Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-26 Terurut Topik nm kid
Hi Aldo, Pada excel 2007, conditional formatting ditemui pada Home bagian Styles tombol Conditional Formatting. conditional formatting adalah memformat cell sesuai kondisi tertentu, jadi bersifat dinamis. Karena dinamis (setiap nilai cell berubah maka akan menggunakan format tertentu yang

Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-25 Terurut Topik Aldo Wibowo
warna row dengan kondisi tertentu Halo clipid, Hal itu kondang disebut Conditional formatting. Bisa dilakukan dengan menu Format pilih Conditional formatting (xl2003 ke bawah). Bisa pilih salah satu jenis kondisinya, setting cellnya, blok range yang harus dikenai kondisi format demikian, ok

Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-13 Terurut Topik clipid
Dear allTerimakasih yang tak terhingga untuk bantuannya semua, sekarang pekerjaan saya tidak manual lagi mewarnainya.  --- On Fri, 7/10/09, siti setiyowati.d...@gmail.com wrote: From: siti setiyowati.d...@gmail.com Subject: Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-10 Terurut Topik siti
Aanda sedang memerlukan Conditional Formatting Select range yg akan diberi warna BERSYARAT; misal *A1:H100* Misal kolom yg akan ada data CLEARnya adalah kolom F klik menu Format Conditional Formatting (muncul dialog box Conditoinal Formatting) isikan pada Formula is: *=$F1=CLEAR* pada

Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-10 Terurut Topik nm kid
Halo clipid, Hal itu kondang disebut Conditional formatting. Bisa dilakukan dengan menu Format pilih Conditional formatting (xl2003 ke bawah). Bisa pilih salah satu jenis kondisinya, setting cellnya, blok range yang harus dikenai kondisi format demikian, ok deh selesai. Tapi, pada xl2003 kebawah

Re: [belajar-excel] Memberikan warna row dengan kondisi tertentu

2009-07-10 Terurut Topik siti
kalau tujuannya hanya mewarnai thok; ya bisalah spt itu tetapi; tidak semua data dlm cell itu statis, bisa dinamis berubah sesuai nilai nilai di cell lain; yaitu data yg dituliskan berupa formula dengan cara pak sepriansyah itu... kemudian jika data di koloom status berubah (misal karena data