Re: [tanya-jawab] Acer Aspire 4736Z

2009-08-05 Terurut Topik dai heroes
Setiajie #20313;#40251;#26124; wrote:
 Halo Pak,

   
 ada yang pernah install linux ke laptop acer aspire 4736z?
 

 Belum pernah.

   
 Barusan coba install ubuntu jauty, sound, wireless, vga ok!
 tapi Lan
 card tidak ke detek :((
 

 coba bapak buka terminal terus ketik lspci atau sudo lspci
 coba lihat LAN card nya terdeteksi chipset-nya apa ?

 kalau ada kesulitan membaca hasil lspci, copy paste ke sini aja ya.


 Setiajie Cahyadi
 
 I am registered Linux user number 484420
 http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420



   

   

Ini Hasil lspci..

00:00.0 Host bridge: Intel Corporation Mobile 4 Series Chipset Memory
Controller Hub (rev 09)

00:02.0 VGA compatible controller: Intel Corporation Mobile 4 Series
Chipset Integrated Graphics Controller (rev 09)

00:02.1 Display controller: Intel Corporation Mobile 4 Series Chipset
Integrated Graphics Controller (rev 09)

00:1a.0 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
Controller #4 (rev 03)

00:1a.1 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
Controller #5 (rev 03)

00:1a.7 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB2 EHCI
Controller #2 (rev 03)

00:1b.0 Audio device: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) HD Audio
Controller (rev 03)

00:1c.0 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
Port 1 (rev 03)

00:1c.1 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
Port 2 (rev 03)

00:1c.2 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
Port 3 (rev 03)

00:1d.0 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
Controller #1 (rev 03)

00:1d.1 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
Controller #2 (rev 03)

00:1d.2 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
Controller #3 (rev 03)

00:1d.7 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB2 EHCI
Controller #1 (rev 03)

00:1e.0 PCI bridge: Intel Corporation 82801 Mobile PCI Bridge (rev 93)

00:1f.0 ISA bridge: Intel Corporation ICH9M LPC Interface Controller
(rev 03)

00:1f.2 SATA controller: Intel Corporation ICH9M/M-E SATA AHCI
Controller (rev 03)

00:1f.3 SMBus: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) SMBus Controller
(rev 03)

00:1f.6 Signal processing controller: Intel Corporation 82801I (ICH9
Family) Thermal Subsystem (rev 03)

04:00.0 Network controller: Atheros Communications Inc. AR928X Wireless
Network Adapter (PCI-Express) (rev 01)

05:00.0 Ethernet controller: Attansic Technology Corp. Device 1063 (rev c0)

btw ini di hardy udah ada fixnya, untuk jaunty gimana yah?

https://bugs.launchpad.net/ubuntu/+source/linux-ubuntu-modules-2.6.24/+bug/341183

Makasih..
Jonathan



signature.asc
Description: OpenPGP digital signature


[tanya-jawab] Atheros AR8131 PCI-E Gigabit Ethernet

2009-08-05 Terurut Topik dai heroes
Karena topic yang acer kurang mengena..

ada yang tau gak cara install driver Atheros AR8131 PCI-E Gigabit
Ethernet di ubuntu jaunty?

kalo di hardy sudah ada fixnya

https://bugs.launchpad.net/ubuntu/+source/linux-ubuntu-modules-2.6.24/+bug/341183

tapi pas mao install hardy di acernya malah error yang lain..

ada yang bisa bantu?

Makasih
Jonathan



signature.asc
Description: OpenPGP digital signature


Re: [tanya-jawab] tanya tentang vsftpd

2009-08-05 Terurut Topik Gian Anantrio Putra
2009/8/4 Indracyd nus...@yahoo.com:

 Dear all, saya menggunakan FC 11  vsftpd: version 2.1.0, ingin menanyakan 
 settingan agar klien yang login ke ftp server tsb hanya bisa mengakses 
 /var/www/html/ABC sementara direktori yg lain spt /bin, /etc, /boot itu ga 
 bisa diakses/diview, karena yg skg terjadi bisa melihat direktori2x tsb 
 (/etc, /bin, etc) meskipun tidak bisa merubah maupun menambah pada 
 direktori2x tsb


Coba ini:

