[tanya-jawab] sentralisasi login home directory

2009-05-03 Terurut Topik Achmad Mardiansyah

hallo semua,

mo nanya,
saat ini saya punya organisasi dengan total personel 20 orang, dan 15 
komputer.

saat ini semua komputer udah pake ubuntu desktop 9.04.
rencana kedepan adalah membuat account untuk semua personel.
account ini bisa dipake untuk:
- login dari tiap komputer  punya home directory sendiri.
- download email via IMAP/POP3
- access internet, dan bisa melihat jumlah pemakaian internet tiap orang.
- access untuk wireless.

yang saya tanyakan:
- bagaimana cara buat system seperti diatas?
- saat ini yang rada urgent adalah membuat sentralisasi login agar tiap 
personel dapat login  mempunyai home directory sendiri.


terima kasih sebelumnya.





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab][OOT] Di Balik Sebuah Logo

2009-05-03 Terurut Topik Yahya Kurniawan
Sekedar joke, dulu Ubuntu saya kira hanya akan memilki 26 rilis dengan
nama kode dari AA hingga ZZ (walaupun tidak urut).
Nyatanya belum genap 26, aturan itu sudah dilanggar karena sudah ada
yang kembar, yaitu HH (Hoary Hedgehog dan Hardy Heron).
Kelak kalau muncul yang ZZ kira-kira apa ya? Zinedine Zidane?

BTW (serius sekarang), ternyata banyak juga yang belum tahu kalau
angka 04 dan 10 di belakang nomor rilis itu menunjukkan bulan 04 dan
bulan 10.


-- 
Regards,

Ir. Yahya Kurniawan
yahyakurniawan.net

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] downthem all selesai langsung sut down sendiri

2009-05-03 Terurut Topik muammal hamidy
mo nanyak nichhh
aku pakek downthem all di ubuntu
bisa gak klo selesai download, ubuntunya sut down sendiri
soalnya klo download iso gak bisa monitor klo dah selesai, eman2 kan
kompi hidup terus
apa munkin ada plugin yg mesti aku pasang??
terima kasih atas kesediaannya

-- 
 LIfE gOoD 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] NFS: File nggak bisa di buang

2009-05-03 Terurut Topik Mahyuddin Susanto
A r y a S e t a wrote:

 
 coba disknya di fsck atau move directorynya ke /tmp, trus reboot...
 
 
 -inv-
 
tul betul bertul saya nggak sengaja melakukan fsck sebelum nulis
email ini hanya tidak di backup dulu. eh setelah membuat file yang sama
masalah selesai. ternyata di log fsck nya ada pesan blok sekian sampai
sekian ada beberapa yang ngeklaim

-- 
[Mahyuddin Susanto]
Blog: http://blog.udienz.net YM: udi...@ymail.com




signature.asc
Description: OpenPGP digital signature


Re: [tanya-jawab] ipmasq bermasalah

2009-05-03 Terurut Topik muammal hamidy
siippp mas dah bisa sekarang
TKP dah beres
makasih banyak mas

-- 
 LIfE gOoD 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sentralisasi login home directory

2009-05-03 Terurut Topik Endyk

Solusi dr sy sementara sih :
1. Install samba di server, trus bikin user di server, user jg di samba, home 
direktori tiap org akan otomatis ada di server, mau dibikin group folder utk 
tiap bagian jg ok
2. Pasang quota jg di fstab, trus atur hard limit dan soft limit, biar space di 
harddisk svr bisa dikendalikan.
3. Mslh penggunaan internet bisa di limit dan dikontrol pake squid.

Sementara gitu.

On 03 Mei 09, at 14:48, Achmad Mardiansyah a.mardians...@gmail.com wrote:

hallo semua,

mo nanya,
saat ini saya punya organisasi dengan total personel 20 orang, dan 15 komputer.
saat ini semua komputer udah pake ubuntu desktop 9.04.
rencana kedepan adalah membuat account untuk semua personel.
account ini bisa dipake untuk:
- login dari tiap komputer  punya home directory sendiri.
- download email via IMAP/POP3
- access internet, dan bisa melihat jumlah pemakaian internet tiap orang.
- access untuk wireless.

yang saya tanyakan:
- bagaimana cara buat system seperti diatas?
- saat ini yang rada urgent adalah membuat sentralisasi login agar tiap 
personel dapat login  mempunyai home directory sendiri.

terima kasih sebelumnya.





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




  
___
Dapatkan alamat Email baru Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab][OOT] Di Balik Sebuah Logo

2009-05-03 Terurut Topik Adi Nugroho
On Sunday 03 May 2009 10:26:47 st SABRI wrote:
 Bangsa eropa, entah kenapa agak suka mengagungkan BINATANG, 

Orang bilang:
* di mana tanah dipijak, di situ langit dijunjung.
* masuk kandang kambing mengembik, masuk kandang macan dimakan (oops, yang 
kedua ini salah ketik).

Begitupun di GNU/Linux.
Linux dan GNU sudah sejak awal menggunakan nama binatang.
Wajar saja kalau yang ikut rame di bidang itu ikut menggunakan segala rupa 
binatang. Jadi bukan karena mengagungkan, apalagi mendewakan binatang :)

Beberapa bikin adat sendiri, misalnya debian (tokoh kartun), Ubuntu (abjad), 
Mint (cewek cantik). Beberapa lagi tetap pakai angka (redhat, dkk).

 Umbul-umbul raja Rcihard adalah Singa dan Julukannya malah Richard of
 The Lion.

Richard The Lion Heart
Richard berhati singa.

Btw, sejak dulu, nama binatang memang mudah.
Mudah diingat, dan mudah untuk memberi kesan tertentu pada produk tersebut.
Mau kesan cepat, berilah nama cheetah atau jaguar. (penguin tercepat = gentoo)
Mau kesan lincah, beri nama kijang seperti Toyota
Mau kesan besar, beri nama gajah/jumbo seperti boeing.
Mau kesan galak pada musuh, tapi lembut pada kawanan sendiri: Richard the lion 
Heart :)

dst.

Kesan kesan ini sudah terpateri di kepala tiap orang, jadi sudah aman.
Tidak perlu dijelaskan lagi.
Kalau bikin pesawat mungil, tak mungkin laku dijual dengan nama jumbo jet, 
hehehe...

Sekarang pun, sebagian developer TinyERP pusing dengan kesan kecil dari 
namanya, hahaha...


-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab][OOT] Di Balik Sebuah Logo

2009-05-03 Terurut Topik Dichi Al Faridi

Adi Nugroho wrote:

Richard The Lion Heart
Richard berhati singa.

Btw, sejak dulu, nama binatang memang mudah.
Mudah diingat, dan mudah untuk memberi kesan tertentu pada produk tersebut.
Mau kesan cepat, berilah nama cheetah atau jaguar. (penguin tercepat = gentoo)
Mau kesan lincah, beri nama kijang seperti Toyota
Mau kesan besar, beri nama gajah/jumbo seperti boeing.
Mau kesan galak pada musuh, tapi lembut pada kawanan sendiri: Richard the lion 
Heart :)


dst.

Kesan kesan ini sudah terpateri di kepala tiap orang, jadi sudah aman.
Tidak perlu dijelaskan lagi.
Kalau bikin pesawat mungil, tak mungkin laku dijual dengan nama jumbo jet, 
hehehe...


Sekarang pun, sebagian developer TinyERP pusing dengan kesan kecil dari 
namanya, hahaha...


  
lalu kenapa ada yang memakai ayam linuxer untuk komiknya.. kira2 
filosofinya apa ya?


--
Salam hangat,



Dichi Al Faridi
---
Linux Registered User #484936
http://www.alfaridi.info/


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Install Ubuntu 8.04 di Hardisk Sata

2009-05-03 Terurut Topik Mbah Ableh ™
Pakah bisa install Ubuntu 8.04 di harddisk SATA? kok aku install
selalu keluar Error terus ya?

Keluar Error 5

Mohon Penjelasannya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sentralisasi login home directory

2009-05-03 Terurut Topik Lutfi
Wah... jangan SAMBA kalo semua client pake Linux yah. Samba
diperuntukkan utk client Windows. Kalo client Linux, NFS solusinya.
Juga dgn NFS sampe detik ini blon ada virus yg nyebar via NFS share.
Dan kecepatan tranfers data di NFS server lebih cepet dr Samba/Windows
server.

1. login dari tiap komputer  punya home directory sendiri.

Login terpusat bisa gunakan LDAP server. Coba cek tutorial di [1] 
[2] untuk pembuatan LDAP server (slap). Dan semua client gunakan
account di LDAP server dgn gunakan pam-ldap (libpam-ldap).

Dengan penambahan NFS server (gak perlu Samba), utk sharing folder di
server. Bahkan juga di client kalo mau. Dan NFS server yang udah di
set di /etc/fstab bisa di akses semua client. Bahkan kalo mau home
folder terpusat di NFS server, bisa gunakan automounter (autofs).

Printing server... CUPS dah terkenal jago di Linux dan Mac.

Solusi di atas udah lumrah di dunia unix/linux.

2. download email via IMAP/POP3

Bikin mail server spt biasa lah. Ubuntu server dah ready utk ini.
Bagian otentikasi, bikin aja IMAP/POP3 server(postfix-dovecot) gunakan
LDAP. Jadi semua username dan password base on LDAP.

