Dear Mama Indra,

Nggak masalah kok dicampur pemakaiannya tetapi per hari misal hari Senin
Promina, Selasa Sun dst, soalnya dulu anak saya waktu bayi juga seperti itu
untuk menghindari rasa bosan. Yang penting kita lihat pada saat BAB tidak
masalah atau cocok dengan bubur susunya...

Rgrds,
Lilis

-----Original Message-----
From: Mama Indra [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, June 18, 2003 9:25 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bubur susu




Hi Para Ibu dan Bapak

Numpang nanya dong. Saya punya bayi baru 4 bulan dan sudah hampir 2 minggu
ini mulai makan bubur susu (nutricia). Pertama2 dia suka tapi belakangan
jadi kurang suka. Saya mau mencoba bubur susu lain mis. SUN, PROMINA, etc.
Bolehkah saya mencampur2 bubur susu tsb mis. senin - Nutricia, Selasa - SUN,
Rabu Promina, Kamis - Nutricia, dll. (atau saya campurnya acak) ? Apakah ada
efek sampingannya?

 

Terima kasih lho para Ibu dan Bapak ...

Mama Indra





---------------------------------
Yahoo! Plus - For a better Internet experience

---
Incoming mail is certified Virus Free.
Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date: 11/1/01
 

---
Outgoing mail is certified Virus Free.
Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date: 11/1/01
 

---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke