Waalaikum Salam Wr Wb bapak saaf yth

Hanifah tidak mempermasalahkan tentang aturan tidak boleh kawin sesuku, karena 
hanifah tidak merasa jatuh cinta pada dunsanak sendiri. Silaturrahim yang 
terjalin di antara kami sesuku tidak bisa dinyatakan dengan kata-kata. Hanya 
bisa dirasakan oleh orang yang hidup di tengah suku. Perasaan ini seperti cinta 
itu sendiri, tak kenal logika. Jadi kalau ado nan basitagang urek lihia 
mampatanyoan tantang kawin sasuku gon, itu mungkin dek indak pernah gadang 
ditangah suku. 
Ketika ada pesta, dunsanak sesukulah yang terlibat menyelenggarakannya. Yang 
jadi tamu adalah semua yang jadi tali kekerabatan dari dunsanak sesuku 
tersebut. Kalau di musim pesta, bisa saja kerja kami pergi pesta setiap hari. 
Misalnya hari ini kerumah bako si A, besok kerumah bako si B, lusa kertumah 
istri mamak A dan lain sebagainya.

Kalau ada kematian, terutama wanitanya. Sang mamak-mamak yang ada di suku 
tersebut yang menggali kuburan di pandam pekuburan suku tersebut.
 Mana mungkin ada yang menikah dengan dunsanak sesukunya ???
Sabanyak gon padusi di dunia, masak nan dilindik dunsanak sasuku ? Tapi 
jangankan dunsanak sasuku, nan mambuek anak gadihno manganduang indak taetong 
pulo banyak no doh. Apo nan salah ?

Oh iyo pak. Allah SWT alah maagiah patunjuak tantang urang nan dibanci dan 
urang nan disayangino. Caliaklah di bapak di surek AlFurqan. Maaf, sakali 
sakali  boleh dong cak alim nian. Basampaikan walau sa ayat. Bantuak pasan 
bapak di bawah. Pasan nan elok nian.


Wass

Hanifah Damnhuri


"Dr.Saafroedin BAHAR" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Assalamualaikum w.w. Nanda 
Hanifah dan para sanak sa palanta,

Masalah ini baik sekali kita manfaatkan untuk memulai tersusunnya Daftar 
Inventarisasi Masalah untuk Kompilasi Hukum ABS SBK. Dengan ini saya beri nomor 
registrasi DIM-1. Rumusan jalan keluarnya nanti kita bahas bersama.

Wassalam,
Saafroedin Bahar
  (L, 70+6+5, Jakarta)
  'Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia lainnya'
'Taqdir di tangan Allah swt, Nasib di tangan Manusia'
'Mari berlomba berbuat kebaikan'



--- On Fri, 2/15/08, hanifah daman <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
From: hanifah daman  <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] DUNSANAK SESUKU
To: RantauNet@googlegroups.com
Date: Friday, February 15, 2008, 8:39 AM

DUNSANAK SESUKU
   
  Ranahminang
  Penganut Matrilineal
  Pengelompokkan yang disebut suku
  Berdasarkan garis keturunan  ibu
   
  Aturan yang berlaku
  Tidak boleh kawin sesuku
  Walau aturan tersebut
  Dibolehkan dalam agama Islam
  Agama yang dianut warga  Ranahminang
   
  Aku heran
  Kenapa ada 
  Yang meributkan
  Aturan yang disepakati
  Para leluhur
  Padahal tidak melanggar 
  Ketentuan Allah SWT
   
  Secara logika
  Kalau yang terjadi
  Kawin antar dunsanak
  Bapak yang  bersaudara
  Baru celaka
  Laknat Allah pasti menimpa
  Karena melanggar aturanNya
   
  Dari silaturahim yang terjalin
  Antar dunsanak  sesuku
  Dan menjaga kesepakatan
  Para leluhur
  Yang tidak merugikan siapaun
  Hampir tak ada
  Yang menolak
  Kesepakatan 
  Untuk tidak kawin sesuku
  Kecuali yang jatuh cinta
  Pada dunsanak sendiri
  Yang jumlahnya juga tidak seberapa
   
  Kalaupun terjadi kawin sesuku
  Walau tidak terbuang
  Hampir dipastikan
  Mereka tidak sanggup
  Berada ditengah suku
  Aku yakin itu
   
  Kenapa ribut ???
   
  Bengkulu, 15 Februari 2008
   
   
  Hanifah Damanhuri
   
   
   
        

---------------------------------
Be a better friend, newshound, and  know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.
 
 


       
---------------------------------
Looking for last minute shopping deals?   Find them fast with Yahoo! Search. 
  
 


       
---------------------------------
Looking for last minute shopping deals?  Find them fast with Yahoo! Search.
--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
=============================================================== 
Website: http://www.rantaunet.org 
=============================================================== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca dan dipahami! Lihat 
di http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet.
- Tuliskan Nama, Umur dan Lokasi anda pada setiap posting.
- Hapus footer dan bagian yang tidak perlu, jika melakukan reply. 
- Email attachment, DILARANG!!! Tawarkan kepada yang berminat dan kirim melalui 
jalur pribadi.
- Anggota yg posting email besar dari >200KB akan dibanned, sampai yg 
bersangkutan minta maaf & menyampaikan komitmen akan mengikuti peratiran yang 
berlaku.
=============================================================== 
Berhenti, kirim email kosong ke: 
[EMAIL PROTECTED] 

Webmail Mailing List dan Konfigurasi teima email, lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe 
Dengan terlebih dahul
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke