Dear All,

Saya menginstall ubuntu 9.04 di laptop saya yang berspesifikasi Intel core 2 duo 2,0 GHz, ram 2 GB dan hardisk 250 GB yang di bagi 2 partisi yaitu partisi C dan partisi D menggunakan OS Windows Xp. saya menginstall ubuntu saya tempatkan di partisi D yang telah dikongsongkan tapi ketika proses instalasi pada tahap pemilihan partisi saya pilih partisi D yang kosong tadi. tapi ketika di install ternyata gagal, saya berusaha mencari jalan keluar dengan bertanya kepada teman saya dan saya browsing di internet tapi tidak menemukan solusi masalah tersebut. masalahnya adalah ketika saya login di Windows Vista tadi ternyata Partisi D tersebut menghilang tapi disk management masih ada ? apakah ada yang bisa membantu saya menyelesaikan masalah tersebut?

Terima kasih banyak karena meluangkan waktu untuk membaca e-mail saya.


Pandu Prasetyo

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke