Mom Tian, Kalo udah usia 20 bulan gitu, bukannya Tian udah bisa sarapan kayak kita2 papa-mama nya??
Jevonku juga 20 bulan, kalo pagi bangun (berhubung udah bisa ngomong sendiri), kadang dia kalo masih keliatan males2 baru bangun, maunya susu. Tapi kalo aku liat bangunnya udah siang, jam setengah 7 pagi, yah sarapan bareng mamanya aja, nasi plus lauk-pauk (telor dadar, cah sayur, tim daging), yah apa adanya menu pagi hari itu aja. Kadang kalo bikin nasgor yah nasgor, mie kuah (tapi aku lebih cenderung ke nasi plus lauk-pauk) Ato kalo suka keju, roti tawar diisi keju juga bisa tuh, kadang ditambah telor, hehhehe (penggemar telor nih) Rgds, Diani "[ Mom Tian ]" <[EMAIL PROTECTED]> Others, 2005/06/02 上午 09:52 ZE8 To: balita-anda@balita-anda.com cc: Subject: [balita-anda] Menu Sarapan Balita + Susu Hallo moms & dads BA, Tian 20 bulan, minggu2 belakangan makan pagi nya kurang selera nich. Saat ini sih masih makan bubur susu nestle/ creme nutricia /promina tiap hari dengan rasa yang berbeda. cuma kayaknya dia udah eneg nih ma bubur susu. aku udah pernah coba kasih havemut, quaker tp Tian kurang suka. menu apa lagi yah moms yg bisa mengembalikan selera makan pagi Tian ??? dan kalo ada resepnya sekalian .. makan siang & malem sih gak masalah karena nasi & lauk pauknya selalu berbeda tiap hari. cuma makan paginya ini yg bermasalah . NB: pertanyaan tambahan nich Tian batuk selama beberapa hari, dan dokter bilang tidak boleh minum susu formula dulu. Emang bener sih setiap Tian minum susu, dahaknya banyak lagi. Tapi kalo gak minum susu Tian jadi kelaperan. Susu formula bisa saya ganti pakai susu apa yah, yang enggak menyebabkan dahak bertambah banyak. Susu UHT , SUSU Soya , atau apa gitu momss... Thanks banget nich buat sharingnya :) Best Regards: Mom Tian http://christian-audy.com --------------------------------- Meet your soulmate! Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather DISCLAIMER : The information contained in this communication (including any attachments) is priveleged and confidential, and may be legally exempt from disclosure under applicable law. It is intended only for the specific purpose of being used by the individual or entity to whom it is addressed. If you are not the addressee indicated in this message (or are responsible for delivery of the message to such person), you must not disclose, disseminate, distribute, deliver, copy, circulate, rely on or use any of the information contained in this transmission. We apologize if you have received this communication in error; kindly inform the sender accordingly. Please also ensure that this original message and any record of it is permanently deleted from your computer system. We do not give or endorse any opinions, conclusions and other information in this message that do not relate to our official business.