[daarut-tauhiid] Akankah Lembaga Zakat Ditutup?

2009-03-06 Terurut Topik Herman B
Akankah Lembaga Zakat Ditutup? Oleh : Ismail A. Said President Director Dompet Dhuafa Dalam rapat Panitia Ad Hoc (PAH) Dewan Perwakilan Daerah (DPD), di Gedung DPD Jakarta, Selasa (24/2) kemarin, Menteri Agama, Maftuh Basyuni memberikan tiga catatan penting tentang masa depan zakat di

[daarut-tauhiid] Harta Kita Sebenarnya

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Harta Kita Sebenarnya By: agussyafii Setelah kami  selesai mengajar mengaji. saya dan istri berdiskusi banyak hal. Malam itu saya ditanya, Harta apa yang sesungguhnya kita cari didalam hidup ini? Sejenak lama berpikir. Akhirnya saya menjawabnya juga. Ya uang yang banyak buat masa depan Hana.

[daarut-tauhiid] tabligh akbar 09 maret 2009

2009-03-06 Terurut Topik saiful
Pastikan kita hadir dalam tabligh akbar majelis Rasulullah saw pada acara perayaan maulid Nabi Muhammad saw pada : Hari / tanggal : senin / 09 Maret 2009 Waktu : pukul 09.00 wib s/d selesai Tempat : masjid Raya Istiqlal Jakarta Wassalam Saiful ilmi [Non-text portions of this

[daarut-tauhiid] Fadhillah Membaca Surat Yasin

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Fadhillah Membaca Surat Yasin By: agussyafii Sore itu sepulang kantor ada seorang teman yang sudah menunggu. Teman itu bersama suaminya. Pernikahannya sudah berlangsung satu bulan yang lalu. Assalamu'alaikum Mas Agus.. katanya sambil memperkenalkan suaminya. Wa'alaikum salam..mbak.. saya

[daarut-tauhiid] Fwd: wasiat khulafaur rasyidin

2009-03-06 Terurut Topik PH Pro
From: Hamba fakir    Jadilah seperti pohon kayu yang lebat buahnya, tumbuh di tepi jalan. Dilempar buahnya dengan batu, tetapi tetap dibalas dengan buah. -Saidina Abu Bakar As-Siddiq  Alangkah buruknya kepapaan, kalau aku mengadu aku malu, kalau aku berdiam diri aku binasa -Saidina Ali bin

Re: [daarut-tauhiid] (TANYA) Butuh saran ttg ABORSI, SEGERA

2009-03-06 Terurut Topik yajid kalam
aborsi hanya diperkenankan apabila kondisi kehamilan membahayakan jiwa ibu, sehingga secara medis haruis memilih janin atau ibu. lain dari itu tidak diperkenankan untuk melakukan aborsi. Aborsi setara dengan melakukan pembunuhan apalagi bila alasan aborsi itu adalah ekonomi, alasan itu sudah jelas

[daarut-tauhiid] Talqinkan Jiwaku: Kembalikan EhsananKu

2009-03-06 Terurut Topik salbiah Sirat
Talqinkan Jiwaku: Kembalikan EhsananKu     Dengan NamaMu Ya Rahman Ya Rahim Dalam setiap genap jiwaku merasakan amarah, berontakkan, kesedihan dan kesepianku aku terlupa akan kembali kepada ehsanku entah kenapa kecuaianku akibat nafs amarahku melanda setiap genap jiwaku meminta... Talqinkan

[daarut-tauhiid] OOT: PKPU Dipercaya HAI Australia Salurkan 10,6 Ton Daging Kurban Beku

2009-03-06 Terurut Topik kang Cepy
SIARAN PERS LEMBAGA KEMANUSIAAN NASIONAL PKPU     Kerjasama HAI-PKPU PKPU Dipercaya HAI Australia Salurkan 10,6 Ton Daging Kurban Beku   JAKARTA - Lembaga berskala internasional yang berdomisili di Australia Human Appeal International (HAI), kembali mempercayakan penyaluran 10,632.86 kg daging

[daarut-tauhiid] Pengertian Ukhuwah

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Pengertian Ukhuwah By: Prof. Dr. Achmad Mubarok MA Sungguh bahwa Allah telah menempatkan manusia secara keseluruhan sebagai Bani Adam dalam kedudukan yang mulia, walaqad karramna bani Adam (Q/17:70). Manusia diciptakan Allah SWT dengan  identitas yang berbeda-beda agar mereka saling mengenal

[daarut-tauhiid] Kiat Mendidik Anak Menjadi Insan Mulia

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Kiat Mendidik Anak Menjadi Insan Mulia By: agussyafii Satu malam datang seorang Ibu bersama suami tercintanya. Ibu ini bertanya pada saya bagaimana mendidik anak menjadi insan mulia. Saya katakan padanya, anak akan menjadi insan mulia jika anak diperlakukan dengan penuh kemuliaan. Pendidikan

[daarut-tauhiid] Baju Seragam Buat Bejo

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Baju Seragam Buat Bejo   By: agussyafii     Malam itu anak-anak pengajian Amalia sedang mengaji. Bejo datang ke rumah. Bejo mengabarkan bahwa dirinya sekarang telah bekerja disalah satu Bank Nasional di Jakarta.  Saya turut berbahagia mendengar kabar gembira itu. Bejo adalah salah satu santri

[daarut-tauhiid] Luka Yang Tetap Menganga

2009-03-06 Terurut Topik David Sofyan
Luka Yang Tetap Menganga Walaupun sudah saling memaafkan dan tidak mempunyai perasaan dendam, namun Pak Mahjura tetap merasa sungkan atau suka menahan kata ketika bertemu dengan Pak Syakran. Kedua orang tua tersebut sebenarnya kakak beradik kandung namun karena kondisi ekonomi yang kurang

[daarut-tauhiid] Fw: LAUNCHING BIMBINGAN BELAJAR GRATIS

2009-03-06 Terurut Topik mila kartina
--- On Tue, 3/3/09, wonk yudy wonk_y...@yahoo.com wrote: Info Zhaffa Assalammualaikum Rumah Baca Zhaffa akan mengadakan launching bimbingan belajar gratis pada hari Minggu 8 Maret 2009 jam 10 pagi. Bimbingan belajar gratis ditujukan bagi masyarakat yang sangat membutuhkan

[daarut-tauhiid] Tenang Dalam Setiap Sikap

2009-03-06 Terurut Topik suryati
Tenang Dalam Setiap Sikap Saudaraku yang baik, ketenangan menjadi sesuatu yang dibutuhkan setiap orang. Terutama ketika sedang menghadapi masalah atau saat hendak mengambil keputusan. Orang yang tenang tidak pernah

[daarut-tauhiid] Kala Malam Turun Hujan

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Kala Malam Turun Hujan By: agussyafii Begitu lebat, Jakarta bagai padang luas yang disirami. Didalam angkutan umum anak kecil menyanyikan lagu tombo ati, sambil mengusap ingusnya. Nyanyian itu nyanyian hati ditengah duka ibukota. Anak kecil itu tak mengerti tentang duka, yang dia tahu setelah

[daarut-tauhiid] Kapolda Jatim Imbau Polwan Kenakan Jilbab

2009-03-06 Terurut Topik latif malikul
Kapolda Jatim Imbau Polwan Kenakan Jilbab Zainal Effendi - detikSurabaya Kapolda Jatim    Surabaya - Kapolda Jatim Brigjen Pol Anton Bachrul Alam kembali membikin gebrakan baru. Setelah meminta anggotanya menjalankan salat lima waktu, kini seluruh Polwan diminta untuk mengenakan jilbab.

[daarut-tauhiid] Indikasi Kehancuran Israel

2009-03-06 Terurut Topik Ismed Hasibuan
Indikasi Kehancuran Israel Selasa, 03/03/2009 09:43 WIB Tahun ini, penjajahan Israel atas bumi Palestina memasuki tahun ke-61. Sebuah catatan yang panjang sekali. Selama dalam kurun waktu tersebut, sekarang ini, hampir 80% wilayah Palestina sudah berhasil dikuasai oleh para Zionis tersebut.

