On 08/10/15 08:47, Benny Kurniawan Candra wrote:
>>Prosedur itu untuk baca winmail.dat tanpa menghapusnya.

> Apakah ini merupakan bug dari Mdaemon karena ini masalah pada
> penggunakan Worldclient dan activesync.

Tidak, itu bug di office outlook yang pakai format RTF (tnef) sebagai
default install.
Regulasi internet mail tidak mengenal Rich Text Format, hanya kenal HTML
atau Plain-text.

> Pengguna POP3 tidak ada masalah

Kalau pop3 client pakainya non office outlook akan bermasalah juga
dengan winmail.dat (ciri dari pemakaian format RTF), karena RTF hanya
didukung oleh office outlook saja.

https://support.office.com/en-us/article/Change-the-message-format-to-HTML-Rich-Text-Format-or-plain-text-338a389d-11da-47fe-b693-cf41f792fefa

---
Rich Text

Rich Text Format is a Microsoft format that’s supported by only these
email applications:
    Microsoft Exchange Client versions 4.0 and 5.0

    All versions of Microsoft Outlook
---

Microsoft menganjurkan agar office outlook user tidak pakai format RTF
kalau kirim mail ke internet agar messagenya bisa dibaca oleh recipient
yang tidak pakai office outlook.

https://support.microsoft.com/en-us/kb/138053
https://support.microsoft.com/en-us/kb/278061

Di exchange server ada fitur/menu untuk otomatis convert dari format RTF
ke HTML/Plain-text, tetapi di internet mail pada umumnya tidak ada
fasilitas itu karena RTF itu closed source, tidak dipublikasikan ke
internet.

Singkatnya, kalau berinteraksi dengan internet user maka gunakan
standard/regulasi Internet Mail bukan pakai proprietary (internal) standard.

Khusus MS mail family non outlook akan otomatis menyembunyikan (hide,
supress) file winmail.dat, kalau internet mail lain (termasuk
Worldclient webmail) akan menampilkan lampiran file winmail.dat.






-- 
syafril
-------
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, MDaemon 15.5.1-64, SP 4.5.1-64
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Anda dapat mencapai apapun dalam hidup, asalkan Anda tidak keberatan
siapa yang mendapat nama.
        -- Harry S. Truman


        
        
        









-- 
--[MDaemon-L]------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 15.5.1, SP 4.5.1, BES 2.0.2, OC 3.5, SG 3.0.2

Kirim email ke