# Access rights
anonymous_enable=YES
no_anon_password=YES
anon_root= /var/www/html/ABC
anon_upload_enable=NO
anon_mkdir_write_enable=NO
anon_other_write_enable=NO

jangn lupa baca-baca ini [0]

bagian

If you plan to have an anonymous FTP server:

mkdir  /var/www/html/ABC

useradd -d  /var/www/html/ABC ftp

If a user ftp already exists, you may want to do the following:

chown root.root /var/www/html/ABC

chmod og-w  /var/www/html/ABC


[0] http://www.vsftpdrocks.org/source/


-- 
seorang calon petani.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Adnan Adhy Kurniawan
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

Patrick_Stiady wrote:

 Mas Adnan,
 
 Terima kasih untuk petunjuknya.
 Saya coba pelajari dulu umtsmon.  Sekalian mau tanya apakah untuk
 men-dial-nya juga sebaiknya pakai KPPP dan bukan wvdial?  Soalnya saya
 biasa pakai wvdial?  Apakah KPPP juga tidak masalah dijalankan di atas
 Gnome?
 
 Patrick

- ---
kebetulan anda pakai ubuntu jadi saran saya pake vodafone [4].  KPPP
tidak masalah di jalankan di gnome cuman tidak disarankan :D

- --
Adnan A Kurniawan
openSUSE 11.1 (KDE 4.2.1) release 104
Linux 2.6.27.7-9-pae i686
Registered Linux User#458742
Registered Linux Machine #393187
KPLI Banyumas http://banyumas.linux.or.id
Blog  http://hasilutama.com
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v2.0.9 (GNU/Linux)
Comment: Using GnuPG with SUSE - http://enigmail.mozdev.org/

iEYEARECAAYFAkp4Z9wACgkQS5z3MvBKQV5N3gCfXDtjiVyBvKVDOn7yXlvM4Xz/
9GIAn2Kn72zDaHYmmw2uYk4RAs1w5mVH
=/eb7
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] meneruskan DNS provider

2009-08-05 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Tue, Aug 04, 2009 at 09:20:49PM +0700, Funny Farady Coastera wrote:
 boss mau nanya..
 skenarionya gini, saya ada server ngambil DNS dari provider, nah di 
 dalam jaringan itu saya  mo buat server dns juga khusus lokal (udah 
 jadi) untuk kira2 20an komputer (sudah pake route),.. lalu bagaimana 
 jaringan di dalam itu bisa menerima name dari DNS provider plus DNS dari 
 lokal, apa di DHCPnya atau di DNS lokal tersebut... karena masalahnya 
 sekarang 20 komputer hanya membaca DNS dari lokat tersebut,.. ada nda 
 DNS masq?

Kalau pakai djbdns, install dnscache untuk cache dns dan namedb untuk dns lokal.

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Acer Aspire 4736Z

2009-08-05 Terurut Topik artanto, bayu
2009/8/5 dai heroes daiher...@yahoo.com.sg:
 Setiajie 余鴻昌 wrote:
 Halo Pak,


 ada yang pernah install linux ke laptop acer aspire 4736z?


 Belum pernah.


 Barusan coba install ubuntu jauty, sound, wireless, vga ok!
 tapi Lan
 card tidak ke detek :((


 coba bapak buka terminal terus ketik lspci atau sudo lspci
 coba lihat LAN card nya terdeteksi chipset-nya apa ?

 kalau ada kesulitan membaca hasil lspci, copy paste ke sini aja ya.


 Setiajie Cahyadi
 
 I am registered Linux user number 484420
 http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420







 Ini Hasil lspci..

 00:00.0 Host bridge: Intel Corporation Mobile 4 Series Chipset Memory
 Controller Hub (rev 09)

 00:02.0 VGA compatible controller: Intel Corporation Mobile 4 Series
 Chipset Integrated Graphics Controller (rev 09)

 00:02.1 Display controller: Intel Corporation Mobile 4 Series Chipset
 Integrated Graphics Controller (rev 09)

 00:1a.0 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
 Controller #4 (rev 03)

 00:1a.1 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
 Controller #5 (rev 03)

 00:1a.7 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB2 EHCI
 Controller #2 (rev 03)

 00:1b.0 Audio device: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) HD Audio
 Controller (rev 03)

 00:1c.0 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
 Port 1 (rev 03)

 00:1c.1 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
 Port 2 (rev 03)

 00:1c.2 PCI bridge: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) PCI Express
 Port 3 (rev 03)

 00:1d.0 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
 Controller #1 (rev 03)

 00:1d.1 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
 Controller #2 (rev 03)

 00:1d.2 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB UHCI
 Controller #3 (rev 03)

 00:1d.7 USB Controller: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) USB2 EHCI
 Controller #1 (rev 03)

 00:1e.0 PCI bridge: Intel Corporation 82801 Mobile PCI Bridge (rev 93)

 00:1f.0 ISA bridge: Intel Corporation ICH9M LPC Interface Controller
 (rev 03)

 00:1f.2 SATA controller: Intel Corporation ICH9M/M-E SATA AHCI
 Controller (rev 03)

 00:1f.3 SMBus: Intel Corporation 82801I (ICH9 Family) SMBus Controller
 (rev 03)

 00:1f.6 Signal processing controller: Intel Corporation 82801I (ICH9
 Family) Thermal Subsystem (rev 03)

 04:00.0 Network controller: Atheros Communications Inc. AR928X Wireless
 Network Adapter (PCI-Express) (rev 01)

 05:00.0 Ethernet controller: Attansic Technology Corp. Device 1063 (rev c0)

 btw ini di hardy udah ada fixnya, untuk jaunty gimana yah?

 https://bugs.launchpad.net/ubuntu/+source/linux-ubuntu-modules-2.6.24/+bug/341183

 Makasih..
 Jonathan





-- 



kalo pake madwifi gimana ?

aq pake 4730 sih... mirip kok h/w nya




















-
- http://bayuart.wordpress.com
- http://bayu.blitar.org
- http://www.blitar.org
- http://www.blitarian.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Re: [Bulk] Re: [tanya-jawab] Acer Aspire 4736Z

2009-08-05 Terurut Topik dai heroes


signature.asc
Description: OpenPGP digital signature


Re: [tanya-jawab] tanya tentang vsftpd

2009-08-05 Terurut Topik Yuda Nugrahadi
Pada 5 Agustus 2009 12:00, Indracydnus...@yahoo.com menulis:


 rekan andreas, menggunakan opsi symbolik links, bisa berikan contohnya?

kalau menggunakan chroot pada vsftpd sebaiknya tidak memakai symbolic
link. gantinya bisa memakai mount --bind

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Setiajie #20313;#40251;#26124;

Halo Pak Patrick,

Sebentar aku nemu settingan telkomsel di blognya Pak Indra Gunawan,

http://www.indragunawan.com/2009/08/review-ht-g30-dari-linuxer.html

[Dialer Defaults]
Init1 = ATZ
Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0
Init3 = AT+CGDCONT=1,IP,internet
Password = ''
Phone = *99#
New PPPD = Yes
Stupid Mode = On
Baud = 460800
Auto DNS = On
Modem = /dev/ttyUSB0
ISDN = 0
Modem Type = USB Modem
Username = ''
Carrier Check = No

Semoga membantu ... :)


Setiajie Cahyadi

I am registered Linux user number 484420
http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420



  

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] install card LAN dfe528tx di slackware

2009-08-05 Terurut Topik tukang ketik
dh etherneter,

Saya pakai card LAN dlink dfe528, di ubuntu ke detect otomatis, dan
di slackware kayak biasanya anteng bae..!!
Sudah aku coba pancing dengan ifconfig eth1 up gak bisa
(eth1 krn eth0 onboard sudah ke detect)
Di petunjuk nya harus install lewat source code, saya compile source code
sesuai petunjuk, muncul error...error...error... banyak banget
seperti file dan directory pada gak ketemu (intinya begitu)
perintah compile di manualnya seperti ini.

gcc -DMODULE -Wall -Wstrict-prototypes -O6 -c dfe528.c

Sudah aku coba install di directory /usr/src/linux sesuai petunjuknya
tetap aja gak bisa.

Mohon petunjuknya untuk compile source tersebut untuk slackware.
Sepertinya petunjuk di manualnya bukan untuk slackware.

Terimakasih.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] tanya tentang vsftpd

2009-08-05 Terurut Topik Gian Anantrio Putra
2009/8/5 Gian Anantrio Putra giananant...@gmail.com:
 2009/8/4 Indracyd nus...@yahoo.com:

 Dear all, saya menggunakan FC 11  vsftpd: version 2.1.0, ingin menanyakan 
 settingan agar klien yang login ke ftp server tsb hanya bisa mengakses 
 /var/www/html/ABC sementara direktori yg lain spt /bin, /etc, /boot itu ga 
 bisa diakses/diview, karena yg skg terjadi bisa melihat direktori2x tsb 
 (/etc, /bin, etc) meskipun tidak bisa merubah maupun menambah pada 
 direktori2x tsb


 Coba ini:

 # Access rights
 anonymous_enable=YES
 no_anon_password=YES
 anon_root= /var/www/html/ABC
 anon_upload_enable=NO
 anon_mkdir_write_enable=NO
 anon_other_write_enable=NO

 jangn lupa baca-baca ini [0]

 bagian

 If you plan to have an anonymous FTP server:

 mkdir  /var/www/html/ABC

 useradd -d  /var/www/html/ABC ftp

 If a user ftp already exists, you may want to do the following:

 chown root.root /var/www/html/ABC

 chmod og-w  /var/www/html/ABC


 [0] http://www.vsftpdrocks.org/source/



cara ini berhasil saya terapkan,,, si anonimous nggak bisa keluar dari
folder /var/www/html/ABC

-- 
seorang calon petani.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install card LAN dfe528tx di slackware

2009-08-05 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Wed, Aug 05, 2009 at 05:03:05PM +0700, tukang ketik wrote:
 dh etherneter,
 
 Saya pakai card LAN dlink dfe528, di ubuntu ke detect otomatis, dan
 di slackware kayak biasanya anteng bae..!!

ubuntu versi berapa dan kernel berapa ?
slackware versi dan kernel berapa ?
setahu saya sih slackware 12.x sudah support auto detek.

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Patrick_Stiady
Mas Setiajie dan Mas Adnan,

Terima kasih atas bantuannya.

Sesudah saya kirim email tadi, saya langsung pergi ke Telkomsel buat
mengkonfirmasi kalau kartu SIM card-nya oke.  Saya bawa sekalian modem
Huawei-nya.

Setelah menunggu dan menceritakan masalahnya ke customer service (CS),
modem dan SIM card saya di bawa CS ke dalam.  Setelah beberapa
saat, CS tersebut keluar sambil membawa laptop dan menunjukkan bahwa modem
dan SIM card-nya baik-baik saja dan bisa terkoneksi ke Telkomsel.

Saya pulang, langsung saya tancapkan modem tersebut ke laptop, tanpa
ubah konfigurasi apa-apa, langsung $ wvdial dan ternyata line DNS keluar
dan koneksi berhasil dilakukan.

Jadi kesimpulannya, masalah saya terletak di Telkomsel.


Satu pertanyaan lagi: 

Apakah aman mencabut modem HDSPA dari USB port tanpa unmount atau
perintah stop?  Masalahnya mau unmount tapi tidak ada icon yang bisa
di-klik kanan atau mau $ sudo unmount tidak tahu mounting point-nya.  $
cat /etc/fstab atau $ cat /etc/mtab juga tidak menunjukkan mounting
point modem tersebut.

Salam,
Patrick



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Adnan Adhy Kurniawan
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

Patrick_Stiady wrote:
 Mas Setiajie dan Mas Adnan,
 
 Terima kasih atas bantuannya.
 
 Sesudah saya kirim email tadi, saya langsung pergi ke Telkomsel buat
 mengkonfirmasi kalau kartu SIM card-nya oke.  Saya bawa sekalian modem
 Huawei-nya.
 
 Setelah menunggu dan menceritakan masalahnya ke customer service (CS),
 modem dan SIM card saya di bawa CS ke dalam.  Setelah beberapa
 saat, CS tersebut keluar sambil membawa laptop dan menunjukkan bahwa modem
 dan SIM card-nya baik-baik saja dan bisa terkoneksi ke Telkomsel.
 
 Saya pulang, langsung saya tancapkan modem tersebut ke laptop, tanpa
 ubah konfigurasi apa-apa, langsung $ wvdial dan ternyata line DNS keluar
 dan koneksi berhasil dilakukan.
 
 Jadi kesimpulannya, masalah saya terletak di Telkomsel.
 
 
 Satu pertanyaan lagi: 
 
 Apakah aman mencabut modem HDSPA dari USB port tanpa unmount atau
 perintah stop?  Masalahnya mau unmount tapi tidak ada icon yang bisa
 di-klik kanan atau mau $ sudo unmount tidak tahu mounting point-nya.  $
 cat /etc/fstab atau $ cat /etc/mtab juga tidak menunjukkan mounting
 point modem tersebut.
 
 Salam,
 Patrick
 
- ---
aman aman ajah om
sukurlah kalo udah bisa :D


- --
Adnan A Kurniawan
openSUSE 11.1 (KDE 4.2.1) release 104
Linux 2.6.27.7-9-pae i686
Registered Linux User#458742
Registered Linux Machine #393187
KPLI Banyumas http://banyumas.linux.or.id
Blog  http://hasilutama.com
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v2.0.9 (GNU/Linux)
Comment: Using GnuPG with SUSE - http://enigmail.mozdev.org/

iEYEARECAAYFAkp4tSYACgkQS5z3MvBKQV6xXgCbBCS7jPTaxbn8wZ8KJXv6LZa/
Xz4AnjaGEz/fdzse9+mQT/455x6zuoy4
=tnTC
-END PGP SIGNATURE-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Budy Wuysang
2009/8/5 Setiajie 余鴻昌 setiaji...@yahoo.com:

 [Dialer Defaults]
 Init1 = ATZ
 Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0

Baris init2 ini sama sakali tidak diperlukan untuk modem gsm/umts,
hapus aja, atau init3 dijadikan init2...

 Init3 = AT+CGDCONT=1,IP,internet

-- 
http://agusbudy.wuysang.name/
GTalk/MSN: nguik.gn...@gmail
YM: supeskrim
ICQ/AIM: 459567681

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Patrick_Stiady
Terima kasih buat sarannya.

Salam,
Patrick

On Wed, 2009-08-05 at 21:11 +0800, Budy Wuysang wrote:
 2009/8/5 Setiajie 余鴻昌 setiaji...@yahoo.com:
 
  [Dialer Defaults]
  Init1 = ATZ
  Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 C1 D2 +FCLASS=0
 
 Baris init2 ini sama sakali tidak diperlukan untuk modem gsm/umts,
 hapus aja, atau init3 dijadikan init2...
 
  Init3 = AT+CGDCONT=1,IP,internet
 
 -- 
 http://agusbudy.wuysang.name/
 GTalk/MSN: nguik.gn...@gmail
 YM: supeskrim
 ICQ/AIM: 459567681
 


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Setiajie #20313;#40251;#26124;

Halo,

 Satu pertanyaan lagi: 
 Apakah aman mencabut modem HDSPA dari USB port tanpa
 unmount atau
 perintah stop?  Masalahnya mau unmount tapi tidak ada
 icon yang bisa
 di-klik kanan atau mau $ sudo unmount tidak tahu mounting
 point-nya.  $
 cat /etc/fstab atau $ cat /etc/mtab juga tidak menunjukkan
 mounting
 point modem tersebut.

Sangat aman bos, karena itu CDROM image yang ter-emulasi. Jadi sifatnya bukan 
kayak flash disk gitu yang peka.


Setiajie Cahyadi

I am registered Linux user number 484420
http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420



  

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] openSUSE Office LiveUSB

2009-08-05 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
Hello All,

Saya sedang dalam percobaan membuat remastering distro openSUSE
menggunakan SUSEStudio untuk keperluan standarisasi Linux yang
digunakan di kantor. Kebetulan ada sebuah perusahaan di daerah
Tangerang dan Sudirman yang membutuhkan hal ini jadi saya membuatnya
dan sekalian saya share saja.

Pada prinsipnya distro ini tidak beda dengan distro openSUSE lainnya,
hanya saja secara default saya membuatnya untuk LiveUSB (meski
tersedia juga file iso-nya) dan saya siapkan agar bisa dijalankan
dengan cepat dan cukup ringan.

Saya menggunakan Gnome base system dan LXDE. Nantinya terpikir untuk
memisahkan keduanya menjadi versi lite (hanya LXDE) dan versi standar
(hanya Gnome atau KDE). Dari percobaan yang saya lakukan, keduanya
cukup stabil dan cukup cepat untuk dijalankan melalui USB.

Bagi yang ingin mencoba saya persilakan download filenya :

http://mirror1.opensuse.or.id/remaster/susestudio/openSUSE_Office.i686-0.0.1.oem.tar.gz

Kemudian lakukan hal berikut :

1. Ekstrak filenya (tar -zxvf openSUSE_Office.i686-0.0.1.oem.tar.gz)
2. Tancapkan USB Flash Disk, check dengan dmesg pada konsole untuk
menentukan apakah ada di /dev/sdb, /dev/sdc atau lainnya). Jangan
dimount secara otomatis. Jika terlanjur dimount sebaiknya unmount
terlebih dahulu
3. Berikan perintah berikut :

dd if=/home/vavai/openSUSE_Office.i686-0.0.2.raw of=/dev/sdx bs=4k

Ganti /home/vavai/openSUSE_Office.i686-0.0.2.raw dengan posisi file
hasil ekstrak dan ganti /dev/sdx dengan posisi USB berada.

openSUSE office ini masih versi awal sekali jadi saran maupun kritik
saya persilakan. Bagi yang ingin mencoba file iso bisa memilih ini :
http://mirror1.opensuse.or.id/remaster/susestudio/lxdeusb.i686-0.0.3.iso

Catatan :
1. Backup isi flash disk. Perintah dd akan memformat flash disk dan
menghilangkan data didalamnya.
2. Password root : opensuse
3. Membutuhkan USB ukuran 4 GB (dalam kondisi kompress hanya 670 MB
namun saat mekar  2 GB). Jika nanti menggunakan versi lite (hanya
LXDE tanpa Gnome) semestinya bisa menggunakan USB 2 GB. Sebagai
contoh, penyertaan Open Office bisa menambah  200 MB sehingga saya
cenderung memilih abiword dan gnumeric untuk versi ringan / LXDE.
4. USB ini persistent, artinya bisa menyimpan perubahan yang dilakukan.


-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID) : http://www.vavai.com/blog
Blog (EN): http://www.vavai.net
Community  : http://www.opensuse.or.id
Commercial : http://toko.vavai.biz
//

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Huawei E160: PPP daemon has died: A modem hung up the phone (exit code = 16)

2009-08-05 Terurut Topik Patrick_Stiady

 Sangat aman bos, karena itu CDROM image yang ter-emulasi. Jadi sifatnya bukan 
 kayak flash disk gitu yang peka.
 

 
 
   
 
Terima kasih Mas Setiajie.  Saya memang masih harus belajar mengenai
device yang bis ter-emulasi seperti modem hspda ini.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install card LAN dfe528tx di slackware

2009-08-05 Terurut Topik tukang ketik
iya mas Arief, sudah kedetect,
ternyata dia nongkrong di eth3
gak kukira gak kusangka
dari eth0 kemudian eth3.

Kenapa bisa begitu ya ?
kok ngga' eth1 dulu ?

2009/8/5 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Wed, Aug 05, 2009 at 05:03:05PM +0700, tukang ketik wrote:
 dh etherneter,

 Saya pakai card LAN dlink dfe528, di ubuntu ke detect otomatis, dan
 di slackware kayak biasanya anteng bae..!!

 ubuntu versi berapa dan kernel berapa ?
 slackware versi dan kernel berapa ?
 setahu saya sih slackware 12.x sudah support auto detek.

 --

 Terimakasih sebelumnya.

 Salam,

 ~~ Arief Yudhawarman ~~


 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] install card LAN dfe528tx di slackware

2009-08-05 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Aug 06, 2009 at 11:37:40AM +0700, tukang ketik wrote:
 iya mas Arief, sudah kedetect,
 ternyata dia nongkrong di eth3
 gak kukira gak kusangka
 dari eth0 kemudian eth3.
 
 Kenapa bisa begitu ya ?
 kok ngga' eth1 dulu ?

Mungkin karena disesuakan dg posisi lancard di slot pci. Biasa yg saya
lakukan untuk tahu apakah lancard yg baru dimasukkan sdh diload di
kernel, lakukan langkah ini:

cat /proc/net/dev

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis