Kegiatan mendongeng dapat dilakukan dengan tiga cara yaitu membacakan buku,
verbal (tanpa buku), dan verbal dgn sarana (boneka). Masing-masing dari
kegiatan tersebut memiliki persamaan dan perbedaan tujuan. Untuk membacakan
buku minimal memiliki tujuan diantaranya :
1. Anak memiliki neuroassociation positif kepada buku, sehingga kelak
memiliki reading habit yang baik.
2. Melatih aspek visual, auditory dan kinestetiknya sehingga sudah tyerbiasa
sejak kecil mengoptimalkan berbagai cara menerima informasi.
3. Menumbuhkan hubungan yang erat (emosional) antara orang tua dan anak
melalui kegiatan yang tidak dapat terlupakan dan tergantikan oleh kegitan
lain.
4. Meningkatkan vocabalary level pada anak, imajinasi, menghubungkan antara
yang didengar dan realita, memperkenalkan nilai (value), pengetahuan dasar,
dan thinking skill.
Sedangkan verbal (tanpa buku) hanya pada no. 3 & 4 itupun kalau cerita yang
disajikan bersumber dari bahan yang tidak fiktif semata.
Verbal (sarana) bertujuan untuk no. 2,3 & 4
Kapan dapat membacakan buku dilakukan, bayak literatur yang menyarankan
dapat dilakukan saat anak dalam kandungan, saat setelah lahir kembali
diperkenalkan. Yang terpenting adalah bagaimana membacakannya, karena cerita
yang ada dalam buku sebenarnya bukan buku untuk anak tetapi buku untuk orang
tua yang mau diajarkan kepada anak.
Semoga bermanfaat
Thanks
----- Original Message -----
From: Ida E Susilawati <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Wednesday, September 26, 2001 10:29 AM
Subject: Re: [balita-anda] Dongeng sebelum tidur


>
> Ibu Reni,
>
> Sebaiknya mulai umur brapa ya, kita mulai mendongeng untuk anak !
> masalahnya anak saya uzzy (9 bl) kalo mo bobok malam pasti pak acara
> ngempeng ....!
>
> Terima kasih.
>
> Regards,
> ida
>
>
>
> Reni Wulandari <[EMAIL PROTECTED]> on 09/26/2001 10:30:09
> AM
>
> Please respond to [EMAIL PROTECTED]
>
> To:   "'[EMAIL PROTECTED]'" <[EMAIL PROTECTED]>
> cc:
> Subject:  [balita-anda] Dongeng sebelum tidur
>
>
>
> Ibus & Bapaks..
> Saya mau berbagi kebahagiaan (as a mom) yg baru kemarin saya rasakan,
> selama
> ini saya selalu berusaha mendongeng ke anak saya (sekarang 15 bln) sebelum
> dia tidur. Tapi responnya membuat saya nggak PD, karena dia seolah nggak
> tertarik (nggak ngeh) dengan apa yg saya ceritakan, justru Bapaknya yg
suka
> terkekeh-kekeh mendengar & melihat saya mendongeng, sementara si kecil
> sibuk
> guling sana guling sini, raih ini raih itu...ribet deh. Tapi kemarin, yang
> terjadi benar-benar amazing... dia ndengerin dongeng saya, sambil sesekali
> menatap mata saya, sambil terkekeh bila saya membuat gerakan atau suara
> lucu....proses menidurkan berjalan tenang.. nggak seheboh biasanya. Dan yg
> saya rasakan bener-bener kebahagiaan 100%, sampai meneteskan airmata
> (cieeee......).
> Jadi Ibus & Bapaks yg belum mencoba mendongeng ke putra/putri
nya....tunggu
> apalagi.. ayo kita mulai......dijamin asyik.
>
> ygberbahagia
> Mama Adel
>
>
>
> >> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik,
> http://www.indokado.com/international/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> >> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/international/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>


>> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
>http://www.indokado.com/international/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







Kirim email ke