Simaklah dua komentator berikut ini.
Semoga bisa semakin memancing diskusi.

Salam,

Nasrullah Idris


=================================
From: Soni R. Hartanto <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Thursday, January 20, 2000 17:57
Subject: [Sabil] Re: Mengirimkan Aroma Masakan Lewat Email?


Assalamualaikum wr.wb.
elektronik & elektrik berhubungan dg atom
aroma berhubungan dg partikel => molekul => atom

suatu saat mungkin tercipta alat "ACODEC" (Atomic Compozer Decompozer) di
pasang dengan urutan :
Komputer paralel dg ACODEC ==> MODEM ==> Line Telepon
Kerja ACODEC : menghisap aroma => menguraikan / dekomposisi partikel aroma
menjadi atom => atom2 diangkut & dikirm secara elektronik dg modem via
network digital => diterima oleh recipient => atom2 di rekomposisi menjadi
partikel asal aroma => dihembuskan dan dicium oleh penerima.

==============================================
From: Rudi ONO <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Thursday, January 20, 2000 18:07
Subject: Re: Mengirimkan Aroma Masakan Lewat Email?


Manangapi tulisah anda tentang mengirim aroma lewat email,
secara phisika mungkin permasalahannya agak komplek.

Utk suara dan cahaya yg ditransfer melalui perubahan gelombang (apakah itu
gelombang cahaya atau gelombang suara) sudah terwujud.
Seperti halnya sudah kita ketahui bahwa gelombang mempunyai panjang
gelombang
yg khusus coresponding pada jenis suara atau warna cahaya.
Jadi lebih simple utk ditransfer dan direproduksi lagi.

Sedangkan cara utk mentransfer aroma,  salah satu cara yg posible adalah
mengubahnya dengan menggunakan perubahan arus listrik (bisa juga
perubahan gelombang, suhu, cahaya dll) yg disebabkan oleh
sentuhan zat zat beraroma tsb (gas sensor effect) dan mengembalikan
dgn melepas zat zat yg sama saat aliran arus listrik di apply. Masalahnya,
aroma, apalagi aroma rendang, tercipta oleh paduan berbagai zat zat
(bumbu-bumbu, daging dll) yg masing masing mempunyai gas effect yg
berbeda, sehingga perlu disediakan segala unsur zat yg bisa mewakili
aroma rendang saat arus balik mengalir.

Cara yg termudah yaitu dgn meng-adsorb aroma rendang pada suatu device,
shg terjadi aliran listrik oleh karena gas sensor effect. Lalu mengirim
device
tsb dan mengalirkan arus balik shg zat zat aroma rendang itu kembali
berterbangan di udara shg bisa dinikmati aroma tsb.
========================================





Kirim email ke