Terima kasih atas dikirimkannya kembali artikel ini, Andiko. Jika ulasannya 
adalah mengenai rantau, surau, dan lapau di masa lampau, rasanya ada kebutuhan 
untuk mengkaji keadaannya pada saat ini. Sebabnya ? Seperti dikatakan oleh pak 
Fasli Jalal -- sewaktu menjabat Ketua Gebu Minang -- bahwa 'rantau kini tidak 
lagi bertuah'. Lebih dari itu, adalah merupakan suatu tantangan tersendiri 
untuk mengkaji hubungan Ranah-Rantau kontemporer, sewaktu kita sudah dipisah 
secara administratif pemerintahan, sehingga orang Rantau secara administratif 
tidak bisa begitu saja menyebut dirinya 'orang Sumbar' walau secara kultural 
tetap absah menyebut diri sebagai 'orang Minang'. Susahnya, tidak ada lembaga 
kultural yang mencakup Ranah-Rantau ini. Jika ada, itu masih dalam tataran 
konsep, dalam 'Majelis Adat dan Syarak' yang akan 'dilahirkan' dalam KKMP Juli 
mendatang, jika diizinkan Allah swt.

Wassalam,
Saafroedin Bahar(Laki-laki, masuk 73 th, Jakarta) 


--- On Thu, 1/21/10, andikoGmail <andi.ko...@gmail.com> wrote:

From: andikoGmail <andi.ko...@gmail.com>
Subject: [...@ntau-net] Rantau, Surau, Lapau di Minangkabau
To: rantaunet@googlegroups.com
Date: Thursday, January 21, 2010, 7:16 PM

Mekipun tulisan lama, saya kira ini menarik diposting lagi, karena milis RN ini 
juga menyebut dirinya sebagai "Lapau".

Salam

andiko

Rantau, Surau, Lapau di Minangkabau

Sabtu, 1 Agustus 2009 | 03:30 WIB

*Dewi Indriastuti*

***



      
-- 
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan 
keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe

Kirim email ke