> -----Original Message-----
> From: SETIJO AGUS [mailto:[EMAIL PROTECTED]
> Sent: Thursday, September 02, 2004 2:06 PM
> To: '[EMAIL PROTECTED]'
> Subject: [tanya-jawab] PC Router - FreeSCO
>
>
> Kebetulan aku sedang punya masalah PC Router - FreeSCO
> Pada saat aku ifconfig eth0 dan eth1 sudah oke aku bisa ping dari komputer
> sendiri di eth0/eth1
>
> <192.20.140.55>  eth0 -------eth1 <192.20.141.55>
>
> tapi kok ke komputer yang punya ip sama dengan eth0, misal 192.20.140.16
> nge-ping kok nggak bisa di eth0
> atau pun sebaliknya komputer yang sama dengan eth1 misal 192.20.141.16
> nge-ping ke eth1 juga nggak bisa
>
> tolong donk di bantu ????
>
> Aku pakai versi 027 + pentium 100
>
> Terima kasih sebelumnya
Kalau sudah bisa ping dari localhost, tapi ndak bisa dari luar (the same
subnet) kemungkinan besar sambungan fisiknya (kabel/hub/dll)

salam
-iggy



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis

Kirim email ke