Re: [tanya-jawab] Browsing pakai squid transparent gagal (konek ke mundu)

2010-03-30 Thread Yudhi Kusnanto
On Mon, 29 Mar 2010, Arief Yudhawarman wrote: > Atau ada cara lain agar squid bisa by pass request yang tidak standar, yg > tidak > mengikutkansertakan baris header Host ? Atau saya complain ke mundu ? mungkinkah pada squid menangkap UserAgent lalu memberi perlakuan khusus? idealnya anda komplai

[tanya-jawab] Kok aneh sih samba-ku

2010-03-30 Thread Zulhaj Aliyansyah
maaf kalo noob banget sambaku ga bisa mount nih :( root[~]# smbd root[~]# smbclient //127.0.0.1/saya Password: Domain=[SABX] OS=[Unix] Server=[Samba 3.5.1] Server not using user level security and no password supplied. smb: \> ls NT_STATUS_INVALID_PARAMETER listing \* 35457 blo

Re: [tanya-jawab] Browsing pakai squid transparent gagal (konek ke mundu)

2010-03-30 Thread Nyoman [D]
On Tue, 2010-03-30 at 21:37 +0700, Yudhi Kusnanto wrote: > On Mon, 29 Mar 2010, Arief Yudhawarman wrote: > > > Atau ada cara lain agar squid bisa by pass request yang tidak standar, yg > > tidak > > mengikutkansertakan baris header Host ? Atau saya complain ke mundu ? > > mungkinkah pada squid m

[tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Alim Salipin
Dear Pakar Zimbra, Saya menggunakan zimbra ver 4.5.5_GA_838.RHEL4_20070503175122 dgn CentOS 4 2 hari belakangan saya lihat pada Mail Queue banyak sekali e-mail yg deferred (sampai ribuan e-mail) yang sender-nya aneh2 (kayak SPAM) dan ditujukan ke domain yahoo.com/ymail.com akhrnya IP public saya d

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Masim "Vavai" Sugianto
2010/3/31 Alim Salipin : > Dear Pakar Zimbra, > > Saya menggunakan zimbra ver 4.5.5_GA_838.RHEL4_20070503175122 dgn CentOS 4 > 2 hari belakangan saya lihat pada Mail Queue banyak sekali e-mail yg > deferred (sampai ribuan e-mail) > yang sender-nya aneh2 (kayak SPAM) dan ditujukan ke domain > yahoo.

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread David
Saya pernah mengalami hal ini, meski tidak ke yahoo. Setelah di check di sisi user, ternyata memang terdapat trojan dan malware.. Si malware mengirim dan menerima email berupa updatenya, dan kadang hanya mengirim email text. Solusinya memeriksa komputer user dan membersihkannya, dari sisi server

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Arief Yudhawarman
On Wed, Mar 31, 2010 at 10:52:35AM +0700, Alim Salipin wrote: > padahal zimbra saya aktifkan smtp_auth dan yg bisa relay cuma localhost dan > IP lan-nya sendiri (127.0.0.1 & > 192.168.1.254/32) udah banyak e-mail2 tsb saya hapus manual di mail queue > deferred tapi gak lama muncul lagi. > Apakah m

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Vincent
itulah rugi nya menggunakan aplikasi yang bukan murni open source seperti zimbra ini, karena ketergantungan sama vendor pembuat nya, mending saran saya deploy murni pake qmail atau postfix aja... - Original Message - From: "David" To: Sent: Wednesday, March 31, 2010 11:04 AM Subjec

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Masim "Vavai" Sugianto
2010/3/31 Vincent : > itulah rugi nya menggunakan aplikasi yang bukan murni open source seperti > zimbra ini, karena ketergantungan sama vendor pembuat nya,  mending saran > saya deploy murni pake qmail atau postfix aja... Ketergantungannya dari sisi apa ya ? -- Best Regards, Masim "Vavai" Su

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Masim "Vavai" Sugianto
2010/3/31 Arief Yudhawarman : > On Wed, Mar 31, 2010 at 10:52:35AM +0700, Alim Salipin wrote: > >> padahal zimbra saya aktifkan smtp_auth dan yg bisa relay cuma localhost dan >> IP lan-nya sendiri (127.0.0.1 & >> 192.168.1.254/32) udah banyak e-mail2 tsb saya hapus manual di mail queue >> deferred

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread David
Maksudnya apa ya mas? ketergantungan dari sisi apa? Kok kayanya nggak relevan sama "pitakon" yang diajukan... saya pernah pake qmail, postfix, sekarang zimbra Warm regards, David http://blog.pnyet.web.id Vincent wrote: itulah rugi nya menggunakan aplikasi yang bukan murni open source seperti

[tanya-jawab] Endian download ga' bisa resume

2010-03-30 Thread Legowo Widyanto
Hallo semuanya... Saya lagi coba2 pake endian firewall...kalo download dari client, pada saat putus downloadnya kok ga' bisa "resume" ya ?... Kalo hal begini, ngeceknya disisi Proxy ( squid ) atau Firewall ya ? Thks sebelumnya Legowo --

Re: [tanya-jawab] Endian download ga' bisa resume

2010-03-30 Thread Arief Yudhawarman
On Wed, Mar 31, 2010 at 12:18:16PM +0700, Legowo Widyanto wrote: > Hallo semuanya... > > Saya lagi coba2 pake endian firewall...kalo download dari client, pada > saat putus downloadnya kok ga' bisa "resume" ya ?... > Kalo hal begini, ngeceknya disisi Proxy ( squid ) atau Firewall ya ? Itu tergant

Re: [tanya-jawab] Browsing pakai squid transparent gagal (konek ke mundu)

2010-03-30 Thread Yudhi Kusnanto
On Wed, 31 Mar 2010, Nyoman [D] wrote: > > > > > Atau ada cara lain agar squid bisa by pass request yang tidak standar, yg > > > tidak > > > mengikutkansertakan baris header Host ? Atau saya complain ke mundu ? > > > > mungkinkah pada squid menangkap UserAgent lalu memberi perlakuan khusus? > > id

[tanya-jawab] network tool

2010-03-30 Thread Ferry Kristianto
hai, Saya mau tanya, network tool apa yang bisa mencatat secara detail aktifitas jaringan dari sebuah host? kalo pake tcpdum, bisa lama telaahnya. Selama ini karena menggunakan squid, saya pakai sarg. terakhir saya tambah ntop. Tapi ini rasanya belum cukup, karena ada alamat website yang tern

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Vincent
BTW, Zimbra 4.5.5 sudah lama sekali dan khawatirnya ada bug yang belum diupdate. AFAIK, Zimbra < 5.0.18 ada bug yang bisa membahayakan ini bukan ketergantungan nama nya ? - Original Message - From: "Masim "Vavai" Sugianto" To: Sent: Wednesday, March 31, 2010 12:03 PM Subject: Re: [ta

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread David
Hehehehe, kalau saya bilang begini: contoh: "postfix < 2 ada bug yang cukup berbahaya" bukankah maknanya sama saja? bukankah juga akan mengarah pada ketergantungan kepada developer? Atau anda bisa mendevelop bugfix nya sendiri? cheers... Warm regards, David http://blog.pnyet.web.id Vincent

[tanya-jawab] Numpang Seminar dan Pelatihan Blender 3D Unisbank Semarang

2010-03-30 Thread gdeys...@gmail.com
hey semuah, Gak apa-apa yach numpang acara seminar dan pelatihan Blender 3D. Kali ini Internet Club Unisbank bekerja sama dengan Blenderindonesia.org mengadakan seminar dan pelatihan Blender 3D.Animation. Source: http://blog.internetclub.or.id/ic-story/workshop-3d-animation-with-blender.html ht

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Vincent
maksud nya perbedaan nya begini zimbra itu full paket email server yang di develope menjadi 1 paket, beda dengan postfix yang hanya murni smtp server, seperti hal nya zimbra juga menggunakan postfix kan ? - Original Message - From: "David" To: Sent: Wednesday, March 31, 2010 1:06

[tanya-jawab] instalasi sms gateway dengan kannel dan iTegno3832

2010-03-30 Thread wahyoe
Teman-teman milist tanya jawab linux Mohon bantuannya. Saya pernah membuat sms gateway menggunakan kannel dengan modem iTegno 3000 type WM1080A+ semuanya berjalan lancar, dan sampai sekarang sms gateway masih beroperasi. cara yang dilakukan mengikuti langkah2 dari artikel Mas Fajar Priyanto (

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread David
Saya cuma menanggapi apa yang anda utarakan tadi, yang menurut saya artinya seperti ini: "menggunakan zimbra itu tergantung sama pembuatnya" lha apakah pengguna postfix, qmail dll tidak tergantung ke pembuatnya? Btw memangnya kenapa kalau zimbra itu full paket? punya alasan yang bisa dipertimb

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread Vincent
kalo menurut saya, menggunakan paket terpisah lebih mudah untuk trouble shooting serta maintenance nya...dan kita lebih mengetahui detil dari system kita.. - Original Message - From: "David" To: Sent: Wednesday, March 31, 2010 1:43 PM Subject: Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra

Re: [tanya-jawab] Mail Queue Zimbra yg Aneh

2010-03-30 Thread asfik
On Mar 31, 2010, at 11:22 AM, Arief Yudhawarman wrote: > Saya belum pernah tahu ada virus / trojan yg bisa kirim email keluar pakai > smtp auth. Kecuali dia bisa kirim email via OE atau MS Outlook. Ada lho hehehe. Saya pernah menjumpai di salah satu account hosting disini digunakan untuk SPAM (n