RE: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

2004-04-19 Terurut Topik Nyoman Rahayu
Saya menyimpan ASI ke wadah2 kecil bulat dari tupperware, karena selain tahan lama 
juga kedap. Sblmnya disteril dgn direbus di air panas, wadah tsb juga tidak akan 
berubah bentuk. Kira2 seminggu sblm masuk kantor, sudah saya peras dgn tangan (tdk 
pakai alat), diberi nomer/tanggal taruh di freezer. Ketika sudah masuk kantor, hasil 
perasan disimpan di freezer kantor, kmdn dibawa pulang, dan diminumkan besok hari pd 
saat saya sdg di kantor. Pada saat hendak diberikan ke bayi, keluarkan wadah, stlh 
bbrp menit, rendam dgn air panas di wadah lebih besar. Stlh cair dan hangat, pindahkan 
ke botol susu.
 
 Agar ASI tetap keluar lancar, makan sayur2an, minum susu, jangan DIET, jaga 
kesehatan, jaga makanan dgn baik, berpikiran positif dan istirahat cukup. Dgn cara ini 
ASI eksklusif minimal 4 bulan atau lebih bisa dipenuhi tanpa perlu memberikan susu 
formula.
 
Smoga membantu.

"Laksmi, Dewi Wulandari (PMT)" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Kalau pengalaman sih saya memompa ASI di kantor samapi usia anak saya 6
bulan, di kantor saya simpan dalam kulkas lalu pulangnya disimpan dalam
termos es. Susu itu dapat diberikan untuk esok harinya. Selama ini saya
bawa 1 botol besar dan satu botol kecil untuk 2 kali memerah, siang
sebelum makan dan agak sore jam 3-4 sore. Tapi tetep aja anakku dikasih
tambahan susu formula karena kalau dipompa tdk terlalu banyak keluarnya.
Mungkin salah metode mompanya ya??? Mungkin ada yg bisa share cara mompa
yg baik.

Sukses ya. 

Ibunya Haiqa

-Original Message-
From: umbar [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, April 19, 2004 2:52 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

Dear All,

Bulan depan aku sudah mau masuk kerja lagi. Aku ingn ASI eksklusif tetap
berjalan dengan baik. Tempat/wadah apa yang bagus untuk menyimpan ASI
dalam watu lama...? dan butuh berapa tempat/wadah agar si bayi tetap
minum ASI sepanjang hari...? oh iya bayiku berumur 2 bulan.

Terima kasih atas sharingnya.

Salam,
Junaidil


-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Photos: High-quality 4x6 digital prints for 25c


__
This email has been scanned by the MessageLabs Email Security System.
For more information please visit http://www.messagelabs.com/email 
__

-
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
Do you Yahoo!?
Protect your identity with Yahoo! Mail AddressGuard

Re: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

2004-04-19 Terurut Topik Yunita

(BBu, saya dapatkan ini dari PIGEON, semoga berguna.
(B
(B
(BBagaimana cara menyimpan ASI yang benar?
(B|--|
(B|  |
(B| 1.  Untuk ASI yang akan diberikan kurang dari 24 jam |
(B|  |
(B| Simpanlah ASI di dalam lemari es. Apabila sudah akan diberikan, rendamlah ASI di |
(B| dalam air hangat.|
(B|  |
(B|  |
(B| 2.  Untuk ASI yang akan diberikan kurang dari 1 minggu   |
(B|  |
(B| Simpanlah ASI di dalam freezer. Apabila sudah akan diberikan, rendamlah ASI  |
(B| dalam air mengalir dengan suhu 37 - 38 derajad Celcius.  |
(B|  |
(B|  |
(B| Berikan ASI yang sudah dikeluarkan dari lemari es maupun freezer sesegera|
(B| mungkin kepada bayi. Setelah 3 jam sejak pencairan ASI sebaiknya jangan  |
(B| diberikan kepada bayi karena kemungkinan telah berkembang biaknya bakteri pada   |
(B| ASI tersebut cukup tinggi. ASI yang telah dihangatkan dan tidak habis diminum|
(B| oleh bayi sebaiknya tidak simpan lagi untuk kemudian akan diberikan kepada bayi. |
(B| Jadi buang sisa ASI yang sudah pernah dihangatkan.   |
(B|  |
(B|--|
(B
(B
(B
(B
(B
(B
(B
(B
(BJangan sekali-kali menghangatkan ASI dengan menggunakan microwave karena
(Bdapat menghancurkan zat gizi yang terkandung di dalamnya.
(B
(B
(Bnita
(B
(B
(B
(B
(B
(Bumbar <[EMAIL PROTECTED]> on 04/19/2004 02:51:42 PM
(B
(BPlease respond to [EMAIL PROTECTED]
(B
(BTo:   [EMAIL PROTECTED]
(Bcc:
(BSubject:  [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?
(B
(B
(BDear All,
(B
(BBulan depan aku sudah mau masuk kerja lagi. Aku ingn ASI eksklusif tetap
(Bberjalan dengan baik. Tempat/wadah apa yang bagus untuk menyimpan ASI dalam
(Bwatu lama...? dan butuh berapa tempat/wadah agar si bayi tetap minum ASI
(Bsepanjang hari...? oh iya bayiku berumur 2 bulan.
(B
(BTerima kasih atas sharingnya.
(B
(BSalam,
(BJunaidil
(B
(B
(B-
(BDo you Yahoo!?
(BYahoo! Photos: High-quality 4x6 digital prints for 25$B?(B
(B
(B
(B
(B
(B
(B
(B
(B-
(B>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
(B>> Info balita, http://www.balita-anda.com
(B>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

RE: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

2004-04-19 Terurut Topik Laksmi, Dewi Wulandari (PMT)
Kalau pengalaman sih saya memompa ASI di kantor samapi usia anak saya 6
bulan, di kantor saya simpan dalam kulkas lalu pulangnya disimpan dalam
termos es. Susu itu dapat diberikan untuk esok harinya. Selama ini saya
bawa 1 botol besar dan satu botol kecil untuk 2 kali memerah, siang
sebelum makan dan agak sore jam 3-4 sore. Tapi tetep aja anakku dikasih
tambahan susu formula karena kalau dipompa tdk terlalu banyak keluarnya.
Mungkin salah metode mompanya ya??? Mungkin ada yg bisa share cara mompa
yg baik.

Sukses ya. 

Ibunya Haiqa

-Original Message-
From: umbar [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, April 19, 2004 2:52 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

Dear All,
 
Bulan depan aku sudah mau masuk kerja lagi. Aku ingn ASI eksklusif tetap
berjalan dengan baik. Tempat/wadah apa yang bagus untuk menyimpan ASI
dalam watu lama...? dan butuh berapa tempat/wadah agar si bayi tetap
minum ASI sepanjang hari...? oh iya bayiku berumur 2 bulan.
 
Terima kasih atas sharingnya.
 
Salam,
Junaidil


-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Photos: High-quality 4x6 digital prints for 25c


__
This email has been scanned by the MessageLabs Email Security System.
For more information please visit http://www.messagelabs.com/email 
__

-
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

2004-04-19 Terurut Topik Efi_Andra
Welcome to the jungle ...
Siapkan beberpa botol susu (sebaiknya yang memiliki penutup datar tanpa
dot). Alat untuk memompa (bisa juga dg tangan), termos es, handuk kecil.
Sebaiknya sebelum memompa ASI pastikan tangan dan alat serta botolnya telah
disterilkan dan bersih. Sebaiknya ASI dipompa 3-4jam sekali lalu simpan
dilemari es (jika kantor memiliki kulkas) dan jangan lupa untuk melabelkan
setiap botol untuk memastikan botol mana yang harus diberikan terlebih
dahulu. Sebaiknya ASI yang dipompa jgn terlalu penuh (botol) krn setiap ASI
yang dimasukkan kedalam kulkas akan mengendap (terpisah dari unsur air dan
susunya). Ketika letakkan botol2 yang telah berisi ASI kedalam wadah kedap
udara (termos es) jika ingin dibawa pulang jika perjalanan jauh bisa juga
didalam termosnya ditambahkan es batu. Segera masukkan kedalam kulkas
kembali setiba dirumah.

Jika ingin diberikan kpd sikecil rendam dalam air hangat dan sebelum
diberikan pasti ASI dalam keadaan hangat2 kuku, ASI yang tidak habis diminum
segera buang dan tidak bisa dipanaskan kembali.

Semoga ibu tetap memberikan ASI sampai masa harus disapih dan jangan lupa
untuk banyak makan dan minum yang bergizi untuk menjaga kualitas dan
kuantitas ASI.

Maaf jika kurang membantu,

Efi_MamaAndra



-
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?

2004-04-19 Terurut Topik Windy Widyawati
ASI hasil perahan bisa disimpan di botol2 susu bayi atau di gelas tupperwaer
(gelas dg tutup rapat) kmdn simpan di kulkas.. ASI di dlaam kulkas tahan
2x24 jam.. di dalam frezzer tahun sampai 3 bulan.. ASi di luar (udara biasa,
suhu kamar) tahan sekitar 6-8 jam...

saat meminumkan ASI tsb ke bayi tuang ASI secukupnya sesuai perkiraan
kebutuhan bayisisanya langsung disimpan di dlm kulkas lagi
ASI yg akan dikonsumsi cukup direndam dalam air panas... jangan direbus

demikian smg membantu

kalo perlu informasi yg lebih detail lagi..insya Allah siap membantu..


> --
> From: umbar[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Monday, April 19, 2004 2:51 PM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  [balita-anda] Bagaimana cara menyimpan ASI...?
> 
> Dear All,
>  
> Bulan depan aku sudah mau masuk kerja lagi. Aku ingn ASI eksklusif tetap
> berjalan dengan baik. Tempat/wadah apa yang bagus untuk menyimpan ASI
> dalam watu lama...? dan butuh berapa tempat/wadah agar si bayi tetap minum
> ASI sepanjang hari...? oh iya bayiku berumur 2 bulan.
>  
> Terima kasih atas sharingnya.
>  
> Salam,
> Junaidil
> 
>   
> -
> Do you Yahoo!?
> Yahoo! Photos: High-quality 4x6 digital prints for 25ยข
> 

-
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]