Mamanya Ryan

Alif dari mulai umur 10 bln udah seneng nonton TV/film sampai sekarang
(26 bln) dan terus terang aku biarkan sebatas yg ditonton masih wajar.
Yg dia tonton selama ini ya Teletubbies/Tom& Jerry/Dora the
Explorer/Blue Clues dan film2 lepas seperti Finding Nemo, Shark Tale,
the Rainbow, Brother Bear, Winnie the Pooh, etc
Aku prefer untuk pilih yg bentuk VCD/DVD biar gak ada iklannya karena
sekarang iklan2 di TV sangat mempengaruhi Alif apalagi kalo iklan film
silat/horror/sinetron.
Seperti saat ini Alif lagi suka banget sama Shark Tale, sehari bisa
nonton 4 - 5 kali aku biarin aja toh selama ini Alif kalo waktunya tidur
siang ya dia tetap tidur siang nanti jam 2-3 siang setelah bangun tidur
dia biasanya minta nonton lagi.
Jadi kalo Alif jadwal nonton filmnya jam 7-10 pagi dan jam 2-5 sore.
Mungkin masalah berapa lamanya waktu nonton film tergantung
kebijaksanaan masing2 ortu disesuaikan dg jadwal keseharian si anak.

Maaf kalo tidak membantu.

Regards,
Lita
-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, November 29, 2000 9:08 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Anak suka nonton

Dear Moms and Dads....

I'am Yanti dari Bali, anakku Ryan ( 14 bulan ) suka sekali nonton TV
terutama dibagian iklan-nya, tiap ada iklan pasti dari yg tadinya sibuk
main jadi berenti sejenak liatin Iklan, terutama iklan Molto....trus
juga suka sekali nonton film kayak Barney, Twennies, Teletubies, ato
film kartun lainnya. Menurut Moms and Dads berapa lama yach anak itu
dikasi nonton seharinya, menurut Mbaknya yg jagain, Ryan selalu minta
disetelin film2-nya itu kadang bisa sehari 3-4 film, tapi saya udah
wanti2 u/ tidak mempertontonkan acara kriminal yg biasanya tiap siang
ada di TV atau sinetron2 yg berbau kekerasan. Trus jenis film apa lagi
yach yg cocok buat anak seumuran Ryan selain Barney, Telletubies, dan
Twennies. Mohon sharingnya yach.....thanks before.

Rgds,

Mamanya Ryan


---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500.

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke