curious.

dulu mbak lina pernah bilang kalau belajar agama itu untukmendapatkan
kebenaran yang pasti (yah kira kira gitu deh redaksinya ane lupa).  tapi
kalau baca ceritanya ini dari depan ke belakang, kita akan bertemu sosok
yang penuh keragu raguan, dan tidak berani mentakan orang lain salah.

kok si santri kayak orang JIL ?  heran.

salam,
Ari


2010/3/3 Lina <linadah...@yahoo.com>

>
>
> Ada suatu kisah seorang santri yg menuntut ilmu pada seorang Kyai.
> Bertahun-tahun telah ia lewati hingga sampai pada suatu ujian terakhir. Ia
> menghadap Kyai untuk ujian tersebut. "Hai Fulan, kau telah menempuh semua
> tahapan belajar dan tinggal satu ujian, kalau kamu bisa menjawab berarti
> kamu lulus ", kata Kyai. "Baik pak Kyai, apa pertanyaannya ?"
>
> "Kamu cari orang atau makhluk yang lebih jelek dari kamu, kamu aku beri
> waktu tiga hari ". Akhirnya santri tersebut meninggalkan pondok untuk
> melaksanakan tugas dan mencari jawaban atas pertanyaan Kyai-nya.
>
> Hari pertama, sang santri bertemu dengan si Polan pemabuk berat yg dapat di
> katakan hampir tiap hari mabuk-mabukan. Santri berkata dalam hati, " Inilah
> orang yang lebih jelek dari saya. Aku telah beribadah puluhan tahun sedang
> dia mabuk-mabukan terus ". Tetapi sesampai ia di rumah, timbul pikirannya.
> "Belum tentu, sekarang Polan mabuk-mabukan siapa tahu pada akhir hayatnya
> Alloh memberi Hidayah (petunjuk) dan dia Khusnul Khotimah dan aku sekarang
> baik banyak ibadah tetapi pada akhir hayat di kehendaki Suul
> Khotimah,bagaimana ? Dia belum tentu lebih jelek dari saya.
>
> Hari kedua, santri jalan keluar rumah dan ketemu dengan seekor anjing yg
> menjijikan rupanya, sudah bulunya kusut, kudisan dsb. Santri bergumam, "
> Ketemu sekarang yg lebih jelek dari aku. Anjing ini sudah haram dimakan,
> kudisan, jelek lagi " . Santri gembira karena telah dapat jawaban atas
> pertanyaan gurunya. Waktu akan tidur sehabis 'Isya, dia merenung, "Anjing
> itu kalau mati, habis perkara dia. Dia tidak dimintai tanggung jawab atas
> perbuatannya oleh Alloh, sedangkan aku akan dimintai pertanggung jawaban yg
> sangat berat yg kalau aku berbuat banyak dosa akan masuk neraka aku. "Aku
> tidak lebih baik dari anjing itu.
>
> Hari ketiga akhirnya santri menghadap Kyai. Kyai bertanya, "Sudah dapat
> jawabannya muridku ?" "Sudah, guru", santri menjawab. " Ternyata orang yang
> paling jelek adalah saya, guru". Sang Kyai tersenyum, "Kamu aku nyatakan
> lulus".
>
> wassalam,
>
> --- In wanita-muslimah@yahoogroups.com <wanita-muslimah%40yahoogroups.com>,
> Nanang Suprayogo <artidea...@...> wrote:
> >
> > harusnya kita gak bisa mengatakan seseorang itu baik atau buruk hanya
> dengan melihat gaya hidupnya. yang membuat orang bisa berperilaku baik atau
> buruk, tentunya ada sebab dan akibatnya. harusnya kita bisa mengambil makna
> dari kata2 gus dur yang berbunyi "semua yang keluar dari panta ayam, pasti
> berguna...". maka, mari kita sikapi segala hal dengan arif dan bijaksana
> sesuai dengan kaidah kemanusiaan....
>
> >
> >
> >
> >
> >
> > [Non-text portions of this message have been removed]
> >
>
>  
>


[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------------------

=======================
Milis Wanita Muslimah
Membangun citra wanita muslimah dalam diri, keluarga, maupun masyarakat.
Twitter: http://twitter.com/wanita_muslimah
Situs Web: http://www.wanita-muslimah.com
ARSIP DISKUSI : http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/messages
Kirim Posting mailto:wanita-muslimah@yahoogroups.com
Berhenti mailto:wanita-muslimah-unsubscr...@yahoogroups.com
Milis Keluarga Sejahtera mailto:keluarga-sejaht...@yahoogroups.com
Milis Anak Muda Islam mailto:majelism...@yahoogroups.com

Milis ini tidak menerima attachment.Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    wanita-muslimah-dig...@yahoogroups.com 
    wanita-muslimah-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    wanita-muslimah-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke