Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Mulai 1 Mei 2008, Mobil Diparkir Liar Akan Dikunci

2008-04-18 Terurut Topik wal.suparmo
Salam, Horr! Duit lagi! Kalau pemerintah DKI tidak sanggup mengurus infrastuktur lebih baik dinyatakan DKI tertutup UNTUK MOBIL BARU.Mobil baru hanya untuk eksport saja. Wasalam, Wal Suparmo --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, Lisman Manurung <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Mobil yang p

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik wal.suparmo
Salam, Suatu bukti konkrit adalah kenyataan bahwa Amerika(USA) sudah kehilangan paling sedikit 50% dari eksportnya dalam arti PASAR DUNIA. Baik dalam bidang ELEKTONIK,FOTOGRAFI,OTOMOTIF bahkan KAPAL TERBANG. Walaupun tidak semuanya dikalahkan oleh RRT.Amerika betul2 cemas dengan perkembangan y

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Saatnya yang MUDA yang MEMIMPIN

2008-04-18 Terurut Topik sohibmachmud
isu mengenai keterdekatan suharto dan rahayu effendie (ibu dede yusuf) ini santer awal tahun 80 an. sehingga suharto harus mengeluarkan pernyataan secara terbuka mengenai hal tsb. memang publik saat itu sulit membedakan sosok suharto dan probosutejo yg kala itu diisukan dekat dgn re tsb. jangan men

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: adyaksa telpon dewi persik

2008-04-18 Terurut Topik wal.suparmo
Salam, Orang yang frustrasi karena gagal memang bisa berbuat macam2.Adiyaksa bukan satu2nya menteri yang seperti itu. Wasalam, Wal Suparmo --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, sohibmachmud <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > > menyaksikan dialog antara adyaksa dan riry (?) sutradara di acara

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Bom Waktu Kaum Muda dan Golput

2008-04-18 Terurut Topik wal.suparmo
Salam, Sekali lagi saya sampaikan pemimpin yang baik bukan tergantung kepada UMUR tetapi kepada PRESTASI.Pemimpim tua sudah membuktikan punya prestasi atau gagal.Tetapi pemimpin muda masih harus membuktikan prestasinya.Fakta membuktikan bahwa pemimpin muda yang sekarang ada di Jawatan2,BUMN dsb ter

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Habib Assegaf: Darah Jamaah Ahmadiyah Halal

2008-04-18 Terurut Topik wal.suparmo
Salam, Habib Assegaf apakah warga negera Indonesia apa bukan? Sampai sekarang UUD45 dan Negara Republik Indonesia yang berdasarkan Panca Sila belum dirobah. Wasalam, Wal Suparmo --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, "rzain" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Berikutnya, yang tidak sejalan

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Mulai 1 Mei 2008, Mobil Diparkir Liar Akan Dikunci

2008-04-18 Terurut Topik Lisman Manurung
Mobil yang parkir liar di sepanjang ruas-ruas jalan Jakarta akan dikunci. Ok. Di kampus UI ada aturan demikian itu. Roda mobil yang parkir liar dikunci, dan kemudian untuk membuak kunci dikenakan denda Rp 200 ribu. Jadinya, sejak diterapkan tak satupun pengendara yang berani parkir liar. Nah, di

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Tukang MIE AYAM Pake Kayu BAKAR

2008-04-18 Terurut Topik Haniwar Syarif
sebenarny akompor gas dgn high pressur ejuga ad akok.. dan spt ada rekan yg bilang..kalau bisnis y ajalurny alain lagi... minta aja kredit usaha kecil utk beli kompor.. katanya lagi di galakkan Haniwar At 03:50 PM 18-04-08, you wrote: >Karena Kompor GAS yang dikasih Pemerintah itu hanya untu

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Muhaimin Gugat Gus Dur Rp 99 Miliar

2008-04-18 Terurut Topik sohibmachmud
dalaam menyatakan pendapat coba biasakan diri anda utk menyatakan pendapat langsung. untuk memuji suharto atau mengkritik gus dur zaman sekarang bisa dilakukan secara terbukan tidak perlu memanipulasi menggunakan seolah pendapat orang lain. ajud ajudri kalau anda mau membela suharto, militeris

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik marthajan04
saya kok merasa aneh dan tidak masuk akal banget kalo dibilang USA ketakutan akan kemajuan ekonomi china. Emang siapa sih pembeli barang terbesar product china itu? kan USA. Kalau takut tentu tidak akan membelinya. Product Kamboja, India, Vietnam dan Mexico juga murah kok. apa bukan orang2 seluruh

[Forum Pembaca KOMPAS] RE: Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik manneke budiman
Timtim dianeksasi RI lewat invasi militer tahun 1975. Tibet dianeksasi RRC lewat invasi militer tahun 1951. Aceh dan Papua tidak melalui pengalaman serupa, tapi bisa saja mereka menuntut lepas dari RI jika diperlakukan sebagai warga kelas dua. Aceh bergabung dengan RI sejak kemerdekaan dar

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Munculkan Polemik, Tabloid SBY Ditarik

2008-04-18 Terurut Topik Natal Hutabarat
saya coba nanya om google "tabloid 9949" ini ga nemu ada versi online ya? ada yang tahu kah alamat websitenya? atau memang tdk ada? oh ya, bukankah menyampaikan pesan dalam bentuk karikatur yang mirip tokoh2 itu sudah merupakan hal yang biasa di indonesia? perasaan kalau baca kompas sering liat ka

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik Hendra Bujang
Salam, Lebih baik jangan mencoba membawa sentimen2 berbau ras dalam forum FPK ini, sebentar lagi masuk bulan Mei.sentimen2 berbau ras akan membuka kembali borok busuk luka lama. Apa yang dikemukakan Sdr Jusuf W memang realita sebenarnya..kita gak usah banyak

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik Deddy Mansyur
In short: Bicara soal "MERDEKA", Semua rakyat Indonesia pengen mengalami KEMERDEKAAN dari kekejaman KKN. Kenapa propinsi-propinsi seperti Aceh, Timor, Papua dll pengen merdeka? Karena: Central Government yang berada di DKI, semua pejabat2 dan pemimpin2 rakyat (yang ngakunya "Pemimpin Bangsa")

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Saatnya yang MUDA yang MEMIMPIN

2008-04-18 Terurut Topik stephanus Mulyadi
Saya sangat sependapat dgn Afra. Kalapun benar dia itu masih trah-nya Soeharto, ya tidak apa-apa. Asalkan dia menjadi pemimpin yang arif dan bijaksana seperti dikatakan Afra. Stigma trah Soeharto mungkin juga harus kita pikirkan kembali pemakaiannya. Jangan sampai kita malah jadi pengikut Soehar

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Habib Assegaf:Darah Jamaah Ahmadiyah Halal

2008-04-18 Terurut Topik Satria Dharma
+ Pak HZM, saya justru mau tahu apakah si HA ini betul-betul punya nyali atau sekedar omdo. Coba ajak dia ke masjid Ahmadiyah dan minta dia pilih salah satu jamaah Ahmadiyah untuk dia 'tumpahkan' darahnya sendiri. Jangan boleh bawa-bawa massa. Jangan cuma beraninya bakar- bakar orang lain untuk men

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Kisah Ibu Guru Neyfi dan Dana BOS (1)

2008-04-18 Terurut Topik stephanus Mulyadi
Mengenai dana BOS saya pernah punya pengalaman, meskipun saya bukan Kepsek. Seperti sekolah lain, sekolah kami juga mendapat dana BOS. Hal itu tentu membuat kami sangat senang, karena sekolah kami tergolong sekolah sangat miskin. Tapi ada hal yang aneh dengan pemberian dana BOS itu. 1) Dari kant

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Yuuu..uk Boikot Olimpiade Beijing !

2008-04-18 Terurut Topik Sulaeman_H .
Olahraga dan seni adalah termasuk alat pemersatu mempererat tali persaudaraan umat manusia sejagat yang berbeda bangsa, bahasa, agama, warna kulit, taraf hidup, arah-tuju politik dlsb. Kalau saja ini dicederai dan dicampuradukkan dengan konflik politik maka tinggal sedikitlah gelanggang pemersatu d

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] HATI-HATI MENUTUP KARTU KREDIT

2008-04-18 Terurut Topik Samali Djono
selamat sore ... cara menutup KK yang selama ini saya lakukan dan alhamdullilah tidak pernah (dan moga-moga jangan sampai pernah deh) mengalami masalah seperti postingan dibawah ini. KK terkait digunting mendatar ditengah-tengah pita magnetic nya dan nama kita yang diemboss. setelah itu guntin

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Susahnya Membawa Kendaraan di Jakarta

2008-04-18 Terurut Topik maharani sitishopia
Yang ini menarik, sekalian kampanye untuk mengurangi polusi serta kerusakan lingkungan di Jakarta. selain itu, setidaknya bisa mengurangi angka pemakaian kendaraan pribadi di Jakarta Tapi lain soal kalo orang kaya..lha wong semuanya bisa selesai dengan uang..mobil rusak dan hilang kan bis

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Olimpiade Beijing dan Masalah Tibet

2008-04-18 Terurut Topik calimoya
> Mungkin supaya dapet kemudahan investasi di Cina. Mungkin juga > sekadar kangen dan nostalgia negeri leluhur. Tapi, juga bukan tak > mungkin Jusuf Wanandi lagi mabuk kebanyakan Chinese tea, makanya jadi ngaco begini. Halo...Teman-teman Lagi bingung nih. Mau tanya... apa bedanya ya an

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Ahmadiyah Mau Lapor PBB

2008-04-18 Terurut Topik rahardjo mustadjab
Rekan-rekan FPK, 1. Agama itu soal keyakinan pribadi atau golongan. Saya sependapat dengan Pak Haniwar tentang Ahmadiyah. Itu keyakinan saya pribadi. 2. Tapi ingat, kita hidup bernegara. Betapapun klirunya Ahmadiyah menurut saya dan Pak Haniwar, tapi UUD menjamin kebebasan beragama dan beribadah.

[Forum Pembaca KOMPAS] TABLOID ISTANA menghina SBY lalu Ditarik

2008-04-18 Terurut Topik Adhie Massardi
Akhirnya saya bisa nonton tabloid Istnana yang Pemrednya Sardan Marbun (staf khusus SBY) itu. Edisi yang ditarik dari peredaran itu, saya menduga bukan karena karikaturnya (tentang Wiranto dan Megawati) khawatir jadi masalah. Tapi agaknya karena secara langsung, kata-kata di karikatur itu justru

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Habib Assegaf: Darah Jamaah Ahmadiyah Halal

2008-04-18 Terurut Topik rzain
Berikutnya, yang tidak sejalan dengan Habib darahnya halal juga. --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, "A. Mubarik Ahmad" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Alhamdulillah Ahmadiyah dapat cap HALAL dengan gratis > Kasihan toko Roti BradTalk, makanan dan restoran lainnya kudu keluar fulus >

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Muhaimin Gugat Gus Dur Rp 99 Miliar

2008-04-18 Terurut Topik ajud ajudri
Mas Sohibmachmud telah kehilangan akal atas apa yang terjadi saat ini "dinegeri carut marut". Melihat kasus bung Muhaimin beliau tambah kecewa lagi. Bisa dibayangkan seseorang yang beliau Idolakan sebagai Bapak Demokrasi ternyata tak menunjukan kenegarawanan sedikitpun. Lebih "Otoriter" dari y

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Saatnya yang MUDA yang MEMIMPIN

2008-04-18 Terurut Topik aframayriani
Kalau bener atau gak-nya Dede Yusuf masih trah-nya soeharto...sepertinya bener kali ya. Tapi walau masih trah...alias keturunan dari sang mantan penguasa orde baru, mudah2an Dede bisa belajar dari banyak ke-tidak-arif-an mantan orang no.1 negeri ini tersebut. Menjadi arif dan bijaksana serta menda

[Forum Pembaca KOMPAS] KELUHAN TENTANG PELAYANAN BEA CUKAI di BANDARA SUKARNO HATTA

2008-04-18 Terurut Topik arvi
Beberapa hari lalu ada Surat Pembaca di Kompas dan saya mencatat ada email address jika kita mau complain mengenai pelayanan Bea & Cukai di Bandara Soekarno Hatta yi [EMAIL PROTECTED] UP nya Bapak Rahmat Subagio sebagai Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe A 1 Soekarno - Ha

[Forum Pembaca KOMPAS] Habib Assegaf:Darah Jamaah Ahmadiyah Halal

2008-04-18 Terurut Topik Hasan Z. Mahmud
Saya muslim. Namun saya tidak bisa menerima ada orang yang memiliki kewenangan untuk menghalalkan darah orang lain. Ada muslim yang bisa menunjukkan saya sumber ajarannya? Islam yang saya peluk tidak meberikan manusia kewenangan untuk mengukur kadar religiusitas orang lain. Tidak ada manusia bias

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Rizal Ramli: Pemilu 2009, Jangan Pilih 'Mobil Bekas' dan 'Tank Mogok'

2008-04-18 Terurut Topik ajud ajudri
Apalagi mobil tanpa lampu dan kaca spion ya pak? Tak bisa liat ke depan dan kebelakang. Seperti pengalaman pak Rizal saat jadi menteri, sehingga tak menghasilkan apa-apa untuk di ingat, bahkan mungkin kita semua sudah lupa kalau pak Rizal bekas seorang menteri.(kecuali pak Rizal dapat isteri

[Forum Pembaca KOMPAS] Kisah Ibu Guru Neyfi dan Dana BOS

2008-04-18 Terurut Topik Jannes Eudes Wawa
- Original Message - From: "Johanes Widodo" <[EMAIL PROTECTED]> Kamis, 17 April 2008 | 07:06 WIB MINGGU, 20 April besok, Melvin Scafi merayakan ulang tahunnya yang ke-4. Seharusnya, Melvin dan keluarga bergembira pada hari itu. Namun, bocah kecil ini harus menunda kegembiraan di hari ul

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pengalaman tentang UN

2008-04-18 Terurut Topik harjuni rochajati
saya juga ingin berbagi kekahawatiran.. UN untuk SD tahun ini akan diadakan serentak tak sampai dua bulan lagi. Saya membayangkan anak-anak 11 tahunan harus berjuang menyelesaikan soal-soal yang sulit dengan standar nasional yang kejam dan hanya bisa dikerjakan oleh mereka yang benar-benar berl

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Bom Waktu Kaum Muda dan Golput

2008-04-18 Terurut Topik M. Danil Daud
Memang sudah saatnya kaum muda turun gunung. Ada Medvedev di Rusia, Obama di USA, Hade di Jabar, Limpo di Sulsel, dan untuk Presiden RI siapa menyusul? We need Esprit Noeveau Salam M. Danil Daud --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, "Agus Hamonangan" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Oleh

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Dicari Lokasi Lain untuk PLTN

2008-04-18 Terurut Topik Iwan Kurniawan
Lebih ditertawakan lagi, energi sendiri di ekspor, lalu jadi defisit. Eh mau impor PLTN, Ini baru baru ditertawakan. Salam - Original Message - From: Haniwar Syarif To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Sent: Friday, April 18, 2008 1:42 PM Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPA

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: Munculkan Polemik, Tabloid SBY Ditarik

2008-04-18 Terurut Topik Maulana Raja Aisyana
Inilah kelakuan para penjilat. Seharusnya Sardan Marbun yang mengomandani Tabloid 9949 ngaca diri bahwa tabloid yang dikelolanya itu dari uang negara (kepresidenan) yang berarti pula uang dari rakyat. Siapapun kalau sehat akalnya tidak akan pernah menggunakan uang rakyat untuk menjelek-jelekkan

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Cari Info RS. Holistic International yg di Purwakarta

2008-04-18 Terurut Topik evi douren
Emang paling enak deh jadi PENGOBAT, eh, salah, DOKTER ding, ALTERNATIF! Kagak pake zat kimia en kalo kagak mempan atau, bahkan, tuh pasien mati juga bisa ngarang sejuta alasan : TUHAN yg PUNYA KUASA :))) Mari, mari, tidak usah cape2 sekolah di FK, mahal, lama en makan ati, mending jd PEN

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Cari Artikel

2008-04-18 Terurut Topik tito edy
Saya saranin untuk datang saja ke Litbang Kompas.. Kalo gak ke ANRI ( Arsip nasional di daerah Ampera Jakarta Selatan TEP On 18/04/2008, infokespro <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Rekan-rekan milis, > > Apakah ada yang bisa membantu saya untuk mendapatkan copy tulisan > Prof. Dr TB Nitibaskara "

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Tukang MIE AYAM Pake Kayu BAKAR

2008-04-18 Terurut Topik Bambang Riyanto
Di daerah saya semua dapat jatah kompor dan gas. Semua KK tanpa kecuali. Kami, sekeluarga dan keluarga mertua, dapat 2 set karena ada 2 KK. Padahal di rumah sudah ada kompor gas. Waktu itu kami tidak datang ke rumah pak RT karena memang tidak didata dan merasa tidak berhak. Tapi ternyata semua K

[Forum Pembaca KOMPAS] Re: Kisah Ibu Guru Neyfi dan Dana BOS (1)

2008-04-18 Terurut Topik edy prayitno
Saya lihat disini , media Kompas sudah berusaha membelokkan perasaan pembacanya agar bersimpati pada saudara Nefyi ini. memang media punya pengaruh yg besar dalam mempengaruhi pembacanya , biasanya beritanya sudah tidak obyektif lagi dan banyak dipengaruhi oleh subyektifitas penulisnya.

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Re: impior daging dr Brazil

2008-04-18 Terurut Topik Eric Soesilo
800 ribu won kan ndak sama dengan 800 ribu rupiah kan ? Best Regards, Eric Soesilo [EMAIL PROTECTED] YM : ericsoesilo Sent from my E61i Powered by I-Sat Blackberry -Original Message- From: "ndo" <[EMAIL PROTECTED]> Date: Thu, 17 Apr 2008 06:29:13 To:Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.co

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Tukang MIE AYAM Pake Kayu BAKAR

2008-04-18 Terurut Topik Ronal Baharuddin Hutagaol
Karena Kompor GAS yang dikasih Pemerintah itu hanya untuk memasak dengan kuali biasa. Coba sekali-kali anda Tanya sama pedagang Bakso, Nasi Goreng, Tukang Gorengan dan lain-lain yang sudah membeli kompor khusus buat memanaskan jualan mereka. Mereka menggunakan kompor seperti kompor Minyak yang

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Habib Assegaf: Darah Jamaah Ahmadiyah Halal

2008-04-18 Terurut Topik herny
Jadi teringat lagu lama.. Kulihat Ibu Pertiwi sedang bersusah hati Airnya matanya berlinang.. 2008/4/18 A. Mubarik Ahmad <[EMAIL PROTECTED]>: > Alhamdulillah Ahmadiyah dapat cap HALAL dengan gratis > Kasihan toko Roti BradTalk, makanan dan restoran lainnya kudu keluar fulus > banyak hanya

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Harmoko: Hari-hari Omong...

2008-04-18 Terurut Topik Suhaimi
Hua ha ha ha mungkin dia bikin partai itu atas petunjuk simbah ? kale Mas.Ghozan Salam wong edan, Suhaimi - Original Message - From: ghozan_gmail To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Sent: Friday, April 18, 2008 11:04 AM Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Harmoko: