Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-17 Terurut Topik Qeyz
On 7/17/05, Ali Asnawi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 trus antivirus untuk di lingkungan linux apa namanya?
 dimana bisa downloadnya?
 gratis khan?

lho perasaan sudah di sebut sebelumnya? coba ke clamav.net itu yg
opensource, tapi kalo mo yang bayar sih udah ada seabrek juga deh,
kaspersky, dr. web, banyak lha. coba aja googling.

Regards,

-- 
waduh, saya sih ga punya signature. Tapi kalo ini bisa di anggap
signature, ya,,, berarti ini.SIGNATURE dong

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-17 Terurut Topik Lukman HDP

Royke K wrote:

Bicara mengenai root/admin privileges , coba yang pake Windows gimana ? ... 
hehehehe


Di Windows NT family ada user biasa dan user administrator. kayaknya 
konsepnya gak jauh beda ama user root di unix, isn't it?



--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-17 Terurut Topik ScareCrow

Lukman HDP wrote:


Royke K wrote:

Bicara mengenai root/admin privileges , coba yang pake Windows gimana 
? ... hehehehe



Di Windows NT family ada user biasa dan user administrator. kayaknya 
konsepnya gak jauh beda ama user root di unix, isn't it?



Klo pake windows NT boot disk, bisa akses file ngga yang bukan admin, 
hapus dan mode tulis ???

Klo ngga bisa berarti sama denagan unix (mesti supply password dulu)...
Klo bisa..berarti hebat dong NT-nya hihihiihi...

--
Take Care !

ScareCrow [#364768]
..bypass unnecessary steps


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-15 Terurut Topik Alfred Alinazar
On 7/15/05, Royke K [EMAIL PROTECTED] wrote:
 -BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
 Hash: SHA1
 
 developer virus akan berpikir seribu kali untuk membuat virus supaya jalan 
 di Linux.  Seandainya jadi, untuk menjalankan dan mengacak-acak system perlu 
 privileges root.
 Nah bagaimana bisa ke root untuk menjalankan virus tersebut ?.  Makanya di 
 Linux tidak dikenal istilah virus (dan mungkin tidak akan pernah ada), tetapi 
 exploit program supaya bisa
 menjalankan privileges root dan perintah-perintahnya.
 
 Bicara mengenai root/admin privileges , coba yang pake Windows gimana ? ... 
 hehehehe

Mungkin yg membuat Virus itu malas membuat Virus di linux bukannya
karena tingkat kesulitannya, melainkan karena potensi keuntungannya yg
hampir tidak ada.

Kalau ada vrius di Windows, khan mereka bisa jualan program anti virus
dan bisa dapat duit.
Kalau virusnya di linux ? paling2 juga pada nyari software anti virus
gratisan. :)

salam,

-bank al-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik sonjaya
hare gene linux kena virus , engga lah mas yg ada cuman cacing alias
worm , nah itu bedain linux ama windows kagak perlu anti virus kecuali
buat server email maklum client masih ada pake windows
.

On 7/15/05, eddyruslim [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Dear all,
  Saya masih baru di OS linux.
  Sebelumnya saya menggunakan OS Windows, seperti yang kita tahu
  OS Windows cukup sering terkena virus.
  Yang ingin saya tanyakan apakah OS linux bisa terkena virus?
 
  Terima kasih atas bantuannya.
  eddy
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 


-- 
-sonjaya-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik Qeyz
On 7/15/05, sonjaya [EMAIL PROTECTED] wrote:
 hare gene linux kena virus , engga lah mas yg ada cuman cacing alias
 worm , nah itu bedain linux ama windows kagak perlu anti virus kecuali
 buat server email maklum client masih ada pake windows
 .
 
 
 --
 -sonjaya-

jangan gitu ah mas, mungkin lebih tepat kalo di bilang; masih belum
ada yang menciptakan virus untuk linux. mungkin suatu saat nanti
ketika linux sudah mendominasi dunia, dan microsuck udah
tertatih-tatih, baru orang2 akan mulai menciptakan virus untuk linux.
tapi untuk sekarang, kita ga perlu khawatir koq, sampe saat ini bisa
di bilang bahwa virus untuk linux -nyaris- tidak ada.

Regards,


-- 
waduh, saya sih ga punya signature. Tapi kalo ini bisa di anggap
signature, ya,,, berarti ini.SIGNATURE dong

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik Irvan

Qeyz wrote:

jangan gitu ah mas, mungkin lebih tepat kalo di bilang; masih belum
ada yang menciptakan virus untuk linux. mungkin suatu saat nanti
ketika linux sudah mendominasi dunia, dan microsuck udah
tertatih-tatih, baru orang2 akan mulai menciptakan virus untuk linux.
tapi untuk sekarang, kita ga perlu khawatir koq, sampe saat ini bisa
di bilang bahwa virus untuk linux -nyaris- tidak ada.


Bijaksana sekali... :)

SoL

-irv-


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik Qeyz
On 7/15/05, CebonX [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Irvan wrote:
 
  Qeyz wrote:
 
  jangan gitu ah mas, mungkin lebih tepat kalo di bilang; masih belum
  ada yang menciptakan virus untuk linux. mungkin suatu saat nanti
  ketika linux sudah mendominasi dunia, dan microsuck udah
  tertatih-tatih, baru orang2 akan mulai menciptakan virus untuk linux.
  tapi untuk sekarang, kita ga perlu khawatir koq, sampe saat ini bisa
  di bilang bahwa virus untuk linux -nyaris- tidak ada.
 
 
  Bijaksana sekali... :)
 
  SoL
 
  -irv-

siapa dulu dng *kepala gede MODE:ON*

 
 
 Bukan bijaksana sekali, tapi sekali-kali bijaksana :) SOL
 
 -c3b-
 

dari pada sampeyan,, tumben sekali ga nanya...? wuehehehehe :p
*guling-guling mode:ON*

kaaan, jadi OOT maapin deh ah.

Regards,


 
 
 
 
 ___
 Yahoo! Messenger - NEW crystal clear PC to PC calling worldwide with 
 voicemail http://uk.messenger.yahoo.com
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 


-- 
waduh, saya sih ga punya signature. Tapi kalo ini bisa di anggap
signature, ya,,, berarti ini.SIGNATURE dong

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik kurniadi engkur
virus linux sudah ada kok cuma jumlah nya sedikit sekali, bisa dihitung dengan 
jari, yang saya tahu ada virus ramen sekitar tahun 1998-1999 menyerang  
redhat server yang masih standar. 

Dan lagi virus linux cendrung tidak menyebar dengan luas seperti virus 
windows, karena variasi linux banyak sekali, dan bisa jadi virus bisa 
menyerang redhat versi 9, tetapi tidak fedora. bisa saja menyerang mandrake 
10.1 tetapi tidak versi 10.2. 

On Friday 15 July 2005 09:20, sonjaya wrote:
 hare gene linux kena virus , engga lah mas yg ada cuman cacing alias
 worm , nah itu bedain linux ama windows kagak perlu anti virus kecuali
 buat server email maklum client masih ada pake windows
 .

 On 7/15/05, eddyruslim [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Dear all,
   Saya masih baru di OS linux.
   Sebelumnya saya menggunakan OS Windows, seperti yang kita tahu
   OS Windows cukup sering terkena virus.
   Yang ingin saya tanyakan apakah OS linux bisa terkena virus?
  
   Terima kasih atas bantuannya.
   eddy
 
  --
  Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
  Tidak bisa posting? Baca:
  http://linux.or.id/problemmilis
  http://linux.or.id/tatatertibmilis

 --
 -sonjaya-

-- 
--kurniadi--

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik Qeyz
On 7/15/05, kurniadi engkur [EMAIL PROTECTED] wrote:
 virus linux sudah ada kok cuma jumlah nya sedikit sekali, bisa dihitung dengan
 jari, yang saya tahu ada virus ramen sekitar tahun 1998-1999 menyerang
 redhat server yang masih standar.
 
 Dan lagi virus linux cendrung tidak menyebar dengan luas seperti virus
 windows, karena variasi linux banyak sekali, dan bisa jadi virus bisa
 menyerang redhat versi 9, tetapi tidak fedora. bisa saja menyerang mandrake
 10.1 tetapi tidak versi 10.2.

makanya saya bilang nyaris tidak ada. cuma masalah waktu aja koq,
tapi kayanya yg bikin virus nantinya juga bisa beban moral koq, lha
wong O/S udah di kasih gratis, hasil gotong royong pula, eh masih di
sebarin virus, beban moralnya ga ketulungan tuh.

Regards,


-- 
waduh, saya sih ga punya signature. Tapi kalo ini bisa di anggap
signature, ya,,, berarti ini.SIGNATURE dong

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Virus di Linux Workstation

2005-07-14 Terurut Topik Royke K
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

developer virus akan berpikir seribu kali untuk membuat virus supaya jalan di 
Linux.  Seandainya jadi, untuk menjalankan dan mengacak-acak system perlu 
privileges root.
Nah bagaimana bisa ke root untuk menjalankan virus tersebut ?.  Makanya di 
Linux tidak dikenal istilah virus (dan mungkin tidak akan pernah ada), tetapi 
exploit program supaya bisa
menjalankan privileges root dan perintah-perintahnya.

Bicara mengenai root/admin privileges , coba yang pake Windows gimana ? ... 
hehehehe

Sekedar tambahan...

Salam


Qeyz wrote:
 On 7/15/05, kurniadi engkur [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
virus linux sudah ada kok cuma jumlah nya sedikit sekali, bisa dihitung dengan
jari, yang saya tahu ada virus ramen sekitar tahun 1998-1999 menyerang
redhat server yang masih standar.

Dan lagi virus linux cendrung tidak menyebar dengan luas seperti virus
windows, karena variasi linux banyak sekali, dan bisa jadi virus bisa
menyerang redhat versi 9, tetapi tidak fedora. bisa saja menyerang mandrake
10.1 tetapi tidak versi 10.2.
 
 
 makanya saya bilang nyaris tidak ada. cuma masalah waktu aja koq,
 tapi kayanya yg bikin virus nantinya juga bisa beban moral koq, lha
 wong O/S udah di kasih gratis, hasil gotong royong pula, eh masih di
 sebarin virus, beban moralnya ga ketulungan tuh.
 
 Regards,
 
 

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.4 (GNU/Linux)
Comment: Using GnuPG with Fedora - http://enigmail.mozdev.org

iD8DBQFC10BdeHz+3aIJ/qQRAueKAJ964MqN/TJuKlRfYjMhHFmxOE3c1QCfXelR
xdh+5BL97jaf9YdgD58vorQ=
=P+qr
-END PGP SIGNATURE-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis