[tanya-jawab] Gentoo 2005.1 di Sun Fire x4200

2007-09-27 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Hallo Rekan semua,

Saya skrg ini sedang Install Linux Gentoo 2005.1 Kernel 2.6.12 di Mesin 
Sun Fire X4200, dan ada masalah saat cek #dmesg


error:
sda: Unit Not Ready, sense:
: Current: sense key=0x6
   ASC=0x28 ASCQ=0x0
sda : READ CAPACITY failed.
sda : status=1, message=00, host=0, driver=08
sd: Current: sense key=0x6
   ASC=0x28 ASCQ=0x0
sda: test WP failed, assume Write Enabled
sda: assuming drive cache: write through
Attached scsi removable disk sda at scsi1, channel 0, id 0, lun 0
Attached scsi generic sg1 at scsi1, channel 0, id 0, lun 0,  type 0

Ada yang bisa bantu solusinya? apa kernel nya blm support, jika iya, 
bagaimana cara update kernel yg terbaru saat akan mengenai

device hardisk nya.?

Terima Kasih

Wassalam,
-Foryanto J. Wiguna-


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] logo

2006-01-27 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

andy wrote:
tolonk kasih tau dong cara merubah tampilan logo tulisan  webmail 
squireemail gimna ya..




masuk ke konfigurasi nya squirelmail ajah




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] mounting HDD Windows di linux kok Read Only

2005-12-26 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Dear Rekans

Mau tanya lagi .
Bagaimana mengakali supaya mounting hdd yg bersistem NTFS supaya bisa di 
baca dan tulis pakai Linux, saya pakai Samba 3 Fedora Core 3 dan Kernel 
NTFS include.


Thx
-Foryanto-



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Tuning Squid

2005-12-26 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Dear rekans..

angsung ajah
Opsi2x apa saja yg sebaiknya dilakukan didalam tuning squid.conf utk 
bisa berjalan mulus..


semisalkan ada workstation dgn jumalh 100 pc yg menggunakan squid 
tersebut...


PC Xeon 2,6 Ghz
Memori DDRAM 1 GB
HDD SCSI 2x 76 GB
3 ethernet Card (1 ke modem motorolam 2 lg ke workstation yg berbeda)
.

Terima Kasih ,

-Foryanto-


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Cara instal Clamav fedora2

2005-12-12 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

yang terbaru pake ClamAV 0.87


Nunu wrote:


coba download ulang paket clamav nya, ada kemungkinan paketnya rusak atau
tidak komplit pada saat di download.. itu sih berdasarkan pengalaman
saya aja..

CMIIW
- Original Message - 
From: "andy" <[EMAIL PROTECTED]>

To: 
Sent: Tuesday, December 13, 2005 11:12 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] Cara instal Clamav fedora2


 


saya udah install tapi ada pesan eroor sewaktu saya make dan makefille
error:  make: *** no target specified and no makefile. stop   kira2 apa ya
kesalahna instal tolonk rekan2 bisa membantu tanks..

- Original Message - 
From: "andy" <[EMAIL PROTECTED]>

To: 
Sent: Friday, December 09, 2005 10:02 AM
Subject: [tanya-jawab] Cara instal Clamav fedora2


   


tolonk donk rekan2 kasih tau cara instal antivirus clmav di fedora2 ..yg
lebih akurat.. tanks ya...saya dah coba tapi sampe sekarang belom bisa
juga bisa minta petunjuknya.. yg lebih detail tanks...


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
   




 





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] konfig USB Modem Motorola Surboard 5100

2005-12-08 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Dear rekans,

ada yg bisa kasih solusi? saya pake Fedora Core 2.
Saya kelimpungan nih cara ngeset Modem Motorola Surboard 5100 yg pakai 
USB, krn port ethernetnya rusak?



-Foryanto-



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Lowongan untuk staff Programmer

2005-06-24 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

DIBUTUHKAN SEGERA

Kami Konsultan di bidang Pemetaan untuk Project Inventarisasi Aset PT 
Sabar Ganda membutuhkan seorang staff  Programmer


Dengan kualifikasi :

- Wanita Usia Max 25 Thn.
- Berkelakuan Baik, Sopan dan berdedikasi
- Lulusan S1 Sistem Informasi/Teknik Informatika
- Domisili di daerah JABOTABEK
- Menguasai Sistem Operasi  Linux dan Windows
- Memahami LAN/WAN
- Berpengalaman dan Menguasai Bahasa Pemrograman Borland Delphi 5,6 dan 
7 dan Borland Kylix

- Berpengalaman dan Menguasai Database Mysql. PostGresql dan FireBird
- Berpengalaman membuat aplikasi dengan database khususnya aplikasi 
Kepegawaian

- Mampu bekerjasama baik Individu maupun kelompok
- Mampu menganalisa dan membuat struktur Database
- Mempunyai Pengetahuan tentang Sistem Informasi Geografis lebih diutamakan


Kirimkan Lamaran dan CV beserta Gaji yang diharapkan melalui email ke : 
[EMAIL PROTECTED]


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] FreeDOS + Samba + Ethernet Boot

2005-05-25 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Dear Rekans
ada yang pernah konfigurasi
FreeDOS + Samba + Ethernet Boot

Maksudnya Server Linux jalanin SAMBA + DNS Server
dari client hanya Boot ambil IP dari DNS server Linux lalu mounting 
samba share dengan menggunakan Free DOS


ada yang pernah punya pengalaman? Bisa berbagi? saya sudah cari manual 
lewat google juga, tp apakah rekan ada yg mau shre pengalaman?


-Terima Kasih
-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] qmail smtp

2005-05-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
On 5/20/05, Lukman HDP <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Foryanto J. Wiguna wrote:
> > smtp saya di reject oleh @yahoo.com, tapi di @gmail.com mau,
> > bagaimana mengakali nya?
> 
> Hilang lenyap, atau bouce?
> Jika bounce, apa pesan bounce message-nya?
> 

kasus pertama lenyap alias ke pending QUEUE di server local, tp kalo
kirim ke gmail.com lancar...

trus pernah bounce krn rcpthost nya tidak dikenali

apa yg hrs di akali ? apa rcpthost nya? atau softlimit nya yg di ubah nilainya?

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] qmail smtp

2005-05-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
On 5/20/05, Ronny Haryanto <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> On Fri, May 20, 2005 at 10:41:41AM +0700, Foryanto J. Wiguna wrote:
> > Saya sudah instal server qmail di LAN saya untuk bisa kirim2x email di
> > local kntr, tapi saat saya mau kirim ke yahoo.com gak bisa tapi ke
> > gmail.com bisa, domain yg sata pakai padahal valid alias bayar
> 
> "gak bisa" di sini apa tepatnya yg anda maksud? Be more specific.
> 
> Ronny
> 
> 
> 

smtp saya di reject oleh @yahoo.com, tapi di @gmail.com mau,
bagaimana mengakali nya?

-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] qmail smtp

2005-05-19 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
DNS nya sudah ada pak

di yahoo bulk gak ada tuh

On 5/20/05, Lukman HDP <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Foryanto J. Wiguna wrote:
> > Dear Friend
> >
> > Saya sudah instal server qmail di LAN saya untuk bisa kirim2x email di
> > local kntr, tapi saat saya mau kirim ke yahoo.com gak bisa tapi ke
> > gmail.com bisa, domain yg sata pakai padahal valid alias bayar
> 
> Apakah IP anda memiliki reverse DNS (PTR).
> Kemungkinan email anda bukannya nggak nyampai, tapi masuk kategori bulk.
> Coba cek di folder bulk di yahoomail.
> 
> 
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
> Tidak bisa posting? Baca:
> http://linux.or.id/problemmilis
> http://linux.or.id/tatatertibmilis
> 
> 


-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] qmail smtp

2005-05-19 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear Friend

Saya sudah instal server qmail di LAN saya untuk bisa kirim2x email di
local kntr, tapi saat saya mau kirim ke yahoo.com gak bisa tapi ke
gmail.com bisa, domain yg sata pakai padahal valid alias bayar

Ada Solusi?

-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] qmail ngepop email dr luar HOW TO?

2005-05-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear rekans,

Bagaimana setting mailserver lokal dengan qmail yg sudah terinstal
supaya bisa ngepop email dr isp luar misalkan isp indonet, sedangkan
mail sudah bisa smtp dan pop3 lokal dengan nama domain lokal misalkan
abclokal.com, nah saya mau ngepop email dr luar kantor dr isp lewat
qmail server lokal tersebut dan juga deliver smtp pake qmail server
tersebut, bagaimana yah, sudah ada yg pengalaman?

Terimakasih!

-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Akses server lokal dr client warnet

2005-05-10 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
hmmm betul juga saya khwtr
btw bisa ksh URL atau How To nya?

-Foryanto-

On 5/9/05, Rizky Prasetya <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> 
> - Original Message -----
> From: "Foryanto J. Wiguna" <[EMAIL PROTECTED]>
> To: 
> Sent: Monday, May 09, 2005 3:59 PM
> Subject: [tanya-jawab] Akses server lokal dr client warnet
> 
> Dear Miliser,
> 
> Bagamiana cara mengakses server lokal linux qta dr client warnet
> misalkan menggunakan SSH dan FTP. Asumsi Internet di kntr pake ADSL
> kabel vision IP statis 202.xxx.xxx.xxx dan IP lokal 192.168.1.100 jadi
> ada 2 eth, eth1 itu ke ADSL eth2 LAN Lokal.
> 
> Answer:
> Kalau bisa dan di set begitu, sudah porak poranda kantor u ;-)
> Buat DMZ, letakkan world readable servers di DMZ, berikan IP publik ke
> server itu.
> 
> Rgds,
> 
> Rizky

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Akses server lokal dr client warnet

2005-05-09 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear Miliser,

Bagamiana cara mengakses server lokal linux qta dr client warnet
misalkan menggunakan SSH dan FTP. Asumsi Internet di kntr pake ADSL
kabel vision IP statis 202.xxx.xxx.xxx dan IP lokal 192.168.1.100 jadi
ada 2 eth, eth1 itu ke ADSL eth2 LAN Lokal.

Bagaimana penerapannya pake IPTABLES? DNAT?

bisa kasih contoh skrip nya?
-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Linux untuk Prosesor Cyrix

2005-05-08 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear Rekan,

Ada yg pernah punya pengalaman gak instal Linux di Prosesor Cyrix,
saya pake Fedora Core2 gak bisa. Distro apa yg cocok yah?

-- 
Regards,
-Foryanto J. Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] tes and ignored

2005-01-28 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna


Best regards, 
  
-Foryanto J. Wiguna-
e-IT Staff



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] Tanya Info Sertifikasi internasional Linux Professional Institute (LPI)

2004-12-06 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Alo rekan semua
Mohon bisa diberikan informasi lengkap tentang LPI/Ujian sertifikasi 
LPI. Sertifikasi internasional  Linux Professional Institute (LPI)

saya email ke  linux-proctor (at) ictwatch.com mailbox nya penuh.
--
Wassalam wr wb,
-Foryanto J, Wiguna-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] aplikasi MAP INFO utk LINUX

2004-11-30 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Halo rekans semuanya.
mau tanyaapakah aplikasi Map Info yang biasa di gunakan di OS 
GNU/LINUX yang populer?

bisa tunjukan link nya
Terima Kasih.
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] Postfix, fetchmail dan IPOP3

2004-10-21 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear miliser 

saya sudah konfigurasi Postfix, fetchmail dan IPOP3 di server linux local 
saya, port smtp (postfix) dan pop3 (ipop3) serta fetchmail sudah jalan, 
alias email sudah di traik di server linux local saya tadi. 

kondisi : port 25 dan 110 dapat di telnet dari semua client windows dan 
linux. misalkan : telnet 192.168.0.1 25 dan telnet 192.168.0.1 110 

pertanyaan: saat menggunakan outlook atau Kmail di pc client mengapa tidak 
ada email yang bisa di ambil dari server local linux tersebut padahal email 
sudah berada di dalam server tersebut. 

Thx jawabannya... 

Regards,
-Foryanto J. Wiguna-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Tentang Printer di redhat 9.0

2004-10-09 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
On Sat, 9 Oct 2004, tejelin wrote:

> Coba pakai CUPS http admin bukan dari kde or GNOME
> (http://localhost:631)
> .
> CMIIW
> 
> Salam
> 
> PID
> 
> 
> -Original Message-
> From: "made sutarwa" <[EMAIL PROTECTED]>
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Date: Sat, 09 Oct 2004 12:48:36 +0700
> Subject: [tanya-jawab] Tentang Printer di redhat 9.0
> 
> > Salam,
> > 
> > Saya punya printer hp deskjet 3535, di Redhat (saat 
> > booting awal) dideteksi tetapi tidak bisa dipakai ngeprint 
> > (/etc/printcap kosong).  Saya pakai cups...
> > 
> > Bagaimana cara nyetingnya biar bisa ngeprint ya?
> > 
> > 
> > Terima kasih
> > =
> > Netkuis Instan untuk wilayah Bandung (kode area 022) - SD,SMP,SMA
> > Berhadiah total puluhan juta rupiah... periode I dimulai 1 April 2004
> > =
> > 
> > -- 
> > Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> > Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
> > Tidak bisa posting? Baca:
> > http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
> > http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
> > 
> 
> 
> 
> 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] RH9 tidak support SATA 120 GB ternyata....

2004-09-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear miliser
Saya ada masalah menginstal RH9 di HDD 120 GB SATA server Extron, pada 
saat membuat partisi, perintah eror keluar tidak mengenali hardisk yang 
terpasang.

menurut saya ini krn kernel 2.4.x.x yg tidak support utk SATA tersebut.
setelah saya googling dan ternyata memang benar adanya.
Solusi : Apakah menggunakan kernel 2.6 semua Hardisk SATA bisa 
terdeteksi jika hanya masalah kernel ?

Saya ingin coba pake Fedora Core 2.
Siapa yg pernah punya pengalaman relatif sama share dong ?
Terima Kasih
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] kok...Linux bermasalah di HDD SATA 120 GB

2004-09-13 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear Friends
Saya coba install linux di HDD 120 GB SATA tapi mentok krn tidak mau di 
buat partisi, linux yg saya pake RH 9.0. Apakah karena kernelnya tidak 
support?

Saya googling memang kernel 2.4.x.x tidak support SATA, tolong dong 
sharing..?

Makasih
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] Konfigurasi postfix sebagai mailserver local

2004-09-05 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear miliser..

Oyah saya sudah baca maual pages postfix dan saya masih belum puas dengan 
konfig main.cf postfix saya.

Gimana konfigurasi yg baek jika postfix digunakan sebagai mailserver local, 
bisa narik email dari server ISP ke mailserver local lalu di distribusikan ke 
client2x lainnya

mohon bantuan dan pencerahannya

Trims...
-Foryanto-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Fwd: [KLAS-activity] Windows Is the best

2004-08-03 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Terlepas dari mazhab Linux maupun Windows sebaiknya kita gunakan kedua 
teknologi sistem operasi ini untuk memudahkan dan melancarkan pekerjaan 
kita.

Saatnya menghentikan "debat kusir" karena masing-masing OS mempunyai 
kelebihan dan kekurangannya kita mesti arif memandang kedua nya.

Pakailah Linux kalao memang itu memudahkan pekerjaan dan security System 
Anda.

Pakailah Microsoft kalau memang menjadi kebiasaan Anda dan tentunya 
Licensed.

Wassalam,
-Foryanto J. Wiguna-
"End User MS Windows dan Pecinta Berat GNU/Linux"
Ahmad SS Ramadhana wrote:
- Original Message -
From: "Yantisa Akhadi" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, August 03, 2004 5:14 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Fwd: [KLAS-activity] Windows Is the best
[di
busek-]
 

Pemain bisnis software untuk Linux di dunia dan
Indonesia pun lebih sedikit daripada yang menggunakan
windows. Rata2 Linux dijadikan platform kedua setelah
windows. Ini kenyataan bahwa kemudahan tidak sebanding
dengan lisensi :). Rata2 yang pake Linux paling banyak
ISP. I must admit the apache (A Patchy Server?) is not
bad.
 

 

Dan rata2 kalo soal server, Win$ dijadikan pilihan kedua :)
   

tul...
biasanya windows cuman buat entry level server doang koq (server yg gak
begitu penting dan bisa disambi sbg desktop serta setiap saat di format gak
ada yg user protes,.. malah maklum dan setuju banget),..
tapi kalo untuk kelas server-server diatasnya (misal kalo untuk system
dengan ribuan user),.. wassalam aja deh buat windows hehehehe
Misal punya korporate dengan seratus juta user OL (bayangin kebutuhan
redundantly dan stabilitas servernya)...
OS apa yang akan dipilih ?
MS Windows XXX  Server ?  hehehe... terlalu riskan..
Platform apa yg dipilih ? Berapa prosesor yang sesuai dengan kebutuhan
sistem korporate anda ? 8 ? 16 ? 24 ? atau 48 ?
Seberapa mampu (atau mungkin tepatnya : Mampu atau tidak) MS Windows XXX
Server mendukung kebutuhan tersebut ?
... hehehehe...
kalo gak salah mshotmail punyanya microsoft masih make solaris ketimbang OS
produknya sendiri ...
cuman beberapa sistem pendukung yang gak begitu urgent aja make productnya
sendiri
 

Bicara Linux, apa nggak pernah crash? yang benar
aja... Anda pake KDE atau GNOME jalankan beberapa
program mesti ada yang crash. Linux and Windows is
just have same problem if you talk about crash. But if
you talk about EASY and FAMILIARITY the WINDOWS IS THE
BEST!
   

 

Yah, tapi crash di Linux suangat juarang sampai harus menekan tombol
   

Ctrl+Alt+Del atau Reset komputernya. Di Linux, kalo ada program yang crash,
bunuh aja >yang bermasalah pake perintah kill, kestabilan sistem operasi itu
sendiri tetap terjaga, di Win$? Satu sistem goyang, tombol sakti pun
ditekan.
mbenerin dikit nih CMIIW
KDE dan GNOME bukanlah linux.  mereka cuman window manager,... linux
adalah kernelnya
banyak OS lain menggunakan window manager KDE maupun GNOME,...

 


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] Streaming server di Linux

2004-08-03 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Alo rekan.
Ada yang tau informasi mengenai Streaming Server yang jalan di OS 
Linux..
yang bisa menjalankan MP3, MPEG, Real dsb...

Trims jawabannya
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Bantuan Install RH 9

2004-07-01 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
cakpur wrote:
Dear All,
Kami punya Compaq Prolian 5000 RAM 512 MB, SCSCI CDROM bekas di-Install
Windows NT.
Kami coba Install RedHat 9 mengalami kesulitan :
Dengan Rawwrite bootdisk.img dan drvblock.img dilanjutkan install pakai
CDROM, CDROM-nya tidak dikenali. Kalau Install pakai  Harddisk file yang
diperlukan tidak ditemukan
Rawwrite bootdisk.img dan drvnet.img untuk install lewat FTP juga gagal.
Kalau ada yang punya pengalaman mohon kesediannya bagi-bagi pengalaman.
Kami ucapkan trimaksih berat untuk yang mau membantu.


 

Coba baiknya Anda ganti CDROM nya dulu dengan yang compatible ATAPI, 
siapa tau cespleng dan bisa boot langsung sintalasi dari CDROM

Smoga membantu!
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Re: Tanya PCMCIA LAN untuk Toshiba Tecra 780 DVD

2004-06-21 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Onno W. Purbo wrote:
saya dah coba pakai Tecra 8000 jalanin PCMCIA di Mandrake 9.2 OK
lagi nyoba Mandrake 10.0, kayanya plug-n-play-nya harus di off-in
sebelum bisa jalan tu PCMCIA-nya
malam ini lagi install Mandrake 10.0 ke Tecra 8000
 

Ok...makasih Pak Onno, smoga sukses mdk 10 nya
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


[tanya-jawab] Tanya PCMCIA LAN untuk Toshiba Tecra 780 DVD

2004-06-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Alo semua... 

Mungkin ada yg pernah pengalaman pake laptop Toshiba Tecra 780 DVD. 

Apakah Laptop Toshiba Tecra 780 DVD bisa menggunakan PCMCIA LAN? 

Trus support Linux gak yah?
Kalo support sebaiknya pake distro apa? 

Thx,
-Foryanto J. Wiguna-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


[tanya-jawab] Migrasi ORACLE ke MySQL?

2004-06-04 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear teman semua yg baek
Skrg ini server kntr saya menggunakan oracle 8i (8.1.5) untuk aplikasi 
web based

rencana akan kami pindahkan menggunakan MySQL.
Pernah ada yg pengalaman nggak melakukan hal tersebut? apa saja tahapannya?
bila perlu pakai tools apa? saya pernah coba pake ORA2SQL tapi beta version
Tolong yah?
Makasih
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


RE: [tanya-jawab] bikin livecd dari mandrake

2004-05-25 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

saya baca di www.mandrakeusers.org dapat info ini pak ono :

I dit it. I made my own LiveCD.

It's an Internet, music and dvd/video cd. Based on MDK 9.2 it comes with:

KDE 3.1.3/4
KOffice, Kwrite, Kedit
Kmail, Knode, Ksirc, KBear,KGet
Konqueror with Flash
Kview.Kuickshow, Ark and some more ...
Kmix, Kscd, Konsole
Kaffeine and Xine incl. all libs and codecs
Plastic-theme (grey-white)

All MDK config tools (drakes) and MCC
Linux and Win-partitions are mounted.
kernel-tmb-2.4.22.21 (from contrib)
de-keyboard, de-localization

230 MB on the CD. Very fast. Flying on my system: P4, 2 Ghz, 256 MB RAM, 
Geforce4 64 MB.
When booting from my cd-rw drive, I am able to watch dvd's on my 
dvd-drive.
Playing all music files from the hd partitions.
Internet is up and running without config (dhcp, router here)

I've tested the cd on our second box at home, quite different hardware: 
TFT screen, voodoo card, 128 MB RAM - and it's fine too. Hardwaredetect.

I've made the iso and the cd with the script of the mklivecd-project (Jaco 
and Texstar). I have only one computer with one harddisk, and one swap 
partition 250 MB. I made the iso from a additonal separate partition ( 
besides my main mdk 9.2 and win xp) on it where I installed a basic MDK 
9.2 with KDE only, removed a lot of stuff, added kaffeine from contrib, 
libs and codecs from PLF, plastik-theme from contrib. I had to replace the 
standard kernel (didn't know that this would be so easy) to make it work.
Finally I had around 600 MB on this 4-gb partition. The mklivecd script 
reduced this to a 230 MB iso-file. Only 7 minutes to create the iso!!

One year ago I've only heard about Linux - and now I am able to make my 
very own, personal Linux system. Thank you all - over there, out there - 
on mandrakeusers.org. I've learned here so much!! :juggle: It's really 
fun!


-Foryanto-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



[tanya-jawab] menempelkan gnupg di email kita

2004-05-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
dear frennn..
saya sudah instal GnuPG, tapi masih bingung gimana supaya bisa di 
tempelkan di email

-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Setting 3 Server

2004-05-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
[EMAIL PROTECTED] wrote:
Linuxer Indonesia Yth,
Mohon masukannya tentang "setting" server saya dibawah ini :
saya memiliki 3 server (a)linux RH9 (P4/dual
processor/512MB/40x2GB/eth0+eth1 (b)Linux MDK9.2 P.II/64MB/40x2 Gb/eth0/
(c)SBS2003 PIII/256MB/40Gb/eth0
rencana bulan depan kantor ingin memakai lisedline 64Mb disalah satu ISP.dan
saat ini user ada 50 kompi.
pertanyaan saya mengenai (a)dan(b)
1. Mana yang baik  dipakai untuk
gateway,router,proxi,webmail+webserver+dbserver(postgresql),SAMBA,PDC ?
 

(a)linux RH9 (P4/dual processor/512MB/40x2GB/eth0+eth1
2. Kalau misal ada server (spek h/w) kurang layak, mohon kiranya diberi
saran
 

sudah cukup bgs mnrt saya..untuk router malah bisa pake CPU 
Pentium I atau bahkan 486

3. point (c) saya gunakan SBS2003 karena dipakai untuk DBSERVER (MsSQL)
 

Sangat memadai menurut saya yang penting harus ada mekanisme replicate 
untuk databasenya ada master dan slave nya

4. Thx sebelumnya
DM

 


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] setting imap

2004-05-18 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
edy wrote:
gimana ya cara setting imap dalam hal ini mengubah nama domainnya, karena
waktu telnet ke localhost 110 hasildomainnya localhost.localdomain dimana
kita mengganti domainnya??
Makasihhh
 

coba liat /etc/hosts dan /etc/sysconfig/network
-Foryanto-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Cara Install File DI Mandrake 9.2

2004-05-11 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
coba ketik ini di console :
#man rpm

-Foryanto-

- Original Message - 
From: "Andriansah Junizir" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, May 11, 2004 5:38 PM
Subject: RE: [tanya-jawab] Cara Install File DI Mandrake 9.2


> 
> modemnya internal ato ekxternal?
> kalo internal coba cari di linmodems.org
> 
> 
> 
> Saya Baru Install Linux Madrake 9.2 Berjalan mulus tapi 
> kenapa  modem saya tidak terdeteksi oleh system linux 
> modem saya HSF Rockwell Saya cari di internet Udah ketemu 
> Driver modem tsb untuk linux tapi gimana cara nginstalnya 
> yahhh katanya pake rpm . mohon pencerahan donkkk  bagi 



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] VAGuard: Warning - Virus found!

2004-05-10 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
> On Tue, 11 May 2004 08:30:22 +0700, <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
>> Message from VAGuard on PEMETAAN1 to the Administrator:
>>
>> *** W A R N I N G ***
>>
>> Scanning the file
>>   C:\WINDOWS\DOWNLOADED PROGRAM FILES\TEST.OCX
>> VAGuard detected the virus TR/Dia!
>>
>> Please refer to the central logfile for further information!
>
> waduh...ini apa yak...weleh-weleh :p


maaf ada client windows di kantr terkena virus...jadi mengirim report
lewat address book...

Maaf dan jangan di banned email saya.

-Foryanto-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



[tanya-jawab] setting mengirim log otomatis ke email

2004-04-30 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

Dear guys

Gimana caranya ngeset supaya log di server linux kita otomatis dikirim ke email 
misalkan saya ingin log /var/log/httpd/access_log di kirim ke [EMAIL PROTECTED]

apakah bisa pake cron?

---
Best regards. 
-Foryanto J. Wiguna-
"May Allah bless Us All"





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Buat distro dalam disket

2004-04-30 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
ada
Namanya Dany Firmansyah dia buat Xnuxer

-Foryanto-

- Original Message -
From: "ery" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Friday, April 30, 2004 2:29 PM
Subject: [tanya-jawab] Buat distro dalam disket


> Haloo linuxer...
> Ada yang udah punya pengalaman buat distro linux dalam
> satu disket, atau mungkin ada yang punya tutorialnya...
> Saya udah googling koq nggak ada yang pas yah...
>
> tia
>

===
> Netkuis Instan untuk wilayah Bandung (kode area 022) - SD,SMP,SMA
berhadiah total puluhan juta rupiah... periode I dimulai 1 April 2004
>

===
>
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
>
>


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Ngecek jumlah hd yang ada

2004-04-29 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna

coba ketik
# df -h

dari console

---
Best regards. 
-Foryanto J. Wiguna-
"May Allah bless Us All"

=== At 2004-04-30, 08:50:00 you wrote: ===

>Dear all,
>Rekan2 ada yang tau (command console) cara ngecek HD yang ada dalam 1
>unit komp?.
>Thank's




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



[tanya-jawab] Tanya Open Proxy

2004-04-29 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Guysyang baik,

Saya sudah set proxy, dan bagaiman caranya menguji apakah proxy saya aman atau Open 
Proxy tidak?

---
Best regards. 
-Foryanto J. Wiguna-
"May Allah bless Us All"



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] samba saya keliru ngk ?

2004-04-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
matt wrote:

[global]
   map to guest = bad user
   smb passwd file = /etc/samba/smbpasswd
   encrypt passwords = yes
   security = user
   path = /home/%s
   writeable = yes
   message command = Linux Server
   os level = 20
   server string = Linux Mdk9.2
   netbios name = SVRLNX
   dns proxy = no
   workgroup = ASL
   printcap name = cups
   comment = User Linux ASL
   domain logons = yes
   printing = cups
   printer admin = @adm
   max log size = 50
   load printers = yes
   domain master = yes
   log file = /var/log/samba/log.%m
   socket options = IPTOS_LOWDELAY TCP_NODELAY SO_RCVBUF=8192
SO_SNDBUF=8192
# soalnya setiap user2 hanya bisa melihat data, tetapi tidak bisa melakukan
eksekusi lainnya.
 ada yg bisa bantu ? agar secara default folder yg ter-share dapat diakses
secara bebas kecuali "delete" oleh user2 tersebut


 

coba anda ganti permission direktori / foldernya
mungkin defaultnya hanya bisa "read "
$man chmod

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Sedikit CURHAT bagi para newbies seperti saya

2004-04-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
matt wrote:

sudah pak...kalo memakai IP bisa,, tapi kenapa memakai hostname misal
svrlnx.coba.com ngak bisa ??
bisanya juga barusan ini :)) sementara kalo memakai svrnt.coba.com (NT) bisa
tuch


 

Coba setting DNS local servernya..

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Sedikit CURHAT bagi para newbies seperti saya

2004-04-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
I Gede Wijaya S wrote:

On Sun, Mar 28, 2004 at 08:16:42PM +0700, matt wrote:
 

INTINYA !!! ngantuk !! server belum juga berjalan dengan sempurna..lha
wong sampe sekarang cuman bisa nge-PING dari server
linux ke NT doang..komp.gw yang gw korbanin jadi client Linux ngk bisa
nGePiNG 
tapi di server linux semua aplikasi udah berjalan dengan baikkecuali
masalah pang-PING itu..
APAKAH SAYA MAMPU MENJADI SEORANG ADMINISTRATOR LINUX ??
mari kita renungkan.. Hahahahaha
Hari ke -3
matt
   

intinya, mau minta solusi ndak??;-)
lalu, kurang jelas nih masalahnya. apakah kompie linux client yang belum
bisa ngeping, atau bagaimana. NT ke linuxny abagaimana? kemungkinan,
anda belum set gateway buat linux clientnya? coba ping nomor ip.
 

pastikan dulu Linux servernya mau ngasih service apa.

untuk share yah  instal dan setting SAMBA
untuk mailserver local bisa pake POSTFIX atau SENDMAIL
untuk koneksi internet bisa Proxy dan Firewall  SQUID dan IPTABLES
...etc..
tergantung kebutuhan

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] Tanya no ip (tolong dong dari tadi gak ada yang jawab)

2004-04-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Rizky Prasetya wrote:

- Original Message - 
From: "mapud.haryadi" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, April 15, 2004 5:47 PM
Subject: [tanya-jawab] Tanya no ip (tolong dong dari tadi gak ada yang
jawab)

 

maaf nih rekan - rekan aku baru mau belajar linux aku mau tanya
1. gimana sih cari tau no ip address komputer lain apabila saya
   

berhubungan
 

dengan komputer lain tsb lewat modem asumsinya saya gak tau nama
   

komputernya.

ga tau IP, ga tau nama, yang diketahui apanya?
 

cara gampangnya kirim ajah email ke orangnyatanyain brp no IP 
nyaatau sms heheheheheh

Menurut saya cara yang paling gampang kirim email ke pc / org yang 
menggunakan modem lalu minta kirim baliklantas liat header 
emailnya.(view header all)
telusuri yang berbau IP khususnya 

 

2. terus aku mau tanya gimana sih cara ftp dari linux ke windows apa saja
yang harus dikonfigurasi
terimakasih banyak buat yang kasih jawaban...
   

ftp di windows dinyalain
abis itu tinggal
ftp [namaserveriwndows]

man ftp

rizky

 

betull

paling gampang pake front end ftp yang banyak di linux.

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


[tanya-jawab] Kabel UTP menggunakan 2 pair

2004-04-15 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear miliser

Saya mau tanya

Apakah kabel UTP RJ45 bisa hanya menggunakan 2 pair saja (1,2,3 dan 6) 
dan yang lainnya tidak ikut di crimp alias yang lainnya ditumpangi line 
telepon...

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] remote dan download

2004-04-06 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
pake wget ajah

misalkan :

#wget ftp://download.com/bla/bla

-Foryanto-

- Original Message -
From: "Bambang" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Sunday, April 04, 2004 11:10 PM
Subject: [tanya-jawab] remote dan download


> Guys,
>
> Mau tanya donk bisa tidak sih kalau kasusnya begini,
> Di ktr ada server linux,
> Dari rumah kita remote pakai ssh, kemudan si server kita suruh d/l program
> di internet.
>
> Kalau bisa gimana caranya, memilih file yang akan di d/l kan modusnya text
> ?,
>
>
> Thanks,
> Rgds,
> Bambang
>
> -Original Message-
> From: utomo [mailto:[EMAIL PROTECTED]
> Sent: Thursday, March 25, 2004 3:20 AM
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Subject: RE: [tanya-jawab] cara membuat recovery disk
>
>
>
> > -Original Message-
> > From: Ronny Haryanto [mailto:[EMAIL PROTECTED]
> > Sent: Thursday, March 25, 2004 6:08 PM
> > To: [EMAIL PROTECTED]
> > Subject: Re: [tanya-jawab] cara membuat recovery disk
> >
> >
> > On 25-Mar-2004, utomo wrote:
> > >  Ronny Haryanto <[EMAIL PROTECTED]>:
> > >
> > > > On 25-Mar-2004, utomo wrote:
> > > > > Apakah Mkbootdisk juga ada di Trustix ?
> > > > > Yang saya maksudkan adalah beserta applikasi dan driver, dan
> > > > > settingannya semua. Apa bisa ?
> > > >
> > > > Kalo tujuannya utk recovery (ini aja luas pengertiannya),
> > >
> > > makanya waktu tanya juga saya sebutkan seperti di komputer
> > build up.
> > > jadi itu termasuk
> > > applikasi dan juga driver dan lain2nya.
> >
> > Itu tidak menjelaskan recovery macam apa yg mau dilakukan.
> >
> OK mungkin kurang jelas, tapi setahu saya kalau CD Recovery di komputer
> built up itu bisa format ulang HD, terus reinstall OS, beserta
> applikasi, driver dan settingannya.
>
> > >  dan anda
> > > > butuh banyak aplikasi, kenapa gak pake Knoppix cd aja?
> > Atau distro
> > > > LiveCD laennya, seperti install cdnya gentoo 2004, hehehe.
> > > >
> > > masalahnya beda tujuan, kalau menurut saya live Cd itu lebih cocok
> > > untuk orang yang mau
> > > coba2 linux, sedang yang saya mau itu linuxnya benar2
> > dipakai, dan kalau ada masalah
> > > bisa ditolong pakai recovery Cd tersebut.
> > > jadi Lunuxnya diinstall di HD beserta driver dan pplikasi,
> > dllnya, dan bootnya juga
> > > cepat, nggak lelet kalau pakai live CD.
> > > (berdasakan pengalaman saya cobain Knoppix 3.2 dan Lindows
> > Live 4.5 yang lumayan lama
> > > untuk bootingnya)
> >
> > Nah kan, beda pengertian recovery sama saya.. hehe, kalo
> > pengertian anda lebih ke pengertian Windows, di mana
> > "recovery" CD disediakan untuk reinstall.
> >
> Yup.
>
> > Sedangkan di dunia Unix/Linux recovery itu lebih ke problem
> > tracking dan langsung dibetulin dg "hacking". Misalnya lupa
> > password root, filesystem ada yg gak beres, kernel panic,
> > perlu rescue data dari partisi sedangkan komp gak bisa boot.
> > Kebanyakan recovery yg saya maksud ini bisa dilakukan tanpa
> > perlu reinstall. Dan ini semua bisa dilakukan dengan livecd
> > macam Knoppix.
> >
> Bukan yang saya maksud reinstall dan configure total seperti penjelasan
> saya diatas.
>
> > Makanya saya bilang pengertiannya recovery itu luas.
> >
> > Kalo sekedar reinstall sih sediain aja CD distronya langsung,
> > preferably yg sudah customized (eg. kickstart), gak perlu
> > dikasih cd recovery yg terpisah lagi.
> >
> Apakah dengan kickstart bisa termasuk applikasi, driver, setting, dll ?
> Kelebihan dan kekurangannya kalau dibanding mondo apa ?
> Sorry belum sempat baca detailnya mondo dan kickstart.
>
> Thanks
>
> Utomo
>
> > Ronnt
> >
> > --
> > Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> > Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> > FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
> >
> >
>
>
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
>
>
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
>


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Nanya LTSP 3.x

2004-03-23 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Kalo informasi yang saya dapat dari beberapa situs LTSP 3.0 itu jalannya 
MDK 8.2

Pernah coba pake K12LTSP? Ini lebih bagus loh..
bisa running under RH 9.0

liat info di http://www.k12ltsp.org/contents.html

Semoga membantu...

-Foryanto . Wiguna-

- Original Message - 
From: "gunartha" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Wednesday, March 24, 2004 2:29 PM
Subject: [tanya-jawab] Nanya LTSP 3.x


> Dear All
> 
> Saya mo tanya nich tentang ltsp 3.x yg sudah saya download.
> Nah, kalo ltsp 3.x ini saya coba insatll pada MDK 9.2 atau MDK 9.1 kok =
> tidak
> bisa katanya belum support
> Jadi ltsp ini bisa di kenal pada MDK berapa 
> 
> Terima kasih.
> 
> Regards
> Gunartha
> 
> -- 
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
> 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] provider VoIP

2004-03-23 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
coba PRIMA-NET

http://www.prima.net.id/

-Foryanto-

- Original Message - 
From: "Firdaus" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, March 23, 2004 1:02 PM
Subject: [tanya-jawab] provider VoIP


> 
> ada yang tau alamat provider VoIP ?
> 
> sekalian email-nya ya...
> 
> makasih
> 
> 
> -- 
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
> FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
> 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] domain dial up

2003-12-26 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Markus Hardiyanto wrote:

emlc> Mohon bantuan buat rekan milis yang sudah pernah buat 
emlc> domain sendiri dengan menggunakan dial up. bisa nggak ya.
emlc> saya pakai slackware. gimana settingnya di qmail. dan 
emlc> gimana cara setting dns nya.

maksudnya buat domain apa ya? apakah menghostingkan domain tersebut?
kalo  pakai  dial-up ongkosnya mahal, lagi pula akan susah, soalnya IP
dial-up  selalu  berubah.  mendingan  pakai koneksi internet dengan IP
static.
dulu  pernah  nemu  website yang memberikan service dns untuk pengguna
dial-up  agar  servernya  bisa  diakses  meskipun  IP  berubah2  URL:
www.dns2go.com  tapi  softwarenya  setahu saya hanya jalan di windows,
tapi tidak tahu kalo sekarang dah menyediakan untuk linux.
 

coba pake free dns dari http://www.dyndns.org

Saya biasanya pake dari web itu tokcer...

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


Re: [tanya-jawab] testing

2003-12-24 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Ronny Haryanto wrote:

On 24-12-2003 6:05 PM toto wrote:

 

maaf pak saya sedang testing mail server
soalnya selalu gagal
   

Lah terus kenapa kok testnya ke milis? Apa gak ada alamat lain yg bisa
dites?
Ronny

 

coba di milis itu kasih atau bagi2x duitpasti gak ada yg marah...
ini test test testuhuyyy
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


[tanya-jawab] linux clustering PDF

2003-12-21 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Dear miliser...

Siapa yg punya bahan2x pdf tentang Linux clustering

Via JAPRI.

Maaf sebelumnya

-Foryanto-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php


[tanya-jawab] Konversi database dari Micro$oft SQL ke PostgreSQL

2003-11-30 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
Halooo miliser budiman,

Saya mau tanya tools apa yg dapat digunakan untuk mengkonvensi database dari Micro$oft 
SQL ke PostgreSQL

Terima Kasih untuk informasinya



Foryanto J. Wiguna
[EMAIL PROTECTED]




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



[tanya-jawab] Vacancy for Programmer

2003-11-20 Terurut Topik Foryanto J. Wiguna
A big growing CPO Company is looking for 4 'ITers' who dare to
grow their knowledge with us.
Programmer (PROG)
Requirements:
* Female
* Graduate from Information Technology, Computer science, Software
Engineering (D3)
* Have hands-on experience Visual Basic, Delphi programming language 
(Preferred)
* Have good experience in SQL Database Implementation
* Can work under pressure and tight schedule
* Good analytical skill
* Willing to work hard

Job Role:
* Implementation on VB+SQL Software Project
* Developing Software based on VB+SQL Project
The Qualified programer will be work at Jakarta

The aplication must be send to
PT TOR GANDA
Bapak Unggul Panghudi
email : [EMAIL PROTECTED]


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php