RE: [ekonomi-nasional] Globalisasi Kemiskinan: Rakyat Disuruh Makan Serangga!

2005-06-17 Thread Arief
Bagus sekali laporan yang dibuat pagi ini oleh RCTI, dalam laporan itu dikaitkan antara busung lapar dan korupsi di NTT. Malah di tengah keprihatinan yang mendalam para pejabatnya merencanakan studi banding ke Australia. Bukankah pola seperti ini juga dilakukan di daerah-daerah yang lain? menghabis

[ekonomi-nasional] Globalisasi Kemiskinan: Rakyat Disuruh Makan Serangga!

2005-06-17 Thread A Nizami
Di TV, disiarkan rakyat Meksiko dianjurkan untuk makan serangga, seperti belalang. Ini akibat kemiskinan yang merajalela. Akibatnya, berbagai justifikasi pun dibuat, agar rakyat tertarik memakan serangga. Di Indonesia, ratusan ribu balita kelaparan dan terkena busung lapar. Puluhan balita sudah me

[ekonomi-nasional] Fwd: ISEI's Public Lecture on Binary Economics :

2005-06-17 Thread Elpi Nazmuzzaman
-- Forwarded message -- nah.. keliatannya diskusinya bakal menarik tentang mengakumulasi kapital tanpa instrumen bunga. mungkin nanti menjelaskan tentang kegiatan ekonomi yang berada pada sistem ekonomi konvensional tapi menggunakan salah satu pilar ekonomi syariah, yakni elimin

[ekonomi-nasional] Impianku menjadi Pegawai Negri ..kandas sudah...!

2005-06-17 Thread A_Dharmawan
Jumat, 17/06/2005 15:23 WIB Dephub tolak SPKA jadi PNS lagi oleh : Hendra Wibawa JAKARTA (Bisnis): Dephub tetap menolak permintaan Serikat Pekerja Kereta Api (SPKA) yang menuntut dikembalikannya status PNS pegawai PT Kereta Api (PTKA). Kepala Biro Hukum dan KSLN, Dephub, Kalalo Nugroh

[ekonomi-nasional] Laporan BP 2005

2005-06-17 Thread Budi Sudarsono
Rekan Anggota Milis Yth., Setiap tahun sekitar pertengahan bulan Juni BP menerbitkan edisi terbarunya berjudul ?Statistical Review of World Energy?. Tahun ini edisi tersebut untuk 2005 sudah ditayangkan mulai tanggal 14 Juni 2005 di websitenya: http://www.bp.com/genericsection.do?categoryId=92&con