Budi Rahardjo wrote: > Beda di luar negeri dimana teori-teori sudah diajarkan ke > anak-anak dengan bahasa yang mudah dimengerti. > (Bukan watered-down lho, masih berat tapi tidak complicated. > Gimana ya menjelaskannya? ha ha ha... It's an irony, indeed.)
Dulu ada dosen favorit di sini yang kuliah programmingnya bisa menarikk banget & fun (padahal susah banget). Katanya sih dia dapet inspirasi dari buku Godel, Escher, Bach (Hofstadter). Mungkin supaya bisa menarik, si dosen harus bener2 ngerti apa signifikasi teori tersebut dalam dunia sehari-hari.