RE: [balita-anda] anak kurang tidur

1999-10-09 Terurut Topik Anna Dwiyana
Assalamu 'alaikum Wr. Wb. Ibu Tutik, menurut Saya sich selama anak tidak rewel ngga apa-apa, bukannya malah senang kalau bayi ibu tidur nyenyak di waktu malam sehingga ibupun bisa ikutan tidur nyenyak, toch kalau dia lapar dia akan bangun sendiri. Dan kalau anak ibu ngga mau tidur siang kan

RE: [balita-anda] anak kurang tidur

1999-09-28 Terurut Topik Syarifa, Diena (KPC)
salam kenal , menanggapi pertanyaan ibu Tutik Sri Astuti tentang jam tidur anaknya (2.5 bulan), menurut artikel yang pernah saya baca ( majalah Ayah Bunda ) jam tidur bayi yang berusia kurang dari 4 bulan sekitar 15 jam terdiri atas 10 - 11 jam pada malam hari dan selebihnya pada siang hari