Ada hal yang menarik di sini, kalau kita resolve www.detik.com
pakai dns dalam negeri, contoh isp lokal atau dns nawala selalu
memberikan hasil ip dalam negeri pula (iix), sedangkan kalau pakai
dns luar negeri (contoh opendns) menghasilkan ip non iix:

Pakai dns nawala:
$ dig +short www.detik.com @180.131.144.144
detik.com.
203.190.241.201
203.190.241.43

IP ini terdaftar di nice.

Pakai dns luarnegeri (opendns):
$ dig +short www.detik.com @208.67.222.222
detik.com.
204.232.224.107

IP ini kalau di-whois terdaftar di ARIN.

Teknik apa yg digunakan agar menghasilkan resolve yang berbeda ini ?

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke