RE: [tanya-jawab] OT: Postfix Indonesia

2003-11-13 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Wa'alaikumsalaam Wr. Wb. Kalau sekedar menterjemahkan sih insya Allah bisa :) tapi ... gimana ya ilmuku masih cetek banget dan no experience at all about Postfix. Linux aja baru menyentuh ni :(. Regards, Nugie -Original Message- From: Asfihani [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent:

RE: [tanya-jawab] Qmail Lagi

2003-11-13 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Design seperti itu bisa koq walau aku belum tahu juga caranya :(. Itu dulu aku nikmati sewaktu masih bekerja di sebuah perusahaan telekomunikasi swasta. Jadi kami hanya menggunakan nama domain yang sama saja misal domainsama.com tapi setiap recipient nya boleh berada di mana-mana. Ada di Bandung,

RE: [tanya-jawab] password root lupa

2003-11-11 Terurut Topik Nugraha Prasidha
RedHat 7.1 begini. Dalam prompt login: tekan CTRL-ALT-DEL agar Linuxnya restart. Saat LILO boot ditampilkan: Ketikkan Linux -s untuk masuk single user mode. Ketikkan mount -a untuk memounting semua file system anda. ketikkan passwd root dan masukkan password root anda yang baru. Ketikkan reboot

[tanya-jawab] Perl scripts, PHP, MySQL (Clarification)

2003-11-07 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Hi, Please allow me to clarify regarding the book I recommended yesterday which is in line with the subject above especially for both [EMAIL PROTECTED] and [EMAIL PROTECTED] There was a litle mistaken I made that will make you a bit confuse accordingly. Here it is what I meant: 1. PHP and

RE: [tanya-jawab] Mounting Floppy Disk - Rejected

2003-11-06 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Benar formatnya mestinya begitu tapi juga tetap saja dikatakan kalau major/minor numbernya dianggap salah. Saya pikir dengan merubah targetnya menjadi /floppy pun tidak akan menjadi masalah kan karena itu hanya sekedar sebuah label device saja. Sebetulnya untuk menentukan major/minor numbernya itu

RE: [tanya-jawab] Problem dual card jaringan

2003-11-06 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Dari buku Network Administration Guide yang saya baca pada bagian Ethernet Autoprobing di sana disebutkan bahwa ada 3 hal yang menyebabkan card tidak dikenali: 1. Jenis card yang murah (kurang baik mutunya) 2. Kernel tidak akan lakukan autoprobe kecuali secara specifik diinstruksikan 3.

RE: [tanya-jawab] Mounting Floppy Disk - Rejected

2003-11-06 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Wah thanks banget atas bantuannya anda informatif sekali. Oke aku akan ikuti tips nya. -Original Message- From: I Gede Wijaya S [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, November 07, 2003 12:07 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] Mounting Floppy Disk - Rejected On Thu, Nov

[tanya-jawab] Mounting Floppy Disk - Rejected

2003-11-05 Terurut Topik Nugraha Prasidha
Hi Folks, Pls help me, saya masih baru dan kebingungan dengan Linux :). Instruksi di bawah ini kenapa ditolak ya? mount /dev/fd0 /floppy pesannya: has wrong major or minor number lalu saya coba create directory /floppy dulu dan hasilnya masih tetap sama :(. lalu saya improve sikit dengan