Re: [id-android] WTA-OOT : Ganti SIM Card Telkomsel tanpa tanda tangan basah

2019-10-30 Terurut Topik Rudi Thio
Iya, Om Bagus adik saya sudah sempat chat dengan salah satu kenalannya, CS di Grapari katanya diperlukan tanda tangan basah, dan harus dalam 1 KK, adik saya itu sudah pisah KK Regards, Rudi Thio On Wed, Oct 30, 2019, 22:04 Bagus Pursena wrote: > Bro Rudy; > Mungkin bisa kasih surat kuasa ke

Re: [id-android] WTA-OOT : Ganti SIM Card Telkomsel tanpa tanda tangan basah

2019-10-30 Terurut Topik Bagus Pursena
Bro Rudy; Mungkin bisa kasih surat kuasa ke saudara yang di Indonesia? Jangan lupa kasih copy KTP. On Wed, Oct 30, 2019 at 9:55 PM Rudi Thio wrote: > Dear All, > > 3 Hari lalu saya kecopetan HP di Kuala Lumpur beserta kartu Simpati di > dalamnya. Siang kemarin (setelah 2 hari keluar dari

[id-android] WTA-OOT : Ganti SIM Card Telkomsel tanpa tanda tangan basah

2019-10-30 Terurut Topik Rudi Thio
Dear All, 3 Hari lalu saya kecopetan HP di Kuala Lumpur beserta kartu Simpati di dalamnya. Siang kemarin (setelah 2 hari keluar dari Malaysia), adik saya baru bilang kalau di KL ada Grapari (jiah!) Kebetulan saya masih jauh dari Tanah Air, jadi belum bisa mengurus untuk menerbitkan ulang simcard