Presiden dan Wapres itu satu paket, jadi tidak ada apa yang disebut pemakzulan 
Wapres. Kecuali Wapres berhalangan tetap maka dia bisa digantikan sebelum masa 
jabatan berakhir.

Untuk 2014, perjalanannya masih panjang. Baiklah para pemimpin bangsa ini baik 
di pemerintahan maupun di luar pemerintahan memfokuskan diri untuk bagaimana 
bekerja sebaik mungkin, sejujur mungkin dan sedapat mungkin untuk meningkatkan 
kesejahteraan rakyat secara menyeluruh.

Politik harus beretika, kekuasaan harus dipandang sebagai kesempatan untuk 
mengabdi dan melayani Masyarakat. Bukti bahwa seorang Pemimpin itu berhasil 
yaitu bahwa dia bisa mewarisi suatu nilai baik, sebuah keberhasilan yang bisa 
diukur dan meningkatnya kesejahteraan bagi mereka-mereka yang dipimpinnya.
 
Para Pemimpin politik di Indonesia harus bisa membiasakan diri untuk selalu 
mengutamakan kepentingan masyarakat banyak dan mampu mengangkat harkat dan 
martabat bangsa ini.

Persyaratan mutlak yang harus dimiliki oleh pemimpin bangsa ini untuk mencapai 
goals yang disebutkan di atas bahwa mereka harus memiliki kualitas kenegarawan, 
bermartabat, dan bisa menjadi contoh dan teladan bagi generasi selanjutnya.


Sent from my BlackBerry®

-----Original Message-----
From: Wong Cilik <gajahpelan...@gmail.com>
Date: Tue, 2 Mar 2010 16:07:24 
To: <obrolan-bandar@yahoogroups.com>
Subject: Re: [ob] Budiono kena pemakzulan, ABURIZAL BAKRIE WAPRES , CAPRES 
        2014

Nyang nyebarin kader golxxr xali...

On Tue, Mar 2, 2010 at 3:59 PM, conx_2003 <conx_2...@yahoo.com.au> wrote:

> rumours yang beredar di telinga saya seperti ini
>
> mohon dari segi politiknya bagaimana
>
>
>

Kirim email ke