Ibunya LAras,
kebetulan anak saya (5 bulan 1 mgg) baru pertama kali dikenalkan dgn 
alpukat campur susu, kurang begitu suka.
Saya akali dengan mencampur pakai pepaya-jeruk (kebetulan dia suka
pepaya-jeruk)
ternyata makan campuran alpukat-pepaya-jeruk dia suka sekali,
mungkin rasanya seger-seger manis. Boleh dicoba..
Saya mengolah alpukatnya, pakai saringan kawat, sehingga
kalau ada seratnya, tidak ikut masuk ke campurannya.
mungkin lebih bagus alpukat mentega yang warnanya kuning dan tidak berserat.

mamanya Aldy



-----Original Message-----
From: sugiarti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, 15 August 2000 15:44
To: Balita-Anda
Subject: [balita-anda] alpukat


Halo rekan netters,

Saya mau tanya untuk campuran buah alpukat, apa saja ya..
anak saya, laras usianya tgl 19 nanti 10 bulan.
Selama ini saya campur pakai susu.. tapi rasanya kok pengen bervariasi :-)
Dan untuk memilih buah alpukat yang baik itu yang bagaimana?
karena saya pernah denger komentar kalau alpukat ini banyak seratnya.., yang
itu nggak,
padahal saya perhatikan kok sama saja.

Mohon sharing dari rekan-rekan
salam
ibunya laras


>> www.jajak.com >> Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya <<
>> Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]















>> www.jajak.com >> Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya <<
>> Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]















Kirim email ke