Pak Saaf dan dunsanak di lapau sadonyo:
 
Alamat email Uli Kozok sbb: Uli  Kozok"<ko...@hawaii.edu>.
Saat ini dia menjadi dosen studi Indonesia di Hawaii University. Kozok sedang 
mengerjakan proyek digitalisasi naskah2 Kerinci dengan sumber dana yang sama 
dengan yang saya lakukan di Buton (Yayasan Arcadia, the British Library). Jika 
ingin mengundangnya mungkin bagus kalau dia lagi berada di lapangan di Kerinci. 
Buku Uli Kozok tentang Naskah Undang2 Tanjung Tanah sudah diterbitkan Yayasan 
Obor Jakarta (2006).
 
Semoga informasi ini bermanfaat.
 
Wassalam,
Suryadi

--- Pada Sen, 23/3/09, Dr.Saafroedin BAHAR <saaf10...@yahoo.com> menulis:


Dari: Dr.Saafroedin BAHAR <saaf10...@yahoo.com>
Topik: [...@ntau-net] Re: Penemu Naskah Undang-Undang Zaman Adityawarman --- 
PERLU KITA UNDANG
Kepada: RantauNet@googlegroups.com
Tanggal: Senin, 23 Maret, 2009, 8:30 PM







Assalamualaikum w.w. para sanak sa palanta,
Secara pribadi saya merasa Bung Uli Kozok ini perlu kita undang, baik untuk 
mendengarkan cermahnya maupun untuk kita tanyai mengenai hal-hal yang masih 
gelap mengenai sejarah Minangkabau kuno.
Bagaimana pendapat sanak ?
 
Wassalam,
Saafroedin Bahar
(L, masuk 72 th, Jakarta; Tanjuang, Soetan Madjolelo; Lagan, Kampuang Dalam, 
Pariaman.)
"Basuku ka Ibu; banasab ka Bapak; basako ka Mamak" 
Alternate e-mail address: saaf10...@gmail.com;

saafroedin.ba...@rantaunet.org







From: ardian hamdani <ardian_hmd...@yahoo.co.id>
To: forahmi forahmi <fora...@yahoogroups.com>; rantau net 
<rantaunet@googlegroups.com>
Sent: Monday, March 23, 2009 10:54:55 AM
Subject: [...@ntau-net] Penemu Naskah Undang-Undang Zaman Adityawarman



Berikut terlampir kutipan bagus tentang budaya kita..
mudah2 an berguna atau kita ulang membacanya..
 
salam 
 
DanY
 
 
 
 

Uli Kozok:
Penemu Naskah Undang-Undang Zaman Adityawarman

 
Oleh: Syofiardi Bachyul Jb/PadangKini.com


ULI Kozok, doktor filologi asal Jerman, telah mengejutkan dunia penelitian 
bahasa dan sejarah kuno Indonesia. Lewat temuan sebuah naskah Malayu kuno di 
Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi yang ia lihat pertama kali di tangan penduduk 
pada 2002, ia membantah sejumlah pendapat yang telah menjadi pengetahuan umum 
selama ini. 

Pendapat pertama, selama ini orang beranggapan naskah Malayu hanya ada setelah 
era Islam dan tidak ada tradisi naskah Malayu pra-Islam. Artinya, dunia 
tulis-baca orang Malayu diidentikkan dengan masuknya agama Islam di nusantara 
yang dimulai pada abad ke-14. 

"



      Nikmati chatting lebih sering di blog dan situs web. Gunakan Wizard 
Pembuat Pingbox Online. http://id.messenger.yahoo.com/pingbox/
--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
=============================================================== 
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi/dibanned:
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi di setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
- DILARANG: 1. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
2. Posting email besar dari 200KB; 3. One Liner
=============================================================== 
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Daftarkan email anda yg terdaftar disini pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===============================================================
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Reply via email to