Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-21 Terurut Topik edy
oh sekarang baru tambah pengetahuan dikit, ternyata setelah dilihat shell
root dan user test beda.
root pake /bin/bash dan user test pake /bin/csh jadi waktu login user test
saya pake set.
tapi saya ada pertanyaan misal kita mau set PATH=$PATH:/tmp/OPatch kok gak
mau ya tapi kalau kita coba dengan PATH=/tmp/OPatch:$PATH ini baru bisa.

makasih


 - Original Message -
 From: Andy Saputra [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, June 15, 2004 4:20 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] tanya profile user
 
 
 
 
 kalo login pake user perintah command di linux harus
 
 
 lengkap :
   contoh pake root$ ifconfig .
  pake user# /sbin/ifconfig 
 
 
 
 
 gimana dengan :
 $ set PATH=$PATH:/var/tmp/
 maksud saya, user tsb sudah mengeset path-nya apa belum ?
 kalo sudah, kan gak perlu mengetikkan perintah full path..
 :)



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-21 Terurut Topik Dudi Indrasetiadi
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

On Mon, 21 Jun 2004, edy wrote:

 oh sekarang baru tambah pengetahuan dikit, ternyata setelah dilihat shell
 root dan user test beda.
 root pake /bin/bash dan user test pake /bin/csh jadi waktu login user test
 saya pake set.
 tapi saya ada pertanyaan misal kita mau set PATH=$PATH:/tmp/OPatch kok gak
 mau ya tapi kalau kita coba dengan PATH=/tmp/OPatch:$PATH ini baru bisa.

Setahu saya kalo pake csh atow tcsh, utk set variabel itu perintahnya
setenv bukannya set. Jadi mungkin perintahya harus begini:

setenv PATH=$PATH:/tmp/OPatch

Semoga engga salah ngasih info :-)

idud
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.0.7 (FreeBSD)

iD8DBQFA1681iCQL5zL0OzMRAppgAJ9rGC09xuwObM5Rpup7FLiLN5PsrACg05I5
bZ3LyUQLyZD+ba1ik1zwYk4=
=g9wN
-END PGP SIGNATURE-



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik edy
gimana ya kalau buat user test supaya bisa pakai command export, saya uda
coba cari export di /bin dan /sbin tapi gak ada.

makasi

- Original Message -
From: iko [EMAIL PROTECTED]
 From: Andy Saputra [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, June 15, 2004 4:20 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] tanya profile user
 
 
 
 
 kalo login pake user perintah command di linux harus
 
 
 lengkap :
   contoh pake root$ ifconfig .
  pake user# /sbin/ifconfig 
 
 
 
 
 gimana dengan :
 $ set PATH=$PATH:/var/tmp/
 maksud saya, user tsb sudah mengeset path-nya apa belum ?
 kalo sudah, kan gak perlu mengetikkan perintah full path..
 :)

 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 FAQ milis http://linux.or.id/faq.php




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik CT Lee
On Wed, 16 Jun 2004 13:13:03 +0700
edy [EMAIL PROTECTED] wrote:

 gimana ya kalau buat user test supaya bisa pakai command export, saya
 uda coba cari export di /bin dan /sbin tapi gak ada.
export bukan merupakan program. dia merupakan fitur yang ada di dalam
shell.

untuk memeriksanya mungkin bisa digunakan perintah di bawah ini : 
(mungkin perintah ini hanya bisa digunakan jika anda menggunakan shell
BASH)

$ export namaku=sinchan
$ echo $namaku

setahu saya sih perintah di atas gak ada gunanya. :) tapi mudah-mudahan
bisa dipake untuk mengecek perintah export.

cheers,
-- 
Linux: Because a PC is a terrible thing to waste.
(By [EMAIL PROTECTED], Mark Komarinski)


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Wed, Jun 16, 2004 at 02:30:28PM +0700, CT Lee wrote:
 On Wed, 16 Jun 2004 13:13:03 +0700
 edy [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  gimana ya kalau buat user test supaya bisa pakai command export, saya
  uda coba cari export di /bin dan /sbin tapi gak ada.
 export bukan merupakan program. dia merupakan fitur yang ada di dalam
 shell.

Betul, intinya utk memasang variable di environment. Beda shell bisa
beda command, di bourne shell (termasuk bash) pake export, sedangkan
di csh pake setenv seingat saya.

Kalo misalnya anda bisa mengetikkan suatu perintah, tapi mau tau
perintah yg dijalankan ini asalnya dari mana, pake 'which'.

'help export' dan 'man bash' utk info lebih lanjut ttg export.

 untuk memeriksanya mungkin bisa digunakan perintah di bawah ini : 
 (mungkin perintah ini hanya bisa digunakan jika anda menggunakan shell
 BASH)
 
 $ export namaku=sinchan
 $ echo $namaku

Kalo pake Bourne shell (/bin/sh) export dan assignmentnya gak boleh
sekaligus, jadi harus dipecah jadi dua baris begini:

namaku=shinchan
export namaku

Tanpa export pun $namaku bisa diakses, tapi tidak diterusin ke
environment (ini berhubungan cuma dg lifetime dan inheritance dr
variable itu).

 setahu saya sih perintah di atas gak ada gunanya. :) tapi mudah-mudahan
 bisa dipake untuk mengecek perintah export.

Tentu saja ada gunanya, di atas itu utk mengassign suatu value ke
variable $namaku. Kecuali kalo yg anda maksud tidak ada konteksnya :-)

Kalo mau mengecek di environment ada variable apa saja, pake perintah
env (kalo ini ada binarynya, lokasinya PR aja buat pembaca :-)).

Ronny


pgpQ5VCxJfMbd.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik edy
 untuk memeriksanya mungkin bisa digunakan perintah di bawah ini :
 (mungkin perintah ini hanya bisa digunakan jika anda menggunakan shell
 BASH)

 $ export namaku=sinchan
 $ echo $namaku

 setahu saya sih perintah di atas gak ada gunanya. :) tapi mudah-mudahan
 bisa dipake untuk mengecek perintah export.

 cheers,
 --
 Linux: Because a PC is a terrible thing to waste.
 (By [EMAIL PROTECTED], Mark Komarinski)


kalau shell, mengapa kalau kita pakai user root hal tersebut bisa dilakukan.
kalau pakai user system response command not found.


makasihhh


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Wed, Jun 16, 2004 at 02:49:49PM +0700, edy wrote:
 kalau shell, mengapa kalau kita pakai user root hal tersebut bisa
 dilakukan. kalau pakai user system response command not found.

Coba diketik di shell sih, trus dipaste sama persis outputnya ke sini.

Saya masih gak tau yg anda maksud tidak bisa itu gimana. We're not
psychics, you know? :-)

Ini contoh output di tempat saya.

[EMAIL PROTECTED]:~$ echo $SOMEVAR

[EMAIL PROTECTED]:~$ export SOMEVAR=foo
[EMAIL PROTECTED]:~$ echo $SOMEVAR
foo
[EMAIL PROTECTED]:~$ su -
Password:
[EMAIL PROTECTED]:~# echo $SOMEVAR

[EMAIL PROTECTED]:~# export SOMEVAR=foo
[EMAIL PROTECTED]:~# echo $SOMEVAR
foo
[EMAIL PROTECTED]:~# unset SOMEVAR
[EMAIL PROTECTED]:~# exit
[EMAIL PROTECTED]:~$ unset SOMEVAR

Ronny


pgpg9xZVLBKLD.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-16 Terurut Topik edy
wah karena kom nya ada dirumah jadi gak bisa memberikan output nya. tapi
intinya gini, kalau kita login root di shell kita ketik command
$ export PATH=$PATH:/tmp/OPatch
$ export PATH=$PATH:/sbin
$ which opatch
/tmp/OPatch/opatch

tapi kalau kita login user test dan ketik command
$ export PATH=$PATH:/tmp/OPatch
kalau gak salah mengatakan error yang berhubungan dgn$ dan /
dan kalau kita copa
$ export
comand not found

kalau gak salah sih begitu, maklum newbie :)

makasih

- Original Message -
From: Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, June 16, 2004 3:04 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] tanya profile user




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-15 Terurut Topik Andy Saputra
--

- edy [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Helloo,
 minta bantuannya ya teman teman.
 saya baru buat user baru cth test gimana supaya user
 test juga bisa memakai
 command export krn kalau login user test coba
 command export system response
 command not found tapi kalau pakai root bisa.
 
 
 makasihhh
 
 kalo login pake user perintah command di linux harus
lengkap :
  contoh pake root$ ifconfig .
 pake user# /sbin/ifconfig 

 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
 
 




__
Do you Yahoo!?
New and Improved Yahoo! Mail - Send 10MB messages!
http://promotions.yahoo.com/new_mail 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-15 Terurut Topik edy
oh gitu ya, ok deh saya coba.

Makasihhh pak Andy

- Original Message - 
From: Andy Saputra [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, June 15, 2004 4:20 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] tanya profile user


  kalo login pake user perintah command di linux harus
 lengkap :
   contoh pake root$ ifconfig .
  pake user# /sbin/ifconfig 
 
  
  -- 
  Unsubscribe: kirim email kosong ke
  [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
  FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
  
  
 
 
 
 
 __
 Do you Yahoo!?
 New and Improved Yahoo! Mail - Send 10MB messages!
 http://promotions.yahoo.com/new_mail 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 FAQ milis http://linux.or.id/faq.php
 
 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



[tanya-jawab] tanya profile user

2004-06-14 Terurut Topik edy
Helloo,
minta bantuannya ya teman teman.
saya baru buat user baru cth test gimana supaya user test juga bisa memakai
command export krn kalau login user test coba command export system response
command not found tapi kalau pakai root bisa.


makasihhh


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php