wah selamat ya mbak firli (ini yg di kalimantan kan ya?) , moga2
anaknya jd anak sholeh/ah ,cerdas n sehat slalu ya..
kalo pijat2 biar ga pegel2 biasa aja sih gapapa x ya, tapi jangan dulu
ke area perut kali ya.. takut ga nyaman kan lg nifas n deket2 area
jalan lahir yg mgkn dapet jahitan?

kalo soal spiral maaf aku ga tau mbak, ga ada pengalaman.

rita

On 12/1/11, firli.mamaf...@gmail.com <firli.mamaf...@gmail.com> wrote:
> Moms...
>
> Mau tanya nich..alhamdulillah tgl 23 nov 2011,anak ke 2 saya sudah lahir ke
> dunia :)
> Nah ini udah satu minggu,saya udah boleh dipijat ato belum ya,soale badan
> rasanya remuk..apalagi tiap malam harus nyusui 2 anak.
> Dan pertanyaan ke 2 nih,rencana saya mau pake KB spiral..pengalaman
> moms..saat pemasangan sakit ato gak ya? Pemasangannya setelah berapa hari
> kita lahiran ?
>
> Makasi sebelumnya,buat yg mau berbagi info..
>
> Regards
> Firli
>
>
> Powered by Telkomsel BlackBerry®


-- 
Ummu Faishol 'Abdurrahmaan

--------------------------------------------------------------
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--------------------------------------------------------------
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita

Kirim email ke