Saya menggunakan mandrake 9.1 dan ingin bertanya:

1. saya coba dial up pakai kppp, tapi ada error message seperti ini:
The ppp daemon died unexpectedly.
Exit status: 16
See 'man pppd' for an explanation of the error codes or take a look at the
kppp FAQ on:
devel-home.kde.org/~kppp
Saya sudah coba ke sana tapi tidak menemukan penjelasannya

2. Saya melakukan kesalahan saat partisi, yaitu partisi linux terlalu besar
dan windowsnya terlalu kecil. bisakah saya ubah susunannya? saya coba resize
dari mandrake control center tidak bisa.

Maaf kalau sudah pernah dibahas sebelumnya, karena saya tidak menemukan
jawaban atas masalah saya di archieve.

Thanks...


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Kirim email ke