RE: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-13 Terurut Topik A Nizami
Assalamu'alaikum wr wb, Untuk yang menggunakan account kantor (yang memang tidak diutak-atik) tidak masalah. Toh dengan mengkontak kantornya bisa diidentifikasi. Yang akan kena terutama adalah yang memakai email gratisan seperti yahoo.com / gmail.com. Ini harus nama asli (minimal nama depan atau

FW: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-12 Terurut Topik Iwan Jamhari
- From: media-dakwah@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] Behalf Of A Nizami Sent: Thursday, January 12, 2006 2:41 PM To: media dakwah Subject: Re: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis Wa'alaikum salam wr wb, Selain jujur, kita jadi bisa saling mengenal. Untuk

RE: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-12 Terurut Topik A Nizami
Wa'alaikum salam wr wb, Kalau accountnya tidak bisa diutak-atik apa boleh buat, tidak akan dikeluarkan. Semampunya. Ini terutama untuk email gratisan di mana si pembuat bebas memilih namanya. Minimal nama asli pengirim dicantumkan di bawah. Insya Allah ini untuk kenyamanan kita bersama. Kan enak

RE: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-12 Terurut Topik NCI SPM QA Staff
Assalamu'alaikum, tapi pak ustadz, gimana dengan kami..:( kami kerja di perusahaan juga tapi ngga pake nama asli ini nama departement kami, kami team. kami ngga termasuk yang dikeluarkan kan pak:(? kasihani kami dunk:( wassalam, amanah Surata wrote: Assalamu'alaikum wr wb, Warning

RE: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-12 Terurut Topik Cecep Mukminadi
12, 2006 2:45 PM To: media-dakwah@yahoogroups.com Subject: FW: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis Kenapa milist ini ga membentuk pengajian aja...? kita ketemu dan bersilaturahmi dalam satu pengajian... Iwan Jamhari PT BANK MANDIRI (PERSERO) Tbk. Financial

Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik yusuf rinaldy
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Setuju dengan usul Mas Nizami, anggota milis harus menggunakan nama asli. Saya juga usulkan agar anggota milis kalau mengirimkan tulisan yang berupa copy paste (misalnya artikel dari sebuah majalah) harus mencantumkan keterangan bahwa tulisan yang

Re: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik Mustofa
Setuju banget ustadz. Pokoknya, bagi pencari Ilmu, pemberi Ilmu, di milis ini harus jujur yusuf rinaldy

RE: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik Surata
Assalamu'alaikum wr wb, Warning tersebut tentunya untuk yang menggunakan alamat Yahoo.com , bukan begitu Pak Nizami ? Soalnya kalo alamat dengan menggunakan nama Perusahaan dimana mereka bekerja InsyaAllah ITULAH NAMA ASLINYA Jadi nggak perlu donk diberi waktu yang 2 minggu Wassalam,

Re: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik Imam . Santosa
Tapi, yg jadi masalah kan, kita nggak tahu nama asli yg sesungguhnya dari para anggota milis ini, jadi kalau toh ada yg masih menggunakan nama samaran (maaf nih ya) kita juga nggak tahu. Salam,

Re: [BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik A Nizami
Wa'alaikum salam wr wb, Selain jujur, kita jadi bisa saling mengenal. Untuk artikel kutipan sebaiknya diberikan sumber/link-nya sehingga jelas sanadnya. Wassalam --- [EMAIL PROTECTED] wrote: Setuju banget ustadz. Pokoknya, bagi pencari Ilmu, pemberi Ilmu, di milis ini harus jujur

[BULK] - Re: [media-dakwah] Wajib Menggunakan Nama Asli di Milis

2006-01-11 Terurut Topik suhana032003
assalamu'alaikum wr.wb setuju bang.. untuk menghindari salah tafsir dan hanya sekedar menerka2 saja, dan diniatkan hanya untuk silaturrahmi yg jelas, agar kita mengetahui dengan siapa kita berdiskusi. salam suhana (nama asliku) Hana (panggilanku:) --- In media-dakwah@yahoogroups.com, A Nizami