Re: [admin] Konfigurasi LDAP untuk Address Book

2002-10-01 Terurut Topik Yaya
From: Rio Martin [EMAIL PROTECTED] Hi rekan semuanya, saya mengalami kesulitan waktu mau configure LDAP nih. Slapd sudah running dan listening di port 389 lalu slapd.conf berisi: - include

Re: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik Admin-Stress
--- adi [EMAIL PROTECTED] wrote: oops .. jangan sampai buang-buang duit buat beli switch mahal untuk ini. cuman sayangnya packet arp itu unrouteable, jadinya ya hanya bisa untuk 1 subnet. teoritis, walaupun tidak dalam satu subnet, switch bisa diisi beribu-ribu paket sampah sehingga jadi

Re: [admin] Bingung Soal Brainbench ?

2002-10-01 Terurut Topik Admin-Stress
http://www.vcs.ethz.ch/cdrom/faq/computer/x11-faq/xfree86/faq-doc-56.html Q.E15- What is Xwrapper and why can't startx or xinit find it? From: XFree86 FAQ The XFree86 X servers require root privileges to access the video hardware. In releases prior to 3.3.2 the X servers were installed

Re: [admin] Re: problem - psyBNC

2002-10-01 Terurut Topik Admin-Stress
Memang paling aman sih ditutup pake firewall (ipchains / iptables). Mending port untuk chatting ditutup aja (6000-7000), sebab psyBNC akan melakukan koneksi ke irc server, umumnya sih dipake chatting. --- Aan [EMAIL PROTECTED] wrote: Iya si psybnc membuka port tapi tergantung dari

Re: [admin] milist web base administration

2002-10-01 Terurut Topik effendy
--- Admin-Stress [EMAIL PROTECTED] wrote: Coba Webmin : http://www.webmin.com saya udah setup webmin dan berhasil dengan baik, tapi bagian list manager kok LISTAR tidak tampil di situ yang ada adalah Majordomo list manager, postfix, apache wuftpd dll, gimana supaya milist engine LISTAR

Re: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik Budhi
At 12:57 PM 10/1/2002 +0700, Budi Aditya said: On Tue, Oct 01, 2002 at 11:09:08AM +0700, Budi Aditya wrote: haha.. kecuali kalau ngepop imapnya lewat ssl :) ehem .. dulu, sebelum ada keybca, sebenarnya orang bisa menuntut bca karena menyediakan service yang tidak secure :-) yup ssl

Re: [admin] Konfigurasi LDAP untuk Address Book

2002-10-01 Terurut Topik Yaya
Tambahan, pakai juga option '-x -h [ldapserver=localhost]' ldapadd -x -h localhost -D cn=root,dc=indosat-m3,dc=com -W /usr/local/ldap/var/openldap-ldbm/slapd.ldif Yaya -- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Re: [admin] milist web base administration

2002-10-01 Terurut Topik Admin-Stress
Mmm, kalo module webmin nya ndak ada, kayaknya belum bisa kali yah untuk LISTAR. --- effendy [EMAIL PROTECTED] wrote: --- Admin-Stress [EMAIL PROTECTED] wrote: Coba Webmin : http://www.webmin.com saya udah setup webmin dan berhasil dengan baik, tapi bagian list manager kok LISTAR

[admin] Autoexec.bat di linux

2002-10-01 Terurut Topik Achmad Mardiansyah
salam linux... gini nih, saya punya sebuah software di linux. trus, program ini pengen saya jalanin tiap kali booting, jadi saya nggak perlu capek-capek ngejalanin secara manual lagi (kayak make autoexec.bat di windows) salam enlightment... -- Utk berhenti langganan, kirim email ke

Re: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik adi
On Tue, Oct 01, 2002 at 12:57:01PM +0700, Budi Aditya wrote: kalau bener2 secure ajarkan boss anda untuk pop imap via ssh :P hmm.. jangan-jangan ini soal waktu juga? :-)) Salam, P.Y. Adi Prasaja -- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di

Re: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik adi
On Mon, Sep 30, 2002 at 11:09:51PM -0700, Admin-Stress wrote: Hm, setahu saya, switch itu kan tidak mem-broadcast packet. Jadi, misalkan ada packet datang dari port-1, dan ditujukan ke port-2, maka port lainnya harusnya ndak bisa 'mendengar' kan? atau behaviour ini bisa diakali? atau

Re: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik adi
On Tue, Oct 01, 2002 at 02:04:54PM +, Budhi wrote: ehem .. dulu, sebelum ada keybca, sebenarnya orang bisa menuntut bca karena menyediakan service yang tidak secure :-) yup ssl memang tidak begitu secure :P Siapa bilang? kasus bca bukan karena ssl-nya yg tidak secure. siapa

[admin] Aplikasi Linux

2002-10-01 Terurut Topik Henry
Kalo mau bikin aplikasi di Linux (under xwindow), enaknya belajar bahasa pemrograman apa? _ Get your free E-mail account at http://www.kompas.com _ -- Utk berhenti langganan, kirim email ke

[admin] samba klien

2002-10-01 Terurut Topik Alexander Dian
guys, kenapa akses dari klien (windows) ke samba server selalu diminta password ? you must supply a password to make this connection apa mungkin karena pada klien, saya tidak beri password untuk memulai networking ? mohon pencerahannya. NB: server samba bisa browser klien -- Regard,

Re: [admin] Aplikasi Linux

2002-10-01 Terurut Topik Mulyadi Santosa
Hello Henry, Kalo mau bikin aplikasi di Linux (under xwindow), enaknya belajar bahasa pemrograman apa? coba Qt -- Best regards, Mulyadimailto:[EMAIL PROTECTED] -- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di

[admin] lartc solusi

2002-10-01 Terurut Topik Muhammad Reza
Dear Milis... Buat teman2 milis yang networkingnya udah ngelotok nih..:) Di kantor saya yang baru ingin dibikin koneksi seperti ini upstream --- |-- ISP eth1 | Intranet-- Linux

Re: [admin] samba klien

2002-10-01 Terurut Topik Yaya
From: Alexander Dian [EMAIL PROTECTED] guys, kenapa akses dari klien (windows) ke samba server selalu diminta password ? you must supply a password to make this connection [smb.conf] Dengan 'security = user' [default], memang mengharuskan pakai password. apa mungkin karena pada klien,

Re: [admin] samba klien

2002-10-01 Terurut Topik bayu a cahyono
coba di smb.confnya authentikasinya di set ke share bukan user. CMIIW bayu apa mungkin karena pada klien, saya tidak beri password untuk memulai networking ? mohon pencerahannya. -- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di

[admin] OOT RE: [admin] solusi antivirus untuk qmail

2002-10-01 Terurut Topik mydida
On Tue, Oct 01, 2002 at 12:57:01PM +0700, Budi Aditya wrote: kalau bener2 secure ajarkan boss anda untuk pop imap via ssh :P hmm.. jangan-jangan ini soal waktu juga? :-)) Saya pikir ini udah urusan sangat teknis sekali pop imap pake ssh kalau diajarkan ke boss (atau user pada

Re: [admin] LDAP?

2002-10-01 Terurut Topik Irvant Martheen
LDAP : itu sejenis authentication server (yang menyimpan user profile) kira-kira begitu, gimana menurut rekan-rekan yang lain ? Maaf nih rekan2, tapi please saya selalu dapat email pembahasan LDAP tapi saya sendiri nggak tahu apa itu LDAP. 1. Bagi rekan-rekan yang bermurah hati, tolong