Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Jul 02, 2009 at 12:00:35PM +0700, Cecep Mahbub wrote: 2009/7/2 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net: Ada RR yg punya / tahu aplikasi service (daemon) untuk monitor ups merek APC ? Tujuannya kalau powerline putus, ups akan beri informasi ke linux via koneksi kabel serial.

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Jul 02, 2009 at 01:13:53PM +0700, Cecep Mahbub wrote: Contoh cara monitoring, saya sempet tulis diblog. yang saya monitor disitu APC Back-UPS RS 800. seri yang smart itu lebih mudah lagi tinggal colok, konfigurasinya sudah default di set utk serial (kalau di ubuntu). Pakai kabel

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik nonong
Arief Yudhawarman wrote: On Thu, Jul 02, 2009 at 01:13:53PM +0700, Cecep Mahbub wrote: . Yang diinginkan sebenarnya simple, begitu powerline mati, ups kirim signal ke linux dan linux segera call atau dial ke no tertentu, tujuannya agar opr segera datang dan nyalakan genset. Kalau

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Jul 02, 2009 at 02:30:24PM +0700, nonong wrote: Yang diinginkan sebenarnya simple, begitu powerline mati, ups kirim signal ke linux dan linux segera call atau dial ke no tertentu, tujuannya agar opr segera datang dan nyalakan genset. Kalau tujuannya seperti itu, menurut saya mending

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik Cecep Mahbub
2009/7/2 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net: Pakai kabel serial bawaan APC ? Atau solder sendiri ? Di sini ada ups apc smart ups 3000 dan smart ups rt 3000. Kabel serialnya tidak ada. Belum selesai baca manual apcupsd. Tapi intinya harus buat sendiri kabelnya. Kabel serial yg sdh ada

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-02 Terurut Topik nonong
Arief Yudhawarman wrote: On Thu, Jul 02, 2009 at 02:30:24PM +0700, nonong wrote: Kalau tujuannya seperti itu, menurut saya mending cari genset yang bisa starter elektrik terus debuatkan rangkaian yang bisa menstarter genset tersebut pada saat listrik mati dan mati sendiri saat

[tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-01 Terurut Topik Arief Yudhawarman
Ada RR yg punya / tahu aplikasi service (daemon) untuk monitor ups merek APC ? Tujuannya kalau powerline putus, ups akan beri informasi ke linux via koneksi kabel serial. -- Terimakasih sebelumnya. Salam, ~~ Arief Yudhawarman ~~ -- FAQ milis di

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-01 Terurut Topik Cecep Mahbub
2009/7/2 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net: Ada RR yg punya / tahu aplikasi service (daemon) untuk monitor ups merek APC ? Tujuannya kalau powerline putus, ups akan beri informasi ke linux via koneksi kabel serial. apcupsd seharusnya ada di repo distro-distro yang populer. Cecep --

Re: [tanya-jawab] aplikasi ups monitoring (apc)

2009-07-01 Terurut Topik Yuda Nugrahadi
Pada 2 Juli 2009 10:12, Arief Yudhawarmanarief.mi...@jember.net menulis: Ada RR yg punya / tahu aplikasi service (daemon) untuk monitor ups merek APC ? Tujuannya kalau powerline putus, ups akan beri informasi ke linux via koneksi kabel serial. -- Kalau saya lihat di inittab-nya centos ada