpd.apache.org/docs-2.0/misc/rewriteguide.html
> http://httpd.apache.org/docs-2.0/mod/mod_rewrite.html
> 
> Anda tidak nyebutin versi apachenya.
> 
> Ronny
> 
> 
> 

Terima kasih atas bantuaanya, it's work now :)

-- 
http://www.mhs.cs.ui.ac.id/~jeab20

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Gaim

2004-11-26 Terurut Topik Dicky Wahyu Purnomo
On Fri, 26 Nov 2004 19:53:45 +0700, Jefri Abdullah <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Halo rekan milis,
> 
> Kenapa ya kalo saya make GAIM buat YM selalu keluar error seperti ini:
> 
> Access denied: proxy server forbids port 80 tunneling
> 
> padahal kalo saya menggunakan YM yang di windows normal-normal aja tuh.

Silahkan tanyakan pada proxy admin atau liat ke proxy configuration
nya, apakah si proxy diperbolehkan mengakses port 5050 ?

squid by default hanya allow connections ke port2 tertentu (liat acl
Safe_port ama http_access)

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] virtual mail dengan postfix tdk bisa kirim mail

2004-11-26 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Fri, Nov 26, 2004 at 04:39:05AM -0800, Belog Polos wrote:
> saya coba kirim mail via mail client tdk bisa ada
> pesan erorr gini di /var/log/mailllog :
> Nov 26 21:16:25 mail postfix/smtpd[1503]: reject: RCPT
> from unknown[203.159.88.61]: 554
> <[EMAIL PROTECTED]>: Recipient address rejected:
> Relay access denied; from=<[EMAIL PROTECTED]>
> to=<[EMAIL PROTECTED]>
> 
> sedangkan di mail clientnya ada pesaan error gini :
> can`t send to [EMAIL PROTECTED] The server give
> this reason: 554 <[EMAIL PROTECTED]>: Ricipient
> address rejected: Relay access denied.

Apakah ada di configuration anda bahwa 203.159.88.61 mesti diaccept?
atau kalo alamabadi.com adalah domain yg diterima oleh mail server
anda?

Kalo alamabadi.com bukan domain yg diterima (yg menjadi tujuan akhir),
dan 203.159.88.61 bukan IP network anda, maka anda butuh something
like SMTP Auth. Kalo asumsinya seperti itu maka postfix nggak salah
soalnya kalo diterusin aja itu emailnya maka postfix udah jadi open
relay.

Need more info. Minimal sertakan 'postconf -n' dan ceritakan sedikit
lagi latar belakangnya. alamabadi.com itu siapa? IP itu IP siapa?
Hubungannya dg virtual gimana? Domain dan config virtualnya seperti
apa? Dst. Any info yg menurut anda relevan dan membantu org lain utk
mengerti masalahnya kalo bisa jangan ditinggalkan.

Ronny


pgp72BAxuWFFn.pgp
Description: PGP signature


[tanya-jawab] Gaim

2004-11-26 Terurut Topik Jefri Abdullah
Halo rekan milis,

Kenapa ya kalo saya make GAIM buat YM selalu keluar error seperti ini:

Access denied: proxy server forbids port 80 tunneling

padahal kalo saya menggunakan YM yang di windows normal-normal aja tuh.

Tolong solusinya ya :)

-- 
http://www.mhs.cs.ui.ac.id/~jeab20

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Error Amavis, Sendmail, Spamassasin dan Clamav

2004-11-26 Terurut Topik Kalpin Erlangga Silaen
Dear all,
Saya menginstall amavisd-new-2.2.0, clamav-0.8, 
spamassassin-2.44-11.8.x.i386.rpm, sendmail sendmail-8.12.8-4 on RedHat 9.0.

kemudian saya mengedit file /etc/mail/sendmail.cf (untuk scanning 
incoming email saja) menjadi :

Mlocal, P=/usr/sbin/amavis, F=lsDFMAw5:/|@qPmn9S, 
S=EnvFromL/HdrFromL, R=EnvToL/HdrToL,
   T=DNS/RFC822/X-Unix, U=amavis:amavis,
   A=amavis $f $u -- /usr/sbin/sendmail -d $u

kemudian saya mengganti /etc/amavisd.conf (merubah $mydomain menjadi 
domain saya)

setelah itu saya mencoba mendebug amavis :
[EMAIL PROTECTED] README_FILES]# /usr/sbin/amavisd -debug
tetapi muncul error:
Error in config file /etc/amavisd.conf: Global symbol 
"@local_domains_maps" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 33.
Global symbol "$log_recip_templ" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 37.
Global symbol "$enable_db" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 41.
Global symbol "$enable_global_cache" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 42.
Global symbol "@addr_extension_virus_maps" requires explicit package 
name at /etc/amavisd.conf line 68.
Global symbol "@addr_extension_spam_maps" requires explicit package name 
at /etc/amavisd.conf line 69.
Global symbol "@addr_extension_banned_maps" requires explicit package 
name at /etc/amavisd.conf line 70.
Global symbol "@addr_extension_bad_header_maps" requires explicit 
package name at /etc/amavisd.conf line 71.
Global symbol "$ar" requires explicit package name at /etc/amavisd.conf 
line 90.
Global symbol "$dspam" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 91.
Global symbol "$defang_virus" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 99.
Global symbol "$defang_banned" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 100.
Global symbol "@viruses_that_fake_sender_maps" requires explicit package 
name at /etc/amavisd.conf line 137.
Global symbol "@keep_decoded_original_maps" requires explicit package 
name at /etc/amavisd.conf line 143.
Global symbol "@score_sender_maps" requires explicit package name at 
/etc/amavisd.conf line 187.

Selanjutnya saya coba menjalankan clamd (clamav) dan spamd (spamassasin) 
kemudian melakukan pengecekan :

root  7462 1  0 17:47 ?00:00:00 /usr/bin/spamd -d
root  7465  7462  0 17:47 ?00:00:00 spamd child
root  7466  7462  0 17:47 ?00:00:00 spamd child
root  7467  7462  0 17:47 ?00:00:00 spamd child
root  7468  7462  0 17:47 ?00:00:00 spamd child
root  7469  7462  0 17:47 ?00:00:00 spamd child
root  8081 1  0 18:12 ?00:00:00 clamd
amavis8355 1 29 18:33 ?00:00:00 [amavisd]
amavis8356  8355  1 18:33 ?00:00:00 [amavisd]
amavis8357  8355  1 18:33 ?00:00:00 [amavisd]
Setelah itu saya mencoba mengirim email ke account saya tetapi muncul 
error :

Nov 26 18:07:10 server sendmail[7989]: iAQB76XS007989: 
from=<[EMAIL PROTECTED]>, size=2494, class=0, nrcpts=1, 
msgid=<[EMAIL PROTECTED]>, proto=ESMTP, 
daemon=MTA, relay=vm210-23.adknowledge2.com [216.21.210.23]
Nov 26 18:07:10 server amavisd[7991]: starting.  amavis 0.3.12 Fri Nov 
26 12:34:14 WIT 2004
Nov 26 18:07:10 server amavisd[7991]: Virus scanner failure: Clamd - 
can't connect to daemon
Nov 26 18:07:10 server amavisd[7994]: mail forwarding failed, retry: 
Insecure dependency in exec while running setuid at /usr/sbin/amavis 
line 601,  line 86. 
(message-id=<[EMAIL PROTECTED]>)
Nov 26 18:07:10 server amavisd[7994]: do_exit:476 - ending execution with 75
Nov 26 18:07:10 server amavisd[7991]: do_exit:614 - ending execution with 75
Nov 26 18:07:10 server sendmail[7990]: iAQB76XS007989: 
to=<[EMAIL PROTECTED]>, delay=00:00:02, xdelay=00:00:00, 
mailer=local, pri=32800, dsn=4.0.0, stat=Deferred: local mailer 
(/usr/sbin/amavis) exited with EX_TEMPFAIL
Nov 26 18:07:18 server sendmail[7995]: iAQB7IXS007995: 
from=<[EMAIL PROTECTED]>, size=547, class=0, nrcpts=1, 
msgid=<[EMAIL PROTECTED]>, 
proto=SMTP, daemon=MTA, relay=localhost.localdomain [127.0.0.1]
Nov 26 18:07:18 server imapd[7997]: imap service init from 127.0.0.1
Nov 26 18:07:18 server imapd[7997]: Login user=arsip 
host=localhost.localdomain [127.0.0.1]
Nov 26 18:07:18 server imapd[7997]: Logout user=arsip 
host=localhost.localdomain [127.0.0.1]
Nov 26 18:07:19 server imapd[7999]: imap service init from 127.0.0.1
Nov 26 18:07:19 server imapd[7999]: Login user=arsip 
host=localhost.localdomain [127.0.0.1]
Nov 26 18:07:19 server imapd[7999]: Logout user=arsip 
host=localhost.localdomain [127.0.0.1]
Nov 26 18:07:19 server amavisd[7998]: starting.  amavis 0.3.12 Fri Nov 
26 12:34:14 WIT 2004
Nov 26 18:07:19 server amavisd[7998]: Virus scanner failure: Clamd - 
can't connect to daemon
Nov 26 18:07:19 server amavisd[8002]: mail forwarding failed, retry: 
Insecure dependency in exec while running setuid at /usr/sbin/amavis 
line 601,  line 21. 
(message-id=<[EM

[tanya-jawab] virtual mail dengan postfix tdk bisa kirim mail

2004-11-26 Terurut Topik Belog Polos
Dear ALL

saya baru belajar bikin server mail virtual dengan
postfix
mailbox virtual sudah terbentuk, user virtual sudah
bisa cek mail dengan pop3.
saya coba kirim mail via mail client tdk bisa ada
pesan erorr gini di /var/log/mailllog :
Nov 26 19:37:41 mail postfix/smtpd[32334]: disconnect
from unknown[203.159.88.61]
Nov 26 21:16:25 mail postfix/smtpd[1503]: connect from
unknown[203.159.88.61]
Nov 26 21:16:25 mail postfix/smtpd[1503]: 1257C180C9:
client=unknown[203.159.88.61]
Nov 26 21:16:25 mail postfix/smtpd[1503]: reject: RCPT
from unknown[203.159.88.61]: 554
<[EMAIL PROTECTED]>: Recipient address rejected:
Relay access denied; from=<[EMAIL PROTECTED]>
to=<[EMAIL PROTECTED]>

sedangkan di mail clientnya ada pesaan error gini :
can`t send to [EMAIL PROTECTED] The server give
this reason: 554 <[EMAIL PROTECTED]>: Ricipient
address rejected: Relay access denied.

mohon pencerahan dan refernya

salam




__ 
Do you Yahoo!? 
Take Yahoo! Mail with you! Get it on your mobile phone. 
http://mobile.yahoo.com/maildemo 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Tutorial PHP NUKE yang versi Indo or engl

2004-11-26 Terurut Topik A. Karim
On Fri, 26 Nov 2004, Joko wrote:
Hi kawan semua help dong, dimana ya aku bisa dapet Tutorial PHP NUKE yang
versi Indo or engl
dari tahap install tengkiu b 4.
dulu saya pernah search di google dan dah di simpan di hd saya, mudah2n 
belom basi :-)
http://home.duken.biz/pub/docs/PHP_Nuke_How_To.pdf


Joko
Salam,
Duken
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Apache Problem

2004-11-26 Terurut Topik -Cygnus-
On Friday 26 November 2004 02:59 pm, -Cygnus- wrote:
> On Friday 26 November 2004 01:24 am, Ronny Haryanto wrote:
> > On Fri, Nov 26, 2004 at 01:16:34PM -0500, -Cygnus- wrote:
> > > On Friday 26 November 2004 12:25 am, Ronny Haryanto wrote:
> > > > Masalah anda adalah nama "mrtg" yang tidak bisa diresolve ke IP
> > > > address. mod_unique_id itu justru yang memberitahu errornya, bukannya
> > > > dia yg ilang.
> > > >
> > > > Kalo saya jadi anda, saya akan grep "mrtg" di semua file confignya
> > > > apache. Kecuali kalo anda sudah tau string "mrtg" yg mana yg
> > > > dimaksud.
> > > >
> > > > Ronny
> > >
> > > Ini sdh saya grep konfigurasi apache
> > >
> > > # cat /etc/httpd/conf/httpd.conf | grep mrtg
> >
> > Itu useless use of cat. Kenapa gak 'grep mrtg namafile' aja?
> >
> > Coba 'grep -ri mrtg /etc/httpd/conf' aja. Baca penjelasannya di bawah.
> >
> > > # ScriptAlias /cgi-bin/ "/var/www/html/mrtg/cgi-bin"
> >
> > Ini kan dicomment, jadi nggak ngaruh toh?
> >
> > > DocumentRoot /var/www/html/mrtg
> >
> > Ini kan direktori, gak ada hubungan dg errornya yg mengenai resolve
> > nama "mrtg" ke IP address.
> >
> > > Apakah penulisannya salah? atau ada file konfigurasi lain untuk apache?
> >
> > Soal penulisan salah atau nggak anda bisa cek sendiri ke referensi
> > dokumentasi apache httpd.
> >
> > File konfigurasi httpd itu flexible bisa di mana aja (tergantung
> > option waktu compile) dan bisa dipecah2 jadi bbrp file (dg menggunakan
> > include). Kalo file confignya cuma satu maka nggak beralasan kalo
> > httpd.conf diletakkan di satu direktori sendiri yg namanya "conf" di
> > bawah /etc/httpd.
> >
> > Ronny
>
> Justru itulah, karena dengan konfigurasi yang sama sebelumnya Apache
> running well. Berapa kali direstart servicenya jg gpp, tp mulai kemarin
> saat saya restart lagi service nya, tiba2 saja failed dan di error log nya
> muncul pesan seperti yang sdh saya posting sebelumnya. But anyway thx for
> the reply. Saya akan coba ubek2 lagi.

Problem solved, ternyata ada yg ngutak ngatik iptables nya :). SOL

-- 
- Cygnus -

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Pertanyaan Newbie lagi (Amavis-New + Sendmail + Procmail)

2004-11-26 Terurut Topik Asfihani
Kalpin Erlangga Silaen wrote:

> maaf neh saya bertanya lagi. Saya ingin menginstall Amavis-New yang
> merupakan kombinasi Amavis buat antivirus dan AntiSpam yang saat ini
> server kami menggunakan sendmail + procmail. Setelah saya baca
> readmenya ternyata ada baris di sendmail.cf yang mengganti deliver
> mode email dari procmail ke scanmail. Apakah ini akan mengakibatkan
> procmail tidak jalan ? Atau apakah setelah email di scan oleh
> amavis-new akan tetap bisa membaca procmail rules di setiap user ?

Sorry, sudah tidak menggunakan sendmail :-), tapi jika user anda
merupakan user sistem (saya kurang tahu jika usernya virtual),
procmail masih bisa dijalankan peruser (bukan global) melalu
dot-forward (.forward).


Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Membina pemula, was Re: [tanya-jawab] setting firefox supaya bisa memainkan mpeg file

2004-11-26 Terurut Topik Lone Ranger
Hello ov3rr|d3,

Friday, November 26, 2004, 8:40:19 AM, you wrote:

od> Mungkin ada beberapa penanya yang benar benar baru (baru belajar 
od> komputer, belum tahu netiket, baru pasang linux, belum tahu google 
od> misalnya :)) seperti saya dahulu. dan ada penghuni milis yang sudah 
od> ratusan tahun di sini masih tetap terkesan seperti pemula :)
od> dan kita bisa menyikapi tiap tiap mereka secara proporsional

od> apabila penanya terkesan 'malas', kita bisa menambahkan di baris 
od> terakhir kata kata yang Tut Wuri Handayani, seperti: "Mas Fulan, 
od> kayaknya masalah ini sering dibahas deh, coba cek  ini"
od> daripada menggunakan kata kata yang berenergi negatif, karena saya fikir 
od> tidak akan efektif, malah destruktif.

od> Dan bagi para penanya, apabila anda telah bersusah payah mencari 
od> solusinya sebelum bertanya di milis ini, mohon cantumkan juga progress 
od> anda, seperti: "Saya punya masalah sbb., saya sudah googgling dengan 
od> keywords.., yang menyebutkan.., tetapi sepertinya masalah ini 
od> belum terpecahkan hingga sekarang, mohon rekan2."

Ikut nimbrung  kayaknya dari eyel-eyelan ini :-) jawaban ini
yang paling baek bagi semua.
Intinya yang mau nanya harus usaha dulu, kan dg gitu bisa nambah
pengalaman... basa kampungnya traiyel en eror yach ... baru kalo
gitu nanya & jangan lupa sertakan yang jelas langkah-langkah
yang udah dijalanin biar memudahkan yang jawab.
sebenarnya itu menurut saya malah bagus kok buat penanya ..
Ambil contoh : kita pengen makan ikan tiap hari. Anda pilih dikasih ikan
atau dikasih kail? Kalo saya mending milih kapalnya sekalian 8-O
PS : Jangan dijawab ke laut aje lho !!
Lagian nich topik kok judulnya Re: [tanya-jawab] Membina pemula,
was Re: [tanya-jawab] setting firefox supaya bisa memainkan mpeg
file. Apa hubungannya firefox ama googling problem?

od> ya seperti itulah

od> ayo tukar pikiran dengan saya, dengan senang hati :)




-- 
Best regards,

Lone Ranger
[EMAIL PROTECTED]



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] linux mail exchange server

2004-11-26 Terurut Topik Frans Thamura

 

FT> siapa bilang apel dengan jeruk, saya telah berhasil membuat 2 perusahaan
FT> memindahkan sistem mail servernya ke qmail, dan mereka puas.
kalo puas gak puas sih tergantung kebutuhan nya si user. kalau butuh
nya groupware, apa bisa pake qmail / postfix ?
 

saya ada konsep yang ditawarkan, untuk groupware buat lah yang webbased, 
ngapain pake exchange punya, :)
phpgroupware kan lumayan, kalau lebih mau yang lebih integrate pake aja 
cimande saya, open source


Frans

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Konfigurasi Samba

2004-11-26 Terurut Topik Royke K
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1
Zylon wrote:
| Royke nulis gini:
|
|> Coba error messagenya dijadikan keyword di google "Xsession:
|> Login for DOMAIN\user is disabled"
|
|
| Saya juga menggunakan keyword tersebut ketika melakukan pencarian
| di google.
|
|> saya lihat banyak koq jawabannya.  Salah satunya :
|
|
| Banyak ?? Di tempat saya apabila menggunakan keyword tersebut hasil
|  pencarian google cuma 5. Itupun pertanyaan dan jawaban kebanyakan
| sama.
|
|> ' Read the winbind documentation, and pam_mkhomedir'
|
|
| Saya juga membaca dokumentasi tersebut, tetapi saya belum
| menemukannya. Apa engga ada saran yang lebih baik?? Kalo cuma
| dokumentasi, saya rasa semua ada dokumentasi ... Berarti milis ini
| percuma dong dibentuk, kalo jawaban hanya baca dokumentasi ...
|
| Maaf ini hanya pendapat pribadi (Please, no heart feeling)
|
| Setelah saya menanyakan konfigurasi mengenai samba saya mendapat
| e-mail berikut dari saudara dedi. Saya yakin mas dedi juga
| mengikuti milis ini. Berikut e-mailnya. Mungkin teman2 yg lain juga
| dapat membantu.
|
| dedi nulis gini:
|
|> maaf nanya dikit
|
|
|> saya juga install samba... dan mau join ke server NT domain ..
|> yang perlu disetting dimana ya...? kemaren saya udah coba setting
|> standart gk bisa..
|
|
| Kamu menggunakan linux apa? Karena aku udah coba Fedora Core 3 dan
| SuSE 9.1 Masalah yang timbul dari keduanya berbeda. Saya juga belum
| sepenuhnya berhasil. Sama2 masih error :) Walaupun smb.conf antara
| FC3 dan SuSE 9.1 disamakan, tapi hasil errornya berbeda :)
|
|
|
sorry kalo salah paham,
tapi dari hasil google mengenai baca dokumentasi tersebut , kalo
diikuti threadnya mungkin bisa memberi sedikit petunjuk bagi anda.
Dokumentasi winbind ada dipaket samba.
rpm -qil samba | grep winbind
HTH.
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.4 (GNU/Linux)
Comment: Using GnuPG with Mozilla - http://enigmail.mozdev.org
iD8DBQFBpvUUeHz+3aIJ/qQRAsMeAJ9P+NUfoHMnrhaNV2epZ804c76wPACeIine
ZQjDRrjdbP2PvmUxjRQtzoo=
=ROuB
-END PGP SIGNATURE-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: Re[2]: [tanya-jawab] Konfigurasi Samba

2004-11-26 Terurut Topik dedi yunanda
menggunakan redhat 9.0 

--- Zylon <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> Royke nulis gini:
> 
> > Coba error messagenya dijadikan keyword di google
> > "Xsession: Login for DOMAIN\user is disabled"
> 
> Saya juga menggunakan keyword tersebut ketika
> melakukan pencarian di
> google.
> 
> > saya lihat banyak koq jawabannya.  Salah satunya :
> 
> Banyak ?? Di tempat saya apabila menggunakan keyword
> tersebut hasil
> pencarian google cuma 5. Itupun pertanyaan dan
> jawaban kebanyakan
> sama.
> 
> > ' Read the winbind documentation, and
> pam_mkhomedir'
> 
> Saya juga membaca dokumentasi tersebut, tetapi saya
> belum
> menemukannya. Apa engga ada saran yang lebih baik??
> Kalo cuma dokumentasi, saya rasa semua ada
> dokumentasi ...
> Berarti milis ini percuma dong dibentuk, kalo
> jawaban hanya baca
> dokumentasi ...
> 
> Maaf ini hanya pendapat pribadi (Please, no heart
> feeling)
> 
> Setelah saya menanyakan konfigurasi mengenai samba
> saya mendapat
> e-mail berikut dari saudara dedi. Saya yakin mas
> dedi juga mengikuti
> milis ini. Berikut e-mailnya. Mungkin teman2 yg lain
> juga dapat membantu.
> 
> dedi nulis gini:
> 
> > maaf nanya dikit 
> 
> > saya juga install samba... dan mau join ke server
> NT
> > domain .. 
> > yang perlu disetting dimana ya...? 
> > kemaren saya udah coba setting standart gk bisa.. 
> 
> Kamu menggunakan linux apa?
> Karena aku udah coba Fedora Core 3 dan SuSE 9.1
> Masalah yang timbul dari keduanya berbeda. Saya juga
> belum sepenuhnya
> berhasil. Sama2 masih error :)
> Walaupun smb.conf antara FC3 dan SuSE 9.1 disamakan,
> tapi hasil
> errornya berbeda :)
> 
> 
> 
> -- 
> Unsubscribe: kirim email kosong ke
> [EMAIL PROTECTED]
> Arsip, FAQ, dan info milis di
> http://linux.or.id/milis.php
> Tidak bisa posting? Baca:
>
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
>
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
> 
> 





__ 
Do you Yahoo!? 
Yahoo! Mail - You care about security. So do we. 
http://promotions.yahoo.com/new_mail

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik newbie
> yth pakar-pakar linux,
> konfigurasi komputer di kantor kami adalah, sbb:
>
> 1. server internet sharing dan firewall: suse 9.1, pakai dhcp server
> (network 192.168.0.0)
> 2. client dual boot linux dengan win. kesemuanya mendapat ip address
> melalui dhcp.
>
> sayangnya client win dapat dengan mudah masuk ke server dan mendapat ip
> address secara dinamis via dhcp atau dengan mengkonfigurasi dirinya dengan
> static ip 192.168.0.xxx.
>
> Pertanyaan:
> a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila
> terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
> b. apakah bisa bila client windows memakai statis IP juga bisa terdeteksi
> dan ditolak.
> (karena client win sering mendapat penumpang gelap (virus,worm,trojan)
> yang
> mengganggu trafic internet.
> c. bila ada dua client apa saja mendapat IP address yang sama, mis:
> 192.168.0.41 dan 192.168.0.41 (juga), yang satu via DHCP yang satu via
> static IP --- bagaimana akibatnya pada jaringan.
>
> Terima kasih
> AYahya
>

gimana kalo range dhcp nya dibatasi, jangan semua range subnet diberikan
mis   range 192.168.1.2 192.168.0.10;

kemudian dhcpd nya disetting dengan mac-address, semua client nya
didaftarkan.

untuk yang membandel pake ip static block pake iptables

CMIIW ya

abdu

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik ~Lst
josh wrote:

a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila
terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
bgmn kalo pertanyaan a,b, & c anda perlakukan dgn ACL melalui MAC-Addr
(walaupun bisa juga diakalin, minimal meminimalisir keadaan) contoh
setting bisa diliat di dhcpd doc atau google.
>
Bagaimana Anda mengimplementasikan ACL untuk pertanyaan a ?? Klo
windows di tolak, klo linux Ok.
daftarin aja MAC yg windows, gimandang ? ;-)
salam,
--
~Lst
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re[2]: [tanya-jawab] Konfigurasi Samba

2004-11-26 Terurut Topik Zylon
Royke nulis gini:

> Coba error messagenya dijadikan keyword di google
> "Xsession: Login for DOMAIN\user is disabled"

Saya juga menggunakan keyword tersebut ketika melakukan pencarian di
google.

> saya lihat banyak koq jawabannya.  Salah satunya :

Banyak ?? Di tempat saya apabila menggunakan keyword tersebut hasil
pencarian google cuma 5. Itupun pertanyaan dan jawaban kebanyakan
sama.

> ' Read the winbind documentation, and pam_mkhomedir'

Saya juga membaca dokumentasi tersebut, tetapi saya belum
menemukannya. Apa engga ada saran yang lebih baik??
Kalo cuma dokumentasi, saya rasa semua ada dokumentasi ...
Berarti milis ini percuma dong dibentuk, kalo jawaban hanya baca
dokumentasi ...

Maaf ini hanya pendapat pribadi (Please, no heart feeling)

Setelah saya menanyakan konfigurasi mengenai samba saya mendapat
e-mail berikut dari saudara dedi. Saya yakin mas dedi juga mengikuti
milis ini. Berikut e-mailnya. Mungkin teman2 yg lain juga dapat membantu.

dedi nulis gini:

> maaf nanya dikit 

> saya juga install samba... dan mau join ke server NT
> domain .. 
> yang perlu disetting dimana ya...? 
> kemaren saya udah coba setting standart gk bisa.. 

Kamu menggunakan linux apa?
Karena aku udah coba Fedora Core 3 dan SuSE 9.1
Masalah yang timbul dari keduanya berbeda. Saya juga belum sepenuhnya
berhasil. Sama2 masih error :)
Walaupun smb.conf antara FC3 dan SuSE 9.1 disamakan, tapi hasil
errornya berbeda :)



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik josh
On Fri, 26 Nov 2004 15:27:18 +0700, ~Lst <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> yahya/pusatlinux.com office wrote:
> 
> 
> >
> > Pertanyaan:
> > a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila
> > terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
> > b. apakah bisa bila client windows memakai statis IP juga bisa
> > terdeteksi dan ditolak.
> > (karena client win sering mendapat penumpang gelap (virus,worm,trojan)
> > yang mengganggu trafic internet.
> > c. bila ada dua client apa saja mendapat IP address yang sama, mis:
> > 192.168.0.41 dan 192.168.0.41 (juga), yang satu via DHCP yang satu via
> > static IP --- bagaimana akibatnya pada jaringan.
> >
> 
> bgmn kalo pertanyaan a,b, & c anda perlakukan dgn ACL melalui MAC-Addr
> (walaupun bisa juga diakalin, minimal meminimalisir keadaan) contoh
> setting bisa diliat di dhcpd doc atau google.
> 
> salam,
> --
> ~Lst

Bagaimana Anda mengimplementasikan ACL untuk pertanyaan a ?? Klo
windows di tolak, klo linux Ok.

-- 
Regards,
[EMAIL PROTECTED]

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Tutorial PHP NUKE yang versi Indo or engl

2004-11-26 Terurut Topik Joko
Hi kawan semua help dong, dimana ya aku bisa dapet Tutorial PHP NUKE yang
versi Indo or engl
dari tahap install tengkiu b 4.

Joko



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik ~Lst
yahya/pusatlinux.com office wrote:
Pertanyaan:
a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila 
terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
b. apakah bisa bila client windows memakai statis IP juga bisa 
terdeteksi dan ditolak.
(karena client win sering mendapat penumpang gelap (virus,worm,trojan) 
yang mengganggu trafic internet.
c. bila ada dua client apa saja mendapat IP address yang sama, mis: 
192.168.0.41 dan 192.168.0.41 (juga), yang satu via DHCP yang satu via 
static IP --- bagaimana akibatnya pada jaringan.

bgmn kalo pertanyaan a,b, & c anda perlakukan dgn ACL melalui MAC-Addr 
(walaupun bisa juga diakalin, minimal meminimalisir keadaan) contoh 
setting bisa diliat di dhcpd doc atau google.

salam,
--
~Lst
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik josh
On Fri, 26 Nov 2004 15:29:23 +0700, yahya/pusatlinux.com office
<[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> yth pakar-pakar linux,
> konfigurasi komputer di kantor kami adalah, sbb:
> 
> 1. server internet sharing dan firewall: suse 9.1, pakai dhcp server
> (network 192.168.0.0)
> 2. client dual boot linux dengan win. kesemuanya mendapat ip address
> melalui dhcp.
> 
> sayangnya client win dapat dengan mudah masuk ke server dan mendapat ip
> address secara dinamis via dhcp atau dengan mengkonfigurasi dirinya dengan
> static ip 192.168.0.xxx.
> 
> Pertanyaan:
> a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila
> terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
> b. apakah bisa bila client windows memakai statis IP juga bisa terdeteksi
> dan ditolak.
> (karena client win sering mendapat penumpang gelap (virus,worm,trojan) yang
> mengganggu trafic internet.

Cara paling efektif, format semua windows di client :p , jadi semuanya
pake linux aja hehehe
Sptnya cara lain gak ada tuh, karena dhcp tidak bisa di gunakan
memfilter hal ini ( dhcp hanya penyebar informasi ).

> c. bila ada dua client apa saja mendapat IP address yang sama, mis:
> 192.168.0.41 dan 192.168.0.41 (juga), yang satu via DHCP yang satu via
> static IP --- bagaimana akibatnya pada jaringan.

Pasti bentrok, dan biasanya si dhcp server gak mungkin berikan IP yang
sudah di pakai. Jadi mana duluan dia dapat. Klo misalnya si client
dhcp duluan dapat, maka si static punya akan mendapat peringatan ada
bentrok ip, dan biasanya gak bisa konek

> 
> Terima kasih
> AYahya

-- 
Regards,
[EMAIL PROTECTED]

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] adaptive iptables

2004-11-26 Terurut Topik yahya/pusatlinux.com office
yth pakar-pakar linux,
konfigurasi komputer di kantor kami adalah, sbb:
1. server internet sharing dan firewall: suse 9.1, pakai dhcp server 
(network 192.168.0.0)
2. client dual boot linux dengan win. kesemuanya mendapat ip address 
melalui dhcp.

sayangnya client win dapat dengan mudah masuk ke server dan mendapat ip 
address secara dinamis via dhcp atau dengan mengkonfigurasi dirinya dengan 
static ip 192.168.0.xxx.

Pertanyaan:
a. apakah di server bisa dipasang filter sedemikian rupa sehingga bila 
terdeteksi client windows minta IP, maka permintaannya langsung ditolak.
b. apakah bisa bila client windows memakai statis IP juga bisa terdeteksi 
dan ditolak.
(karena client win sering mendapat penumpang gelap (virus,worm,trojan) yang 
mengganggu trafic internet.
c. bila ada dua client apa saja mendapat IP address yang sama, mis: 
192.168.0.41 dan 192.168.0.41 (juga), yang satu via DHCP yang satu via 
static IP --- bagaimana akibatnya pada jaringan.

Terima kasih
AYahya


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis