On Tue, Feb 02, 2010 at 01:31:11PM +0700, adi wrote:
> On Tue, Feb 02, 2010 at 07:46:02AM +0700, Andika Triwidada wrote:
>> hehe, iya sih, kurang cocok untuk serve TCP
>> memang maksud saya menyebut anycast hanya
>> sekedar menggambarkan kekaguman saya atas efeknya
>> yang bisa mengarahkan query DNS ke lokasi "terdekat" tanpa
>> pemborosan IP
>
> tergantung implementasi *), Pak. kalau seperti dns anycast yang
> diterapkan oleh akamai, berarti bisa juga kan :-)
>
> coba query images.friendster.com dari bbrp isp dan bandingkan
> hasilnya.

Kalau pakai dns-nya spidi, keluarnya selalu ip telkom.
Tapi kalau pakai dns idola, di sini, suka gonta-ganti kadang keluar
ip luar negeri kadang ip dalam negeri, ya sudah saya akali di dnscache
agar keluarnya selalu ip dalam negeri untuk menghemat bandwidth
internasional (sambil poke mas Adi Sudana yg moga2 monitor milis ini).

Oya content situs http://www.funnyordie.com/ didistribusikan via akamai.
Kenceng lho buka videonya hehehe.

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com
Yang lagi krisis bandwidth internasional di atas lumbung bandwidth iix.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Reply via email to