[daarut-tauhiid] SIARAN PERS: PKPU Luncurkan Aksi Gizi Sejuta Balita

2009-03-06 Terurut Topik kang Cepy
SIARAN PERS LEMBAGA KEMANUSIAAN NASIONAL PKPU     Bantu Keluarga Miskin Atasi Masalah Gizi PKPU Luncurkan Aksi Gizi Sejuta Balita     Jakarta - Masalah gizi, masih menjadi perhatian banyak pihak setelah beberapa kasus malnutrisi (gizi buruk/kurang) mencuat ke permukaan. Segenap upaya telah

[daarut-tauhiid] HAUS KEKUASAAN

2009-03-06 Terurut Topik Susiana
BismillaaHir Rohmaanir Rohiim Assalamu'alaykum wa RohmatulloHi wa BarokatuHu Sesungguhnya segala puji hanyalah milik Allohu Ta'ala. kita memujiNya meminta pertolongan kepadaNya dan memohon ampunanNya, serta berlindung kepada Alloh dari kejelekan diri diri kita dan dari kejahatan amalan

[daarut-tauhiid] Fwd: Surat Dari Gaza Tidak Ada Teroris di Gaza

2009-03-06 Terurut Topik PH Pro
Surat Dari Gaza Tidak Ada Teroris di Gaza __ Oleh: Sunaryo Adhiatmoko (GAZA) Ini hari ketujuh, saya berbaur dengan warga korban agresi Israel di Gaza, (2 Februari 2009). Satu hari saya di Rafah, enam hari sampai sekarang saya bertahan di Jabalia Gaza Utara.

[daarut-tauhiid] Menikah, Sulit?

2009-03-06 Terurut Topik suryati
Menikah, Sulit? oleh Hifizah Nur Dalam suatu sesi diskusi di kelas bahasa Jepang, sensei memberi kami tema tentang Bila pernikahan tidak disetujui ortu, apakah anda akan tetap menikah?”  Topik ini lumayan mendapatkan

[daarut-tauhiid] Pengalaman Pengantin Baru

2009-03-06 Terurut Topik suryati
Pengalaman Pengantin Baru oleh Cahaya Khairani - Menegur orang yang berbuat salah itu adalah suatu kebajikan, bahkan menurut saya menegur orang yang

[daarut-tauhiid] Dinar Emas Sebagai Alat Jual-Beli di Indonesia

2009-03-06 Terurut Topik A Nizami
http://wakalanusantara.com/detil.php?jdl=Lima.Jalan.Kemenangan.Dinarid=21 Lima Jalan Kemenangan Dinar Zaim Saidi - Direktur Wakala Induk Nusantara Menjelang tutup tahun 2008 yang baru lalu nilai tukar dinar emas telah melampaui Rp 1.350 ribu/dinar. Ini merupakan angka tertinggi sepanjang 2008.

[daarut-tauhiid] What Is the Meaning of The SHAHADA (Testimony of Faith)?

2009-03-06 Terurut Topik Ugandan Muslims
 The Testimony of Faith (Shahaada) This is the testimony that none has the right to be worshipped but Allah, and that Muhammad is His slave and messenger. This testimony is the key with which one becomes a Muslim.   The meaning of the first part of the testimony, 'none has the right to be

[daarut-tauhiid] Presentasi ttg Indonesia di depan Mahasiswa Internasional

2009-03-06 Terurut Topik Idham Khalid
Assalamu Alaikum, Kami mahasiswa Indonesia di University of Newcastle Australia mendapatkan kesempatan yang sangat berharga untuk mempresentasikan tentang Indonesia di depan ratusan Mahasiswa Internasional pada tanggal 20 April mendatang. Ini kesempatan untuk memberikan Citra Positif Indonesia

[daarut-tauhiid] Pandangan Hidup Insan Mulia

2009-03-06 Terurut Topik muhamad agus syafii
Pandangan Hidup Insan Mulia By: agussyafii Ummat manusia sepanjang sejarahnya mencatat banyak ragam pandangan hidup, baik yang dikenal sebagai filsafat maupun yang dikenal sebagai ajaran leluhur, maupun yang dikenal sebagai agama/ajaran Tuhan. Dalam Islam, pandangan hidup itu disebut aqidah

[daarut-tauhiid] Sejarah Kepemimpinan Umat Islam

2009-03-06 Terurut Topik Iwan Setiawan (PKBL)
85 Tahun Umat Islam Hidup Bak Gelandangan Tanpa Rumah oleh Ihsan Tandjung Tidak banyak muslim yang tahu bahwa 85 tahun yang lalu telah terjadi sebuah peristiwa yang sangat mempengaruhi perjalanan kehidupan umat Islam di seantero dunia. Persisnya pada tanggal 3 Maret 1924 Majelis Nasional Agung