FA-nya tidak ada Pak Noor.

Salam,
awang

-----Original Message-----
From: noor syarifuddin [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, August 22, 2007 5:13 C++
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] Ranhill Temukan Minyak di Blok Citarum

ya mudah-mudahan tidak ada kasus Busang jilid II...:-)

Kalau investornya jeli, penemuan HC itu khan baru tahap awal sekali.
Kalau sudah keluar POD-nya nah mungkin saatnya sahamnya dilirik.....
itupun masih harus hati-hati juga....
Berita itu dikeluarkan sama Ranhill mungkin karena bursa lagi anjlog di
seluruh dunia..... tapi mestinya malu dong kalau baru dari show di
SWC+pressure trend kok sudah klaim discovery...
Omong-omong, ada nggak ya FA-nya...?



salam,

----- Original Message ----
From: Awang Satyana <[EMAIL PROTECTED]>
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Wednesday, August 22, 2007 5:50:38 PM
Subject: Re: [iagi-net-l] Ranhill Temukan Minyak di Blok Citarum


Kalau itu press release resmi tetap BPREC harus memintakan persetujuan
ke BPMIGAS. Kemudian, press release yang disetujui itu dikirimkan ke
mitranya, misalnya diterbitkan di Malaysia oleh Ranhill. Banyak
perusahaan yang punya mitra di LN melakukan hal yang sama. 
   
  Kalau ada indikasi HC kemudian BPREC  melaporkan ke mitranya di LN dan
mitranya itu mengundang wartawan sehingga berita pun tersebar, maka itu
di luar kontrol BPMIGAS dan BPREC sendiri saya pikir. Tetapi, berita2
untuk kepentingan saham adalah press release resmi yang diotorisasi oleh
lembaga yang berwenang.
   
  BPMIGAS hanya berhubungan dengan operator. Segala sesuatu yang
menyebabkan hal negatif yang diakibatkan oleh mitra si operator, BPMIGAS
akan meminta klarifikasi melalui operatornya.
   
  Dalam kasus Ranhill, detik.com mengutip berita dari koran the Star
yang terbit di KL, jelas Ranhill yang mengeluarkan berita itu bukan
BPREC. Tujuannya tak lain dan tak bukan untuk menaikkan sahamnya di
Malaysia. Bagaimana kalau Pasundan-1 gagal menemukan hidrokarbon ?
Apakah Ranhill akan mengundang wartawan the Star dan menyatakan bahwa
sumurnya yang dulu diberitakan menemukan hidrokarbon di kedalaman 8500
ft itu ternyata gagal. Jelas tidaklah...
   
  Memang ada perusahaan2 yang sedikit2 minta persetujuan press release.
Itu biasanya perusahaan2 yang sedang berusaha menaikkan sahamnya. Kalau
KKKS2 besar saya tak pernah melihat minta persetujuan press release.
   
  salam,
  awang

  Fauzan Arif <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  Kalau seperti ini kasusnya bagaimana pak,

Saat ini kan yang mempublish adalah Ranhill sebagai holder mayoritas, 
sedangkan KKKS di bawah kontrol BPMIGAS adalah BPREC.

Terima kasih,
Fauzan

----- Original Message ----- 
From: "Deni Rahayu" 
To: 
Sent: Wednesday, August 22, 2007 3:23 PM
Subject: Re: [iagi-net-l] Ranhill Temukan Minyak di Blok Citarum


> Ikut Nimbrung.....
>
> yang saya tau (press release) kalau KKKS nya yang
> kontrak di Indonesia ya jelas kayaknya harus seijin
> BPMigas.....
> tapi kalau sebagai holding mungkin ngak perlu kali ya
>
>
> wassalam
> dNr
>
> --- Rovicky Dwi Putrohari wrote:
>
>> On 8/22/07, Awang Harun Satyana 
>> wrote:
>> >
>> > Mungkin pihak Ranhill terlalu menggebu
>> memberitakan penemuan indikasi
>> > HCs (untuk menaikkan saham tentunya), atau
>> wartawan salah tangkap berita
>> > ? Bisa diselidiki lebih jauh. Tak jarang, para
>> KPS/JOB mengeluh ke
>> > BPMIGAS kok ada berita seperti itu. Sebuah KPS
>> beberapa bulan lalu
>> > mengebor di wilayah perbatasan dengan Malaysia,
>> lalu di internet timbul
>> >
>>
>> Pak Awang,
>> Apakah pihak Ranhill diperbolehkan mengeluarkan
>> statement sebelum ada
>> pengajuan permohonan press release ?
>> Seingatku dulu KPS harus minta ijin ke BPMIGAS utk
>> memberikan pernyataan,
>> apalagi ttg sumur eksplorasi.
>>
>> Salam
>> RDP
>> -- 
>> http://rovicky.wordpress.com/
>>
>
>
> Sang Murid AlamDeni Rahayu - ExplorationistMobile: 62-817-612447Email:

> [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
________________________________________________________________________
____________
> Looking for a deal? Find great prices on flights and hotels with
Yahoo! 
> FareChase.
> http://farechase.yahoo.com/
>
>
------------------------------------------------------------------------
----
> Hot News!!!
> EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
> 228 papers have been accepted to be presented;
> send the extended-abstract or full paper
> by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
> Joint Convention Bali 2007
> The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and

> Exhibition,
> Bali Convention Center, 13-16 November 2007
>
------------------------------------------------------------------------
----
> To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
> To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
> Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
> Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
> Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
> No. Rek: 123 0085005314
> Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
> Bank BCA KCP. Manara Mulia
> No. Rekening: 255-1088580
> A/n: Shinta Damayanti
> IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
> IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
> ---------------------------------------------------------------------
>
>
> 



------------------------------------------------------------------------
----
Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007
------------------------------------------------------------------------
----
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
---------------------------------------------------------------------



       
---------------------------------
Got a little couch potato? 
Check out fun summer activities for kids.


 
________________________________________________________________________
____________
Shape Yahoo! in your own image.  Join our Network Research Panel today!
http://surveylink.yahoo.com/gmrs/yahoo_panel_invite.asp?a=7 


----------------------------------------------------------------------------
Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007
----------------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
---------------------------------------------------------------------

Kirim email ke