3. access internet, dan bisa melihat jumlah pemakaian internet tiap orang.

Pasang proxy server (squid). Juga reportingnya utk tau pemakaian masing2 user.

4. access untuk wireless.
Not big work


[1]. Help di Ubuntu Desktop -Advanced applications - Installing
server applications
[2]. http://help.ubuntu.com


-- 
http://rippingthepenguin.blogspot.com


2009/5/4 Endyk enovia...@yahoo.com:

 Solusi dr sy sementara sih :
 1. Install samba di server, trus bikin user di server, user jg di samba, home 
 direktori tiap org akan otomatis ada di server, mau dibikin group folder utk 
 tiap bagian jg okbepikir
 2. Pasang quota jg di fstab, trus atur hard limit dan soft limit, biar space 
 di harddisk svr bisa dikendalikan.
 3. Mslh penggunaan internet bisa di limit dan dikontrol pake squid.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Install Ubuntu 8.04 di Hardisk Sata

2009-05-03 Terurut Topik Lutfi
2009/5/4 Mbah Ableh ™ orau...@starboard.web.id:
 Pakah bisa install Ubuntu 8.04 di harddisk SATA? kok aku install
 selalu keluar Error terus ya?

 Keluar Error 5

 Mohon Penjelasannya.



Semua server disini pake SATA dan nggak pernah ada problem.
Ada 6 jenis sata hdd nih



-- 
http://rippingthepenguin.blogspot.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Install Ubuntu 8.04 di Hardisk Sata

2009-05-03 Terurut Topik Mbah Ableh ™
2009/5/4 Lutfi lutfi.a...@gmail.com:
 2009/5/4 Mbah Ableh ™ orau...@starboard.web.id:
 Pakah bisa install Ubuntu 8.04 di harddisk SATA? kok aku install
 selalu keluar Error terus ya?

 Keluar Error 5

 Mohon Penjelasannya.



 Semua server disini pake SATA dan nggak pernah ada problem.
 Ada 6 jenis sata hdd nih

Berarti harusnya gak ada masalah ya.?

Atau mungkin ada hal yg perlu di set?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Squid Ubuntu 9.04 (Transparent)

2009-05-03 Terurut Topik Mbah Ableh ™
 Untuk menghapus rule iptables menggunakan option -F (flush)

 #iptables -F (flush, hapus rule iptables)
 #iptables -F -t nat (flush, hapus rule table nat iptables)
 #iptables -P INPUT ACCEPT (buat default INPUT menjadi ACCEPT)
 #iptables -P OUTPUT ACCEPT
 #iptables -P FORWARD ACCEPT

 Selanjutnya aktifkan MASQ/NAT seperti rekan Bambang Sumitra anjurkan

 Itu hanya untuk sementara lo.. kalau server direstart maka akan otomatis
 ikut setingan firewall/iptables yang ada

 Selamat berjuang!


Terima kasih semuanya, ternyata masalah squid saya karena saya hanya
memakai satu NIC, forward sepertinya hanya bisa kalau dua IP.

maka aku harus memakai ip virtual.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Install Ubuntu 8.04 di Hardisk Sata

2009-05-03 Terurut Topik ymsirait
-Original Message-
From: Mbah Ableh T [mailto:orau...@starboard.web.id] 
Sent: 04 Mei 2009 11:14
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] Install Ubuntu 8.04 di Hardisk Sata

2009/5/4 Lutfi lutfi.a...@gmail.com:
 2009/5/4 Mbah Ableh T orau...@starboard.web.id:
 Pakah bisa install Ubuntu 8.04 di harddisk SATA? kok aku install
 selalu keluar Error terus ya?

 Keluar Error 5

 Mohon Penjelasannya.



 Semua server disini pake SATA dan nggak pernah ada problem.
 Ada 6 jenis sata hdd nih

 Berarti harusnya gak ada masalah ya.?

 Atau mungkin ada hal yg perlu di set?

Di laptop saya menggunakan sata  tdk menemukan problem apa2 ( secara
default linuxnya dah detect ). Mungkin ini bisa membantu, coba masuk ke bios
dan ubah konfigurasi harddisknya mas.

Yantoni MS 


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Koneksi lewat Bluetooth ke HP

2009-05-03 Terurut Topik Lutfi
2009/5/2 YAS Putra yaspu...@yahoo.co.id:
 On Saturday 02 May 2009 16:47:59 ymsirait wrote:
 --- Pada Sab, 2/5/09, YAS Putra yaspu...@yahoo.co.id menulis:
 
  Barangkali ada rekan yang bisa kasih informasi tentang cara
  koneksi PC -
  bluetooth HP.
 
  Demikian dan TIA.
 
  Salam,
 
  Putra

 ===
 di kompi mas putra pk bluetooth internal apa eksternal ? mas pk aplikasi
 apa di linuxnya ? maaf mas, kurang detail p'tnyaannya.

 Belum pakai aplikasi karena masih belum konek antara PC dan HP

 saya pake aplikasi blueZ di fedora gak ada masalah ( settingan saya
 ngikutin howto nya bluez ). baru2 ini teman saya pk aplikasi blueman 
 menarik juga tampilannya. semoga membantu

 Terima kasih.

 Putra


 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




Pake ini aja biar mudah: http://blueman-project.org/

-- 
http://rippingthepenguin.blogspot.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sentralisasi login home directory

2009-05-03 Terurut Topik Achmad Mardiansyah

hmm...
berarti LDAP itu intinya yah...
semua informasi identitas ada disana semua.

ada info link tentang tutorial LDAP yang bagus mas?
saya punya ebook LDAP, tapi isinya cuman teori LDAP.
ngak ada contoh projectnya gitu...


Lutfi wrote:

Wah... jangan SAMBA kalo semua client pake Linux yah. Samba
diperuntukkan utk client Windows. Kalo client Linux, NFS solusinya.
Juga dgn NFS sampe detik ini blon ada virus yg nyebar via NFS share.
Dan kecepatan tranfers data di NFS server lebih cepet dr Samba/Windows
server.

1. login dari tiap komputer  punya home directory sendiri.

Login terpusat bisa gunakan LDAP server. Coba cek tutorial di [1] 
[2] untuk pembuatan LDAP server (slap). Dan semua client gunakan
account di LDAP server dgn gunakan pam-ldap (libpam-ldap).

Dengan penambahan NFS server (gak perlu Samba), utk sharing folder di
server. Bahkan juga di client kalo mau. Dan NFS server yang udah di
set di /etc/fstab bisa di akses semua client. Bahkan kalo mau home
folder terpusat di NFS server, bisa gunakan automounter (autofs).

Printing server... CUPS dah terkenal jago di Linux dan Mac.

Solusi di atas udah lumrah di dunia unix/linux.

2. download email via IMAP/POP3

Bikin mail server spt biasa lah. Ubuntu server dah ready utk ini.
Bagian otentikasi, bikin aja IMAP/POP3 server(postfix-dovecot) gunakan
LDAP. Jadi semua username dan password base on LDAP.

3. access internet, dan bisa melihat jumlah pemakaian internet tiap orang.

Pasang proxy server (squid). Juga reportingnya utk tau pemakaian masing2 user.

4. access untuk wireless.
Not big work


[1]. Help di Ubuntu Desktop -Advanced applications - Installing
server applications
[2]. http://help.ubuntu.com


  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] downthem all selesai langsung sut down sendiri

2009-05-03 Terurut Topik ymsirait

mo nanyak nichhh
aku pakek downthem all di ubuntu
bisa gak klo selesai download, ubuntunya sut down sendiri
soalnya klo download iso gak bisa monitor klo dah selesai, eman2 kan
kompi hidup terus
apa munkin ada plugin yg mesti aku pasang??
terima kasih atas kesediaannya

-- 
 LIfE gOoD 
 
Sharing mas. Saya pake firefox  install add-on InBasic u/ autoshutdown.
Mungkin bisa membantu.


Yantoni MS


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab][OOT] Di Balik Sebuah Logo

2009-05-03 Terurut Topik st sabri

Pada 05/04/2009 09:47 AM, Dichi Al Faridi menulis:

Adi Nugroho wrote:

Richard The Lion Heart
Richard berhati singa.

Btw, sejak dulu, nama binatang memang mudah.
Mudah diingat, dan mudah untuk memberi kesan tertentu pada produk
tersebut.
Mau kesan cepat, berilah nama cheetah atau jaguar. (penguin tercepat =
gentoo)
Mau kesan lincah, beri nama kijang seperti Toyota
Mau kesan besar, beri nama gajah/jumbo seperti boeing.
Mau kesan galak pada musuh, tapi lembut pada kawanan sendiri: Richard
the lion Heart :)

dst.

Kesan kesan ini sudah terpateri di kepala tiap orang, jadi sudah aman.
Tidak perlu dijelaskan lagi.
Kalau bikin pesawat mungil, tak mungkin laku dijual dengan nama jumbo
jet, hehehe...

Sekarang pun, sebagian developer TinyERP pusing dengan kesan kecil
dari namanya, hahaha...


lalu kenapa ada yang memakai ayam linuxer untuk komiknya.. kira2
filosofinya apa ya?



mungkin sponsor utamanya KFC :=))

salam

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis