[tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Arief Yudhawarman

Ada apa dengan milis ini ?
Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis,
dan juga tidak kena bounce ? Tapi barusan saya kirim pakai
webmail squirrelmail bisa masuk:
  Subject: Tanya Instalasi ISP (dial in server)

Dan email ini saya kirim pakai webmail squirrelmail.

Apa lagi yg kurang dg .muttrc ?

Sebagai referensi ini contoh isi mail queue yg dikirim via
mutt:

- awal isi queue email yg dikirim mutt -
[EMAIL PROTECTED] log]# postcat -q 5B351A7C3
*** ENVELOPE RECORDS deferred/5/5B351A7C3 ***
message_size: 794 178   1   0
message_arrival_time: Thu Aug 19 15:37:42 2004
named_attribute: message_origin=local
sender_fullname: Yudi
sender: [EMAIL PROTECTED]
original_recipient: [EMAIL PROTECTED]
recipient: [EMAIL PROTECTED]
*** MESSAGE CONTENTS deferred/5/5B351A7C3 ***
Received: by server.megaplasma.com (Postfix, from userid 501)
id 5B351A7C3; Thu, 19 Aug 2004 15:37:42 +0700 (WIT)
Date: Thu, 19 Aug 2004 15:37:42 +0700
From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Email dr mutt kok ndak bisa masuk ?
Message-ID: [EMAIL PROTECTED]
Mime-Version: 1.0
Content-Type: text/plain; charset=us-ascii
Content-Disposition: inline
User-Agent: Mutt/1.2.5.1i
X-Operating-System: Linux server.megaplasma.com 2.4.18-3


Ada apa dengan milis ini ?
Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis,
dan juga tidak kena bounce ? Tapi barusan saya kirim pakai
webmail squirrelmail bisa masuk:
  Subject: Tanya Instalasi ISP (dial in server)

Apa lagi yg kurang ya ?

TIA

-- yudi


*** HEADER EXTRACTED deferred/5/5B351A7C3 ***
*** MESSAGE FILE END deferred/5/5B351A7C3 ***
- akhir isi queue email yg dikirim mutt -

Mungkin kah ada isi header email yg ditolak oleh milis ?

TIA

-- yudi


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Thu, Aug 19, 2004 at 03:42:53PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:
 Ada apa dengan milis ini ?
 Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis,
 dan juga tidak kena bounce ?

Log?

Ronny


pgpFg4g8aMTTL.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Aug 19, 2004 at 03:42:53PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:
 
 Ada apa dengan milis ini ?
 Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis,
 dan juga tidak kena bounce ? Tapi barusan saya kirim pakai
 webmail squirrelmail bisa masuk:
   Subject: Tanya Instalasi ISP (dial in server)
 
 Dan email ini saya kirim pakai webmail squirrelmail.
 
 Apa lagi yg kurang dg .muttrc ?
 

Ketemu dah jawabannya.
Cari keyword 'sender' di manual mutt dan tambahkan konfignya
seperti ini:

  set envelope_from = yes

Kalau sudah benar, berarti email ini sudah bisa dibaca rekan2.

Salam

-- yudi

Lier baca-baca mutt, sampai begadang tadi malam.



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



RE: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Asfihani
On Thursday, August 19, 2004 3:43 PM Arief Yudhawarman wrote :

 Sebagai referensi ini contoh isi mail queue yg dikirim via
 mutt:

Postfix banget sih :-)

 - awal isi queue email yg dikirim mutt -
 [EMAIL PROTECTED] log]# postcat -q 5B351A7C3 *** ENVELOPE RECORDS
 deferred/5/5B351A7C3 *** 
 message_size: 794 178   1  
 0 
 message_arrival_time: Thu Aug 19 15:37:42 2004
 named_attribute: message_origin=local
 sender_fullname: Yudi
 sender: [EMAIL PROTECTED]

Karena sender, ini tidak terdaftar di milis :-), ingat-ingat email 
dikirim ke envelope bukan header :-).

 original_recipient: [EMAIL PROTECTED]
 recipient: [EMAIL PROTECTED]
 *** MESSAGE CONTENTS deferred/5/5B351A7C3 ***
 Received: by server.megaplasma.com (Postfix, from userid 501)
 id 5B351A7C3; Thu, 19 Aug 2004 15:37:42 +0700 (WIT)
 Date: Thu, 19 Aug 2004 15:37:42 +0700
 From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Email dr mutt kok ndak bisa masuk ?
 Message-ID: [EMAIL PROTECTED]
 Mime-Version: 1.0
 Content-Type: text/plain; charset=us-ascii
 Content-Disposition: inline
 User-Agent: Mutt/1.2.5.1i
 X-Operating-System: Linux server.megaplasma.com 2.4.18-3
 
 
 Ada apa dengan milis ini ?
 Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis, dan juga
   tidak kena bounce ? Tapi barusan saya kirim pakai webmail
 squirrelmail bisa masuk: Subject: Tanya Instalasi ISP (dial in
 server)  
 
 Apa lagi yg kurang ya ?

Kalau ngelihat log di Postfix yang tampil adalah
from=[EMAIL PROTECTED],
Bukan seperti yang diharapkan [EMAIL PROTECTED].

Tapi it's ok, muttnya sudah dipaksa menggunakan envelope dari header
kan :-)

Regards,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Aug 19, 2004 at 07:38:11PM +1000, Ronny Haryanto wrote:
 On Thu, Aug 19, 2004 at 03:42:53PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:
  Ada apa dengan milis ini ?
  Mengapa saya kirim pakai mutt tidak bisa masuk ke milis,
  dan juga tidak kena bounce ?
 
 Log?
 
 Ronny

Pak Admin, lognya ada di mail relayer sana :-(
Kalau di sini kirim email, catatan mail lognya sih ok-ok saja.
Saya curiga di header 'sender: [EMAIL PROTECTED]' yg bukan
otorisasi untuk kirim email ke milis ini. Email saya kan
[EMAIL PROTECTED] Sudah saya 'set envelope_from = yes'
di mutt shg isi header menjadi 'sender: [EMAIL PROTECTED]'

Kalau email ini bisa kebaca Mas Ronny, well everything is OK.

Yah, inilah pengalaman pakai mail server offline dg banyak
alamat email (alias) dan kirimnya pakai mutt lagi. 
Sebelumnya saya pakai OE di win98.

Ini saya baca-baca manual mutt belum khatam juga. Lier euy.

Sekalian tanya, jika saya reply ke milis ini, alamat from:
sudah terisi dg benar, namun jika saya reply untuk email
lain (bukan milis ini) dan tidak punya pattern send-hook
kok masih pakai alamat from: untuk milis ?

...
send-hook tanya-jawab 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
send-hook postfix-users 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
send-hook pau-mikro 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
send-hook 'To: [EMAIL PROTECTED]' 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]' 
send-hook 'To: [EMAIL PROTECTED]' 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]' 


TIA

-- yudi






-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Kumoro Wisnu Wibowo
On Thu, Aug 19, 2004 at 04:50:41PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:

Sekalian tanya, jika saya reply ke milis ini, alamat from:
sudah terisi dg benar, namun jika saya reply untuk email
lain (bukan milis ini) dan tidak punya pattern send-hook
kok masih pakai alamat from: untuk milis ?

Default 

   my_hdr From: ... ...  

belum ada ?


HTH,

-kum
-- 
  cat: $HOME/.signature: No such file or directory

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Thu, Aug 19, 2004 at 05:11:37PM +0700, Kumoro Wisnu Wibowo wrote:
 Default 
 
my_hdr From: ... ...  
 
 belum ada ?

Sebetulnya itu udah gak perlu lagi sih sejak dr bbrp th yg lalu
kayaknya. Udah dipecah2 jadi bbrp variables, selama anda isi dg benar
biasanya udah gak perlu ditambahin pake my_hdr lagi utk From-nya.

Ronny


pgpZryvDPQxd1.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Aug 19, 2004 at 05:00:14PM +0700, Asfihani wrote:
 On Thursday, August 19, 2004 3:43 PM Arief Yudhawarman wrote :
 
  Sebagai referensi ini contoh isi mail queue yg dikirim via
  mutt:
 
 Postfix banget sih :-)

Masak lupa ?
Sapa dulu yg ngomporin pakai postfix hayoo ?

 Karena sender, ini tidak terdaftar di milis :-), ingat-ingat email 
 dikirim ke envelope bukan header :-).

Saya kadang atau malah seringkali lupa bedanya header dan envelope.
Setahu saya header itu: from, to, cc, subject, date.
Kalau envelope: Deliver-to, X-rcpt-to, x.., Received From ...
Ada pencerahan, atau bisa konsep yg jelas beda header dan envelope.
Apakah email bisa sampai tanpa header tapi ada envelope ?

 Kalau ngelihat log di Postfix yang tampil adalah
 from=[EMAIL PROTECTED],
 Bukan seperti yang diharapkan [EMAIL PROTECTED].
 
 Tapi it's ok, muttnya sudah dipaksa menggunakan envelope dari header
 kan :-)

Ya, sudah ketemu set envelope_from-nya.
Yang saya herankan mengapa tidak ada bounce dr milis ini.
Kalau ada bounce kan gampang tahu salahnya di mana.
Oya mau tanya kalau misalnya bounce, emailnya itu dikirim balik
ke mana ? Berdasarkan envelope 'sender: [EMAIL PROTECTED]' atau
header 'From: [EMAIL PROTECTED]'.
Kalau dikirim ke sender, berarti saya sukses kirim spam secara
tidak sengaja, hahaha, karena tidak ada domain megaplasma.com.

Sst, yg repot sih sih postmaster mail server dimana saya langganan
mail relayer isp.

TIA

-- yudi





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Aug 19, 2004 at 08:27:07PM +1000, Ronny Haryanto wrote:

  Sekalian tanya, jika saya reply ke milis ini, alamat from:
  sudah terisi dg benar, namun jika saya reply untuk email
  lain (bukan milis ini) dan tidak punya pattern send-hook
  kok masih pakai alamat from: untuk milis ?
 
 Pasang default send-hook (biasanya utk semua hook saya pasang default
 hook), yg pake titik:
 
 send-hook .   '...'
 folder-hook   .   '...'

Milis ini sudah di-reply dengan 'my_hdr from' yg sesuai, tapi jika
di tulis send-hook . '...' di baris terakhir, malah aturan send-hook
yg lain ndak kepakai, yg kepakai 'send-hook . '...'

 
send-hook '~t [EMAIL PROTECTED]' \
  'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
# pattern di bawah ini gagal untuk match 'To: [EMAIL PROTECTED]'
send-hook '~t [EMAIL PROTECTED]' \
  'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
# pattern di bawah ini juga gagal untuk match 'To: [EMAIL PROTECTED]'
send-hook '~C [EMAIL PROTECTED]' \
  'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'
# jika ini tidak dicomment malah semua reply email akan dibalas
# dg my_hdr From di bawah ini
send-hook . 'my_hdr From: Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED]'


Terakhir, saya sudah otak-atik 'send-hook' untuk sender yg kirim
email ke 'To: [EMAIL PROTECTED]' maunya saya balas juga dg
'my_hdr From: [EMAIL PROTECTED]', tapi kok gagal melulu,
apa ada yg salah ?


 Mutt punya bbrp feature utk memudahkan kita di milis, misalnya kalo
 anda define 'subscribe' dan 'lists' dg benar, anda bisa pake
 'reply-list' command (defaultnya dibind ke 'L'). Saya nyoba nyari
 sekilas gak nemu di system saya dokumentasi yg ngomongin khusus utk
 milis-specific features dr mutt, mungkin bisa digooglekan kalo
 tertarik.
 
 Note to self: need to update the muttrc on the website. Skrg muttrc
 (dan procmailrc) punya saya saya pecah2 jadi lebih gampang dibaca.


.muttrc punya Mas Ronny banyak membantu saya :-)
Pertama kali pakai mutt bingung baca email di format maildir.
Saya mesti keliru pakai set mailbox, mbox, folder, ... 
padahal mestinya set spoolfile.

Nanti malam dah coba email-emailan sendiri.

TIA

-- yudi




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Kirim pakai mutt tidak bisa masuk milis

2004-08-19 Terurut Topik Kumoro Wisnu Wibowo
On Thu, Aug 19, 2004 at 06:00:14PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:

Milis ini sudah di-reply dengan 'my_hdr from' yg sesuai, tapi jika
di tulis send-hook . '...' di baris terakhir, malah aturan send-hook
yg lain ndak kepakai, yg kepakai 'send-hook . '...'

Taruh default my_hdr From di atas sebelum send-hooks.

HTH,

-kum
-- 
  cat: $HOME/.signature: No such file or directory

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis