[assunnah] Kajian Fiqih Mu'amalah, Ahad, 31 Maret 2013

2013-03-26 Terurut Topik salim_kshi
Bismillah   Menghadiri kajian adalah bagian dari menuntut ilmu syar'i   Rasulullah shallallahu ’alaihi wa sallam bersabda, “Barangsiapa yang melapangkan satu kesusahan dunia dari seorang mukmin, maka Allah melapangkan darinya satu kesusahan di hari Kiamat. Barangsiapa memudahkan (urusan) orang

[assunnah] Larangan Hidup Membujang

2013-03-26 Terurut Topik Prada Aisyah
LARANGAN HIDUP MEMBUJANG Oleh Abu Hafsh Usamah bin Kamal bin Abdir Razzaq http://almanhaj.or.id/content/3560/slash/0/larangan-hidup-membujang/ Arti tabattul (membujang), Imam an-Nawawi rahimahullah berkata: Tabattul di sini ialah menjauhkan diri dari wanita dan tidak menikah karena ingin terus

[assunnah] OOT : Benarkah Campuran Jus Kulit Manggis dan Daun Sirsak Bisa Mengobati Tumor

2013-03-26 Terurut Topik Evan Rizaldhi
Assalamu'alaikum... Ikhwah sekalian, adakah yang punya pengalaman/cerita tentang wanita yang mengalami tumor payudara, namun dalam kondisi hamil? Bagaimana sebaiknya yang dilakukan? Karena menurut dokter spesialis bedah, tumor tsb (meski jinak) sebaiknya diangkat/dioperasi, namun masalahnya

[assunnah] Tanya tentang Riba

2013-03-26 Terurut Topik poetra . abuibrahim
Assalamu 'alaykum Bagaimana solusinya jika si A memberi tanda jadi pembelian sepeda motor kemudian di kredit melalui leasing dgn angsuran sebanyak 17 bulan. Setelah hal ini terjadi, barulah si A ketahui bahwa hal tsb termasuk jual beli segitiga, yg jelas riba dan diharamkan. Terlintas ia ingin

Re: [assunnah] OOT : Benarkah Campuran Jus Kulit Manggis dan Daun Sirsak Bisa Mengobati Tumor

2013-03-26 Terurut Topik Mas Iqbal
Waalaykumussalam warohmatullohi wabarokatuh. silakan coba minum cairan buah merah produk papua (irian jaya) yang asli, sudah dijual di toko-toko obat. minumnya harus kontinyu, INSHAALLOH, semoga lekas sembuh. From: Evan Rizaldhi evanrizal...@gmail.com To:

[assunnah] Info Kajian Depok - Sabtu Ahad 18-19 Jumadil Ula 1434H

2013-03-26 Terurut Topik Abu Hauna
Bismillah, Insya Allah akan diselenggarakan Kajian Ilmiyyah di Depok. _*1. HARI SABTU*_ /Insya Allah/ Sabtu, 18 Jumadil Ula 1434H / 30 Maret 2013, Jam 09:00 - 11:30 Bersama USTADZ JAZULI, Lc. /hafidzahullaah/ Materi : MENYELISIK ALAM MALAIKAT ** Di MASJID BAITURRAHMAN,

[assunnah] OOT : Jual beli motor bekas tanpa riba di SulSel

2013-03-26 Terurut Topik poetra . abuibrahim
[Catatan Admin] Bagi yang mengetahui informasi yang ditanyakan akh Poetra, silakan kirim via JAPRI langsung ke yang bersangkutan, tidak dikirimkan ke milis Assunnah. Demikian tambahan informasinya, mohon dapat diperhatikan. --- Assalamu 'alaykum, Adakah diantara anggota grup yang

RE: [assunnah] Harus dikemanakan alat musikku?

2013-03-26 Terurut Topik Agus Wijaya
Ada tambahan, bolehkah kita menjual speaker atau MP3, yang mana umumnya di buat untuk musik, bagi kalangan umum. Tapi untuk ikhwan yang sudah ngaji, bisa di gunakan untuk isi kajian atau murottal. Bagaimana hukum menjual barang tersebut...??? Jazakhallah khair Salam. Agus Wijaya

Re: [assunnah] Harus dikemanakan alat musikku?

2013-03-26 Terurut Topik abuadamalfadani
Menjual speaker halal, kalau digunakan untuk nyanyian maka itu dosa mereka sendiri, sebagaimana pisau bisa digunakan untuk membunuh, maka yang membunuh menanggung dosanya, bukan yang menjualnya, وَاللّهُ أعلَم بِالصَّوَاب Powered by Telkomsel BlackBerry® -Original Message- From: Agus

Re: [assunnah] Tanya tentang Riba

2013-03-26 Terurut Topik abuadamalfadani
وَعَلَيْكُمُ السَّلاَمُ وَرَحْمَةُ اللَّهِ وَبَرَكَاتُهْ Jika keadaan seperti itu pernah ditsnyakan ke ustad abdul hakim,bahwa kreditnya diteruskan saja jika uang yang masuk.sudah banyak,karena jika dilepas seperti itu saja,maka leasingnya akan untung besar,uang didapat,dan barang juga didapat.

[assunnah] Kajian Kiat menggapai Keluarga Sakinah di Kota Tangerang

2013-03-26 Terurut Topik Ahmad Yasin
Bismillah Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh Insya Allah ta'ala akan diselenggarakan kajian ilmiah dengan : T e m a : KIAT MENGGAPAI KELUARGA SAKINAH P e m a t e r i : Ustadz Firdaus Sanusi,MA (nara sumber radio rodja) H a r i : Ahad T a n g g a l: 31 Maret

RE: [assunnah]Tentang Shodaqallahul'adzhim, Tepuk Tangan anak-anak TPA?

2013-03-26 Terurut Topik Abu Harits
From: suwarto1...@gmail.com Date: Fri, 22 Mar 2013 13:34:07 + Afwan, ana mau tanya apakah dibenarkan perbuatan yang selalu dilakukan rata-rata TPA (Taman Pendidikan Al-Qur'an), kalau mereka selesai mengaji selalu mengucapkan senandung Al-Qur'an dan selalu membaca shodaqallahul'adzhim kalau

[assunnah] Re: Istri menggugat cerai suami

2013-03-26 Terurut Topik Harun Mubaroq
Assalamu'alaikum Pak Gilroy, Mohon maaf baru bisa menjawab, karena untuk memperoleh penjelasan detail yang Bapk inginkan saya kerepotan. Berputar-putar tidak karuan permasalahannya, dan masing-masing ingin menang sesuai keinginan masing-masing. Saya sudah mencoba menanyakan kepada yang