Re: [balita-anda] USG di dokter spesialis Radiologi & USG Kandungan

2001-03-09 Terurut Topik Christina Eka S
Mbak Mareta, Mbak nggak perlu cemas & berpikir macam-macam mengenai kehamilan Mbak meskipun DSOG nya nggak bisa memberi keterangan lengkap mengenai bayi Mbak dlm kandungan. Sepanjang kita nggak merokok, minum minuman keras atau narkoba, serta secara genetik keluarga kita & pasangan kita nggak ada

[balita-anda] FW: Kehamilan, Anugerah yang Mesti Diwaspadai

2001-03-09 Terurut Topik Mamiek.JM The Secretary
> > Kehamilan, Anugerah yang Mesti Diwaspadai > > ADA beberapa keadaan kehamilan yang perlu diwaspadai, bahkan dihindari, > karena keadaan tersebut mungkin akan menimbulkan masalah. Bila kehamilan > seperti itu terlanjur terjadi, ibu perlu memeriksakan kehamilannya lebih > sering dan meminta pe

[balita-anda] Meja Kayu

2001-03-09 Terurut Topik Mamiek.JM The Secretary
> Meja Kayu > > Suatu ketika, ada seorang kakek yang harus tinggal dengan anaknya. > Selain itu, tinggal pula menantu, dan anak mereka yang berusia 6 tahun. > Tangan orangtua ini begitu rapuh, dan sering bergerak tak menentu. > Penglihatannya buram, dan cara berjalannya pun ringkih. Keluarga itu

RE: [balita-anda] Anak Terjatuh (Dr. Rudi Sutadi)

2001-03-09 Terurut Topik emanuel joko purnomo
pak dokter yth : menyambung pertanyaan bu debby dikarenakan anak saya juga sering terjatuh dengan kepala terbentur : 1. apa pengaruhnya dengan dilakukan CT Scan terhadap otak anak itu sendiri 2. apa perbedaan antara foto sinar X dengan CT Scan . salam emanuel joko > -

Re: [balita-anda] tanya kaki O

2001-03-09 Terurut Topik farida
Dear Mbak Prisca , sekarang putranya umur berapa ??,karena anak sayapun waktu bayi saya kira kakinya " O" ternyata setelah umur 3 th sekarang , bentuk kakinya sudah sempurna dan nggak " O " lagi , begitu juga anak tetangga saya yang kebetulan seumur , dan dulu pernah mengeluhkan hal yang sama pada

RE: [balita-anda] ASI Keluar lagi

2001-03-09 Terurut Topik Sisnawati, Euis
Title: RE: [balita-anda] ASI Keluar lagi Saya  mau nimbrung  juga dong ,karena  masalahnya  sama dengan  ibunya  Baim .Anak saya  usia 14 bulan sudah tidak mau lagi ASI .walhasil  saya  tidak usah nyapih  lagi,karena dia berhenti dengan  sendirinya  walaupun saya  sebetulnya masih  ingin kasih

[balita-anda] Memperkenalkan Tuhan pada Anak

2001-03-09 Terurut Topik Mamiek.JM The Secretary
> Memperkenalkan Tuhan pada Anak > Oleh RUSYADI, SAg > > > ANAK-anak mengenal Tuhan melalui bahasa, begitu kata Ibu Prof. Dr. Zakiah > Daradjat. Dari kata-kata orang-orang yang ada dalam lingkungannya, yang > pada permulaannya

[balita-anda] Fwd: FW: milis "halal_baik_enak"

2001-03-09 Terurut Topik gaiea sukhsmasharira
*** BEGIN FORWARDED MESSAGE *** On 3/9/01 at 1:25 AM Ellyza Dian Satriana <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > >*** BEGIN FORWARDED MESSAGE *** > >On 2/20/01 at 9:08 AM Muhardi <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > >> >> >>-Original Message- >>From: Joko Sriyono >>Sent:

Re: [balita-anda] USG di dokter spesialis Radiologi & USG Kandungan

2001-03-09 Terurut Topik Lina Bong
Dear Maretha, memang benar seperti yang diinfomasikan Ningsih. Kebetulan untuk kasus saya, semua kegiatan dilakukan oleh genekolog ybs, mulai pemeriksaan detak jantung, usg, dilakukan setiap kali pertemuan. - Original Message - From: "Maretha Widyawan" <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PRO

[balita-anda] Pisang untuk bayi 4 bln

2001-03-09 Terurut Topik Mamanya Audrey
Rekan2, saya mau tanya nih.. Apakah Getah pisang bisa membuat alergi pipi bayi 4 bulan? Soalnya keponakan saya, pipinya bintik2 merah, seperti alergi. Katanya sih karena kalau makan belepotan pisang. Rekan2 ada yang pernah punya problem yang sama? Mohon sharingnya. Thank You Mamanya Audrey ___

Re: [balita-anda] Anak Terjatuh (Dr. Rudi Sutadi)

2001-03-09 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
- Original Message - From: Debby <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: 08 Maret 2001 0:47 Subject: [balita-anda] Anak Terjatuh (Dr. Rudi Sutadi) > Rekan balita anda dan Dr. Rudi ..[deleted]... > yg ingin saya tanyakan: > 1. bagaimana sebenarnya keadaan si a

[balita-anda] tanya kaki O

2001-03-09 Terurut Topik prisca veronica
> > Putra saya umur 16 bulan, mempunyai kaki agak "O". Sebenarnya saya sudah perhatikan sejak dulu/bayi, namun banyak yg bilang kalo bayi memang kakinya agak O.. tapi setelah besar sekarang,, rasanya memang iya agak "O",, padahal bayi sudah dibedong (kayaknya nggak ada hubungannya yah???)...

[balita-anda] ASI Keluar lagi

2001-03-09 Terurut Topik Tittu Riana Sari
Dear rekan netters... Saya mo tanya masalah ASI. Dulu waktu anak saya 5 bulan dia nggak mau lagi ASI mungkin karena saya kerja dan agak susah keluarnya. Akhirnya saya stop dan ASI nya tidak keluar lagi. Sekarang (anak saya sudah 8 bulan) ASI saya kok keluar lagi ? berarti tiga bulan berhenti

[balita-anda] Kapan anak mulai bisa membaca ?

2001-03-09 Terurut Topik Taufan Surana
Halo Rekan Netters BA, Saya ingin mendapatkan info dan masukan mengenai subyek diatas. Seperti rekan2 semua tahu, ada beberapa cara/metode yg sering dipakai untuk mengajar anak membaca. Penelitian Montessori mengatakan bahwa waktu peka utk mengajar anak membaca dan menulis adalah usia 3,5 s.d. 4

[balita-anda] Panti Asuhan Kristen

2001-03-09 Terurut Topik Savitri Sagala
Dear netters, Saya butuh informasi nich, adakah rekan yang tahu daftar panti asuhan kristen di sekitar Jabotabek. Kalau bisa via japri aja yach, agar tidak mengganggu yang lain. TY, -Mama Vinny- __ Do You Yahoo!? Get email at your own domain with Y

Re: [balita-anda] TPA

2001-03-09 Terurut Topik mamanya Dafi
Mbak Any, Rumahnya sekitar mana? Kalau daerah Bandung Utara bisa dititipkan di TPA kantor saya (TELKOM Divisi RisTI) di : Jl. Setrasari Kulon III no. 11 A Telp : 2003719 Pengelolanya mbak Tety. Kita menerima anak mulai usia 3 bulan. Saat ini hanya ada bayi saja disana, karena para balita sudah mul

Re: [balita-anda] tanya caesar (resiko hamil terlalu cepat-artikel)

2001-03-09 Terurut Topik mamanya Dafi
Ini artikel terbaru dari detik.com, via Balita Anda Homepage. Untuk yang hamil laig setelah melahirkan dengan operasi mungkin berguna. Mamanya Dafi Hati-hati Bila Anda Hamil Setelah Operasi Caesar! Reporter: Rita Uli detikcom - Jakarta, Perempuan yang cepat h

RE: [balita-anda] tanya caesar

2001-03-09 Terurut Topik Bimo Abritomo
Dear pak Adri, Kebetulan kakak saya memiliki anak tiga, yang pertama menjalani Opr. Caesar, 3 tahun kemudian melahirkan anak ke dua juga Caesar, setelah melahirkan anak kedua +10 bulan kemudian dia hamil kembali dan melahirkan anak ke tiga juga Ops. Caesar. Hingga saat ini alhamdulillah dia tida