Anak saya waktu berumur 3-4 bulan juga pernah mengalami hal yang sama,
sampai 5 hari nggak BAB, pengobatan yang saya lakukan yaitu dengan pemberian
pepaya yang dikerok, kata DSAnya jangan disaring, karena kalau disaring
pengaruhnya nggak terlalu banyak, lagi pula pepaya yang diberikan matang,
jadi gampang hancur.  Oleh dokter penah diberikan obat pencahar, namanya
saya lupa, cuma dimasukin keduburnya, tapi setelah itu dia nggak BAB lagi.
Cara kedua yang saya lakukan dengan memasukkan sabun yang diruncingkan
(ujungnya tumpul) ke dubur bayi, setelah itu BABnya kembali normal.  Minum
jamu juga menjadi penyebab anak susah BAB (jika anak diberikan ASI), jadi
kata DSA langganan saya kalau kita mau memberikan ASI jangan minum jamu.
Demikian yang dapat saya sharingkan.  

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas"

------------------------------------------------------------------------
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet






Kirim email ke