Yth :  Pak Freddy, Pak Sumamihardja,  rekan milis lainnya, 

 

Terima kasih  untuk keterangannya.

 

Saya sedang mencoba menghubungi Pak Ir Tjiong dari UNTAR , fakultas arsitektur. 

 

Mengajak beliau  untuk mencoba memasukan, nominasikan pekerjaan pelestarian 
yang pernah Pak  Tjiong terlibat ke program UNESCO BANGKOK ini..

 

Setahu saya  dia terlibat dalam pemugaran makam SOW BENG KONG   kapiten 
Chineese  Batavia pertama, yang telah  dihuni menjadi  rumah-rumah liar 
penduduk ( kayanya ada boss yang yang bukan akademisi  atau  pun budayawan,   
sumbang dana juga tuh untuk pemugaran ini !!!!  ). Canggih mungkin  cara 
pendekatan dan pemaparannya hingga didukung.

 

Pak Tjiong juga terlibat dalam mempertahankan , memperjuangkan, merenovasi 
klenteng TALANG CIREBON  yang akan dikapling dan diperjual belikan oleh oknum 
yang mengaku pengurus !!!!!! Sudah mulai diacak-acak   saat itu…….( masih 
ketinggalan sebelah lagi yang sudah  dipakai ruang duka/ kematian )

 

Semoga saja Pak Tjiong mau berperan serta.

 

Kalau   ada rekan milis yang kebetulan kenal dekat pada beliau ( Pak Tjiong )  
mohon bantuannya untuk  membicarakan, mendorong agar Pak Tjiong bersemangat  
berpartisipasi.

 

Kalau saja sampai  dapat pengakuan UNESCO, masukan dalam mass media nasional, 
situs ini akan lebih terjaga kelestariannya  di masa depan .  Siapa 
tahu…………………………….. J)

 

Salam pelestarian budaya,

 

Sugiri.

 

 

 

From: budaya_tionghua@yahoogroups.com [mailto:budaya_tiong...@yahoogroups.com] 
On Behalf Of Freddy H. Istanto
Sent: Thursday, February 04, 2010 6:50 AM
To: budaya_tionghua@yahoogroups.com
Subject: Re: [budaya_tionghua] FW: 2010 UNESCO Asia-Pacific Heritage Awards for 
Culture Heritage Conservation. SILAHKAN BERPERAN SERTA . SOWN BENG KONG, KLENTG 
TALANG ???

 

  


P.Sugiri yth.,

HoS (House of Sampoerna) adalah museum yang dbangun oleh Keluarga
Sampoerna. isinya berupa artefak, catatan2, buku, produk rokok, alat
cetak, tembakau, korek api, dll serta perjalanan sejarah keluarga ini di
bisnis rokoknya. merupakan bagian dari Pabrik lamanya. kemudian ada cafe
di sbelahnya dan rumah pribadi dalam bentuk asli, di sisi yang lain.
ada juga galery seni dan tempat diskusi seni (terbanyak topik ini)

dibuka pada tahun 2003, beberapa bulan sebelum Kya-kya Kembang jepun
diresmikan. Saat itu kami ber-partner menghidupkan Wilayah utara surabaya
yang penuh dengan heritage.

tata cara u ajukan Unesco award, bisa diunduh (download) di
http://www.unescobkk.org/culture/our-projects/empowerment-of-the-culture-profession/asia-pacific-heritage-awards-for-culture-heritage-conservation/2010-heritage-awards/
disitu komplit, plit.......... :D

tahun 2007, saya diundang pemerintah Hongkong lewat AMO (Antiquities and
Monuments Org) u mempresentasikan Paper saya ttg ShopHouses di Surabaya.
saat itu saya bertemu dg salah satu juri unesco award, tentang kegagalan
HoS untuk mendapatkan Award tersebut.

Banyak tabik,
Fred

Saya bergabung di Surabaya Heritage,
Anggota juga dar BPPI (Badan Pelestarian Pusaka Ind).

> Yth Pak Freddy,
> Barangkali bisa cerita sedikit tentang objeknya ??
> di Bandung ada organisasi Bandung Heritage Society dan ICOMOS
> (International Council on Monuments and Sites , Conseil International des
> Monuments et des Sites) Indonesia. Organisasi dibawah naungan UNESCO 
, Barangkali saja bisa dibantu penyusunan bahan-bahan nya.
> Siapa yang tahu bangunan HERITAGE TIONG HOA yang telah berhasil dipugar
> di tempat lain ?? Bolehkan berbagi cerita disini ?? klenteng tua
> mungkin , kong kwan
> building mungkin, adakah hwei kwan building di Indonesia . bekas rumah
> letnan, kapten Tionghoa setempat ???
> Makam SOW BENG KONG mungkin ?? yang berhasil setelah perjuangan panjang.
> Ini sebenarnya prestasi hebat, ada yang minat kita coba menyusun
> penjelasan untuk diajukan ??
> Bpk Ir Tjiong dari UNTAR fakultas Arsitektur agaknya sangat berjasa
> dalam hal ini. Adakah rekan di Jakarta yang kenal beliau dan bersedia
> berbicara untuk mengumpulkan data dan cerita prosesnya.?? Mari kita
coba bersama…..
>
>
>
> Jadi teringat klenteng Kong Hu Cu TALANG Cirebon , juga Ir Tjiong ini
> agaknya cukup terlibat sangat intense ………….. bisa sekalian
> sekali mendayung 2 obyek tercapai……..
>
>
>
> Buktinya perorangan pun dapat sukses berjuang tanpa rame-rame
> ……………………………………..
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> Salam,
>
>
>
> Sugiri.
>
>

Kirim email ke