On Fri, May 14, 2004 at 01:38:39PM +0700, Chris wrote:

> Setelah saya cek and ricek ttg qmail scanner tdk mau menjalankan filter
> email, ternyata masalahnya ada pd daemon ClamAV yg tidak jalan.
> Awalnya jalan, cuma nggak tahu tiba-2 daemonnya nggak mau jalan.
> 
> [EMAIL PROTECTED] root]# ps axu | grep clamd
> [EMAIL PROTECTED] root]#  --> hasilnya kosong

Coba dijalankan daemon clamdnya :

% clamd

Jika di cek dengan perintah ps masih belum aktif dibackground, cek
file /tmp/clamd.log, jika ada error misalnya :
 
ERROR: Socket file /tmp/clamd exists.

Maka tinggal di hapus saja file /tmp/clamd, lalu coba untuk
menjalankan daemon clamd.

Ada baiknya juga untuk menambahkan di file rc.local anda setiap boot
untuk mengecek file /tmp/clamd, jika ada maka akan dihapus.

if test -r /tmp/clamd
        then rm -rf /tmp/clamd
fi

YMMV,

 Asfihani

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Kirim email ke